Anda di halaman 1dari 3

TUGAS 3

Nama Mata Kuliah : Pengantar Akuntansi Sumber Materi:


Kode Mata Kuliah : EKMA4115 Inisiasi 5, 6,
Pokok Bahasan : 1. Akuntansi Utang Jangka Panjang
dan Obligasi
2. Investasi saham dan obligasi
3. Akuntansi Manajemen

Nama Pengembang : Herlin, SE, M.Ak


Nama Penelah : Mailani Hamdani
Masa registrasi :
Rentang Skor : 1-100

Uraian Tugas:

1. Jelaskan apa yang anda ketahui tentang sistem akuntansi biaya ?

2. Mengapa akuntansi manajemen diperlukan dalam perusahaan manufaktur ?

3. Total penjualan untuk produk A sebesar 4.500 unit dengan harga perunitnya Rp. 550,
dimana 3.000 unit dijual dengan harga Rp.350, dan 1.500 unit dengan harga Rp. 150.
Berdasarkan data di atas :
a. Hitunglah jumlah harga pokok penjualan
b. Buatlah Jurnal untuk mencatat transaksi tersebut

Total penjualan produk A = 4.500 unit

3.000 x Rp 350 = Rp 1.050.000

1.500 x 150 = Rp 225.000

Total = Rp 1.050.000 + Rp 225.000 = Rp 1.275.000

Jurnal untuk mencatat transaksi tersebut adalah :

Harga Pokok Penjualan Rp1.275.000

Persediaan Barang Rp1.275.000

Perhitungan harga pokok penjualan sangat penting bagi perusahaan


dagang. Harga pokok penjualan adalah jumlah pengeluaran dan beban
yang diperkenankan, baik secara langsung maupun tidak langsung
untuk menghasilkan barang atau jasa di dalam kondisi dan tempat di
mana barang itu dapat dijual atau digunakan. Untuk mendapatkan
perhitungan Harga Pokok Penjualan yang tepat, rasional, dan wajar,
kita harus mengenali komponen yang menentukannya.

Berikut ini komponen penentu dalam perusahaan dagang adalah :

Persediaan awal barang dagang


Persediaan akhir barang dagang
Pembelian bersih
Pada dasarnya, untuk menyusun patokan harga pokok penjualan,
sebuah usaha membutuhkan informasi dari laporan neraca lajur,
sebelum menyederhanakannya dan menjadikannya dalam beberapa
komponen inti penyusun perhitungan HPP seperti contoh di atas.
Untuk memperoleh HPP yang akurat, maka laporan neraca lajur yang
dimiliki sebuah perusahaan pun harus tepat.

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai