Anda di halaman 1dari 20

URAIAN TUGAS KEPALA PUSKESMAS, PENANGGUNG JAWAB PROGRAM

DAN PELAKSANA KEGIATAN PUSKESMAS BATU HAMPAR TAHUN 2017

URAIAN TUGAS, WEWENANG, DAN TANGGUNG JAWAB TUGAS INTEGRASI


NO NAMA/NIP/GOL WEWENANG
TUGAS POKOK TANGGUNG JAWAB
1. dr.Syaiful Kepala Puskesmas :
19751110 200701 1 005 1. Mengkoordinasikan,
Penata Tk.I/III.d membimbing, membina,
mengawasi memutuskan,
menasehati , mengarahkan dan
memberikan petunjuk secara
umum terhadap pelaksanaan
kegiatan puskesmas.
2. Melakukan penilaian tahunan
terhadap staf dalam bentuk DP3.
3. Melakukan pendekatan /advokasi
dengan sektor – sektor terkait,
sesuai dengan visi dan misi
puskesmas.
4. Melaksanakan kerjasama dengan
sektor-sektor terkait dalam hal
peningkatan derajat kesehatan di
wilayah kerja.
5. Menerima tugas-tugas lain yang
didelegasikan Dinas Kesehatan
Kabupaten.
6. Secara umum bertanggung jawab
kepada Kepala Dinas Kesehatan
terhadap pelaksanaan kegiatan
puskesmas.
2. Yessi Syefriani,S.ST 1. Koordinator data dan
19780308 200212 2 002 informasi :
Penata Muda Tk.I/III.b 1. Mengkoordinir serta
membantu tugas dan
kewajiban dari pengelola Data
dan Informasi seperti
menaikkan grafik data ke
papan data, membuat SP2TP,
membuat papan DUK
puskesmas, membuat papan
Struktur Organisasi
puskesmas, laporan tahunan
puskesmas dan lain
sebagainya.
2. Bertanggung jawab secara
umum terhadap efisiensi dan
efektifitas data dan informasi
2. Koordinator sekaligus
pengelola perencanaan dan
penilaian :
1. Mengkoordinir serta
mengkoordinasikan
pelaksanaan pembuatan
rencana kerja puskesmas
dengan Kepala Puskesmas dan
unsur terkait lainnya.
2. Merencanakan kebutuhan
biaya rutin Puskesmas meliputi
ATK, sarana dan prasarana.
3. Merencanakan kebutuhan
program/kegiatan Puskesmas
4. Menyusun dan Membuat
Perencanaan Puskesmas
(PTP)
5. Membuat laporan tahunan
Puskesmas
6. Menyiapkan data dan laporan
kinerja Puskesmas
7. Bersama-sama dengan Kepala
Puskesmas dan unsur terkait
lainnya menganalisa
pencapaian program-program
berdasarkan SP2TP.
8. Melakukan Penilaian dan
Evaluasi terhadap setiap
program bersama dengan
Kepala Puskesmas
9. Mengkoordinir dan
memfasilitasi pelaksanaan
Lokmin bulanan puskesmas.

3. Koordinator dan pengelola


umum dan kepegawaian :
1. Membukukan surat masuk dan
surat keluar
2. Mengarsipkan surat masuk dan
surat keluar
3. Membuat lembar disposisi
terhadap semua surat yang
masuk
4. Menginformasikan tentang
info terbaru dari dinas dan
instansi lainnya
5. Memfasilitasi administrasi
kepegawaian personil
puskesmas.
6. Memenejemen aturan yang
menyangkut kediplinan
pegawai berdasarkan aturan
yang berlaku.
7. Membuat SPMT bulanan PTT
8. Memenej kebutuhan
puskesmas secara umum
termasuk ATK.
9. Memenej DUK berdasarkan
aturan yang berlaku.
10. Memenej Struktur Puskesmas
berdasarkan aturan yang
berlaku.

