Anda di halaman 1dari 2

JAWABAN TUGAS 2

PENGANTAR AKUTANSI

NAMA : RIKI ARISTA

NIM : 030965489

1. Mengapa jurnal umum masih diperlukan dalam perusahaan dagang? Dan sebutkan
transaksi yang harus dicatat dalam jurnal umum !

Jawab : Jurnal umum masih diperlukan dalam perusahaan dagang karena jurnal umum
mencatat transaksi secara kronologis berdasarkan bukti transaksi yang ada. dan
memudahkan proses pemindahan dampak transaksi yang terjadi ke dalam akun
yang sesuai dengan transaksi. Transaksi-transaski yang dicatat dalam jurnal
umum yaitu :

1. Retur pembelian dan retur penjualan dari transaski kredit

2. Retur pembelian dan retur penjualan dari transaski kredit dengan uang muka.

3. Koreksi kesalahan pencatatan dalam jurnal

4. Penutupan akun akun buku besar yang sifatnya sementara. Seperti : akun
akun penghasilan, beban, ikhtisar laba rugi dan prive.

5. Penyesuaian saldo akun-akun buku besar umum

6. Pengembalian saldo-saldo akun neraca yang berfungsi sebagai akun perantara


yang muncul dari pos penyesuaian ke dalam akun asalnya

2. Riana Sembiring, menyumbangkan peralatan, persediaan dan kas sebesar Rp.


34.000.000 pada saat pendirian persekutuan. Pesediaan memiliki nilai buku sebesar
Rp. 50.000.000, tetapi nilai pasarnya sebesar Rp. 17.000.000 karena sebagian sudah
tidak bisa dipakai lagi. Persekutuan juga mengambil ahli wesel bayar milik Riana
senilai Rp. 19.000.000 yang pada awalnya digunakan untuk membeli peralatan.

Diminta : Buatlah ayat Jurnal untuk mencatat kontribusi Riana Hasibuan kepada
persekutuan.
Jawab :

Tanggal Uraian Ref. Debet Kredit


29/4/2019 Peralatan 19.000.000
Persediaan 17.000.000
Kas 34.000.000
Modal 51.000.000
Wesel Bayar 19.000.000

3. Pada tanggal 5 Januari 2017 dikeluarkan saham sebanyak 5.000 lembar saham biasa
dengan nominal Rp. 10.000 dengan kurs 95%. Diminta buatlah jurnal untuk mencatat
transaksi tersebut !

Jawab :

Tanggal Uraian Ref. Debet Kredit


5/1/2017 Kas 50.000.000
Saham Biasa 50.000.000

Anda mungkin juga menyukai