Anda di halaman 1dari 81

BERKAS AKREDITASI PROGRAM STUDI MANAJEMEN

SARJANA (S-1)
BORANG EVALUASI DIRI

DI AJUKAN KEPADA

BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI


KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN NASIONAL
REPUBLIK INDONESIA

DI JAKARTA

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI (STIE)


MUHAMMADIYAH
PACIRAN-LAMONGAN

TAHUN 2019
KATA PENGANTAR

Puji dan sanjungan hanyalah pantas kami panjatkan ke hadlirat Allah SWT yang telah melimpahkan
rahmat, taufiq dan hidayah-Nya, sehingga kita bersama dapat berbuat dalam upaya pengembangan
sumber daya manusia (SDM) dan mencerdaskan anak bangsa dalam bentuk pengembangan
pendidikan bagi generasi sekarang dan akan datang.

Evaluasi merupakan awal suatu proses pengembangan dan penjaminan mutu (quality assurance).
Evaluasi-diri merupakan suatu kegiatan yang sangat penting sehingga disebut sebagai salah satu
kegiatan utama dalam sektor pendidikan tinggi seperti dikemukakan dalam Undang-undang No.
25/2000 tentang Program Pembangunan Nasional. Evaluasi Diri ini disusun sebagai salah satu
persyaratan dalam proses pengajuan akreditasi ke Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi
(BAN-PT) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Nasional Republik Indonesia.

Kegiatan tersebut juga merupakan hasil dari evaluasi kinerja Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE)
Muhammadiyah Paciran-Lamongan selama 3 (tahun) tahun terakhir yang melibatkan peran dan
partisipasi semua pihak dalam rangka menumbuhkan dinamika dan menyiapkan profil sarjana
ekonomi yang kompetitif, cakap dan jujur di wilayah setempat.

Akhir kata, semoga dengan tersusunnya buku Borang Evaluasi Diri ini dapat memberikan gambaran
tentang profil dan kualitas serta kinerja Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah
Paciran-Lamongan secara obyektif dan jujur. Kami mengharapkan dengan tulus segala masukan dan
saran untuk perbaikan pada masa mendatang, tidak terlupakan kami sampaikan banyak terimakasih,
atas partisipasi dan bantuannya.

