Anda di halaman 1dari 13

Presented by:

Ardanil
Fathur Rizki
Suhandry Daulay
▪ Memudahkan Masyarakat dalam menemukan dan
menggunakan jasa bengkel di manapun mereka berada
▪ Meningkatkan kesejahteraan Pengusaha Bengkel
1. Pelanggan membuka aplikasi dan memilih jasa
bengkel mana yang akan digunakan
2. Pelanggan mengisi form pemesanan yang berisi keluhan yang dirasakan pada
kendaraan, lokasi saat ini dan no HP yang bisa dihubungi.
3. Pemilik usaha bengkel akan
menerima notifikasi di aplikasi HP
dan menekan tombol “Terima”
4. Pemilik usaha dapat menghubungi
pelanggan melalui Telp atau aplikasi
Whatsapp untuk mengkonfirmasi
pelanggan dan alamat pelanggan
5. Pemilik usaha bengkel mengirim montir yang sudah dilengkapi
perlengkapan beserta onderdil sesuai dengan keluhan yang
disampaikan
1. Pemilik usaha mengisi formulir pendaftaran berupa
▪ Data diri pemilik usaha
▪ No. HP yang bisa dihubungi
▪ Nama Bengkel
▪ Alamat bengkel
▪ Foto Bengkel
2. Kantor pusat akan mengirimkan undangan berupa SMS ke pemilik usaha tadi
agar datang ke kantor untuk mengantarkan persyaratan yang dibutuhkan.
3. Pihak kantor melakukan survey bengkel
4. Jika bengkel dinyatakan layak, pihak kantor akan mengundang pemilik usaha ke
kantor pusat untuk diberikan :
▪ username dan password
▪ pengarahan tentang prosedur kerja aplikasi serta persyaratan yang harus
dipenuhi
▪ atribut dari perusahaan
Terdapat tiga Option:
▪ Setiap kali transaksi, pemilik usaha bengkel dikenakan biaya
administrasi yang nantinya akan ditransfer ke rekening perusahaan
setiap harinya.
▪ Setiap kali transaksi, pemilik usaha bengkel dikenakan biaya
administrasi sebesar x% dari total biaya transaksi
▪ Pemilik usaha bengkel diwajibkan membayar biaya perbulan agar
bengkel mereka tetap ditampilkan di aplikasi.
▪ Member Premium
▪ Member Regular

Anda mungkin juga menyukai