Anda di halaman 1dari 2

Analogi

adalah proses penalaran berdasarkan pengamatan terhadap gejala khusus dengan


membandingkan atau mengumpakan suatu objek yang sudah teridentifikasi secara jelas
terhadap objek yang dianalogikan sampai dengan kesimpulan yang berlaku umum.

Green School, Bali

Green School Bali Menggunakan Analogi Biologis

Karena Proses Analogi Arsitektur yang menganggap bahwa membangun adalah proses
biologis bukan proses estetis. Dengan arti yang lebih luas, dalam merancang menggunakan
pendekatan Analogi Biologis maka arsitek tersebut lebih mengedepankan proses
pembangunannya terhadap fungsi dan keadaan serta keberadaan bangunan tersebut
terhadap lingkungan sekitar daripada mengedepankan keindahan bentuk bangunan.

Arsitek: John Hardy


Dengan memanfaatkan bambu sebagai struktur dan konstruksi pada seluruh bangunan yang
selesai dibangun tahun 2007 ini merupakan implementasi sang Arsitek dalam realisasi
pemikirannya yaitu untuk menggunakan material alam yang berada disekitar Tapak. Dan
pada saat itu material bambu sangat banyak didaerah itu. Lokasi Bangunan : Kab. Badung,
Bali, Indonesia
Bangunan bermassa banyak yang difungsikan sebagai sekolah internasional ini
mengedepankan interaksi dengan alam pada setiap bangunannya, sehingga hampir
keseluruhan bangunan dibiarkan tanpa sekat dinding yang bertujuan agar ruang dalam dan
luar dapat menyatu
Dengan memaksimalkan usaha dalam membentuk atap seperti rumah keong, arsitek
berhasil menutup bangunan tanpa menggunakan bata maupun triplek untuk bangunan Mes
Guru pada Green School Bali ini.

Anda mungkin juga menyukai