Paciran, 2019

Tim Penyusun

ii
DAFTAR ISI
Judul i
Laporan ................................................................................................................
...........................................
Kata ii
Pengantar ...........................................................................................................
.............................................
Daftar iii
Isi ........................................................................................................................
..........................................
Daftar vi
Tabel ...................................................................................................................
.........................................
Rangkuman vi
Eksekutif ............................................................................................................ i
..............................
Susunan Tim Penyusun Evaluasi vii
Diri .............................................................................................................. i
BAB I. KOMPONEN EVALUASI DIRI DAN DESKRIPSI SWOT 1
..................................................
A. Visi, Misi, Tujuan dan 1
Sasaran .................................................................................................................
.........
1 Konsistensi Visi Program Studi Manajemen dengan Visi 1
. Lembaga ......................................................
2 Konsistensi Misi Program Studi Manajemen dengan Misi 1
. Lembaga ...................................................
3 Kesesuaian Tujuan dengan Misi Program Studi Manajemen dan Tujuan 2
. Lembaga .........................
4 Relevansi Sasaran dengan Misi Program Studi 3
. Manajemen ...................................................................
5 Analisis Keterkaitan antara Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Program Studi 3
. .........................................
6 Deskripsi 5
. SWOT ............................................................................................................
...............................
B. Tata Pamong, Kepemimpinan, Sistem Pengelolaan, Penjaminan Mutu dan Sistem 6
Informasi ..............................
1 Personil Beserta Fungsi dan Tugas 6
. Pokoknya ........................................................................................
2 Sistem Kepemimpinan dan Pengalihan (deputizing) serta Akuntabilitas 9
. Tugas ..................................
3 Partisipas Citivitas Academica dalam Pengembangan Kebijakan, Serta
. Pengelolaan dan Koordinasi
Pelaksanaan 9
Program ......................................................................................................
.............................
4 Perencanaan Program Jangka Panjang (Restra) dan Monitoring 1
. Pelaksanaannya ........................... 0
5 Efisiensi dan Efektivitas 1
. Kepemimpinan ............................................................................................. 0
...
6 Evaluasi Program dan Pelacakan 1
. Lulusan ............................................................................................... 1
7 Perencanaan dan Pengembangan Program 1
. Studi .................................................................................. 1
8 Kerjasama dan 1
. kemitraan .................................................................................................... 2
.......................
9 Dampak Hasil Evaluasi Program terhadap Pengalaman dan
. Mutu Pembelajaran
Mahasiswa ................................................................................................... 1
.................................................. 4
1 Pengelolaan Mutu Secara Internal Pada Tingkat 1
0. Prodi ...................................................................... 5
1 Hubungan dengan Penjaminan Mutu pada Tingkat 1
1. Lembaga .......................................................... 6
1 Dampak Proses Penjaminan Mutu Terhadap Pengalaman dan Mutu Hasil
2. Belajar Mahasiswa . 17
1 Metodologi Baku 1
3. Mutu ......................................................................................................... 7
...................
1 Pengembangan dan Penilaian Pranata 1
4. Kelembagaan .......................................................................... 8
1 Evaluasi Internal 1
5. Berkelanjutan ........................................................................................... 8
...................
1 Pemanfaatan Hasil Evaluasi Internal dan Eksternal/Akreditasi dalam
6. Perbaikan dan
Pengembangan 1
Program .................................................................................................... 9
.....................
1 Kerjasama dan Kemitraan Instansi Terkait dalam Pengendalian 1
7. Mutu ........................................... 9
1 Rancangan Pengembangan Sistem 2
8. Informasi ...................................................................................... 0
1 Kecukupan dan Kesesuaian Sumber Daya, Sarana, Prasarana Pendukung
9. Untuk Pemberdayaan
Sistem 2
Informasi .................................................................................................. 1
.....................................
2 Efisiensi dan Efektivitas Pemanfaatan Sistem 2
0. Informasi ................................................................... 1
2 Keberadaan dan Pemanfaatan On Campus Connectivity 2
1. Devices ............................................................ 1
2 Keberadaan dan Pemanfaatan Global Connectivity 2
2. Devices .................................................................... 2
2 Deskripsi 2
3. SWOT ......................................................................................................... 2
..............................
C. Mahasiswa dan 2
Lulusan .............................................................................................................. 4
....................
1 Sistem Rekrutmen dan Seleksi Calon 2
. Mahasiswa .................................................................................. 4
2 Profil 2
. Mahasiswa ................................................................................................. 5
........................................
3 Keterlibatan Mahasiswa dalam Berbagai Komisi yang 2
. Relevan .......................................................... 6
4 Kegiatan 2
. Ekstrakurikuler .......................................................................................... 7
.................................
5 Keberlanjutan Penerimaan 2
. Mahasiswa ................................................................................................. 8
...

