Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN CIPARAY 01


Kelas / Semester : III (Tiga) / 2
Tema 5 : Cuaca
Sub Tema 3 : Pengaruh Perubahan Cuaca terhadap
Kehidupan manusia
Pembelajaran : 5
Alokasi Waktu : 1 Hari

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, tetangga dan
negara.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognetif pada
tingkat dasar dengan cara memahami, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuha dan kegiatannya, serta benda-
benta yang dijumpainya di rumah, di sekolah dan di temppat lainnya.
KI 4 : Menunjukan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, dan kominikatif. Dalam bahasa yang jelas. Sistematis,logis,
dan kritis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan tindakan yang mencerminkan prilaku anak sesuai dengan tahap
perkembangannya.

B. KOMPETENSI DASAR (KD)


PPKn
1.4 Mensyukuri makna bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar sebagai
anugerah Tuhan Yang Maha Esa.
2.4 Menampilkan sikap kerja sama sebagai wujud bersatu dalam keberagaman di
lingkungan sekitar.
3.4 Memahami makna bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar.
4.4 Menyajikan bentukbentuk kebersatuan dalam keberagaman di lingkungan sekitar.
Matematika
3.5. Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut
sama
4.5 Menyelesaikan masalah penjumlahan dan pengurangan pecahan berpenyebut sama.
Bahasa Indonesia
3.3 Menggali informasi tentang perubahan cuaca dan pengaruhnya terhadap kehidupan
manusia yang disajikan dalam bentuk lisan, tulis, visual, dan/atau eksplorasi
lingkungan.
4.3 Menyajikan hasil penggalian informasi tentang konsep perubahan cuaca dan
pengaruhnya terhadap kehidupan manusia dalam bentuk tulis menggunakan
kosakata baku dan kalimat efektif

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan kegiatan melengkapi percakapan, siswa dapat menjelaskan makna kata/istilah
yang berkaitan dengan pengaruh perubahan cuaca secara tulis dengan tepat.
2. Dengan kegiatan menulis percakapan, siswa dapat menyusun informasi tulis tentang
pengaruh perubahan cuaca terhadap aktivitas manusia dengan benar.
3. Dengan kegiatan membaca, siswa dapat menjelaskan bagaimana cara menunjukkan
sikap bersatu dalam keberagaman di lingkungan sekitar.
4. Dengan kegiatan berlatih menari, siswa dapat menyimulasikan cara bersatu dalam
keberagaman di lingkungan sekitar.
5. Dengan bertanya jawab, siswa dapat menjelaskan cara penjumlahan pecahan
berpenyebut sama.
6. Dengan menyelesaikan soal hitungan, siswa dapat menyelesaikan masalah sehari-hari
yang berkaitan dengan pecahan berpenyebut sama.

D. SUMBER, MEDIA, DAN ALAT PEMBELAJARAN


 Buku Siswa
 Gambar-Gambar Tarian Daerah Indonesia

E. METODE PEMBELAJARAN
 Pendekatan : Saintifik (mengamati, menanya, mengumpulkan informasi /
mencoba, mengasosiasi / mengolah informasi, dan
mengkomunikasikan)
 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan
ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Guru menyapa siswa dan mengondisikan kelas agar 10 menit


siap untuk belajar.
 Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa.
 Siswa diingatkan untuk bersikap yang benar saat
berdoa.
 Guru mengecek presensi siswa
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Guru dan siswa bersama-sama mendoakan siswa yang
tidak sekolah karena sakit agar lekas sembuh
 Siswa membaca buku cerita sebagai pembiasaan
literasi
 Guru mengingatkan siswa tentang pelajaran
sebelumnya dan mengaitkan dengan pelajaran yang
akan disampaikan.
 Guru menjelaskan kegiatan yang akan dilakukan dan
tujuan pembelajaran hari ini.
 Guru memotivasi siswa dengan menyampaikan
manfaat mempelajari materi hari ini.
 Guru menyampaikan langkah kegiatan yang dilakukan
secara individu, kelompok, maupun klasikal.
 Guru menyampaikan bentuk penilaian yang akan
dilakukan pada siswa.

