Anda di halaman 1dari 49

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : SMPIT LAA TAHZAN CITRA


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Al-Qur’an dan hadis tentang rendah hati, hemat, dan hidup
sederhana
Sub Materi Pokok :
A. Membaca Surah al-Furqan Ayat 63 dan Surah al-Isra’ Ayat
27 serta Hadis Terkait
B. Memahami Kandungan Surah al-Furqan Ayat 63 dan Surah
al-Isra’ Ayat 27 serta Hadis Terkait
C. Mengamalkan Surah al-Furqan Ayat 63 dan Surah al-Isra’
Ayat 27 serta Hadis Terkait
Alokasi Waktu : 3 × Pertemuan (2 × 40 Menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar
1.1 Terbiasa membaca Al-Qur’an dengan meyakini bahwa rendah hati, hemat, dan
hidup sederhana adalah perintah agama
2.1 Menunjukkan perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana sebagai
implementasi pemahaman Q.S. al-Furqan/25: 63, Q.S. al-Isra’/17: 26–27, dan
hadis terkait
3.1 Memahami Q.S. al-Furqan/25: 63, Q.S. al-Isra’/17: 26–27, dan hadis terkait
tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana
4.1.1 Membaca Q.S. al-Furqan/25: 63 dan Q.S. al-Isra’/17: 26–27 dengan tartil
4.1.2 Menunjukkan hafalan Q.S. al- Furqan/25: 63, Q.S. al-Isra’/17: 26–27, serta
hadis terkait dengan lancar
4.1.3 Menyajikan keterkaitan rendah hati, hemat, dan hidup sederhana dengan pesan
Q.S. al-Furqan/25: 63 dan Q.S. al-Isra’/17: 26–27

1
C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat
1. memahami Q.S. al-Furqan/25: 63, Q.S. al-Isra’/17: 26–27 dan hadis terkait tentang
rendah hati, hemat, dan hidup sederhana;
2. membaca Q.S. al-Furqan/25: 63, Q.S. al-Isra’/17: 26-27 dengan tartil;
3. menunjukkan hafalan Q.S. al- Furqan/25: 63, Q.S. al-Isra’/17: 26–27 serta hadis
terkait dengan lancar;
4. menyajikan keterkaitan rendah hati, hemat, dan hidup sederhana dengan pesan
Q.S. al-Furqan/25: 63, Q.S. al-Isra’/17: 26–27.

D. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Pendekatan agama (religion approach)
Model : Model actif learning
Metode :
1. Ceramah plus
2. Tanya jawab
3. Praktik membaca dan menghafal
4. Praktik menerjemahkan
5. Bercerita
6. Diskusi

E. Media Pembelajaran
1. Gambar/foto
2. LCD proyektor
3. Kertas karton
4. Papan tulis

F. Sumber Belajar
1. Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
2. Kitab Al-Qur’an dan Hadis
3. Buku Tafsir Al-Qur’an
4. Buku Asbabun Nuzul Al-Qur’an
5. Buku Syarh Hadis
6. Buku Ilmu Tajwid
7. Referensi lain yang relevan
8. Internet (jika tersedia)

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-1
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat

2
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 1 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan perilaku rendah hati,
hemat, dan hidup sederhana sebagaimana terdapat dalam ikon mulahazah pada
buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP. Guru
meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk selanjutnya memberikan
komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.
3. Guru juga dapat meminta siswa mengamati orang-orang yang ada di
lingkungannya tentang perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.
4. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.
5. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang ayat Al-Qur’an dan hadis
tentang sifat rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.

Menanya
1. Guru meminta siswa mencari ayat-ayat Al-Qur’an tentang sifat rendah hati dan
hemat, serta hadis tentang hidup sederhana untuk selanjutnya siswa berkomentar
atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal yang telah diamatinya.
2. Guru menceritakan kisah tentang orang yang memiliki perilaku rendah hati, hemat,
dan sederhana untuk selanjutnya siswa berkomentar atau mengajukan pertanyaan
tentang hal-hal yang telah diceritakan oleh gurunya.
3. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang peta konsep ayat
Al-Qur’an atau hadis tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.
4. Guru meminta siswa mempelajari ilmu tajwid tentang pengertian, macam-macam,
dan cara membaca bacaan mim sukun. Apabila ada hal-hal yang belum dipelajari
tentang mim sukun siswa dapat menanyakan kepada guru.

3
Mengeksplorasi
1. Siswa mencari ayat-ayat Al-Qur’an dan hadis tentang perilaku rendah hati, hemat,
dan sederhana dengan membaca buku Al-Qur’an dan hadis atau buku referensi
lain.
2. Siswa membuka Al-Qur’an Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 serta hadis
tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.
3. Siswa membaca surah dan hadis tersebut, baik secara bersama-sama maupun
sendiri-sendiri dengan pengawasan guru. Apabila ada bacaan siswa yang salah,
guru memperbaiki bacaan siswa agar bacaan siswa menjadi benar.
4. Siswa berdiskusi atau melakukan kegiatan secara berkelompok untuk dapat
memahami ilmu tajwid tentang pengertian, macam-macam, dan cara membaca
bacaan mim sukun.

Mengasosiasikan
1. Siswa menyimpulkan ayat-ayat Al-Qur’an dan hadis tentang perilaku rendah hati,
hemat, dan hidup sederhana.
2. Siswa menyimpulkan contoh-contoh perilaku orang yang memiliki perilaku rendah
hati, hemat, dan hidup sederhana.
3. Siswa menyusun hasil diskusi tentang pengertian, macam-macam, dan cara
membaca bacaan mim sukun dalam ilmu tajwid.

Mengomunikasikan
1. Siswa membaca Al-Qur’an Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 serta hadis
tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana dengan tartil.
2. Siswa membaca Al-Qur’an Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 dengan
mengamalkan bacaan mim sukun yang telah dipelajari.
3. Siswa dapat menyebutkan contoh-contoh bacaan mim sukun yang terdapat di
dalam Al-Qur’an terutama Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah (menghafal Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27
serta hadis terkait) untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
(membawa kamus bahasa Arab, buku asbabun nuzul, terjemah, atau tafsir Al-
Qur’an);
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

4
Pertemuan Ke-2
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 1 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain tentang rendah hati, hemat, dan sederhana, baik secara bersama-sama
maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru meminta siswa mengamati arti kata dan terjemah Surah al-Furqan Ayat 63
dan al-Isra Ayat 27 serta hadis terkait tentang rendah hati, hemat, dan sederhana.
2. Guru meminta siswa mengamati tafsir Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27
serta hadis terkait.
3. Guru meminta siswa mencermati asbabun nuzul Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-
Isra Ayat 27 serta hadis terkait.

Menanya
1. Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal
yang telah diamatinya.
2. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang peta konsep ayat
Al-Qur’an atau hadis tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.
3. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan tentang arti kata dalam Surah al-Furqan
Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 serta hadis terkait.