iii
6 Pelayanan Untuk 2
. Mahasiswa ................................................................................................... 9
..................
7 Kompetisi dan Etika yang 2
. diharapkan ................................................................................................... 9
..
8 Hasil 3
. Pembelajaran ............................................................................................... 0
.......................................
9 Kepuasan Pemanfaatan Lulusan dan Keberlanjutan Penyerapan 3
. Lulusan ....................................... 1
1 Produk Program 3
0. Studi ........................................................................................................... 1
...................
1 Deskripsi 3
1. SWOT .......................................................................................................... 1
.............................
D. Sumber Daya 3
Manusia .............................................................................................................. 2
......................
1 Sistem Rekrutmen dan Seleksi Dosen Serta Tenaga 3
. Pendukung ........................................................ 2
2 Pengelolaan Dosen dan Tenaga 3
. Pendukung .......................................................................................... 3
3 Profil Dosen dan Tenaga 3
. Pendukung ................................................................................................... 4
...
4 Karya Akademik 3
. Dosen ........................................................................................................... 5
..................
5 Peraturan Kerja dan Kode 3
. Etik .............................................................................................................. 5
..
6 Pengembangan 3
. Staf .............................................................................................................. 6
.......................
7 Keberlanjutan Pengadaan dan 3
. Pemanfaatannya .................................................................................... 6
8 Deskripsi 3
. SWOT ........................................................................................................... 7
..............................
E. Kurikulum, Pembelajaran dan Suasana 3
Akademik .................................................................................... 8
1 Kesesuaian dengan Visi, Misi, Sasaran dan 3
. Tujuan ............................................................................... 8
2 Relevansi dengan Tuntutan dan Kebutuhan 3
. Stakeholders .................................................................. 8
3 Struktur dan Isi 3
. Kurikulum .................................................................................................... 9
...................
4 Derajat Integrasi Menteri 3
. Pembelajaran ............................................................................................... 9
...
5 Kurikulum 3
. Lokal ............................................................................................................ 9
.............................
6 Mata Kuliah 4
. Pilihan .......................................................................................................... 0
..........................
7 Peluang Bagi Mahasiswa Untuk Mengembangkan 4
. diri ......................................................................... 0
8 Misi 4
. Pembelajaran ............................................................................................... 1
........................................
9 Aktivitas 4
. Mengajar ...................................................................................................... 1
.................................
1 Proses 4
0. Belajar ........................................................................................................ 3
.....................................
1 Penelitian Kemajuan dan Keberhasilan 4
1. Belajar ................................................................................... 3
1 Sarana Yang Tersedia Untuk Memelihara Intraksi Dosen- 4
2. Mahasiswa ............................................ 5
1 Mutu dan Kualitas Intraksi Kegiatan Akademik Dosen,
3. Mahasiswa dan Civitas
Akademika ................................................................................................ 4
................................................ 5
1 Rancangan Menyeluruh Untuk Mengembangkan Suasana Akademik 4
4. yang Kondusif ................. 6
1 Keikutsertaan Civitas Akademika dalam Kegiatan 4
5. Akademik .......................................................... 6
1 Pengembangan Kepribadian 4
6. Ilmiah ....................................................................................................... 7
1 Hasil 4
7. Pembelajaran .............................................................................................. 7
......................................
1 Kepuasan Pemanfaatan Lulusan dan Keberlanjutan Penyerapan Lulusan 4
8. ..................................... 8
1 Produk Program 4
9. Studi ........................................................................................................... 8
...................
2 Deskripsi 4
0. SWOT .......................................................................................................... 9
.............................
F. Pembiayaan, Sarana dan 5
Prasarana ........................................................................................................... 0
.....
1 Sumber 5
. Dana .......................................................................................................... 0
..................................
2 Sistem Alokasi 5
. Dana .......................................................................................................... 0
.....................
3 Pengelolaan dan Akuntabilitas Penggunaan 5
. Dana ............................................................................. 0
4 Keberlanjutan Pengadaan dan 5
. Pemanfaatannya ................................................................................ 1
5 Pengelolaan, Pemanfatan dan Pemeliharaan Sarana dan 5
. Prasarana ................................................ 1
6 Ketersediaan dan Kualitas Gedung, Ruang Kulaih, Laboratorium dan 5
. Perpustakaan ................. 1
7 Fasilitas Komputer dan Pendukung Pembelajaran dan 5
. Penelitian ................................................. 2
8 Kesesuaian dan Kecukupan Sarana dan 5
. Prasarana ............................................................................ 3
9 Keberlanjutan Pengadaan, Pemeliharaan dan 5
. Pemanfaatannya ...................................................... 3
1 Deskripsi 5
0. SWOT ........................................................................................................ 4
.............................

i
v
G. Penelitian, Pengabdian kepada Masayarakat dan Kerjasama
............................................................................................................................................................................................
55
1. Kualitas, Produksifitas, Relevansi sasaran dan Efisiensi Pemanfaatna
Dana Penelitian dan
Pengabdian Masyarakat
..............................................................................................................................................................................
55
2. Agenda, Keberlanjutan Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian pada
Masyarakat
55
3. Kegiatan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bersama Dosen dan
Mahasiswa
56
4. Banyak dan Kualitas Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
yang dilakukan oleh
Mahasiswa
..............................................................................................................................................................................
56
5. Hubungan Antara Pengajaran, Penelitian dan Pengabdian Kepada
Masyarakat
57
6. Banyak dan kualitas Kegiatan Penelitian dan Publikasi Dosen
57
7. Hubungan Kerjasama dan Kemitraan Penelitian dengan Lembaga Dalam
dan
Luar Negeri
..............................................................................................................................................................................
58
8. Kualitas dan Kurun Waktu Penyelesaian Skripsi
58
9. Publikasi Hasi Penelitian, Karya Inovatif, dan Rangkuman Tesis
59
10.Kerjasama dengan instansi yang relevan
59
11.Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan Kerjasama
59
12.Hasil Kerjasama yang Saling Menguntungkan
60
13.Kepuasan Fihak-fihak yang Bekerjasama
60
14.Deskripsi SWOT
60