Inti 35 Menit
x 30 JP

 Guru menanyakan pada siswa siapa yang pernah


menonton info prakiraan cuaca?
 Apakah info dari prakiraan kamu cermati dengan baik?
 guru memperlihatkan video prakiraan cuaca
 Guru bertanya jawab dengan siswa pernahkah
mengalami rencana yang tidak terlaksana akibat
perubahan cuaca?
 Bagaimana perasaan siswa jika mengalami hal
tersebut.
 Beri apresiasi untuk jawaban yang siswa berikan dan
bangkitkan semangat untuk mencari alternatif
pengganti kegiatan yang telah direncanakan.
 Kemudian, guru meminta siswa untuk melengkapi teks
percakapan yang rumpang pada buku siswa
 Lengkapi dengan kata/istilah yang tepat terkait
perubahan cuaca dan pengaruhnya terhadap aktivitas
manusia.
 Ajak siswa untuk mencari makna kata yang mereka
lengkapi pada teks.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

 Mintalah siswa untuk menulis percakapan bersama


temannya.
 Percakapan seputar pengalaman saat rencana kegiatan
tidak terlaksana akibat perubahan cuaca pada suatu
tempat.
 Ingatkan siswa untuk menulis dengan kalimat efektif.
 Ingatkan kembali tentang sikap menulis yang benar.
Posisi duduk harus tegak, jarak pandangan mata
dengan buku, dan cara memegang pensil dengan
benar.

 Kemudian guru meminta siswa melakukan kegiatan


membaca senyap.
 Teks bacaan yang ada di buku siswa atau jika guru
ingin menambahkan teks bacaan lain terkait
keragaman budaya Indonesia juga diperbolehkan.
 Mintalah siswa mencermati gambar keragaman jenis
tarian yang ada di Indonesia.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Pantiklah perasaan siswa saat melihat keragaman
tersebut.
 Guru dapat menguatkan sikap nasionalisme untuk
bangga menjadi anak Indonesia. Negara yang kaya
akan keragaman budaya. Ingatkan siswa untuk selalu
bersikap saling menghormati dan tidak menjadikan
perbedaan budaya sebagai sebuah masalah besar.

 Ajak siswa untuk berlatih satu tarian daerah sebagai


wujud cinta tanah air dan menghargai perbedaan.
 Guru dan siswa boleh berlatih dengan contoh video
yang ada. Atau bisa juga mengundang seorang yang
ahli dan dapat mengajarkan dasardasar gerakan tari
nusantara pada siswa.
 Berlatihlah dengan gembira.
 Bangkitkan kembali rasa bangga akan keragaman
budaya Indonesia dengan tetap menjaga persatuan.
 Kemudian kegiatan dilanjutkan dengan menyelesaikan
soal-soal yang berkaitan dengan penjumlahan pecahan
berpenyebut sama.
 Tanyakan kembali pada siswa, adakah yang masih
ingat cara menjumlahkan pecahan berpenyebut sama?
 Ulangi konsep tersebut sekali lagi untuk memperkuat
pemahaman siswa.
 Kemudian siswa diminta mengerjakan latihan pada
buku siswa terkait soal-soal penjumlahan pecahan
berpenyebut sama.

Penutup  Lakukan refleksi untuk kegiatan hari ini. 10 menit


 Mintalah siswa untuk menyampaikan apa yang telah
mereka pelajari dan manfaat yang dapat mereka ambil
dari kegiatan hari ini.
 Guru membimbing siswa menyimpulkan pembelajaran
hari ini.
 Guru melakukan penilaian terhadap aktivitas
pembelajaran siswa.
Kegiatan diakhiri dengan berdoa. Minta satu siswa
untuk memimpin doa sebelum pulang.
 Ingatkan selalu untuk bersikap yang baik saat berdoa.
G. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1.Penilaian Sikap
Observasi selama kegiatan berlangsung
Perubanan tingkah laku
Tanggung
Santun Peduli
No Nama Jawab
K C B SB K C B SB K C B SB
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 ...................

2 ...................

3 ……………..

