Anda di halaman 1dari 3

Notulen Rapat

Tanggal : 3 September 2013

Hari : Selasa

Judul Rapat : Seminar & Workshop

Khitan

Seminar & Workshop


Pemateri → dr. Urologi
 Bertempat
Dihotel …… masih difikirkan!
 Kepanitiaan acara
- Materi dan metode pelatihan
- Marketing
 Pengajar dan peserta
- Dokter spesialis urologi dan spesialis bedah anak
- Peserta 25 – 30 orang (RSP dan UMUM)
 Pendanaan
- Peserta
- Sponsor
Khitan
 Khitanan masal dilakukan di 4 tempat yaitu : Jatinangor (Klinik Padjadjaran ), KH, Cianjur, Garut
 Khitanan masal dan praktek pasien untuk yang ikut seminar
 Maksimal yang menghitan 2 anak / pasien

Catatan : Pada saat akan dikhitan diharapkan diberikan pelayan yang lebih layak untuk anak yang akan
dikhitan.

Proposal disiapkan lebih cepat / 1 bulan dari sekarang

Masukan dari dr. Dito

1. Apakah jarak waktu antara seminar dan praktek apakah tidak terlalu berdekatan???

2. Apakah Semua anggota kepanitiaan saling mengenal???

3. Apakah semua orang / anggota tahu tentang jobdestnya masing-masing ???

4. Jobdest dan time schedule ( Rundown acara harus sudah beres September, termasuk pola konsumsi, pola
logistic dan lokasi (Akomodasi)

5. Dokumentasi + publikasi : Media publikasi ditambah dengan TW, FB dan atau Email

6. Penyebaran sponsorship termasuk media, Publikasi : TV local, Surat kabar local


SPONSORSHIP harus BERES di OKTOBER

Catatan :

- Jobdest Final + dealine target untuk setiap seksi → SK


- Pendistribusian SK oleh ketua masing – masing
- Rapat internal tiap seksi dengan agenda utama sesuai timeline
- Rencana anggaran
- Rapat konsilidasi II + daftar awal proposal
- Proposal Final
 Acara Seminar dan Workshop
 Acara Khitanan Masal
No Seksi – Seksi Seminar Khitana
1 Acara - Rundown Acara - Rundown acara
Deadline - Materi / Modul - Ajuan Anggaran
Minggu Ke 3 - Ajuan Anggaran - Tutor
September 2013 - Pembicara FIX ( Koordinasi dengan TP - Doorprize untuk anak khitan
) - Khitan kit
- Doorprize peserta seminar - Alat – alat kesehatan, Sterilisator,
- Seminar KIT + Minor set minor set
- Lokasi - Obat – obatan, BHP
- Spesifikasi lokasi
- Mencari anak yang dikhitan
2 Kesekretasiatan Proposal Proposal
Deadline 1. a. Latar belakang 1. a. Latar belakang
Minggu Ke 3 b. Tujuan b. Tujuan
September 2013 2. Target pengajuan 2. Jenis kegiatan
3. Acara + Jadwal acara 3. Konsep
4. LOkasi 4. Tempat dan waktu
5. Susunan kepanitiaan 5. Sasaran
6. Pembiayaan 6. Susunan kepanitiaan
Ekstimasi anggaran, target 7. Susunan acara
pemasukan 8. Pembiayaan
7. Penawaran Sponsorship 9. Penawaran Sponsorship
8. Penutup 10. Penutup
9. Contac person 11. Contac person
3 Marketing 1. Menyusun paket sponsorship
Deadline 2. Survey kegiatan publikasi dan dokumentasi
Minggu Ke 3 3. menyusun leafleat, sponsor dan media komunikasi lain
September 2013 4. Survey target peserta
5. Rencana anggaran
4 Logistik 1. Survey harga
Deadline - Lokasi
Minggu Ke 3 - Perlengkapan seminar dan khitan ( medis)
September 2013 2. Rencana anggaran
5 Konsumsi 1. Survey menu dan harga makanan
Deadline 2. Rencana Anggaran
Minggu Ke 3
September 2013
6 Akomodasi dan 1. Survey harga
Transportasi - Lokasi khitan
Deadline - Akomodasi peserta + panitia
Minggu Ke 3 - Perlengkapan non medis
September 2013 2. Rencana Anggaran

Anda mungkin juga menyukai