3. Yulfarita,A.MAK Uraian Tugas selaku Petugas


19720326 199203 2 003 Laboratorium.
Penata/III.c 1. Melaksanakan Pelayanan
Laboratorium Sederhana seperti :
- Melaksanakan pemeriksaan
Haemoglobin pada Bumil.
- Melaksanakan pemeriksaan
Spuitum TB
- Melaksanakan pemeriksaan
glukosa urine.
- Melaksanakan pemeriksaan
tinja.
- Melaksanakan pemeriksaan
labor penderita malaria, dll
2. Melaksanakan Pencatatan dan
Pelaporan Kegiatan Pelayanan
Laboratorium.
3. Melaksanakan tugas lain yang
diberikan oleh Kepala Puskesmas.
4. Fitri Yeni,A.Md.Kep Uraian Tugas selaku Pelaksana
19790501 200604 2 022 Poli Umum
Penata Muda/III.a 1. Melayani Pasien yang
berkunjung ke Poli Umum
(pemeriksaan Tekanan Darah,
Penyuluhan) dan melayani pasien
rujukan.
2. Melaksanakan Pencatatan Buku
Register Kunjungan Poli Umum
3. Mengembalikan Status pasien ke
ruang Loket/RM setelah
Pelayanan
4. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat dan mengirim
Laporan Penyakit Bulanan (LB1)
5. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat Laporan
Bulanan Penyakit Terbanyak
6. Melaksanakan tugas lain yang
diberikan oleh Kepala Puskesmas

5. Neny Koesmira, Uraian Tugas selaku Pelaksana


A.Md.Kep Poli Umum
19801029 200604 2 018 1. Melayani Pasien yang
Penata Muda/III.a berkunjung ke Poli Umum
(pemeriksaan Tekanan Darah,
Penyuluhan) dan melayani pasien
rujukan.
2. Melaksanakan Pencatatan Buku
Register Kunjungan Poli Umum
3. Mengembalikan Status pasien ke
ruang Loket/RM setelah
Pelayanan
4. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat dan mengirim
Laporan Penyakit Bulanan (LB1)
5. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat Laporan
Bulanan Penyakit Terbanyak
6. Melaksanakan tugas lain yang
diberikan oleh Kepala Puskesma

6. Sussinta Endewi, Uraian Tugas selaku Pelaksana 1. Pemantauan terhadap pasien 1. Mengkoordinir semua
A.Md.Kep. Poli Umum gangguan jiwa. kegiatan Perkesmas di
19791026 200604 2 012 1. Melayani Pasien yang 2. Pemantauan ibu hamil resikotinggi. wilayah kerja
Penata Muda/III.a berkunjung ke Poli Umum Puskesmas.
(pemeriksaan Tekanan Darah,
Penyuluhan) dan melayani pasien
rujukan.
2. Melaksanakan Pencatatan Buku
Register Kunjungan Poli Umum
3. Mengembalikan Status pasien ke
ruang Loket/RM setelah
Pelayanan
4. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat dan mengirim
Laporan Penyakit Bulanan (LB1)
5. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat Laporan
Bulanan Penyakit Terbanyak
6. Melaksanakan tugas lain yang
diberikan oleh Kepala
Puskesmas.
7. Ratna Juita,S.Kep Uraian Tugas selaku Pelaksana 1. Melakukan pengawasan terhadap 1. Melakukan PE.
19870408 200901 2 001 Poli Umum penderita TB paru. 2. Mengawasi terjadinya
Penata Muda/III. A 1. Melayani Pasien yang 2. Penemuan dan pelayanan kasus peningkatan kasus
berkunjung ke Poli Umum diare. penyakit menular
(pemeriksaan Tekanan Darah, 3. Melakukan pertemuan lintas sektor serta menindaklanjuti
Penyuluhan) dan melayani pasien dalam penggerakkan PSN. terjadinya KLB.
rujukan.
2. Melaksanakan Pencatatan Buku
Register Kunjungan Poli Umum
3. Mengembalikan Status pasien ke
ruang Loket/RM setelah
Pelayanan
4. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat dan mengirim
Laporan Penyakit Bulanan (LB1)
5. Membantu Koordinator Poli
Umum Membuat Laporan
Bulanan Penyakit Terbanyak.
6. Melaksanakan tugas lain yang
diberikan oleh Kepala Puskesmas