BAB II. ANALISIS SWOT ANTAR KOMPONEN dan STRATEGI DAN


PENGEMBANGAN
...........................................................................................................................................................................
62

A. Analisis SWOT antar Komponen


....................................................................................................................................................................................
62
B. Strategi dan Pengembangan
65
Lampiran

v
DAFTAR TABEL

Tabel 1 : Tugas Pokok Ka. Prodi


6
Tabel 2 : Tugas Tambahan Ka. Prodi
7
Tabel 3 : Tugas Pokok Sekretaris Prodi
7
Tabel 4 : Tugas Tambahan Sekretaris Prodi
8
Tabel 5 : Tugas Pokok Ka. Laboratorium
8
Tabel 6 : Kerjasama yang telah dilakukan
12
Tabel 7 : Sistem Informasi
20
Tabel 8 : Profil Mahasiswa Tahun Akademik 2016/2018 Berdasarkan Status
SMA 26
Tabel 9 : Profil Mahasiswa Tahun Akademik 2016/2018 Bedasarkan Asal
Daerah 26
Tabel 10..............................................................................................................:
Prestasi Akademik dan Non Akademik yang dicapai Mahasiswa Manajemen
27
Tabel 11..............................................................................................................:
Hasil Proses Pembelajaran Tahun 2015/2016 s/d 2017/2018
30
Tabel 12 : Profil Dosen Tetap Program Studi Manajemen Berdasarkan
Jabatan Akademik dan Jenjang
Pendidikan 34
Tabel 13..............................................................................................................:
Profil Tenaga Pendukung
35
Tabel 14..............................................................................................................:
Hasil Proses Pembelajaran Tahun 2015/2016 s/d 2017/2018
48
Tabel 15..............................................................................................................:
Kepemilikan Sarana Prasarana
52
v
i
RANGKUMAN EKSEKUTIF

Gambaran tentang kondisi dan kinerja Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan tahun 2015- 2020 dapat dirangkum sebagai berikut:

1. Telah tercipta konsistensi dan relevansi antara rumusan visi, misi, tujuan dan sasaran, yang
ingin dicapai di tingkat Prodi Manajemen dengan STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.
2. Dalam hal tata pamong dan kepemimpinan dengan struktur organisasi Prodi Manajemen yang
sederhana dan deskripsi pekerjaan yang jelas , disertai dengan mekanisme pemilihan secara
langsung terhadap pimpinan Program Studi Manajemen memungkinkan setiap program yang
akan dijalankan mendapat dukungan penuh.
3. Sumberdaya yang tersedia cukup memadai dalam mendukung penguatan Sistem informasi
guna pencapaian visi, misi, tujuan dan sasaran prodi Manajemen.
4. Sudah memiliki metodologi baku mutu dan membangun networking dengan perguruan tinggi
yang lain.
5. Pembinaan mahasiswa yang dilakukan dengan sungguh-sungguh, telah berdampak posistif
bagi naiknya rata-rata IPK lulusan mahasiswa Manajemen. Selain itu, pembinaan juga
berdampak positif atas prestasi yang diraih mahasiswa Manajemen baik dalam kegiatan
akademik maupun non akademik.
6. Kualifikasi dosen telah banyak yang memiliki kualifikasi S-2 dengan motivasi yang tinggi
dalam melakukan tridharma perguruan tinggi dan pengabdian masyarakat, meskipun masih
dalam batas kawasan lokal.
7. Meskipun sumber dana yang dimiliki Prodi Manajemen secara umum masih bersumber pada
penerimaan dari mahasiswa, dengan pengelolaan yang efisien masih cukup memadai guna
mendukung aktivitas pencapaian Visi, misi , tujuan dan sasaran Prodi Manajemen.
8. Kuantitas kerjasama yang dilakukan dengan pihak eksternal selama ini sangat strategis dalam
mendukung peningkatan pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi.

vii
SUSUNAN TIM PENYUSUN EVALUASI DIRI

1. Yulie Wahyuningsih, SE., MM.


Tugas: Mengumpulkan data, mentabulasi data, menganalisis serta membuat
deskripsi SWOT setiap komponen.

