Anda di halaman 1dari 9

PERANCANGAN DESIGN UI

PENITIPAN BARANG

OLEH:

Alan Perdhana Timor (03)

Rio Ferdiansyah (29)

Maulana Reza Pratama (15)


 ANALISIS SISTEM YANG BERJALAN

Sistem yang digunakan oleh Tempat Penitipan Barang dalam pengolahan data
masih secara manual. Setiap ada pelanggan yang ingin menitipkan Barang di
tempat tersebut, pelanggan harus mengisidata pada formulir pendaftaran dalam
bentuk lembaran kertas. Setelah itu admin baru memasukkan datanya dalam Data
Base Komptuer menggunakan mysql. Sehingga dengan demikian proses
pengolahan data semakin efisien.

 Bagian – bagian yang terlibat

A.Owner

B. Bagian Administrasi

C. Petugas Sorting Baranf

D. Pemilik Barang

Tugas Admin

Menerima uang Pembayaran, membuat laporan kepada Direktur Utama dan


Manager, melaporkan pekerjaan secara rutin kepada Manager.

Tugas Petugas Sorting Barang

Sebagai Penanggungjawab penempatan Barang di gudang.

Tugas Owner

Melakukan perencanaan dan sistem administrasi, melakukan evaluasi dan


pengawasan pelaksanaan tugas – tugas, serta mengambil tindakan koreksi
yang diperlukan bila terjadi penyimpangan – penyimpangan, menyusun
pembagian tugas para Staff, mengikuti perkembangan kebijakan dan peraturan
yang di kembangkan perusahaan.
Tugas Pemilik Barang

Menitipkan Barang dan membayar kewajibannya dalam administrasi.

 Dokumen / Form yang digunakan untuk rancangan antar muka (UI)


a) Form Pelanggan

NAMA PELANGGAN:

ID TRANSAKSI:

b) Form Barang

JUMLAH BARANG:

JENIS BARANG: (FRAGILE/ NOT FRAGILE)

BERAT BARANG:

c) Form Transaksi

ID TRANSAKSI:

NAMA PELANGGAN:

WAKTU KEDATANGAN:

WAKTU PENGAMBILAN:

JUMLAH HARI:

BIAYA:
 ER-D (Entity Relationship Diagram)

 Cara Kerja Program

Jika ingin mengisi form PELANGGAN

Form PELANGGAN adalah form input data-data PELANGGAN yang meliputi input data
NAMA PELANGGAN & ID PELANGGAN . Jika ingin menambahkan data maka tekan tombol
BARU+SIMPAN karena tombol ini otomatis dua fungsi untuk melakukan proses penyimpanan
ke dalam database. Setelah data tersimpan nanti akan muncul pesan “Data Saved”. Jika pengisian
data kurang lengkap atau masih ada field yang kosong dalam penginputan data maka akan
muncul pesan “Data Tidak Boleh Kosong!” dan kursor akan mengarah ke field yang masih
kosong/belum terisi tadi. Tombol RESET untuk menghapus data, Data yang sudah diinputkan
dan di save maka data akan tersimpan dan tampil dalam tabel.

Jika ingin mengisi form BARANG

Form data BARANG adalah form input data-data BARANG yang meliputi input data JUMLAH
BARANG, JENIS BARAG & BERAT BARANG. Jika ingin menambahkan data maka tekan
tombol BARU + SIMPAN karena tombol ini otomatis dua fungsi untuk melakukan proses
penyimpanan ke dalam database. Setelah data tersimpan nanti akan muncul pesan “Data Saved”.
Jika pengisian data kurang lengkap atau masih ada field yang kosong dalam penginputan data
maka akan muncul pesan “Data Tidak Boleh Kosong!” dan kursor akan mengarah ke field yang
masih kosong/belum terisi tadi. Tombol RESET untuk menghapus data, Data yang sudah
diinputkan dan di save maka data akan tersimpan dan tampil dalam tabel.