2. Penilaian Pengetahuan
1. Tes lisan tentang contoh sikap bersatu dalam keberagaman di lingkungan
sekitar.
2. Tes tertulis tentang menemukan kata/istilah yang tepat terkait perubahan cuaca
dan pengaruhnya terhadap aktivitas manusia.
3. Tes tertulis tentang penjumlahan pecahan berpenyebut sama.

Selesaikanlah soal-soal di bawah ini. Lakukan dengan menulis


bentuk operasi matematika. Lalu tentukan hasilnya!
1
1. Seorang petani memiliki sepetak sawah. Ia mencangkul
4
2
bagian sawah. Kemudian ia mencangkul lagi bagian sawah.
4
Berapa bagian sawah yang telah dicangkul petani?

1 2 3
+ =
4 4 4

2. Beni memiliki pohon rambutan yang sedang berbuah. Beni


berhasil memetik 15 keranjang. Sementara ayah berhasil
memetik 35 keranjang. Berapa jumlah rambutan yang
berhasil dipetik Beni dan ayah?
1 3 4
+ =
5 5 5

3. Ibu dan Siti akan membuat kue bolu. Ibu menghabiskan 34


kg tepung untuk satu loyang kue bolu. Ibu akan membuat 3
loyang kue bolu. Berapa jumlah tepung yang ibu butuhkan
untuk 3 loyang kue bolu?
3 3 3 9
+ + =4
4 4 4
4. Edo memiliki tali dengan panjang 1 5 m. Sementara Beni
memiliki tali dengan panjang 15 m. Lani memiliki tali
dengan panjang 35 m. Udin memiliki tali dengan panjang 25
m. Berapakah panjang tali Edo dan Beni? Berapa pula
panjang tali Lani dan Udin? Tali siapakah yang lebih
panjang?

1 1 2 3 2 5
+ =5 + =5
5 5 5 5

Tali Lani dan Udin lebih panjang daripada tali Edo dan Beni.

5. Ibu memiliki 14 kg telur di rumah. Untuk persediaan ibu


membeli lagi 14 kg telur. Pulang dari kantor, ayah
membawakan 24 kg telur untuk ibu. Berapa kg jumlah telur
ibu sekarang?
1 1 2 4
+ + =
4 4 4 4

3. Penilaian Keterampilan
a. Rubrik menulis informasi terkait perubahan cuaca dan pengaruhnya
terhadap aktivitas manusia
No Skor (86-100) Skor (≤60)
Skor (71-85) Skor (61-75)
Perlu
Kriteria Baik Sekali Baik Cukup
Pendampingan
(4) (3) (2) (1)
1 Menyusun Siswa mampu Siswa mampu Siswa Siswa mampu
informasi menulis menulis mampu menuliskan
tulis terkait dengan dengan Menulis dengan kalimat
perubahan kalimat yang kalimat dengan lengkap.
cuaca dan lengkap lengkap Kalimat
pengaruhnya (minimal (minimal 3 lengkap
terhadap 3 unsur), unsur), tulisan (minimal 3
aktivitas tulisan rapi dan rapi terbaca, unsur),
manusia terbaca, serta tetapi tulisan
informasinya informasi kurang rapi,
tepat sesuai terkait bacaan dan informasi
bacaan. kurang tepat. terkait bacaan
kurang tepat.
b. Rubrik menyimulasikan sikap bersatu dalam keberagaman di lingkungan
sekitar
No Skor (86-100) Skor (≤60)
Skor (71-85) Skor (61-75)
Perlu
Kriteria Baik Sekali Baik Cukup
Pendampingan
(4) (3) (2) (1)
1 Kemampuan Siswa mampu Siswa Siswa Siswa belum
mempraktikkan melakukan mampu mampu mampu
kombinasi gerak kegiatan melakukan melakukan melakukan
berayun dan mempelajari kegiatan kegiatan kegiatan
memutar pada budaya lain mempelajari mempelajari
aktivitas senam dengan baik budaya lain budaya lain
lantai dan dengan baik dengan
penuh percaya tetapi belum bantuan
diri percaya diri guru

Mengetahui Guru Kelas


Kepala Sekolah

Ujang Rudayat, S.Pd Anisa Agustina, S.Pd


NIP : 196607251988121001

Anda mungkin juga menyukai