2. Muasfandi, SE., MM
Tugas: Mengumpulkan data, mentabulasi data, menganalisis serta membuat
deskripsi SWOT setiap komponen

C. Warsido, SE., MM.


Tugas: Menganalisis SWOT antar komponen dan merumuskan strategi pengembangan
Program Studi Manajemen

D. Suyitno, SE, MM.


Tugas: Menganalisi SWOT antar komponen dan merumuskan strategi pengembangan
Program Studi Manajemen

viii
BAB I
KOMPONEN EVALUASI DIRI
DAN DESKRIPSI SWOT

A. VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN


1. Konsistensi Visi Program Studi Manajemen Dengan Visi Lembaga

Visi Program Studi (Prodi) Manajemen adalah: ”Menjadi Program Studi Manajemen
yang unggul dan kompetitif dalam rangka menciptakan sumber daya manusia
berakhlak mulia dan berwawasan global untuk kesejahteraan masyarakat”.

Visi Prodi Manajemen tersebut merupakan bentuk penterjemahan dari Visi STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan, yaitu: ”Menjadi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi
dengan keunggulan kompetitif untuk mewujudkan insan utama yang berdaya saing
tinggi serta berakhlaq mulia”.

2. Konsistensi Misi Program Studi Manajemen Dengan Misi Lembaga

Misi Program Studi Manajemen, dapat dipaparkan sebagai berikut:

a) Menyelenggarakan system pendidikan yang dinamis, inovatif, demokratis dan


berkualitas.
b) Menyelenggarakan penelitian ilmiah di bidang manajemen.
c) Melaksanakan pengabdian pada masyarakat sebagai bentuk kepedulian dan
solidaritas social.
d) Mendidik masyarakat akademis yang siap menghadapi perubahan global dengan
menguasai keahlian ilmu ekonomi dan manajemen berlandaskan keimanan dan
ketaqwaan.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 1


Misi Prodi Manajemen merupakan bentuk ikhtiar dalam upaya pencapaian Visi Prodi
Manajemen dan diselaraskan dengan misi lembaga (STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan).

Adapun misi STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan, sebagai berikut:

a) Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat


di bidang Ekonomi, Pengelolaan Sumberdaya yang berwawasan global berbasis
profesionalitas dan akhlaq mulia.
b) Mengembangkan pendidikan untuk menghasilkan Sarjana Ekonomi yang cakap
dan trampil.
c) Mengembangkan dan menerapkan Ilmu Ekonomi yang berbasis teknologi dalam
rangka pembangunan bangsa.

3. Kesesuaian Tujuan Dengan Misi Program Studi Manajemen Dan Tujuan


Lembaga

Tujuan Prodi Manajemen adalah:

a) Menghasilkan lulusan unggul dan kompetitif yang dibutuhkan oleh dunia usaha,
dunia industri dan pemerintahan dalam bidang manajemen.
b) Menghasilkan lulusan yang memiliki wawasan usaha, ketrampilan berkomunikasi
dan kemampuan bekerjasama secara multi disiplin.
c) Menghasilkan lulusan yang siap menghadapi perubahan global dengan menguasai
keahlian ilmu ekonomi manajemen dengan berlandaskan keimanan dan ketaqwaan.

Tujuan Prodi Manajemen merupakan bentuk penterjemahan dari Misi Prodi Manajemen
sekaligus merujuk pada tujuan yang ingin dicapai STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan, secara terperinci dapat dipaparkan sebagai berikut:

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 2


a) Bidang pendidikan dan pengajaran:

Meningkatkan Kualitas Input Mahasiswa

Meningkatkan kualitas dosen dan kualitas pembelajaran

Meningkatkan kualitas sarana dan prasarana

Meningkatkan relevansi kurikulum program studi

Meningkatkan peran fakultas ekonomi dalam perluasan dan pemerataan
kesempatan belajar

Meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam berwirusaha

b) Bidang penelitian dan pengembangan ilmu:


Menghasilkan karya penelitian yang berkualitas dalam bidang ekonomi dan
bisnis, akuntansi dan manajemen serta kewirausahaan

Peningkatan produktifitas publikasi ilmiah

Menghasilkan ilmu pengetahuan yang berbasis problem solving

c) Bidang pengabdian pada masyarakat:



Meningkatkan kontribusi implementasi IPTEK bidang ekonomi dan bisnis untuk
jurusan akuntansi dan manajemen.