8. drg.Cici Nofianti Uraian Tugas Selaku Petugas Poli


19710717 200501 2 010 Gigi
Pembina Muda/IV.a 1. Bertanggung jawab atas kegiatan
pelayanan Poli Gigi.
2. Melaksanakan pelayanan
pemeriksaan dan pengobatan
pasien gigi dan membina unit Poli
Gigi dalam pelaksanaan quality
assurance.
3. Membantu Kepala Puskesmas
dalam peningkatan mutu
pelayanan (Quality Assurance).
4. Membantu Kepala Puskesmas
dalam melakukan koordinasi
dengan Dinas Lintas Sektoral
terkait dalam upaya kerjasama
dalam melaksanakan kegiatan
pembangunan kesehatan.
5. Membuat laporan kegiatan harian,
mingguan, bulanan dan tahunan
berdasarkan kegiatan yang telah
dilakukan agar dapat dievaluasi
secara berkelanjutan.
6. Membentuk pelaksanaan kegiatan
lapangan dalam kegiatan
UKS/UKGS/UKGM, pembinaan
kader kesehatan, guru UKS dan
Dokter Kecil.

9. Elva Yuna, AMKG Uraian Tugas selaku Petugas Poli


19750121 199503 2 003 Gigi/UKGS/UKGM
Penata Muda Tk I/III.b 1. Melakukan asuhan keperawatan
gigi sesuai standar asuhan agar
terjaga kualitas pelayanan
keperawatan gigi
2. Melaksanakan keperawatan gigi
berdasarkan SOP yang telah
ditetapkan untuk memberikan
pelayanan keperawatn gigi
kepada pasien
3. Membantu dokter gigi dalam
memberikan pelayanan kesehatan
gigi dan mulut terhadap pasien
sesuai dengan SOP untuk
memberikan pelayanan kepada
masyarakat
4. Melakukan sterilisasi alat sesuai
SOP agar terjaga sterilisasi alat-
alat yang akan digunakan
5. Memberikan konsultasi
kesehatan gigi dan mulut
terhadap pasien dan masyarakat
sesuai dengan keluahan pasien
untuk meningkatkan
pengetahuan pasien dibidang
kesehatan

10. Noverman,SKM Uraian Tugas selaku Pengelola 1. Pemantauan sanitasi sarana air 1. Mengkoordinir 1. Pengelola Program
19721123 200501 1 003 Kesehatan Lingkungan bersih. pelaksanaan kegiatan Kesehatan Olah Raga.
Penata Muda/III.a 1. Melaksanakan pengawasan dan 2. Pemantauan sanitasi di tempat- kesehatan lingkungan. 2. Pengelola Kesehatan
bimbingan kebersihan di Nagari- tempat umum. Kerja
nagari terhadap : 3. Pemantauan sanitasi di tempat
a. Tempat-tempat Umum pengelolaan makanan.
b. Tempat-tempat pengolahan 4. Pemantauan tempat pembuangan
dan penjualan makanan dan akhir sampah.
minuman.
c. Perumahan dan pemukiman.
d. Jamban keluarga dan sarana
pembuangan air limbah.
e. Pengelolaan sampah.
f. Penyediaan air bersih.
g. Tempat penyimpanan dan
penjualan pestisida.
h. Penyehatan Air
2. Pencatatan dan Pelaporan
Kegiatan Kesling.

