Anda di halaman 1dari 1

 Danau

Di dalam peta, danau digambarkan dengan simbol bulat tidak sempurna yang kemudian diwarnai
biru sebagai penanda bahwa simbol tersebut adalah kubangan air, yakni danau.

 Rawa

Rawa juga memiliki simbol di peta. Di dalam peta, rawa digambarkan sebagai bulatan yang tidak
sempurna dan berisikan titik- titik, namun tidak berwarna biru selayaknya danau tadi.

 Sawah

Sawah disimbolkan sebagai area dengan garis miring yang ukurannya kecil- kecil. Kemiringan
garis tersebut sejajar . simbol sawah ini berdasarkan bentuknya termasuk ke dalam simbol area.

 Formasi batuan kapur

Formasi batuan kapur memiliki simbol yang dikategorikan sebagai simbol area. Hal ini karena
simbol formasi batuan kapur berbentuk lebar dengan tatanan batuan yang ada di dalamnya.

Anda mungkin juga menyukai