Meningkatkan peran fakultas dalam penyebaran perkembangan ilmu ekonomi
pada masyarakat melalui seminar dan pelatihan.

Membangun sistem informasi pengabdian masyarakat yang dapat diakses oleh
dosen, mahasiswa dan masyarakat.

4. Relevansi Sasaran Dengan Misi Program Studi Manajemen

Sasaran Prodi Manajemen adalah:

a) Menyelenggarakan program pendidikan dan pengajaran yang berkualitas dengan


berbasis teknologi.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 3


b) Menghasilkan lulusan Program Studi Manajemen yang memiliki kompetensi
dibidang manjemen.
c) Meningkatkan kualitas lulusan yang memiliki keunggulan kompetitif dan responsif
terhadap setiap perubahan sosial dan ilmu pengetahuan, serta memiliki jiwa
kewirausahaan.
d) Meningkatkan kuantitas dan kualitas keluaran penelitian dan pengabdian
masyarakat.

Sasaran prodi Manajemen telah relevan jika ditinjau berdasarkan misi Prodi Manajemen
STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.

5. Analisis Keterkaitan antara Visi, Misi, Tujuan dan Sasaran Program Studi.

Merupakan Kata kunci penting yang berhubungan antara visi, misi, tujuan dan sasaran
yang ingin dicapai oleh Prodi Manjemen terletak pada semangat kuat yang terkandung
pada visi, guna menjadi Program Studi Manajemen yang Unggul dan kompetitif.

Agar menjadi lebih jelas dan terperinci, maka pengejawantahan ”Unggul dan
Kompetitif” dijabarkan pada misi prodi manajemen dengan cara menyelenggarakan
pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di bidang ekonomi,
pengelolaan sumberdaya yang berwawasan global berbasis profesionalitas dan akhlaq
mulia, mengembangkan pendidikan untuk menghasilkan sarjana ekonomi yang cakap
dan terampil serta mengembangkan dan menerapkan ilmu ekonomi yang berbasis
teknologi dalam rangka pembangunan bangsa. Sebagai upaya penegasan dan penerapan
konkrit, maka lebih lanjut dirinci dalam tujuan serta sasaran prodi Manajemen, sehingga
tahapan pencapaian kata kunci “Unggul dan Kompetitif” menjadi sangat realistis dan
obyektif bukan uthopis.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 4


6. Deskripsi SWOT

a) Kekuatan


Rumusan jelas,mudah di pahami dan dilaksanakan, berwawasan jauh kedepan
sesuai kondisi yang dihadapi, tantangan perubahan dan perkembangan ilmu
pengetahuan dan praktik-praktik manajemen modern.

Lulusan yang dihasilkan memiliki kedalaman ilmu dan praktik manajemen dan
berperilaku etis.

Tercipta konsistensi dan relevansi antara rumusan visi, misi, tujuan dan sasaran
baik yang ingin dicapai di tingkat Prodi Manajemen, STIE Muhammadiyah
Paciran-Lamongan.

b) Kelemahan


Belum semua dosen mengerti dan memahami apa yang menjadi visi dan misi
program studi Manajemen.

c) Peluang

Memiliki peluang guna membuka konsentrasi studi manajemen syariah dan
Perpajakan.

Berpeluang menjadi Program Studi Manajemen S-1 (Strata 1) yang berdaya
saing tinggi.

d) Ancaman


Kebijakan pemerintah tentang Badan Hukum Milik Negara (BHMN) bagi
perguruan tinggi negeri (PTN).

Penurunan kuantitas dan kualitas calon mahasiswa baru.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 5


B. TATAPAMONG, KEPEMIMPINAN, SISTEM PENGELOLAAN, PENJAMINAN
MUTU DAN SISTEM INFORMASI

1. Personil Beserta Fungsi dan Tugas Pokoknya

Personil yang memangku jabatan di Program Studi Manajemen adalah sebagai berikut:

a) Ketua Program Studi Manajemen : Muasfandi, SE., MM


b) Sekretaris Program Studi Manajemen : Warsido, SE., MM
c) Ketua Laboratorium Manajemen : Masruroh, SE., M.Sc.