11. Mardiana, AMG Uraian Tugas Selaku Penanggung 1. Pemantauan pelaksanaan PHBS. 1. Mengkoordinir 1. Pengelola Perkesmas.
19770928 200501 2 008 Jawab UKM Puskesmas 2. Melakukan kerjasama lintas semua kegiatan 2. Pengelola P2P.
Penata Muda Tk I/III.b 1. Membantu Pimpinan Puskesmas sektoral. promosi kesehatan di
dalam kelancaran tugas dibidang 3. Pemantauan pola konsumsi. wilayah kerja
gizi masyarakat. 4. Penanganan kasus gizi buruk. Puskesmas.
5. Pendampingan ibu hamil KEP. 2. Koordinator
pelaksana PHBS
2. Mengkoordinir pelaksanaan 6. Pendampingan ibu bayi dan balita 3. Memberikan
kegiatan gizi masyarakat baik KEP. pelayanan konseling,
yang ditugaskan maupun 7. Pembinaan dan bimbingan teknis edukasi gizi di
perencanaan sendiri. ke Posyandu. masyarakat
3. Meningkatkan kerja sama dengan khususnya ibu hamil,
Lintas Sektoral dan Lintas menyusui, bayi, anak,
Program untuk mencapai tujuan dewasa dan lanjut
dibidang gizi masyarakat. usia.
4. Mengkoordinir peningkatan 4.Pengkajian gizi
pengetahuan dan keterampilan masyarakat dan
kader dibidang gizi masyarakat. intervensi gizi
5. Mengelola, melaksanakan, masyarakat meliputi
mengevaluasi dan tindak lanjut perencanaan ,
hasil kegiatan gizi masyarakat di implementasi,
wilayah kerja antara lain : konseling dan edukasi
1. Penyuluhan Gizi di dan suplementasi zat
Posyandu, Masyarakat dan mikro dan makro,
Sekolah pemantauan dan
2. Pemberian PMT Penyuluhan evaluasi gizi, merujuk
dan PMT Pemulihan ke kasus gizi dan
3. Konsultasi Gizi di Puskesmas dokumentasi
(Klinik Konsultasi Gizi) pelayanan.
4. Pendistribusian Kapsul 5. Pendididkan,
Vitamin A pada Balita dan pelatihan dan
Bufas pengembangan
5. Pendistribusian Tablet Fe pelayanan gizi
pada Bumil, Bufas, Wanita masyarakat..
Pekerja dan Remaja Putri.
6. Penditribusian Kapsul
Yodium pada Bumil, Busui,
dan WUS
7. Pemantauan Status Gizi
Balita di Posyandu
8. Pelacakan Kasus Gizi Buruk
9. Sistem Kewaspadaan Pangan
dan Gizi
6. Pencatatan dan Pelaporan
7. Tugas lain yang diberikan oleh
Kepala Puskesmas

12. Isnaniar,A.Md.Keb Uraian Tugas selaku Petugas UGD


19620605 199012 2 002 1. Melayani Pasien Gawat Darurat
Penata/III.d dan rujukan.
2. Melaksanakan Pencatatan di
ruangan UGD
3. Melaksanakan tugas lain yang
diberikan oleh pimpinan

13. Wirda ST,A.Md.Keb Uraian Tugas selaku Pengelola 1. Mengkoordinir 1. Pengelola Program
19750824 200604 2 010 KIA kegiatan UKM imunisasi.
Pengatur/II.c 1. Melayani Pasien Poli KIA program KIA.
2. Melakukan Anamnesa dan
Pemeriksaan awal
3. Menegakkan diagnosa penyakit
4. Membuat resep pasien
5. Merujuk pasien ke dokter bila
diperlukan
6. Mencatat kunjungan ke dalam
Buku Register KIA dan mengisi
Status Pasien sesuai dengan
diagnosa dan pelayanan.
7. Mengembalikan status pasien ke
bagian Loket (RM) setelah
pelayanan
8. Melakukan Pelayanan Deteksi
dan stimulasi dini tumbuh
kembang balita dan APRAS
bersama Koordinator KIA
9. Membantu Koordinator KIA
membuat Laporan PWS KIA dan
laporan lainnya.