Mengeksplorasi
1. Siswa mengartikan dan menerjemahkan secara keseluruhan Surah al-Furqan Ayat
63 dan al-Isra Ayat 27 serta hadis terkait tentang rendah hati, hemat, dan hidup
sederhana.
2. Siswa mencermati asbabun nuzul Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 serta
hadis terkait.

5
3. Siswa belajar memahami tafsir dan kandungan Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra
Ayat 27 serta hadis terkait.
4. Siswa berdiskusi atau melakukan kegiatan belajar secara berkelompok untuk dapat
memahami kandungan Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 serta hadis
terkait.

Mengasosiasikan
Siswa menyusun hasil diskusi tentang kandungan Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra
Ayat 27 serta hadis terkait.

Mengomunikasikan
1. Siswa menghafalkan Surah al-Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 serta hadis terkait
tentang rendah hati, hemat, dan hidup sederhana.
2. Siswa mengartikan arti kata dan menerjemahkan secara keseluruhan Surah al-
Furqan Ayat 63 dan al-Isra Ayat 27 serta hadis terkait tentang rendah hati, hemat,
dan hidup sederhana.
3. Siswa membuat laporan hasil diskusi tentang kandungan Surah al-Furqan Ayat 63
dan al-Isra Ayat 27 serta hadis terkait lalu mempresentasikan hasil diskusi/kegiatan
yang sudah dilakukan di depan kelas. Siswa dari kelompok lain dapat memberikan
tanggapan hasil diskusi tersebut.
4. Guru memberikan penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-3
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.

6
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 1 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain tentang perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana, baik secara
bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru meminta siswa mengamati seseorang yang memiliki perilaku rendah hati,
hemat, dan sederhana dalam kehidupan sehari-hari.
2. Guru meminta siswa mengamati gambar atau video tentang seseorang yang
memiliki perilaku rendah hati, hemat, dan sederhana.

Menanya
1. Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal
yang telah diamatinya.
2. Guru memberikan cerita atau renungan tentang orang-orang yang memiliki
perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana sebagai bentuk implementasi
Surah al-Furqan Ayat 63 dan Surah al-Isra’ Ayat 27 serta hadis terkait untuk
selanjutnya siswa bertanya atau mengomentari cerita tersebut.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang perilaku rendah hati sebagai bentuk pengamalan
Surah al-Furqan Ayat 63.
2. Siswa mencari penjelasan tentang perilaku hemat sebagai bentuk pengamalan
Surah al-Isra’ Ayat 27.
3. Siswa mencari penjelasan tentang perilaku sederhana sebagai bentuk pengamalan
hadis tentang hidup sederhana.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana
sebagai bentuk pengamalan Surah al-Furqan Ayat 63 dan Surah al-Isra’ Ayat 27 serta
hadis terkait.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang perilaku rendah hati, hemat, dan hidup sederhana sebagai
bentuk pengamalan Surah al-Furqan Ayat 63 dan Surah al-Isra’ Ayat 27 serta hadis
terkait.

7
Kegiatan Penutup (10 Menit)
Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

H.Penilaian
No. Kompetensi Indikator Instrumen Keterangan
1. KI 1 dan KI 2 Kompetensi  Lembar observasi Terlampir
Spiritual dan
Sosial
2. KI 3 dan KI 4 Kompetensi Lembar penilaian kerja, meliputi Terlampir
Pengetahuan  Mulahazah/Mengamati
dan  Tafaquh/Mengeksplorasi
Keterampilan  Wazifah/Mengomunikasikan
 Tamrinat/Latihan Soal/Latihan
Ulangan Umum Semester/
Wajibah/Portofolio

Mengetahui, Tangerang, Juli 2019


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran PAI

Priyo Wasis Wibowo, M.Pd Zaenal Abidin, S.Pd.I


NIP. - NIP. -

8
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : SMPIT LAA TAHZAN CITRA


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Iman kepada Kitab-Kitab Allah Swt.
Sub Materi Pokok :
A. Makna Beriman kepada Kitab-Kitab Allah Swt.
B. Nama-Nama Kitab dan Rasul Penerimanya
C. Al-Qur’an sebagai Pedoman Hidup
Alokasi Waktu : 3 × Pertemuan (2 × 40 Menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar
1.3 Beriman kepada kitab-kitab suci yang diturunkan Allah Swt.
2.3 Menunjukkan perilaku toleran sebagai implementasi beriman kepada kitab-kitab
Allah Swt.
3.3 Memahami makna beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
4.3 Menyajikan dalil naqli tentang beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.

C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat
1. memahami makna beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.;
2. menyajikan dalil naqli tentang beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.

D. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Pendekatan agama (religion approach)
Model : Model actif learning
Metode :
1. Ceramah plus
2. Tanya jawab

9
3. Bercerita
4. Diskusi

E. Media Pembelajaran
1. Gambar/foto
2. LCD proyektor
3. Kertas karton
4. Papan tulis

F. Sumber Belajar
1. Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
2. Kitab Al-Qur’an dan Hadis
3. Buku Akidah
4. Referensi lain yang relevan
5. Internet (jika tersedia)

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-4
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 2 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan aktivitas yang
berinteraksi dengan Al-Qur’an dan beriman kepada kitab-kitab Allah Swt., seperti
kajian Al-Qur-an, menghafal Al-Qur’an, Musabaqah Tilawatil Al-Qur’an, dan
belajar membaca Al-Qur’an dan lain sebagainya sebagaimana terdapat dalam ikon
mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas
VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk

10
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan aktivitas-aktivitas mencintai Al-Qur’an yang dapat
meningkatkan keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

Menanya
1. Guru meminta siswa mencari ayat-ayat Al-Qur’an yang menjelaskan tentang
beriman kepada kitab-kitab Allah Swt. untuk selanjutnya berkomentar atau
mengajukan pertanyaan tentang hal-hal yang telah diamatinya.
2. Guru menjelaskan secara sekilas sebagai pendahuluan tentang beriman kepada
kitab-kitab Allah Swt. Siswa diharapkan dapat mengomentari dan menanyakan
tentang makna beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang makna beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
dengan membaca buku akidah yaitu tentang beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
atau buku referensi lain.
2. Siswa membuka Al-Qur’an Surah an-Nisa’ Ayat 136, Surah al-Baqarah Ayat 4, dan
hadis tentang rukun iman.
3. Siswa membaca ayat-ayat tersebut, baik secara bersama-sama maupun sendiri-
sendiri dengan pengawasan guru. Apabila ada bacaan siswa yang salah, guru
memperbaiki bacaan siswa agar bacaan siswa menjadi benar.
4. Siswa berdiskusi atau melakukan kegiatan secara berkelompok tentang makna dan
dalil naqli tentang beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.

Mengasosiasikan
Siswa menyusun hasil diskusi tentang makna dan dalil naqli tentang beriman kepada
kitab-kitab Allah Swt.

Mengomunikasikan
Siswa dapat menjelaskan makna dan dalil naqli tentang beriman kepada kitab-kitab
Allah Swt.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;

11
4. memberi tugas rumah (menghafal Surah an-Nisa’ Ayat 136, al-Baqarah Ayat 4, dan
hadis tentang rukun iman) untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain,
baik secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
(membawa Al-Qur’an terjemah dan tafsir Al-Qur’an);
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-5
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 2 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt., baik secara bersama-
sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan beriman kepada
kitab-kitab Allah Swt., sebagaimana terdapat dalam ikon mulahazah pada buku
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP. Guru meminta
siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk selanjutnya memberikan
komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan aktivitas berinteraksi dengan Al-Qur’an.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

Menanya
1. Guru meminta siswa mencari ayat-ayat Al-Qur’an yang menjelaskan tentang kitab-
kitab yang diturunkan oleh Allah Swt. kepada para rasul-Nya untuk selanjutnya
berkomentar atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal yang telah diamatinya.
2. Guru menjelaskan secara sekilas sebagai pendahuluan tentang nama-nama kitab
dan rasul penerimanya.

12
Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang nama-nama kitab suci dan para rasul
penerimanya dengan membaca buku akidah yaitu tentang beriman kepada kitab-
kitab Allah Swt. atau buku referensi lain.
2. Siswa membuka Al-Qur’an Surah al-Isra’ Ayat 55, al-Ma’idah Ayat 44, al-Ma’idah
Ayat 46, al-Isra’ Ayat 106, al-‘Alaq Ayat 1–5, al-Baqarah Ayat 281, dan al-Ma’idah
Ayat 3 tentang beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
3. Siswa membaca surah dan hadis tersebut, baik secara bersama-sama maupun
sendiri-sendiri dengan pengawasan guru. Apabila ada bacaan siswa yang salah,
guru memperbaiki bacaan siswa agar bacaan siswa menjadi benar.
4. Siswa berdiskusi atau melakukan kegiatan secara berkelompok tentang nama-nama
kitab Allah Swt. dan rasul penerimanya.

Mengasosiasikan
Siswa menyusun hasil diskusi tentang nama-nama kitab Allah Swt. dan rasul
penerimanya.

Mengomunikasikan
Siswa dapat menjelaskan tentang nama-nama kitab Allah Swt. dan rasul penerimanya.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-6
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.

13
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 2 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt., baik secara bersama-
sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
Guru menceritakan tentang keajaiban-keajaiban yang terdapat di dalam Al-Qur’an,
sementara siswa mendengarkan dengan baik.

Menanya
Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal yang
telah didengarnya.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang alasan Al-Qur’an harus dijadikan pedoman
hidup.
2. Siswa mencari penjelasan tentang hidayah Al-Qur’an kepada seluruh umat
manusia.
3. Siswa mencari penjelasan tentang kelebihan Al-Qur’an yang tidak akan dijumpai
pada kitab suci lainnya.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang kelebihan Al-Qur’an yang tidak akan dijumpai pada
kitab suci lainnya.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang kelebihan Al-Qur’an yang tidak akan dijumpai pada kitab
suci lainnya.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;

14
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

H.Penilaian
No. Kompetensi Indikator Instrumen Keterangan
1. KI 1 dan KI 2 Kompetensi  Lembar observasi Terlampir
Spiritual dan
Sosial
2. KI 3 dan KI 4 Kompetensi Lembar penilaian kerja, meliputi Terlampir
Pengetahuan  Mulahazah/Mengamati
dan  Tafaquh/Mengeksplorasi
Keterampilan  Wazifah/Mengomunikasikan
 Tamrinat/Latihan Soal/Latihan
Ulangan Umum Semester/
Wajibah/Portofolio

Mengetahui, Tangerang, Juli 2019


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran PAI

Priyo Wasis Wibowo, M.Pd Zaenal Abidin, S.Pd.I


NIP. - NIP. -

15
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : SMPIT LAA TAHZAN CITRA


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Jujur, Adil, dan Hormat kepada Orang Tua dan Guru
Sub Materi Pokok :
A. Jujur
B. Adil
C. Hormat dan Patuh kepada Orang Tua dan Guru
Alokasi Waktu : 3 × Pertemuan (2 × 40 Menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar
1.6 Meyakini bahwa perilaku jujur dan adil adalah ajaran pokok agama
1.7 Menghayati ajaran berbuat baik, hormat, dan patuh kepada orang tua dan guru
adalah perintah agama
2.6 Menunjukkan perilaku jujur dan adil dalam kehidupan sehari-hari
2.7 Menunjukkan perilaku berbuat baik, hormat, dan patuh kepada orang tua dan
guru dalam kehidupan sehari-hari
3.6 Memahami cara menerapkan perilaku jujur dan adil
3.7 Memahami cara berbuat baik, hormat, dan patuh kepada orang tua dan guru
4.6 Menyajikan cara menerapkan jujur dan adil
4.7 Menyajikan cara berbuat baik, hormat, dan patuh kepada orang tua dan guru

C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat
1. memahami cara menerapkan perilaku jujur dan adil;
2. memahami cara berbuat baik, hormat, dan patuh kepada orang tua dan guru;
3. menyajikan cara menerapkan jujur dan adil;
4. menyajikan cara berbuat baik, hormat, dan patuh kepada orang tua dan guru.

16
D. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Pendekatan agama (religion approach)
Model : Model actif learning
Metode :
1. Ceramah plus
2. Tanya jawab
3. Bercerita
4. Diskusi

E. Media Pembelajaran
1. Gambar/foto
2. LCD proyektor
3. Kertas karton
4. Papan tulis

F. Sumber Belajar
1. Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
2. Kitab Al-Qur’an dan Hadis
3. Buku Akhlak
4. Referensi lain yang relevan
5. Internet (jika tersedia)

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-7
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 3 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

17
Kegiatan Inti (60 Menit)
Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan perilaku orang yang
jujur sebagaimana terdapat dalam ikon mulahazah pada buku Pendidikan Agama
Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati
gambar-gambar tersebut untuk selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan
tentang gambar-gambar tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan perilaku orang yang jujur.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang jujur.

Menanya
1. Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal
yang telah diamatinya.
2. Guru menceritakan sebuah renungan tentang kegiatan sehari-hari yang berkenaan
dengan jujur kemudian siswa diminta untuk memberikan komentar dan pertanyaan
yang belum dipahaminya.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang pengertian jujur dengan membaca buku akhlak
tentang kejujuran atau buku referensi lain.
2. Siswa mencari dalil-dalil naqli tentang jujur. Siswa membaca surah dan hadis
tersebut, baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri dengan pengawasan
guru. Apabila ada bacaan siswa yang salah, guru memperbaiki bacaan siswa agar
bacaan siswa menjadi benar.
3. Siswa mencari penjelasan tentang macam-macam sifat jujur disertai dengan
dalilnya.
4. Siswa berdiskusi atau melakukan kegiatan secara berkelompok untuk dapat
memahami pengertian, dalil naqli, dan macam-macam sifat jujur.

