Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM KERJA JANGKA PENDEK DAN JANGKA PANJANG

Program Jangka Pendek :

Pengadaan fasilitas pendidikan yang representif secara bertahap dan berkesinambungan.

Membangun kinerja guru dalam iklim belajar yang menyenangkan

Membangun komunikasi dengan orang tua siswa dalam meningkatkan belajar mengajar.

Memiliki gedung sendiri yang memadai sesuai dengan kebutuhan pembelajaran.

Memiliki fasilitas pendidikan yang lengkap dan bermutu.

Mencetak alumni-alumni bermutu dan berakhlak karimah.

Program Jangka Panjang :

Menjadikan sekolah berprestasi dan bergengsi di kota Cirebon.

Menjadikan setiap alumni sebagai kebanggaan orang tua dan masyarakat.

Menjadikan lembaga pendidikan ini sebagai barometer kemajuan pendidikan di tingkat taman kanak-
kanak.

RENCANA KERJA SMK BHAKTI MULIA BLORA

Program Kerja SekolahUntuk mewujudkan SMK Bhakti Mulia Blora menjadi sekolah pilihan utama bagi
masyarakat Islam / pengguna jasa pendidikan di Kota Blora, dan dalam rangka menciptakan Generasi
yang : Beriman, Bertaqwa, Cerdas, Terampil, Percaya diri, Disiplin,Bertanggung jawab, Cinta Tanah Air,
Berguna bagi Nusa dan Bangsa, maka disusun program Kerja baik jangka pendek maupun jangka panjang
yang terbagi menjadi DuaBidang yaitu :

1. Program Fisik

Secara fisik gedung SMK Bhakti Mulia Blora memang kelihatan megah, namun sebetulnya masih banyak
yang harus diperbaiki, di sana-sini terdapat kerusakan yangdisebabkan oleh usia bangunan itu sendiri,
ulah anak-anak, maupun kurangnya Sarana danPrasarana yang ada, untuk itu disusunlah Program
Jangka Pendek maupun Jangka Panjang :

A. Program Jangka Pendek ( 1 Tahun )


1.Perbaikan dan Pemasangan Sound Sistem di ruang pertemuan2.Perbaikan jendela kelas3.Penataan
kantor guru4.Pemasangan Internet dan Faximile5.Perbaikan dan penambahan kamar mandi dan tempat
wudhu6.Penambahan almari kantor dan guru7.Pembuatan tlandakan di ruang pertemuan8.Pemasangan
AC di ruang Guru9.Pembuatan papan pajangan di dinding10.Pembuatan taman sekolah11.Jangka
Panjang ( 8 Tahun )12.Pembuatan Gapura pintu masuk sekolah13.Memperlebar ruang laboratorium
Komputer dan menambah jumlah komputer 14.Melengkapi ruang kelas dengan AC15.Pelebaran
Musholla

2. Program Non Fisik

Program non fisik digolongkan menjadi 3 yaitu :

1.Peningkatan Kesejahteraan Guru dan Karyawan2.Peningkatan Kualitas Guru dan


karyawan3.Peningkatan Prestasi sekolah

Peningkatan Kesejahteraan Guru dan Karyawan

Anda mungkin juga menyukai