Fungsi dan tugas pokok personil yang memegang jabatan di Program Studi Manajemen
adalah sebagai berikut:

Ketua Program Studi Manajemen

Fungsi jabatan Ka. Prodi adalah memimpin, merencanakan, mengorganisasi,


mengawasi dan mengevaluasi pelaksanaan program akademik Program Studi pada
Jurusan Manajemen dalam penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi, pembinaan
dosen & mahasiswa sesuai dengan kebijaksanaan yang ditetapkan oleh STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan. Tugas pokok dan tugas tambahan Ketua Prodi
adalah:

Tabel 1
Tugas Pokok Ka. Prodi

Jenis Tugas

1. Menyusun rencana kerja Program Studi


2. Menyusun kurikulum

3. Menyusun jadwal dan dosen pengampu perkuliahan


4. Monitoring dan evaluasi pelaksanaan pengajaran

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 6


5. Memantau kegiatan perwalian dan pembimbingan
6. Koordinir dan pemantauan pelaksanaan ujian skripsi

7. Penyusunan anggaran & sumber daya


8. Mengkoordinir pelaksanaan akreditasi

9. Pengembangan dan peningkatan mutu pendidikan


10. Melaksanakan promosi Program Studi

Tabel 2
Tugas Tambahan ka. Prodi

Jenis Tugas
Pembinaan himpunan mahasiswa jurusan

Sekretaris Program Studi

Fungsi jabatan Sekretaris Prodi adalah mengelola admnistrasi akademik Program


Studi dalam penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi sesuai dengan
kebijaksanaan yang ditetapkan oleh Program Studi. Tugas Pokok Dan Tugas
Tambahan Sekretaris Prodi adalah:

Tabel 3
Tugas Pokok Sekretaris Prodi

Jenis Tugas

1. Menyiapkan rencana jadwal perkuliahan Program Studi


2. Membuat dan mengarsip surat masuk dan keluar Program Studi

4.Menyiapkan segala sesuatunya yang terkait dengan persiapan


perkuliahan
5. Membuat jadwal perwalian

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 7


6. Membantu kebutuhan mahasiswa terkait dengan administrasi akademik
Program Studi

8. Menyiapkan kebutuhan administrasi akreditasi Program Studi


9. Mengelola keuangan Program Studi

Tabel 4
Tugas Tambahan Sekretaris Prodi

Jenis Tugas

1. Membantu membina mahasiswa Program Studi


2. Membantu mengelola fasilitas Program Studi

Kepala Laboratorium

Fungsi jabatan Kepala Laboratorium adalah merencanakan, mengorganisasi dan


mengawasi pelaksanaan program lembaga dalam kegiatan laboratorium dan praktik
sesuai dengan pola kebijakan yang ditetapkan oleh Lembaga. Adapun tugas pokok
Kepala Laboratorium dapat diuraikan sebagai berikut:

Tabel 5
Tugas Pokok ka. Laboratorium

Jenis Tugas
1. Menyusun dan melaksanakan sistem prosedur administrasi laboratorium
dalam hal pemanfaatan, pemeliharaan dan pengawasannya
2. Menyusun progam kegiatan dan anggaran laboratorium

3. Menyusun tata tertib kelembagaan yang menunjang kegiatan laboratorium


4. Mengorganisasikan pemanfaatan laboratorium

5. Mengorganisasikan ujian praktikum laboratorium

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 8


2. Sistem Kepemimpinan dan Pengalihan (deputizing) serta akuntabilitas Tugas

Sistem kepemimpinan Program Studi Manajemen mencakup Ketua Prodi, Sekretaris


Prodi, dan Ketua Laboratorium Manajemen. Ketua Prodi dipilih secara langsung oleh
dosen tetap Manajemen yang selajutnya diusulkan untuk diangkat oleh Ketua STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan untuk masa jabatan 4 tahun. Sekretaris Prodi
diusulkan Kepala Prodi kepada Ketua STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan guna di
terbitkan Surat Keputusan (SK). Ketua Laboratorium Manajemen diangkat oleh Ketua
STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan atas usulan dan atau rekomentasi Ketua
Program Studi Manajemen untuk diterbitkan Surat Keputusan (SK).

Dalam pelaksanaan tugas dan tanggungjawabnya, Ketua Program Studi Manajemen


dibantu oleh Sekretaris Program Studi Manajemen dan Ketua Laboratorium Manajemen
agar masing-masing mengacui pada deskripsi pekerjaan. Selama masa
kepemimpinannya, Ketua Program Studi Manajemen menyusun rencana dan atau
program kerja dengan dibantu oleh sekretaris Prodi dan Kepala laboratorium, guna
menjalankan program kerja sesuai dengan rencana yang telah disusun. Setiap kegiatan
yang terkait dengan pengeluaran dana, Kepala prodi harus membuat laporan
penggunaan dana langsung ke Pembantu Ketua II (Dua).

