Anda di halaman 1dari 6

HUBUNGAN ANTARA STRESS BELAJAR DENGAN

PRESTASI BELAJAR SISWA FULL DAY SCHOOL DI SD AL

KAUTSAR KOTA SURABAYA

SKRIPSI

Disusun oleh:

REZKA MALINDA AYU SAKTI

NIM. 15081003

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS WIJAYA PUTRA

SURABAYA

2019
HUBUNGAN ANTARA STRESS BELAJAR DENGAN

PRESTASI BELAJAR SISWA FULL DAY SCHOOL DI SD AL

KAUTSAR KOTA SURABAYA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

dalam Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi

Universitas Wijaya Putra Surabaya

Disusun oleh:

REZKA MALINDA AYU SAKTI

NIM. 15081003

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS WIJAYA PUTRA

SURABAYA

2019
SURAT PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa apa yang tertulis dalam skripsi ini adalah

benar adanya dan merupakan hasil karya saya sendiri. Segala kutipan karya pihak

lain telah saya tulis dengan menyebutkan sumbernya. Apabila dikemudian hari

ditemukan adanya plagiasi maka saya rela gelar kesarjanaan saya dicabut.

Surabaya, 9 Juli 2019

Penulis

Rezka Malinda Ayu Sakti

NIM. 15081003
HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini telah disetujui oleh

Dosen Pembimbing Penulisan Skripsi I

Nur Irmayanti, S. Psi., M. Psi.

NIP. 0715028902

Dosen Pembimbing Penulisan Skripsi II

Aironi Zuroida, S. Psi., M. Psi., Psikolog

NIP. 0710118702
HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi ini telah dipertahankan dihadapan dewan penguji pada hari


ABSTRAK

Rezka Malinda Ayu Sakti, 15081003, Hubungan antara Stress Belajar dengan
Prestasi Belajar Siswa Full Day School Di SD Kota Surabaya, Skripsi, Fakultas
Psikologi Universitas Wijaya Putra Surabaya, 2019.
xiii+93 halaman, 25 lampiran.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan


antara stress belajar dengan prestasi belajar siswa full day school di SD kota
Surabaya. Stress belajar yang dimaksud adalah tekanan yang dihadapi anak
berkaitan dengan sekolah yang berdampak pada kesehatan fisik, psikis dan
performansi belajarnya. Sehingga terdapat 1 hubungan yang diselidiki di dalam
penelitian ini yaitu korelasi antara stress belajar dengan prestasi belajar.
Penelitian ini dilakukan pada anak sekolah dasar dengan jumlah subjek
penelitian sebanyak 146 siswa, terdiri atas 86 laki-laki dan 60 perempuan yang
meliputi kelas 4 & 5 SD. Alat pengumpulan datanya berupa kuesioner stress
belajar yang terdiri dari 30 butir dan rekap nilai rapor PAS (penilaian akhir
semester) 2. Analisis datanya dilakukan dengan teknik statistik korelasi product
moment dari pearson dengan bantuan program SPSS (statistical product and
service solution) 21.
Dari analisis data penelitian diperoleh nilai korelasi antara stress belajar
dengan prestasi belajar sebesar 0,163 dengan p sebesar 0,488. Hal ini
menunjukkan bahwa terdapat korelasi yang signifikan antara stress belajar
dengan prestasi belajar. Artinya semakin tinggi stress belajar maka akan semakin
rendah prestasi belajar siswa full day school di SD kota Surabaya dan begitu
pula sebaliknya semakin rendah stress belajar maka akan semakin tinggi prestasi
belajar siswa full day school di SD kota Surabaya tersebut.

Kata kunci: stress belajar, prestasi belajar


Daftar pustaka, 83 (1950 2018)

Anda mungkin juga menyukai