14. Elminelita,A.Md.Keb Uraian Tugas selaku Petugas UGD


19660510 198712 2 002 4. Melayani Pasien Gawat
Penata Tk.I/III.d Darurat dan rujukan.
5. Melaksanakan Pencatatan di
ruangan UGD
6. Melaksanakan tugas lain
yang diberikan oleh pimpinan

15. Neni Heryenti, Amd.Keb Uraian Tugas selaku Pelaksana


19720610 199302 2 001 KIA
PenataMuda Tk I/III.b 1. Melayani Pasien Poli KIA
2. Melakukan Anamnesa dan
Pemeriksaan awal
3. Menegakkan diagnosa penyakit
4. Membuat resep pasien
5. Merujuk pasien ke dokter bila
diperlukan
6. Mencatat kunjungan ke dalam
Buku Register KIA dan mengisi
Status Pasien sesuai dengan
diagnosa dan pelayanan.
7. Mengembalikan status pasien ke
bagian Loket (RM) setelah
pelayanan
8. Melakukan Pelayanan Deteksi
dan stimulasi dini tumbuh
kembang balita dan APRAS
bersama Koordinator KIA
9. Membantu Koordinator KIA
membuat Laporan PWS KIA dan
laporan lainnya.
16. Mailis,S.ST Uraian Tugas selaku Pelaksana
19740518 200604 2 006 KIA
Penata Muda/III.a 1. Melayani Pasien Poli KIA
2. Melakukan Anamnesa dan
Pemeriksaan awal
3. Menegakkan diagnosa penyakit
4. Membuat resep pasien
5. Merujuk pasien ke dokter bila
diperlukan
6. Mencatat kunjungan ke dalam
Buku Register KIA dan mengisi
Status Pasien sesuai dengan
diagnosa dan pelayanan.
7. Mengembalikan status pasien ke
bagian Loket (RM) setelah
pelayanan
8. Melakukan Pelayanan Deteksi
dan stimulasi dini tumbuh
kembang balita dan APRAS
bersama Koordinator KIA
9. Membantu Koordinator KIA
membuat Laporan PWS KIA dan
laporan lainnya.
17. Desriyanti,S.ST Uraian Tugas selaku Pelaksana
19720102 1999301 2 001 KIA
Penata MudaTk I/III.b 1. Melayani Pasien Poli KIA
2. Melakukan Anamnesa dan
Pemeriksaan awal
3. Menegakkan diagnosa penyakit
4. Membuat resep pasien
5. Merujuk pasien ke dokter bila
diperlukan
6. Mencatat kunjungan ke dalam
Buku Register KIA dan mengisi
Status Pasien sesuai dengan
diagnosa dan pelayanan.
7. Mengembalikan status pasien ke
bagian Loket (RM) setelah
pelayanan
8. Melakukan Pelayanan Deteksi
dan stimulasi dini tumbuh
kembang balita dan APRAS
bersama Koordinator KIA
9. Membantu Koordinator KIA
membuat Laporan PWS KIA dan
laporan lainnya.

18. Osviati Uraian Tugas Selaku Petugas


19661029 198703 2 007 Loket
Penata Muda Tk.I/III.b 1. Melayani administrasi pasien
berobat (menyiapkan status
rawatan pasien dan
pembayaran bagi pasien
Umum) sesuai dengan
ketentuan yang berlaku.
2. Mencatat kunjungan pasien ke
dalam Buku Register Kunjungan.
3. Menyimpan kembali status
pasien (sesuai dengan urutan
nomor registrasi dan wilayah
tempat tinggal pasien) setelah
pelayanan.
4. Membuat laporan kunjungan
pasien setiap bulan
5. Dll, hal yang berhubungan
dengan Pelayanan Loket.
19. Evanirzet Uraian Tugas Selaku Petugas 1.
19660315 199103 2 009 Apotik
Penata Muda/III.a 1. Memeriksa kelengkapan Obat di
apotik
2. Menyimpan dan mengatur obat di
apotik
3. Mencatat pemakaian obat di
apotik tiap bulannya
4. Melaksanakan tugas-tugas lain
yang diberikan oleh Kepala
Puskesmas.

20. Lenny Uraian tugas selaku bidan desa


Herlina,A.Md.Keb 1. Melaksanakan kegiatan
19810608 200604 2 029 pelayanan kesehatan Ibu dan
Penata Muda/III.a Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.