Mengasosiasikan
Siswa menganalisis dan menyusun hasil diskusi tentang pengertian, dalil naqli,
contoh, hikmah memiliki sifat jujur.

Mengomunikasikan
1. Siswa menjelaskan pengertian dan macam-macam sifat jujur.
2. Siswa menyebutkan ayat Al-Qur’an dan hadis tentang jujur.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk

18
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas (menghafal Surah al-Ma’idah Ayat
8 tentang adil) atau jenis kegiatan siswa lain, baik secara berkelompok maupun
individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-8
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 3 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
atau ayat lain tentang adil, baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan perilaku orang yang
memiliki sifat adil sebagaimana terdapat dalam ikon mulahazah pada buku
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP. Guru meminta
siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk selanjutnya memberikan
komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan perilaku orang yang memiliki sifat adil.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang adil.

Menanya
1. Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal
yang telah diamatinya.

19
2. Guru menceritakan sebuah renungan tentang kegiatan sehari-hari yang berkenaan
dengan adil kemudian siswa diminta untuk memberikan komentar atau pertanyaan
yang belum dipahaminya.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang pengertian adil dengan membaca buku akhlak
tentang adil atau buku referensi lain.
2. Siswa mencari dalil-dalil naqli tentang adil. Siswa membaca surah dan hadis
tersebut, baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri dengan pengawasan
guru. Apabila ada bacaan siswa yang salah, guru memperbaiki bacaan siswa agar
bacaan siswa menjadi benar.
3. Siswa mencari penjelasan tentang macam-macam sifat adil.
4. Siswa berdiskusi atau melakukan kegiatan secara berkelompok untuk dapat
memahami pengertian dan macam-macam sifat adil.

Mengasosiasikan
Siswa menyusun hasil diskusi tentang pengertian dan macam-macam sifat adil.

Mengomunikasikan
1. Siswa menjelaskan pengertian dan macam-macam sifat adil.
2. Siswa menyebutkan ayat Al-Qur’an dan hadis tentang adil.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah (menghafal Surah al-Hujurat Ayat 12 tentang adil) untuk
mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik secara berkelompok maupun
individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-9
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.

20
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 3 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain tentang hormat dan patuh kepada orang tua dan guru, baik secara
bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan hormat dan patuh
kepada kedua orang tua dan guru sebagaimana terdapat dalam ikon mulahazah
pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP.
Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk selanjutnya
memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan perilaku orang yang hormat dan patuh kepada orang
tua dan guru.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang hormat dan patuh kepada kedua orang tua dan guru.

Menanya
1. Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal
yang telah diamatinya.
2. Guru menceritakan sebuah renungan tentang kegiatan sehari-hari yang berkenaan
dengan hormat dan patuh kepada orang tua dan guru kemudian siswa diminta untuk
memberikan komentar atau pertanyaan yang belum dipahaminya.
3. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan tentang arti kata dalam Surah al-Ma’idah
Ayat 36, Luqman Ayat 15, dan hadis terkait.

Mengeksplorasi
1. Siswa mengartikan dan menerjemahkan secara keseluruhan Surah al-Ma’idah Ayat
36, Luqman Ayat 15, dan hadis terkait tentang hormat dan patuh kepada orang tua.
2. Siswa mencermati asbabun nuzul Surah al-Ma’idah Ayat 36, Luqman Ayat 15, dan
hadis terkait tentang hormat dan patuh kepada orang tua.
3. Siswa belajar memahami tafsir dan kandungan Surah al-Ma’idah Ayat 36, Surah
Luqman Ayat 15, dan hadis terkait tentang hormat dan patuh kepada orang tua.
4. Siswa mencari penjelasan tentang macam-macam orang tua.
5. Siswa mencari penjelasan tentang tata cara menghormati orang tua.

21
6. Siswa berdiskusi atau melakukan kegiatan belajar secara berkelompok untuk dapat
memahami kandungan Surah al-Ma’idah Ayat 36, Surah Luqman Ayat 15, dan
hadis terkait tentang hormat dan patuh kepada orang tua.

Mengasosiasikan
Siswa menyusun hasil diskusi tentang tata cara hormat dan patuh terhadap orang tua
dan guru.

Mengomunikasikan
1. Siswa menghafalkan Surah al-Ma’idah Ayat 36, Luqman Ayat 15, dan hadis terkait
tentang hormat dan patuh kepada orang tua dan guru.
2. Siswa mengartikan arti kata dan menerjemahkan secara keseluruhan Surah al-
Ma’idah Ayat 36, Surah Luqman Ayat 15, dan hadis terkait tentang hormat dan
patuh kepada orang tua dan guru.
3. Siswa membuat laporan hasil diskusi tentang kandungan Surah al-Ma’idah Ayat 36,
Surah Luqman Ayat 15, dan hadis terkait lalu mempresentasikan hasil
diskusi/kegiatan yang sudah dilakukan di depan kelas. Siswa dari kelompok lain
dapat memberikan tanggapan hasil diskusi tersebut.
4. Guru memberikan penegasan terhadap hasil pembelajaran peserta didik.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

H.Penilaian
No. Kompetensi Indikator Instrumen Keterangan
1. KI 1 dan KI 2 Kompetensi  Lembar observasi Terlampir
Spiritual dan
Sosial
2. KI 3 dan KI 4 Kompetensi Lembar penilaian kerja, meliputi Terlampir
Pengetahuan  Mulahazah/Mengamati
dan  Tafaquh/Mengeksplorasi
Keterampilan  Wazifah/Mengomunikasikan
 Tamrinat/Latihan Soal/Latihan
Ulangan Umum Semester/
Wajibah/Portofolio

22
Mengetahui, Tangerang, Juli 2019
Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran PAI

Priyo Wasis Wibowo, M.Pd Zaenal Abidin, S.Pd.I


NIP. - NIP. -

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

23
Satuan Pendidikan : SMPIT LAA TAHZAN CITRA
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Salat Sunah Berjamaah dan Munfarid
Sub Materi Pokok :
A. Pengertian dan Pembagian Salat Sunah
B. Tata Cara Salat Sunah Berjamaah dan Munfarid
C. Praktik Salat Sunah Berjamaah dan Munfarid
D. Hikmah Salat Sunah Berjamaah dan Munfarid
Alokasi Waktu : 3 × Pertemuan (2 × 40 Menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar
1.9 Melaksanakan salat sunah berjamaah dan munfarid sebagai perintah agama
2.9 Menunjukkan perilaku peduli dan gotong royong sebagai implementasi
pemahaman salat sunah berjamaah dan munfarid
3.9 Memahami tata cara salat sunah berjamaah dan munfarid
4.9 Mempraktikkan salat sunah berjamaah dan munfarid

C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat
1. memahami tata cara salat sunah berjamaah dan munfarid;
2. mempraktikkan salat sunah berjamaah dan munfarid.

D. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Pendekatan agama (religion approach)
Model : Model actif learning
Metode :
1. Ceramah plus
2. Tanya jawab

24
3. Bercerita
4. Diskusi

E. Media Pembelajaran
1. Gambar/foto
2. LCD proyektor
3. Kertas karton
4. Papan tulis

F. Sumber Belajar
1. Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
2. Kitab Al-Qur’an dan Hadis
3. Buku Fikih
4. Referensi lain yang relevan
5. Internet (jika tersedia)

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-10
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 4 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan kegiatan salat sunah,
baik secara berjamaah maupun munfarid sebagaimana terdapat dalam ikon
mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas
VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk

25
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
3. Guru juga dapat meminta siswa mengamati orang-orang yang ada di
lingkungannya tentang perilaku orang yang selalu menjaga salat sunah.
4. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
5. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang salat sunah, baik secara
berjamaah maupun munfarid.

Menanya
1. Guru meminta siswa mencari hadis-hadis yang menunjukkan perintah salat sunah,
baik secara berjamaah maupun munfarid untuk selanjutnya siswa berkomentar atau
mengajukan pertanyaan tentang hal-hal yang telah diamatinya.
2. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang makna dan
ketentuan-ketentuan salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
3. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang salat sunah, baik
secara berjamaah maupun munfarid.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang pengertian dan pembagian salat sunah.
2. Siswa mencari penjelasan tentang salat sunah yang dilaksanakan secara berjamaah.
3. Siswa mencari penjelasan tentang salat sunah yang dilaksanakan secara munfarid.
4. Siswa mencari penjelasan tentang salat sunah yang boleh dilaksanakan secara
berjamaah ataupun munfarid.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang salat-salat sunah yang dikerjakan secara berjamaah,
munfarid, dan salat sunah yang boleh dikerjakan secara berjamaah maupun munfarid.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang salat-salat sunah yang dikerjakan secara berjamaah,
munfarid, dan salat sunah yang boleh dikerjakan secara berjamaah maupun munfarid.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;

26
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-11
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 4 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain tentang salat sunah berjamaah maupun munfarid, baik secara
bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan kegiatan salat sunah
berjamaah maupun munfarid sebagaimana terdapat dalam ikon mulahazah pada
buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP.
2. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk selanjutnya
memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar tersebut.
3. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
4. Guru juga dapat meminta siswa mengamati orang-orang yang ada di
lingkungannya tentang perilaku orang yang selalu menjaga salat salat sunah.
5. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
6. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang salat sunah, baik secara
berjamaah maupun munfarid.

Menanya
1. Guru meminta siswa mencari hadis-hadis yang menjelaskan tentang tata cara salat
sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid untuk selanjutnya siswa
berkomentar atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal yang telah diamatinya.

27
2. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang tata cara salat
sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
3. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang tata cara salat
sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang tata cara salat sunah berjamaah, meliputi salat
Idulfitri dan Iduladha, salat Tarawih, salat Kusuf, Khusuf, dan salat Istisqa.
2. Siswa mencari penjelasan tentang tata cara salat munfarid, meliputi salat sunah
Rawatib, salat sunah Tahiyatul Masjid, salat Witir, salat Qiyamullail, salat Duha,
salat Istikharah, dan salat Hajat.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang tata cara salat sunah berjamaah dan munfarid.

Mengomunikasikan
1. Siswa menjelaskan tentang tata cara salat sunah berjamaah dan munfarid.
2. Siswa mempraktikkan salat sunah berjamaah dan munfarid.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-12
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

28
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 4 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain tentang salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan kegiatan salat sunah,
baik secara berjamaah maupun munfarid sebagaimana terdapat dalam ikon
mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas
VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan tata cara salat sunah, baik secara berjamaah maupun
munfarid.
3. Guru juga dapat meminta siswa mengamati orang-orang yang ada di
lingkungannya tentang perilaku orang yang selalu menjaga salat sunah.
4. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang salat sunah.
5. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang salat sunah.

Menanya
1. Guru menjelaskan secara sekilas tentang tata cara melaksanakan salat sunah, baik
secara berjamaah maupun munfarid. Untuk selanjutnya siswa bertanya tentang tata
cara salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid yang belum
diketahuinya.
2. Guru menjelaskan secara sekilas tentang hikmah melaksanakan salat sunah secara
berjamaah maupun munfarid untuk selanjutnya siswa bertanya tentang hikmah
melaksanakan salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari berdiskusi tentang tata cara melaksanakan salat sunah, baik secara
berjamaah maupun munfarid.
2. Siswa mencari penjelasan tentang hikmah-hikmah melaksanakan salat sunah, baik
secara berjamaah maupun munfarid.

Mengasosiasikan
1. Siswa menyimpulkan tentang tata cara melaksanakan salat sunah, baik secara
berjamaah maupun munfarid.
2. Siswa menyimpulkan tentang hikmah-hikmah melaksanakan salat sunah, baik
secara berjamaah maupun munfarid.

29
Mengomunikasikan
1. Siswa mempraktikkan tata cara melaksanakan salat sunah, baik secara berjamaah
maupun munfarid.
2. Siswa menjelaskan tentang hikmah-hikmah melaksanakan salat sunah, baik secara
berjamaah maupun munfarid.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

H.Penilaian
No. Kompetensi Indikator Instrumen Keterangan
1. KI 1 dan KI 2 Kompetensi  Lembar observasi Terlampir
Spiritual dan
Sosial
2. KI 3 dan KI 4 Kompetensi Lembar penilaian kerja, meliputi Terlampir
Pengetahuan  Mulahazah/Mengamati
dan  Tafaquh/Mengeksplorasi
Keterampilan  Wazifah/Mengomunikasikan
 Tamrinat/Latihan Soal/Latihan
Ulangan Umum Semester/
Wajibah/Portofolio

Mengetahui, Tangerang, Juli 2019


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran PAI

Priyo Wasis Wibowo, M.Pd Zaenal Abidin, S.Pd.I


NIP. - NIP. -

30
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : SMPIT LAA TAHZAN CITRA


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Sujud Syukur, Sujud Sahwi, dan Sujud Tilawah
Sub Materi Pokok :
A. Ketentuan Sujud Syukur, Sujud Sahwi, dan Sujud Tilawah
B. Praktik Sujud Syukur, Sujud Sahwi, dan Sujud Tilawah
C. Hikmah Sujud Syukur, Sujud Sahwi, dan Sujud Tilawah
Alokasi Waktu : 3 × Pertemuan (2 × 40 Menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar
1.10 Melaksanakan sujud syukur, sujud tilawah, dan sujud sahwi sebagai perintah
agama
2.10 Menunjukkan perilaku tertib sebagai implementasi sujud syukur, sujud sahwi,
dan sujud tilawah
3.10 Memahami tata cara sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah
4.10 Mempraktikkan sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah

C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat
1. memahami tata cara sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah;
2. mempraktikkan sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah.

D. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Pendekatan agama (religion approach)
Model : Model actif learning
Metode :
1. Ceramah plus

31
2. Tanya jawab
3. Bercerita
4. Diskusi

E. Media Pembelajaran
1. Gambar/foto
2. LCD proyektor
3. Kertas karton
4. Papan tulis

F. Sumber Belajar
1. Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
2. Kitab Al-Qur’an dan Hadis
3. Buku Fikih
4. Referensi lain yang relevan
5. Internet (jika tersedia)

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-13
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 5 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan kegiatan sujud
syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah sebagaimana terdapat dalam ikon
mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas
VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.

32
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah.
5. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang sujud syukur, sujud sahwi, dan
sujud tilawah.

Menanya
1. Guru meminta siswa mencari hadis-hadis yang menunjukkan sujud syukur, sujud
sahwi, dan sujud tilawah untuk selanjutnya siswa berkomentar atau mengajukan
pertanyaan tentang hal-hal yang telah diamatinya.
2. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang makna dan
ketentuan-ketentuan sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah.
3. Guru memberikan pertanyaan-pertanyaan kepada siswa tentang sujud syukur, sujud
sahwi, dan sujud tilawah.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang ketentuan-ketentuan sujud syukur, yang meliputi
pengertian, hukum, dan sebab-sebab melaksanakannya.
2. Siswa mencari penjelasan tentang ketentuan-ketentuan sujud sahwi, yang meliputi
pengertian, hukum, dan sebab-sebab melaksanakannya.
3. Siswa mencari penjelasan tentang ketentuan-ketentuan sujud tilawah, yang
meliputi pengertian, hukum, dan sebab-sebab melaksanakannya.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang ketentuan-ketentuan sujud syukur, sujud sahwi, dan
sujud tilawah, yang meliputi pengertian, hukum, dan sebab-sebab melaksanakannya.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang ketentuan-ketentuan sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud
tilawah, yang meliputi pengertian, hukum, dan sebab-sebab melaksanakannya.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

33
Pertemuan Ke-14
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 5 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain yang berkaitan dengan materi yang dibahas.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan kegiatan sujud
syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah sebagaimana terdapat dalam ikon
mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas
VIII SMP.Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
4. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang sujud syukur, sujud sahwi, dan
sujud tilawah.

Menanya
1. Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal
yang telah diamatinya.
2. Guru menjelaskan secara sekilas tentang tata cara melaksanakan sujud syukur,
sujud sahwi, dan sujud tilawah. Untuk selanjutnya siswa bertanya tentang hal-hal
yang belum dipahaminya tentang tata cara melaksanakan ketiga sujud tersebut.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang tata cara dan doa yang dibaca ketika
melaksanakan sujud syukur.

34
2. Siswa mencari penjelasan tentang tata cara dan doa yang dibaca ketika
melaksanakan sujud sahwi.
3. Siswa mencari penjelasan tentang tata cara dan doa yang dibaca ketika
melaksanakan sujud tilawah.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang tata cara melaksanakan sujud syukur, sahwi, dan
tilawah.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang tata cara melaksanakan sujud syukur, sahwi, dan tilawah.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-15
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 5 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
atau ayat lain yang berkaitan dengan materi yang dibahas.

35
Kegiatan Inti (60 Menit)
Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan kegiatan sujud
syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah sebagaimana terdapat dalam ikon
mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas
VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan sujud syukur, sujud sahwi, dan sujud tilawah.
3. Guru juga dapat memerintahkan siswa untuk mengamati beberapa ayat Al-Qur’an
atau hadis tentang salat sunah, baik secara berjamaah maupun munfarid.
4. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang sujud syukur, sujud sahwi, dan
sujud tilawah.

Menanya
1. Guru meminta siswa mengomentari atau mengajukan pertanyaan tentang hal-hal
yang telah diamatinya.
2. Guru menjelaskan secara sekilas tentang hikmah melaksanakan sujud syukur, sujud
sahwi, dan sujud tilawah. Untuk selanjutnya siswa bertanya tentang hal-hal yang
belum dipahaminya tentang tata cara melaksanakan ketiga sujud tersebut.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang hikmah melaksanakan sujud syukur.
2. Siswa mencari penjelasan tentang hikmah melaksanakan sujud sahwi.
3. Siswa mencari penjelasan tentang hikmah melaksanakan sujud tilawah.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang hikmah melaksanakan sujud syukur, sahwi, dan tilawah.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang hikmah melaksanakan sujud syukur, sahwi, dan tilawah.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;

36
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

H.Penilaian
No. Kompetensi Indikator Instrumen Keterangan
1. KI 1 dan KI 2 Kompetensi  Lembar observasi Terlampir
Spiritual dan
Sosial
2. KI 3 dan KI 4 Kompetensi Lembar penilaian kerja, meliputi Terlampir
Pengetahuan  Mulahazah/Mengamati
dan  Tafaquh/Mengeksplorasi
Keterampilan  Wazifah/Mengomunikasikan
 Tamrinat/Latihan Soal/Latihan
Ulangan Umum Semester/
Wajibah/Portofolio

Mengetahui, Tangerang, Juli 2019


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran PAI

Priyo Wasis Wibowo, M.Pd Zaenal Abidin, S.Pd.I


NIP. - NIP. -

37
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Satuan Pendidikan : SMPIT LAA TAHZAN CITRA


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah
Sub Materi Pokok :
A. Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Bani Umayyah
B. Rekonstruksi Sejarah Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada
Masa Umayyah
C. Meneladani Semangat Ilmuwan Muslim pada Masa Bani
Umayyah
Alokasi Waktu : 3 × Pertemuan (2 × 40 Menit)

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli
(toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena
dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di
sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori

B. Kompetensi Dasar
1.13 Meyakini bahwa pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Bani Umayah
sebagai bukti nyata agama Islam dilaksanakan dengan benar
2.13 Menunjukkan perilaku tekun sebagai implementasi dalam meneladani ilmuwan
pada masa Bani Umayyah
3.13 Memahami sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan masa Bani Umayyah
4.13 Menyajikan rangkaian sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Bani
Umayyah

C. Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat
1. memahami sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan masa Bani Umayyah;
2. menyajikan rangkaian sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa Bani
Umayyah.

38
D. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Pendekatan agama (religion approach)
Model : Model actif learning
Metode :
1. Ceramah plus
2. Tanya jawab
3. Bercerita
4. Diskusi

E. Media Pembelajaran
1. Gambar/foto
2. LCD proyektor
3. Kertas karton
4. Papan tulis

F. Sumber Belajar
1. Buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP
2. Kitab Al-Qur’an dan Hadis
3. Buku Sejarah Islam
4. Referensi lain yang relevan
5. Internet (jika tersedia)

G. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan Ke-16
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 6 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

39
Kegiatan Inti (60 Menit)
Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar peninggalan-peninggalan sejarah pada masa
dinasti Umayyah, berupa kitab dan masjid sebagaimana terdapat dalam ikon
mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas
VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan tempat-tempat bersejarah peninggalan bani Umayyah.
3. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang pertumbuhan ilmu pengetahuan
pada masa Umayyah.