Jika ingin mengisi form TRANSAKSI

Form TRANSAKSI adalah form untuk menginputkan TRANSAKSI yaitu input ID


TRANSAKSI, NAMA PELANGGAN, WAKTU KEDATANGAN, WAKTU PENGAMBILAN,
JUMLAH HARI, BIAYA. Jika ingin menambahkan data maka tekan tombol BARU+SIMPAN
karena tombol ini otomatis dua fungsi untuk melakukan proses penyimpanan ke dalam database.
Setelah data tersimpan nanti akan muncul pesan “Data Saved”. Jika pengisian data kurang
lengkap atau masih ada field yang kosong dalam penginputan data maka akan muncul pesan
“Data Tidak Boleh Kosong!” dan kursor akan mengarah ke field yang masih kosong/belum terisi
tadi. Tombol RESET untuk menghapus data, Data yang sudah diinputkan dan di save maka data
akan tersimpan dan tampil dalam tabel.Tombol PRINT untuk mencetak bukti form Transaksi
berupa gambar berformat .jpg.

Hasil dari Form LAPORAN

Form TRANSAKSI adalah form untuk menampilkan hasil dari Form TRANSAKSI yaitu hasil
ID TRANSAKSI, NAMA PELANGGAN, WAKTU KEDATANGAN, WAKTU
PENGAMBILAN, JUMLAH HARI, BIAYA. Tombol PRINT untuk mencetak bukti form
Transaksi berupa gambar berformat .jpg. Tombol CLOSE untuk menutup form ini
 Desain Rancangan UI

Form Pelanggan

Keterangan:

1. Tombol Untuk menutp Aplikasi


2. Tombol untuk memperbesar dan mengecil apliakasi
3. Tombol untuk meminize Apliaksi
4. Logo
5. Untuk pengisian Nama Pelanggan
6. Untuk pengisian Nomer pelanggan
7. Untuk membuat data baru
8. Menyimpan data yang telah dibuat
9. Untuk mereset data yang telah diketik, namun belum disimpan
Form Barang

Keterangan:

1. Tombol Untuk menutp Aplikasi


2. Tombol untuk memperbesar dan mengecil apliakasi
3. Tombol untuk meminize Apliaksi
4. Logo
5. Untuk mengisi jumlah barang yang akan dititipkan
6. Untuk memilih jenis barang (fragile/not fragile)
7. Untuk mengisi berapa jumlah berat barang dalam satuan Kg (Kilogram)
8. Untuk membuat data baru
9. Menyimpan data yang telah dibuat
10. Untuk mereset data yang telah diketik, namun belum disimpan
Form Transaksi

Keterangan:

1. Tombol Untuk menutp Aplikasi


2. Tombol untuk memperbesar dan mengecil apliakasi
3. Tombol untuk meminize Apliaksi
4. Logo
5. Pengisian Nomer transaksi
6. PengisianNama Pelanggan
7. Pengisian Tanggal berapa barang datang
8. Dan tanggal kapan untuk diambil
9. Total hari penitipan
10. Biaya yang harus dibayar
11. Menyimpan data yang telah dibuat
12. Untuk mereset data yang telah diketik, namun belum disimpan
13. Untuk mencetak hasil transaksi, berupa gambar berformat jpg
Form Laporan

1. Tombol Untuk menutp Aplikasi


2. Tombol untuk memperbesar dan mengecil apliakasi
3. Tombol untuk meminize Apliaksi
4. Logo
5. Menapilkan nomer transaksi
6. Menampilkan nama pelanggan
7. Menampilkan Tanggal berapa barang datang
8. Dan tanggal kapan untuk diambil
9. Menampilkan Total hari penitipan
10. Menampilkan Biaya yang harus dibayar
11. Menapilkan jumlah banyaknya transaksi yang terjadi
12. Menmapilkan jumlah total biaya yang harus dibayar
13. Untuk mencetak hasil transaksi, berupa gambar berformat jpg
14. Keluar dari form Laporan

Anda mungkin juga menyukai