Anda di halaman 1dari 7

INSTRUMEN PENULISAN SOAL

Mata Pelajaran : PKn Jumlah Soal : 25 Pilihan Ganda


Kelas/ Semester : V/2 Jenis Soal : Pilihan Ganda
KOMPETENSI KUNCI BOBOT
NO. INDIKATOR KD INDIKATOR SOAL BUTIR SOAL
DASAR JAWABAN SOAL
Mendeskripsikan Penuh rasa ingin tahu dalam Siswa dapat menyebutkan arti Kumpulan orang-orang yang saling bekerjasama
pengertian organisasi menjelaskan pengertian dari organisasi dan mempunyai tujuan yang sama disebut ....
organisasi a. kelompok
1. B C1
b. organisasi
c. anggota
d. kumpulan
Mendeskripsikan Penuh rasa ingin tahu dalam Siswa dapat menyebutkan Organisasi berasal dari kata organon. Kata yang
pengertian organisasi menjelaskan pengertian bahasa asal organisasi berasal dari bahasa ....
organisasi a. Spanyol
2. C C2
b. Inggris
c. Yunani
d. Belanda
Mendeskripsikan Penuh rasa ingin tahu dalam Siswa dapat menjelaskan pasal Kebebasan berorganisasi diatur dalam UUD 1945
pengertian organisasi menjelaskan pengertian dalam UUD 1945 yang pasal ....
organisasi mengatur tentang kebebasan a. 27
3. B C2
berorganisasi b. 28
c. 29
d. 30
Menyebutkan contoh Menyebutkan contoh Siswa dapat menyebutkan Organisasi bagi pelajar tingkat SMP disebut ....
organisasi di lingkungan organisasi dengan jujur organisasi bagi pelajar SMP a. OASIS
4. sekolah dan masyarakat b. PKK C C1
c. OSIS
d. Posyandu
Mendeskripsikan Menyebutkan unsur-unsur Siswa dapat menjelaskan tujuan Tujuan dibentuknya organisasi adalah ....
pengertian organisasi organisasi dengan kompetitif dari organisasi a. memilih ketua
b. mencapai tujuan
5. B C2
c. peruntungan
d. memilih teman

