Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN TEGAL

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS BANGUN GALIH
Alamat : Jln. Raya Bangun Galih Kec.Kramat Kab.Tegal
Kode Pos 52181
Email : bangungalih2016@gmail.com

Hasil Monitoring Pengukuran Indikator Mutu Layanan Klinis Di Puskesmas Bangun Galih

Tahun 2016
No Unit Pelayanan Indikator Pengukuran Hasil Standar Analisa Rencana Tindak Tindak lanjut Evaluasi
Lanjut
1. Pendaftaran 1. Jam buka 100% 100% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Mempertahankan
Pelayanan
2. Waktu tunggu 70 % 80 % Masih di bawah standar, masih Memberikan Peningkatan SDM Belum ada
pendaftaran < ada pasien menunggu > 15 pelatihan Simpus dengan memberikan pelatihan Simpus
15 menit menit, petugas yang kurang secara berkala pelatihan simpus secara berkala
terampil dalam hal secara berkala
mengoprasikan simpus
3. Kepuasan 65% 70% Belum semua pasien merasa Menambah tempat Penambahan tempat Sudah tersedia TV
pelanggan puas di loket pendaftaran, tidak duduk yang nyaman duduk yang nyaman dan leaflet
nyaman, dan merasa dan melengkapi Melengkapi ruang
menunggu lama dengan media tunggu dengan media
informasi ( TV leaflet informasi (TV)
dll)
2. Pelayanan BP 1. Jam buka 100% 100% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
Umum Pelayanan
2. Waktu 98% 100% Masih di bawah standar, Masih ada petugas Meningkatkan Memaksimalkan
pelayanan Petugas tidak standby di yang belum kedisiplinan petugas waktu pemeriksaan
di BP 10 ruangan memaksimalkan di pelayanan BP
menit waktu pemeriksaan Umum
3. Kepuasan 68% 70% Belum semua pasien merasa Masih ada petugas Meningkatkan Masih ada petugas
Pelanggan puas di pelayanan BP yang tidak tepat pelayanan di unit BP yang belum stanby
Umum,merasa tidak nyaman & waktu dalam Umum, Petugas di ruangan
lama menunggu pelayanan harus stanby di
ruangan
4. Pelayanan 70% >90% Kurang memenuhi Standar Memisahkan ruang Penambahan Ruang tindakan
Tindakan karena ruangan tindakan masih tindakan dengan ruangan untuk belum terpisah
medis satu ruangan dengan pemeriksaan Pelayanan Tindakan rencana untuk
Pelayanan BP Umum rehab total tahun
2017
5. Pemberi 40% >70% Di semua unit pelayanan tidak Menambah tenaga Penambahan tenaga Belum ada
pelayanan semua pasien di layani dokter, dokter dokter penambahan dokter
dokter
6. Kepuasan 78% >80% Belum Memenuhi standar Menambah jadwal Masih ada pasien Penambahan
pelanggan piket untuk dokter yang menginginkan jadwal piket dokter
diperiksa oleh dokter belum ada
3. Pelayanan Gigi 1. Jam Buka 100% 100% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
Pelayanan
2. Pemberi 60% >70% Tidak memenuhi standar,tidak Mengusulkan Usulan dokter gigi Penambahan
pelayanan 30 semua pasien dilayani oleh penambahan dokter tetap dokter gigi belum
menit dokter gigi,karena dokter hanya gigi tetap ada
diperbantukan (2 hari dalam
seminggu )
3. Kepuasan 80% >80% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
Pelanggan
4. Pelayanan KIA 1. Jam Buka 100% 100% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
Pelayanan
2. Pemberi 92% >90% Secara umum pelayanan KIA Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
pelayanan sudah sesuai indikator
Bidan minimal puskesmas.
pendidikan D3
3. Waktu 80% 90% Masih di bawah standar, Meningkatkan Tingkatkan Masih ada petugas
pelayanan 20 Petugas tidak standby di kedisiplinan petugas kedisiplinan petugas yang belum standby
menit ruangan di pelayanan KIA di pelayanan KIA di ruangan
4. Kepuasan 70% >80% Belum semua pasien merasa Meningkatkan Tingkatkan Masih ada pasien
pelanggan puas di pelayanan KIA,merasa pelayanan di unit pelayanan di unit yang belum puas
tidak nyaman & lama pelayanan KIA pelayanan KIA
5. Pelayanan 1. Pemberi 100% 100% Secara umum pelayanan hamil Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
Hamil & KB pelayanan & KB sudah sesuai indikator
Bidan minimal puskesmas
pendidikan D3
2. Waktu 80% 90% Di pelayanan hamil masih di Mengefesienkan Komitmen Petugas di Masih ada petugas
pelayanan bawah standar, masih ada waktu pelayanan pelayanan hamil yang belum standby
imunisasi, pasien ANC di layani > 20 hamil & KB untuk meningkatkan
ANC, dan menit waktu pelayanan
penanganan
komplikasi
kebidanan <20
menit
3. Pelayanan 80% 90 % Di pelayanan KB masih di Menambah petugas Penambahan Sudah ada petugas
tindakan kb < bawah standar karena petugas pelayanan KB petugas ( dibuat yang membantu di
30 menit KB hanya 1 orang jadwal piket) untuk pelayanan KB
melayani akseptor
KB
4. Kepuasan 81% >80% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
pelanggan

