Anda di halaman 1dari 4

Macam-macam sendok cetak

A.Stock tray
Sendok cetak rata-rata sendok cetak siap pakai (stock tray) ,bentuk
penampang dasar sendok cetak tumpul ada yang bertulang,digunakan
untuk bercetak dengan bahan impession compound dan yang tidak
bertulang dengan saluran air ditepinya, digunakan untuk mencetak
dengan bahan reversible hydrocolloid bahan yang digunakan untuk
sendok cetak rata-rata adalah aluminium , plastic dan stainless steel
ukurannya nomor 1,2,3 daan huruf S,M dan L .

Syarat-syarat sendok cetak stock tray yang sesuai


1.Lebar buco-lingual jarak tepat sendok cetak kearah bukal
gigi/lingual gigi=1/2 cm

2. panjang kadistal

- Rahang bawah sampai retromolar pad

-Rahang atas tuber maksila dan batas palatum molle

3. Harus ada retensi untuk bahan cetak bila retensi kurang di tambah
dengan bahan adesif khusus (missal tehnicol)

4. tinggi sendok cetak sesuai dengan tinggi gigi dan kedalaman


vestibulum

Indikasi stock tray


1.untuk mendapatkan model studi
2.untuk mendapatkan model kerja pada kasus kelas III dan kelas IV
Kennedy dengan sadelyang pendekuntuk mendapatkan model
pendahuluan untuk membuat sendok cetak perorangan

B.Custom tray
Custom tray adalah sendok cetak yang dibuat sendiri sesuai dengan
ukurang rahang pasien ,sendok cetak perorangan sendok cetak
khususnya individu tray custumdibuat diatas model anatomi bahan
yang digunakan untuk membuat sendok cetak perorangan adalah ;

 Resin akrilik ,dengan poilimerisasi dingin/panas


 Shellac base plate
 Impression compound

Tujuan untuk mendapatkan hasil cetak yang akurat terutama pasa


daerah tepi sendok cetak (daerah vestibulum,prenulum,

Dan retromylohyoid dan rahang).

Cara membuat custom tray


1. Cetak rahang dengan cendok cetak anatomis ,dibuat model
2. Gambar batas sendok cetak pada model
3. Tutup gigi pada model dan bagian labial/bukal model yang di
undercut dengan 2 mm sehingga tidak ada undercut
4. Lapisi permukaan model dengan bahan separasi ,bila akrilik
dengan CMS ,bila shellac,tidak perlu
5. Siapakan bahan sendok cetak ,tempelkan selapis tipis (1-2) mm di
seluruh permukaan yang sudah digambarkan
6. Buat pengagan sendok cetak
7. Cobkan kemulut pasien ,bila ukuran sudah sesuai dilubangi
rentensi bahan cetak.

Jenis bahan cetak


Bahan cetak dapat dikelompokkan berdasarkan pada cara bahan
tersebut mengeras yaitu reversible dan irversible,

 Reversible
Bahan ini melunak dengan pemanasan dan memadat dengan
pendingin ,tanpa terjadi perubahan kimia,tanpa terjadi
perubahan hidrokoloid reversible dan kompoun cetak
(campuran resin dan malam ) termasuk dalam katagori ini.
 Ireversibel
Terjadi reaksi kimia,sehingga bahan tidak dapat diubah kembali
ke keadaan semula pada klinik dokter gigi.misalanya hidrokoloid
alginate, pasta cetak oksidaseng eugenol (OSE) dan plaster of
paris mengeras dengan reaksi kimia,sedang bahan cetak
elastomeric mengeras dengan polimeriasasi

Cara lain mengelompokkan bahan cetak gigi adalah menurut


peggunaanya yaitu bahan cetak elastik

 Bahan cetak elastik, Dapat secara akurat memproduksi dengan


baik strutur keras mampu lunak dari rongga mulut ,termasuk
underkut dan celah proksimal.
 Bahan cetak tidak elastik , Beberapa bahan cetak menjadi keras
dan tidak dapat dikeluarkan melalui underkut tanpa
mematahkan atau mengubah bentuk cetakan .bahan cetak tidak
elastic ini digunakan untuk semua cetakan sebelum ditemukan
agar meskipun bahan cetak tersebut sudah tidak digunakan
untuk pasien gigi ,bahan tidak elastic ini memiliki keunggulan
dalam pembuatan pasien.

Anda mungkin juga menyukai