Menanya
Guru menceritakan secara sekilas tentang sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada
masa bani Umayyah untuk selanjutnya siswa memberikan komentar atau pertanyaan
tentang kisah tersebut.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan pada
masa bani Umayyah.
2. Siswa mencari penjelasan tentang gerakan ilmu pengetahuan pada masa dinasti
Umayyah dan apa yang mendasarinya.
3. Siswa mencari penjelasan tentang gerakan ilmu agama yang berkembang pada
masa dinasti Umayyah.
4. Siswa mencari penjelasan tentang gerakan filsafat yang berkembang pada masa
dinasti Umayyah.
5. Siswa mencari penjelasan tentang gerakan sejarah yang berkembang pada masa
dinasti Umayyah.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang tiga gerakan yang berkembang pada masa dinasti
Umayyah.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang tiga gerakan yang berkembang pada masa dinasti
Umayyah.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;

40
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-17
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 6 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar yang berkenaan dengan rekostruksi sejarah
pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa bani Umayyah sebagaimana terdapat
dalam ikon mulahazah pada buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2
untuk Kelas VIII SMP. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut
untuk selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan tempat-tempat bersejarah peninggalan bani Umayyah.
3. Guru juga dapat menunjukkan peta konsep tentang rekonstruksi sejarah
pertumbuhan ilmu pengetahuan pada masa bani Umayyah.

Menanya
Guru menjelaskan secara sekilas tentang lembaga-lembaga pendidikan yang
berkembang pada masa dinasti Umayyah dan faktor pendorong majunya pendidikan
pada masa bani Abbasiyah, untuk selanjutnya siswa memberikan komentar atau
pertanyaan tentang kisah tersebut.

41
Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang lembaga-lembaga pendidikan yang berkembang
pada masa bani Umayyah.
2. Siswa mencari penjelasan tentang faktor pendorong majunya pendidikan pada
masa bani Umayyah.
3. Siswa mencari penjelasan tentang rekonstruksi pertumbuhan ilmu pengetahuan
pada masa bani Umayyah.
Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang lembaga-lembaga pendidikan yang berkembang dan
faktor pendorong majunya pendidikan pada masa bani Umayyah.

Mengomunikasikan
Siswa menjelaskan tentang lembaga-lembaga pendidikan yang berkembang dan faktor
pendorong majunya pendidikan pada masa bani Umayyah.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya;
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Ke-18
Pendahuluan (10 Menit)
1. Guru memberi salam dan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa bersama.
2. Guru mengondisikan kelas agar kondusif untuk mendukung proses pembelajaran
dengan cara meminta siswa membersihkan papan tulis dan merapikan tempat
duduk, menyiapkan buku pelajaran dan buku referensi yang relevan serta alat tulis
yang diperlukan.
3. Guru mengajak siswa agar selalu mengamalkan ilmu pengetahuan yang diperoleh
di dalam kehidupan sebagai tanda syukur kepada Allah Swt.
4. Guru mengajak siswa untuk proaktif dalam pembelajaran yang dilaksanakan.
5. Guru memberi penjelasan tentang cakupan materi yang akan dipelajari beserta
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
6. Guru membuat kesepakatan dengan siswa terkait kegiatan yang akan dilakukan
(termasuk di dalamnya tentang pembagian kelompok kerja siswa).

42
7. Guru mengajak siswa membaca tilawah sebagaimana terdapat di belakang kover
Bab 6 buku Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 2 untuk Kelas VIII SMP,
baik secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri.

Kegiatan Inti (60 Menit)


Mengamati
1. Guru menunjukkan beberapa gambar para ilmuwan muslim yang hidup pada masa
bani Umayyah. Guru meminta siswa mengamati gambar-gambar tersebut untuk
selanjutnya memberikan komentar atau pertanyaan tentang gambar-gambar
tersebut.
2. Guru juga dapat menunjukkan beberapa video atau film dari LCD proyektor (jika
ada) yang berkenaan dengan peninggalan para ilmuwan muslim yang hidup pada
masa dinasti Umayyah, baik pada bidang ilmu agama maupun umum.

Menanya
Guru menceritakan secara sekilas tentang beberapa kisah hidup para ilmuwan muslim
yang hidup pada masa dinasti Umayyah untuk selanjutnya siswa memberikan
komentar atau pertanyaan tentang kisah tersebut.

Mengeksplorasi
1. Siswa mencari penjelasan tentang para ilmuwan muslim yang hidup pada masa
dinasti Umayyah, baik pada bidang ilmu agama maupun umum.
2. Siswa mencari penjelasan tentang biografi singkat tentang para ilmuwan muslim
yang hidup pada masa dinasti Umayyah, baik pada bidang ilmu agama maupun
umum.

Mengasosiasikan
Siswa menyimpulkan tentang para ilmuwan muslim yang hidup pada masa dinasti
Umayyah, baik pada bidang ilmu agama maupun umum.

Mengomunikasikan
Siswa menyebutkan para ilmuwan muslim yang hidup pada masa dinasti Umayyah,
baik pada bidang ilmu agama maupun umum.

Kegiatan Penutup (10 Menit)


Guru bersama siswa, baik secara individual maupun kelompok melakukan refleksi
untuk
1. mengevaluasi seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung;
2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. memberi perintah mengerjakan ulangan harian dengan jujur dan tertib di kelas;
4. memberi tugas rumah untuk mengerjakan tugas atau jenis kegiatan siswa lain, baik
secara berkelompok maupun individu sesuai perintah guru;

43
5. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
(membawa kamus bahasa Arab, buku asbabun nuzul, terjemah, atau tafsir Al-
Qur’an);
6. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama.

H.Penilaian
No. Kompetensi Indikator Instrumen Keterangan
1. KI 1 dan KI 2 Kompetensi  Lembar observasi Terlampir
Spiritual dan
Sosial
2. KI 3 dan KI 4 Kompetensi Lembar penilaian kerja, meliputi Terlampir
Pengetahuan  Mulahazah/Mengamati
dan  Tafaquh/Mengeksplorasi
Keterampilan  Wazifah/Mengomunikasikan
 Tamrinat/Latihan Soal/Latihan
Ulangan Umum Semester/
Wajibah/Portofolio

Mengetahui, Tangerang, Juli 2019


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran PAI

Priyo Wasis Wibowo, M.Pd Zaenal Abidin, S.Pd.I


NIP. - NIP. -

44
Lampiran

Instrumen Penilaian

A. Petunjuk Umum
1. Instrumen penilaian ini berupa Lembar Observasi dan Penilaian Kerja. Lembar
Observasi merupakan teknik penilaian yang dilakukan untuk menilai kompetensi
spiritual dan sosial secara berkesinambungan dengan menggunakan indera, baik
secara langsung maupun tidak langsung dengan menggunakan instrumen yang
berisi sejumlah indikator yang diamati. Sementara Lembar Penilaian Kerja
merupakan teknik penilaian yang dilakukan untuk menilai kompetensi pengetahuan
dan keterampilan dengan menggunakan tabel-tabel dengan skala penilaian berupa
angka.
2. Instrumen ini diisi oleh guru yang mengajar peserta didik yang dinilai.