6. Pelayanan 1. Waktu tunggu


obat pelayanan
a. Non 90% 90% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
racikan <
15 menit
b. Racikan < 80% 90% Belum memenuhi standar Menambah petugas Penambahan Sudah ada petugas
30 menit karena masih ada pasien yang di unit pelayanan petugas di unit yang membantu
menunggu lebih dari 30 menit obat pelayanan obat ( pelayanan obat
dibuat jadwal piket)
2. Tidak adanya 90% 100% Belum memenuhi Standar Masih terjadi Pastikan kembali ke Sudah dilakukan
kejadian kesalahan pemberian pasien tentang nama, konfirmasi nama,
kesalahan obat alamat,umur, keluhan alamat,umur dan
pemberian penyakitnya keluhannya
obat
3. Penulisan 85% 100% Masih di bawah Standar Memastikan kembali Petugas pelayanan Sudah dilakukan
resep sesuai petugas pelayanan kurang teliti kepada petugas di lebih teliti lagi konfirmasi petugas
formularium unit pelayanan oleh simpus ke petugas
petugas simpus pelayanan
4. Kepuasan 75% >80% Masih di bawah standar, Memaksimalkan Petugas tidak banyak Jadwal petugas
pelanggan petugas sering ngobrol dalam petugas piket dan ngobrol dalam piket belum dipatuhi
pelayanan dan jadwal piket meningkatkan pelayanan,meningkat oleh petugas
petugas masih belum berjalan. kepatuhan petugas kan kepatuhan
terhadap jadwal piket petugas terhadap
jadwal piket.
7. Laboratorium 1. Waktu tunggu 70% 80 % Belum memenuhi standar Mendelegasikan Pendelegasian Sudah ada
hasil karena petugas laborat hanya kepada petugas yang kepada petugas pendelegasian
pelayanan lab 1 orang lain kesehatan yang lain pada petugas yang
<60 menit untuk pemeriksaan lain
dasar di laborat.
Penambahan
petugas laborat
2. Tidak adanya 100% 100% Memenuhi standar Mempertahankan Pertahankan Pertahankan
kesalahan
pemberian
hasil
pemeriksaan
laboratorium
3. Kepuasan 70% >80% Belum semua pasien puas di Meningkatkan Tingkatkan Masih ada pasien
pelanggan laboratorium, dan merasa pelayanan di pelayanan di yang lama
menunggu petugas lama laboratorium laboratorium menunggu
8. Pencegahan 1. Tersedia APD 70% 100% Ketersedian APD belum Melengkapi APD di Lengkapi APD di Sudah tersedia
dan di unit lengkap sesuai dengan standar setiap unit pelayanan setiap unit pelayanan APD
Pengendalian pelayanan yang melakukan yang melakukan
Infeksi klinis tindakan medis. tindakan medis.
2. Pemakaian 70% 100% Belum semua unit pelayanan Mensosialisasikan Sosialisasi
APD medis memakai APD kewaspadaan kewaspadan
universal kepada universal kepada
semua tenaga semua tenaga
pelayanan pelayanan

Mengetahui
Kepala Puskesmas Bangun Galih Koordinator Tim Peningkatan Mutu dan Keselamatan Pasien

MAKMUR,SKM dr. YECE OCDANEVA


NIP.19751026 199503 1 003 NIP.19761012 201001 2 011

Anda mungkin juga menyukai