Mendeskripsikan Bekerjasama dalam Diberikan beberapa pernyataan. Perhatikan pernyataan dibawah ini!
pengertian organisasi menjelaskan pembentukan Siswa dapat menjelaskan syarat (1) Memiliki tujuan
organisasi berdirinya organisasi (2) Memiliki AD/ ART
6. C C3
(3) Beranggotakan orang-orang yang sepaham
(4) Berasaskan Pancasila dan UUD 1945
(5) Mempunyai izin mendirikan organisasi
(6) Memiliki tempat organisasi
Syarat berdirinya organisasi ditunjukkan nomor ....
a. 1, 2, dan 4
b. 1, 3, dan 5
c. 2, 4, dan 5
d. 2, 4, dan 6
Mendeskripsikan Bekerjasama dalam Siswa dapat menjelaskan hak Setiap peserta atau anggota organisasi dalam sebuah
pengertian organisasi menjelaskan pembentukan anggota organisasi rapat berhak ....
organisasi a. menghentikan rapat
7. B C2
b. menyampaikan pendapat
c. menolak keputusan bersama
d. membubarkan semua acara organisasi
Menampilkan peran serta Menjelaskan peran organisasi Siswa dapat menyebutkan Kebebasan dalam memilih salah satu organisasi
dalam memilih organisasi di lingkungan sekolah dan kebebasan dalam memilih adalah kebebasan yang ....
di sekolah masyarakat dengan organisasi a. bertanggung jawab
8. A C1
bertanggung jawab b. merugikan orang lain
c. mendahulukan hak pribadi
d. menguntungan diri sendiri
Menampilkan peran serta Menjelaskan peran organisasi Siswa dapat menentukan jenis Jenis perkumpulan yang perlu kita ikuti adalah
dalam memilih organisasi di lingkungan sekolah dan organisasi yang bisa diikuti kelompok ....
di sekolah masyarakat dengan a. anak gaul
9. D C1
bertanggung jawab b. penyelidik kasus
c. kaum bangsawan
d. karya ilmiah remaja
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Diberikan sebuah lambang Gambar disamping merupakan
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di suatu organisasi. Siswa dapat lambang dari organisasi ....
sekolah dan masyarakat lingkungan sekolah menyebutkan jenis organisasi a. Pramuka
10. A C3
tersebut b. OSIS
c. PMR
d. KUD
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Diberikan beberapa nama Perhatikan nama-nama organisasi di bawah ini!
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di organisasi. Siswa dapat (1) PGRI
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat menyebutkan contoh organisasi (2) IDI
profesi (3) HANURA
11. (4) ASEAN A C3
Yang termasuk dalam organisasi profesi
ditunjukkan oleh nomor ....
a. 1 dan 2 c. 2 dan 3
b. 1 dan 3 d. 2 dan 4
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menyebutkan Contoh organisasi nonpemerintah adalah ....
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di contoh organisasi non a. PBB c. OPEC
12 D C2
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat pemerintah. b. ASEAN d.LSM
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menentukan contoh Berikut ini yang termasuk contoh organisasi yang
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di organisasi di sekolah terdapat di sekolah adalah ....
sekolah dan masyarakat lingkungan sekolah a. Pramuka, Koperasi sekolah
13. A C2
b. Koperasi sekolah, KUD
c. Karang Taruna, RW
d. Polisi Kecil (PKS), KUD
Menampilkan peran serta Saling menghargai dalam Siswa dapat menjelaskan arti Organisasi yang berfungsi sebagai wadah untuk
dalam memilih organisasi memberi contoh organisasi di komite sekolah menyalurkan aspirasi dalam melahirkan kebijakan
di sekolah lingkungan sekolah operasional sekolah adalah ....
14. a. Pramuka C C2
b. Tata Usaha
c. Komite Sekolah
d. Koperasi Sekolah
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menyebutkan Salah satu contoh organisasi kemasyarakatan adalah
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di contoh organisasi ....
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat kemasyarakatan a. partai politik
15. D C2
b. pabrik tekstil
c. karang taruna
d. pemerintahan desa
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Diberikan gambar lambang Gambar disamping merupakan
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di suatu organisasi. Siswa dapat contoh dari organisasi ....
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat menentukan jenis organisasi a. massa
16. B C3
berdasarkan gambar tersebut b. politik
c. sosial
d. non pemerintah
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menentukan contoh Bentuk kegiatan ekstrakurikuler disekolah, misalnya
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di organisasi di sekolah ....
sekolah dan masyarakat lingkungan sekolah a. drumband
17. A C1
b. upacara bendera
c. diskusi kelompok
d. belajar matematika
Menampilkan peran serta Berpikir cerdas dalam Siswa dapat menyebutkan Target yang harus dikerjakan disebut ... organisasi.
dalam memilih organisasi menjelaskan manfaat adanya maksud dari tujuan organsasi a. struktur
18. di sekolah organisasi di sekolah dalam b. tujuan B C1
kegiatan belajar mengajar c. gambaran
d. pengertian
Menampilkan peran serta Berpikir cerdas dalam Siswa dapat menjelaskan Seorang calon pengurus organisasi dinyatakan
dalam memilih organisasi menjelaskan manfaat adanya jumlah perolehan suara dalam menang dalam pemilihan pengurus apabila
di sekolah organisasi di sekolah dalam kemenangan pemilihan memperoleh suara sebanyak ....
19. kegiatan belajar mengajar pengurus a. 50% dari jumlah suara yang sah C C2
b. 50% + 1 dari jumlah suara
c. 50% + 1 dari jumlah suara yang sah
d. 50% dari jumlah suara semuanya
Menampilkan peran serta Berpikir cerdas dalam Siswa dapat menjelaskan Salah satu manfaat masuk dalam organisasi sekolah
dalam memilih organisasi menjelaskan manfaat adanya manfaat dari mengikuti adalah ....
di sekolah organisasi di sekolah dalam organisasi a. memiliki banyak teman
20. A C2
kegiatan belajar mengajar b. lebih maju dalam bidang tertentu
c. lebih disenangi oleh guru
d. meningkatkan kreativitas kewirausahaan
Mendeskripsikan Bekerjasama dalam Siswa dapat menjelaskan arti Peraturan penting yang menjadi dasar peraturan
pengertian organisasi menjelaskan pembentukan Anggaran Dasar lainnya disebut ....
organisasi a. tata tertib
21. D C1
b. maklumat
c. ART
d. AD
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menyebutkan Organisasi keagamaan untuk umat beragama
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di organisasi keagamaan untuk Buddha adalah ....
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat umat Buddha a. Walubi
22. b. PHDI A C2
c. PGI
d. MUI