21. Nelfia Lusiawati, Uraian tugas selaku bidan desa


A.Md.Keb 1. Melaksanakan kegiatan pelayanan
19841120 201704 2 005 kesehatan Ibu dan Anak,
Pengatur/II.c Keluarga Berencana dan tugas-
tugas lain secara profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.

22. Dara Dini Kartika, Uraian tugas selaku bidan desa


A.Md.Keb 1. Melaksanakan kegiatan
19871017 201101 2 002 pelayanan kesehatan Ibu dan
Pengatur Tk.I/II.d Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.

23. Dahlia Desi Supriati, Uraian tugas selaku bidan desa


A.Md.keb 1. Melaksanakan kegiatan pelayanan
19860124 201704 2 008 kesehatan Ibu dan Anak,
Pengatur/II.c Keluarga Berencana dan tugas-
tugas lain secara professional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.
24. Yoneta Delvi,A.Md.Keb Uraian tugas selaku bidan desa
19831231 201704 2 008 1. Melaksanakan kegiatan
Pengatur/II.c pelayanan kesehatan Ibu dan
Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.

25. Mike Uraian tugas selaku bidan desa


Wahyuni,A.Md.keb 1. Melaksanakan kegiatan
19871217 201704 2 007 pelayanan kesehatan Ibu dan
Pengatur/II.c Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.

26. Niken Feri Kusmeza, Uraian tugas selaku bidan desa


A.Md.keb 1. Melaksanakan kegiatan
19901030 201704 2 005 pelayanan kesehatan Ibu dan
Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.
27. Munawarroh, A.Md.keb Uraian tugas selaku bidan desa
1. Melaksanakan kegiatan
pelayanan kesehatan Ibu dan
Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.
28. Mila Purnama Sari, Uraian tugas selaku bidan desa
A.Md.keb 1. Melaksanakan kegiatan
pelayanan kesehatan Ibu dan
Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.

29. Rahmi Wahilda, Uraian tugas selaku bidan desa


A.Md.keb 1. Melaksanakan kegiatan
pelayanan kesehatan Ibu dan
Anak, Keluarga Berencana dan
tugas-tugas lain secara
profesional.
2. Dalam melaksanakan tugas
pelayanan medik baik didalam
maupun diluar jam kerja
bertanggung jawab langsung
kepada Kepala Puskesmas.
30. Daswati Uraian Tugas Sebagai Operasional
Kebersihan
1. Menyapu, membersihkan debu
dan mengepel lantai dan seluruh
ruangan.
2. Membuang sampah medis dan
non medis ketempat pembuangan
yang telah ditentukan.
3. Membersihkan kamar mandi dan
toilet
4. Membersihkan kaca, loteng,
mencuci gorden, dan alas kasur
pasien.
5. Menanami bunga, mencabut
rumput, menata kebersihan dan
keindahan halaman.
6. Membuka dan menutup pintu dan
jendela Puskesmas dan Instalasi
Farmasi.

31. Nolly Julfery Uraian Tugas Operasional


Kendaraan atau Sopir
1. Memeriksa Kelengkapan
kendaraan dengan mengecek
rem, oli, lampu, mesin, air
radiator, air aki dan tekanan
udara ban serta BBM agar
kendaraan dapat
dioperasionalkan dengan baik.
2. Memanaskan mesin kendaraan
selama waktu tertentu guna
mengetahui kelainan mesin.
3. Merawat kendaraan dengan cara
membersihkan mesin dan
mencuci kendaraan operasional.
4. Mengemudikan kendaraan untuk
kegiatan operasional luar gedung.
5. Memperbaiki kerusakan kecil
supaya kendaraan dapat
berfungsi dengan baik.
6. Melaporkan kendaraan kepada
atasan agar kendaraan segera
diperbaiki.
7. Melaksanakan tugas kedinasan
lain yang diberikan atasan.

Batu Hampar, Januari 2017


KEPALA PUSKESMAS BATU HAMPAR

dr.Syaiful
Nip 19751110 200701 1 005

Anda mungkin juga menyukai