Anda di halaman 1dari 5

Untuk keperluan mengerjakan soal UTS, silakan lakukan Intalasi library Sensor Ultrasonic untuk

Proteus dengan langkah-langkah berikut :


1. Kunjungi Laman https://www.electronicslovers.com/2017/11/ultrasonic-sensor-library-for-
proteus.html
2. Unduh library sensor ultrasonic untuk proteus pada laman di atas (file dalam bentuk zip)

3. Ekstrak file zip yang telah diunduh yang terdiri dari 3 file : UltrasonicTEP.
IDX,UltrasonicTEP.HEX, dan UltrasonicTEP.LIB. Copy-pastekan ketiga file tersebut ke Library
Proteus. UltrasonicTEP.HEX adalah file hex untuk menjalankan modul Ultrasonic.
4. Buka software proteus atau restart kalau sudah terbuka sebelumnya. Buat project baru proteus
dan cari (pick up component) dengan kata kunci ultrasonic, kemudian pilih ULTRASONIC
SENSOR

5. Klik dua kali pada modul sensor ultrasonic, maka akan tampil
6. Tambahkan file UltrasonicTEP.HEX pada Bagian UltraSonicSensor.HEX (yang dilingkari)
dengan menekan yang diberi tanda panah.
7. Cari file UltrasonicTEP.HEX yang tadi telah dicopykan ke library proteus

8. Klik Open maka akan tampak


Pada bagian UltraSonicSensor.HEX sudah terisi file UltraSonicTEP.HEX yang ada di library
Proteus
9. Lakukan hal yang sama untuk setiap penggunaan modul Ultrasonic ini.
10. Percobaan, buat rangkaian berikut pada proteus dengan komponen : Arduino, Sensor Ultrasonic,
Potensio (POT-HG) dan Vitual Terminal
Trigger pada pin 7 dan Echo pin 6. Buka Arduino IDE dan tulis program berikut,

const int pingPin = 7; // Trigger Pin dari Ultrasonic Sensor


const int echoPin = 6; // Echo Pin dari Ultrasonic Sensor

void setup()
{
Serial.begin(9600); // Starting Serial Terminal
}

void loop()
{
long duration, cm;
pinMode(pingPin, OUTPUT);
digitalWrite(pingPin, LOW);
delayMicroseconds(2);
digitalWrite(pingPin, HIGH);
delayMicroseconds(10);
digitalWrite(pingPin, LOW);

pinMode(echoPin, INPUT);
duration = pulseIn(echoPin, HIGH);
cm = microsecondsToCentimeters(duration);

Serial.print(cm);
Serial.print("cm");
Serial.println();

delay(100);
}

//fungsi untuk mengkonversi microsecond ke cm


long microsecondsToCentimeters(long microseconds)
{
return microseconds / 29 / 2;
}

Verify dan copykan file hex nya ke arduino dan jalankan simulasi.
SELAMAT MENCOBA

Anda mungkin juga menyukai