B. Petunjuk Pengisian
1. Penilaian KI 1 dan 2 (Kompetensi Spiritual dan Sosial)
Guru melakukan penilaian kompetensi sikap spiritual dan sosial siswa melalui
lembar observasi secara periodik, misalnya satu minggu sekali. Guru memberi
tanda cek (√) pada kolom skor sesuai dengan sikap spiritual yang ditampilkan oleh
siswa sesuai kriteria sebagai berikut.
 Skor 4 = (SL) selalu. Apabila siswa selalu melakukan sesuai pernyataan.
 Skor 3 = (SR) sering. Apabila siswa sering melakukan sesuai pernyataan dan
kadang-kadang tidak melakukannya.
 Skor 2 = (KD) kadang-kadang. Apabila siswa melakukan sesuai pernyataan
hanya kadang-kadang dan sering tidak melakukannya.
 Skor 1 = (TP) tidak pernah. Apabila siswa tidak pernah melakukan sama sekali.
TP KD SR SL
No. Aspek Pengamatan
(1) (2) (3) (4)
1. Memahami pelajaran yang dipelajarinya

2. Mengamalkan pelajaran yang dipelajarinya

3. Membiasakan pelajaran yang dipelajarinya

Skor
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Akhir = × 100
Skor maksimum
….
= × 100
12
= ….

Kriteria nilai akhir


Sangat baik : apabila memperoleh nilai 86 – 100

45
Baik : apabila memperoleh nilai 70 – 85
Cukup : apabila memperoleh nilai 60 – 69
Kurang : apabila memperoleh nilai kurang dari 60

2. Penilaian KI 3 dan 4 (Kompetensi Pengetahuan dan Keterampilan)


Lembar Penilaian Kerja
Nama : ….
Kelas : ….
Semester : ….
Tahun Ajaran : ….
Periode Pengamatan : Tanggal … s.d. ….

a. Mulahazah/Mengamati
Aspek yang Dinilai dari Skor
Pernyataan atau 1 2 4
No. 3
Pertanyaan yang (Kurang (Cukup (Sangat
(Baik)
Dikemukakan Siswa Baik) Baik) Baik)
1. Logis (masuk akal)
2. Kritis
3. Bahasa yang digunakan
Skor yang dicapai
Jumlah skor yang diperoleh
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Akhir = × 100
Skor maksimum
….
= × 100
12
= ….

b. Tafaquh/Mengeksplorasi
Skor
1 2 4
No. Aspek yang Dinilai 3
(Kurang (Cukup (Sangat
(Baik)
Baik) Baik) Baik)
1. Sikap atau perhatian siswa
terhadap materi pelajaran
2. Pemahaman siswa
terhadap materi pelajaran
3. Keaktifan siswa dalam
mempelajari pelajaran
Skor yang dicapai
Jumlah skor yang diperoleh
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Akhir = × 100
Skor maksimum
….
= × 100
12

46
= ….

c. Wazifah/Mengomunikasikan
1) Penilaian Tugas
Skor
1 2 4
No. Aspek yang Dinilai 3
(Kurang (Cukup (Sangat
(Baik)
Baik) Baik) Baik)
1. Persiapan
2. Penilaian
3. Hasil
Skor yang dicapai
Jumlah skor yang diperoleh
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Akhir = × 100
Skor maksimum
….
= × 100
12
= ….

2) Penilaian Bacaan/Hafalan Al-Qur’an


Skor
1 2 4
No. Aspek yang Dinilai 3
(Kurang (Cukup (Sangat
(Baik)
Baik) Baik) Baik)
1. Kelancaran dalam
membaca/menghafal
2. Kesesuaian dengan ilmu
tajwid
3. Makharijul huruf
Skor yang dicapai
Jumlah skor yang diperoleh
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Akhir = × 100
Skor maksimum
….
= × 100
12
= ….

3) Penilaian Praktik
Skor
1 2 4
No. Aspek yang Dinilai 3
(Kurang (Cukup (Sangat
(Baik)
Baik) Baik) Baik)

47
1. Kelancaran dalam
memeragakan praktik
ibadah
2. Pemahaman tentang
praktik ibadah
3. Urutan dalam
mempraktikkan ibadah
Skor yang dicapai
Jumlah skor yang diperoleh
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Akhir = × 100
Skor maksimum
….
= × 100
12
= ….

4) Penilaian diskusi
Skor
1 2 4
No. Aspek yang Dinilai 3
(Kurang (Cukup (Sangat
(Baik)
Baik) Baik) Baik)
1. Pemahaman siswa
terhadap materi diskusi
2. Keaktifan atau peran
siswa dalam berdiskusi
3. Sikap atau adab siswa
dalam berdiskusi
Skor yang dicapai
Jumlah skor yang diperoleh
Jumlah skor yang diperoleh
Nilai Akhir = × 100
Skor maksimum
….
= × 100
12
= ….

d. Tamrinat/Latihan Soal/Latihan Ulangan Umum Semester/Latihan Ujian Akhir


Sekolah
1) Jika soal Tamrinat dengan komposisi pilihan ganda 10, isian 10, dan essay 5
Jawaban Skor Akhir =
Jenis Soal Bobot
Benar Jawaban Benar × Bobot
Pilihan Ganda 2
Isian 4
Essay 8
Jumlah (Nilai Proses/NP)

2) Jika soal Tamrinat dengan komposisi soal pilihan ganda 15, isian 10, dan essay 5

48
Jawaban Skor Akhir =
Jenis Soal Bobot
Benar Jawaban Benar × Bobot
Pilihan Ganda 2
Isian 4
Essay 6
Jumlah (Nilai Proses/NP)

3) Jika soal Latihan Ulangan Umum Semester dengan komposisi soal pilihan
ganda 50, isian 10, dan essay 10
Jawaban Skor Akhir =
Jenis Soal Bobot
Benar Jawaban Benar × Bobot
Pilihan Ganda 1
Isian 1
Essay 4
Jumlah (Nilai Proses/NP)
Keterangan: skor maksimum 100
Kriteria nilai akhir
Sangat baik : apabila memperoleh nilai 86 – 100
Baik : apabila memperoleh nilai 70 – 85
Cukup : apabila memperoleh nilai 60 – 69
Kurang : apabila memperoleh nilai kurang dari 60

e. Portofolio
1) Penilaian Sikap
Penilaian atas kebijaksanaan guru.
2) Pemaparan/Analisis
Penilaian atas kebijaksanaan guru.

Kriteria nilai akhir


Sangat baik : apabila memperoleh nilai 86 – 100
Baik : apabila memperoleh nilai 70 – 85
Cukup : apabila memperoleh nilai 60 – 69
Kurang : apabila memperoleh nilai kurang dari 60

49

Anda mungkin juga menyukai