Mendeskripsikan Saling menghargai dalam Diberikan gambar bagan Perhatikan bagan berikut!
pengertian organisasi memberi contoh organisasi di struktur organisasi. Siswa dapat Kecamatan
lingkungan masyarakat menyebutkan jenis organisasi
pemerintahan berdasarkan Sekretaris
bagan Camat
23. Desa/ Desa/ Desa/ C C3
Kelurahan Kelurahan Kelurahan
Gambar diatas menunjukkan struktur organisasi
pemerintahan di tingkat ....
a. Provinsi c. Kecamatan
b. Kabupaten/ Kota d. Desa/ Kelurahan
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menyebutkan Organisasi nasional yang muncul pertama kali di
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di organisasi pertama di Indonesia Indonesia ialah ....
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat a. PUTERA
24. C C1
b. Muhammadiyah
c. Budi Utomo
d. Perhimpunan Indonesia
Menampilkan peran serta Menjelaskan peran organisasi Siswa dapat menjelaskan sikap Setiap anggota dalam organisasi hendaknya ....
dalam memilih organisasi di lingkungan sekolah dan dari seorang anggota organisasi a. memiliki pekerjaan
25. di sekolah masyarakat dengan b. harus berani menanggung rugi C C1
bertanggung jawab c. bekerja dengan sungguh-sungguh
d. hanya mengikuti perintah pengurus
INSTRUMEN PENULISAN SOAL

Mata Pelajaran : PKn Jumlah Soal : 10 Isian Singkat


Kelas : V Jenis Soal : Isian Singkat
BOBOT
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR KD INDIKATOR SOAL BUTIR SOAL KUNCI JAWABAN
SOAL
Mendeskripsikan pengertian Menyebutkan unsur-unsur Siswa dapat menyebutkan pimpinan Pada umumnya sebuah organisasi
1. Ketua Organisasi C1
organisasi organisasi dengan kompetitif organisasi dipimpin oleh ....
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menjelaskan HKTI merupakan singkatan dari ....
Himpunan Kelompok
2. organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di kepanjangan dari HKTI C1
Tani Indonesia
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menjelaskan organisasi Organisasi yang menaungi dokter-
3. organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di yang menaungi para dokter dokter di Indonesia adalah .... IDI C2
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat
Mendeskripsikan pengertian Menyebutkan unsur-unsur Siswa dapat menyebutkan struktur Pengurus organisasi yang bertugas
4. organisasi organisasi dengan kompetitif organisasi yang berfungsi mengurusi mengurusi masalah keuangan dan Bendahara C2
masalah keuangan membuat laporan keuangan adalah ....
Mendeskripsikan pengertian Menyebutkan unsur-unsur Siswa dapat menjelaskan maksud Penjelasan secara rinci dari Anggaran
5. organisasi organisasi dengan kompetitif dari Anggaran Rumah Tangga Dasar yang diatur pasal demi pasal ART C2
disebut ...
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menyebutkan anggota PWI merupakan organisasi yang
6. organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di pada organisasi PWI anggotanya berprofesi sebagai .... Wartawan C1
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat
Menyebutkan contoh Berpikir cerdas dalam Siswa dapat menjelaskan jenis Ekstrakurikuler di sekolah yang
organisasi di lingkungan menjelaskan manfaat adanya organisasi yang dipilih sesuai bertujuan mengasah kemampuan murid
7. Paskibra C3
sekolah dan masyarakat organisasi di sekolah dalam dengan bakat dalam mematuhi tata tertib yang ada
kegiatan belajar mengajar dalam pengibaran bendera adalah ....
Menampilkan peran serta Berpikir cerdas dalam Siswa dapat menjelaskan jenis Apabila kamu ingin mengasah
dalam memilih organisasi di menjelaskan manfaat adanya organisasi yang dipilih sesuai kemampuanmu dalam menolong orang
8. sekolah organisasi di sekolah dalam dengan bakat yang sedang tertimpa bencana, maka PMR C3
kegiatan belajar mengajar kamu ikut ekstrakurikuler ....

Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menjelaskan jenis Apabila kamu seorang guru, maka
9. organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi di organisasi yang dipilih sesuai sebaiknya kamu mengikuti oranisasi .... PGRI C2
sekolah dan masyarakat lingkungan masyarakat dengan profesi
Mendeskripsikan pengertian Menyebutkan unsur-unsur Siswa dapat menyebutkan struktur Pengurus organisasi yang bertugas
10. organisasi organisasi dengan kompetitif organisasi yang berfungsi mengurusi untuk merapikan surat-menyurat dan sekretaris C2
masalah surat-menyurat administrasi adalah ....
INSTRUMEN PENULISAN SOAL
Mata Pelajaran : PKn Jumlah Soal : 5 Uraian
Kelas : V Jenis Soal : Uraian
BOBOT
NO. KOMPETENSI DASAR INDIKATOR KD INDIKATOR SOAL BUTIR SOAL KUNCI JAWABAN SKOR
SOAL
Mendeskripsikan Menyebutkan unsur-unsur Siswa dapat menyebutkan Sebutkan empat unsur - Anggota 1
pengertian organisasi organisasi dengan kompetitif unsur dalam organisasi organisasi! - Tempat 1
1. - Tujuan 1 C1
- Struktur 1
Maks.5
Mendeskripsikan Menyebutkan unsur-unsur Siswa dapat menjelaskan Sebutkan empat fungsi - Sarana untuk mencapai 1
pengertian organisasi organisasi dengan kompetitif fungsi dari organisasi dari organisasi! tujuan
- Menghimpun dana 1
2. - Sarana menggerakkan 1 C2
massa
- Sarana untuk 1
memperoleh dukungan Maks.5
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat menyebutkan Apa perbedaan dari - Organisasi Massa: 2
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi perbedaan dari organisasi organisasi massa dan organisasi yang
sekolah dan masyarakat di lingkungan masyarakat massa dan organisasi politik organisasi politik? anggotanya terdiri dari
Berikan contohnya! warga masyarakat.
Contoh : Dekopin
3. C3
- Organisasi politik: 2
organisasi yang
mempunyai tujuan dan
pandangan politik yang
sama. Contoh: PDIP Maks.5
Menyebutkan contoh Saling menghargai dalam Siswa dapat memberikan Berikan tiga contoh - ASEAN 1
organisasi di lingkungan memberi contoh organisasi contoh organisasi antar organisasi antar - PBB 1
4. C1
sekolah dan masyarakat di lingkungan masyarakat pemerintah pemerintah! - OPEC 1
Maks.4
Menampilkan peran serta Menjelaskan peran Siswa dapat menyebutkan Siapa saja yang bisa - Wali murid 1
dalam memilih organisasi organisasi di lingkungan anggota dari komite sekolah menjadi anggota komite - Siswa 1
di sekolah sekolah dan masyarakat sekolah? Sebutkan 5 saja! - Guru 1
5. C2
dengan bertanggung jawab - Alumnus 1
- Tokoh masyarakat 1
Maks.6

Anda mungkin juga menyukai