3. Partisipasi Citivitas Akademika dalam Pengembangan Kebijakan, serta


Pengelolaan dan Koordinasi Pelaksanaan Program
Untuk merumuskan pengembangan kebijakan pada Program Studi Manajemen
melibatkan seluruh unsur dosen melalui rapat program studi. Sosialisasi atas kebijakan
dilakukan oleh Ketua Program Studi kepada mahasiswa melalui forum dialog dengan
Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Manajemen. Dalam memonitor pelaksanaan
kebijakan, Program Studi Manajemen mengadakan rapat koordinasi, baik yang
terjadwal maupun insidental untuk mengetahui perkembangan hasil yang telah dicapai.
Rapat koordinasi tersebut dilaksanakan oleh pejabat Program Studi Manajemen bersama
dengan seluruh dosen tetap.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 9


4. Perencanaan Program Jangka Panjang (Restra) dan Monitoring Pelaksanaannya

Mengacu pada visi, misi, sasaran, dan tujuan yang telah dirumuskan, maka strategi
penyelenggaraan pendidikan Program Studi Manajemen dirumuskan sebagai berikut:

a) Memperbaiki kualitas pendidikan dan pengajaran, praktikum manajemen dan


infrastruktur dalam rangka untuk menaikkan jumlah kelulusan yang berkualitas dan
memiliki daya saing.
b) Penguatan keterkaitan link and match antara aktivitas Program Studi Manajemen
dengan aktivitas sektoral melalui serangkaian kerjasama pemagangan, studi
lapangan dan penelitian sebagai implementasi penerapan teori pada dunia nyata.

5. Efisiensi dan Efektivitas Kepemimpinan

Kepemimpinan Prodi yang ada selama ini efektif mengarahkan dan mempengaruhi
perilaku semua unsur dalam program studi, mengikuti nilai, norma, etika, dan budaya
organisasi yang disepakati bersama, serta mampu membuat keputusan yang tepat dan
cepat. Ketua Program Studi Manajemen sebagai penanggung jawab tertinggi dilevel
Prodi, berkewajiban mengelola sumberdaya yang telah dimiliki untuk mewujudkan visi,
misi, sasaran, dan tujuan yang telah ditetapkan.

Dalam setiap pengambilan keputusan pejabat Program Studi Manajemen berusaha


selalu menjunjung tinggi sifat kebersamaan, keterbukaan, kesamaan dalam kesempatan,
serta inisiatif dan tanggungjawab dari para dosen Prodi Manajemen. Pola hubungan
kerja yang dikembangkan di Program Studi Manajemen adalah hubungan formal dan
informal. Sosialisasi kebijakan Pimpinan STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan dan
Program Studi Manajemen kepada para dosen dilakukan oleh Ketua Program Studi
melalui rapat koordinasi. Sedang sosialisasi kebijakan yang berkaitan dengan

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 10


mahasiswa dilakukan oleh Ketua Program Studi Manajemen melalui dialog dengan
seluruh komponen mahasiswa.
Setiap awal perkuliahan semester I, Ketua Program Studi melakukan dialog dengan
mahasiswa baru mengenai pelbagai hal yang berhubungan dengan Program Studi
Manajemen pada masa ta’aruf (Perkenalan) dan diklat mahasiswa baru yang diadakan
oleh Himpunan Mahasiswa Manajemen. Pada akhir semester V, dilakukan sosialisasi
pemilihan konsentrasi sesuai dengan minat mahasiswa. Pada akhir semester VI
dilakukan sosialisasi tentang penulisan dan pembimbingan skripsi.

6. Evaluasi Program dan Pelacakan Lulusan

Evaluasi pada Program Studi Manajemen dilakukan secara sistematis dan


berkelanjutan, peninjauan dan penajaman kurikulum dilakukan setiap 4 tahun.
Selanjutnya evaluasi terhadap mutu proses pembelajaran dilakukan setiap semester
dengan menyebarkan angket kepada mahasiswa setiap semester dan setiap mata kuliah.

Evaluasi program juga ditujukan kepada lulusan, pelacakan lulusan Program Studi
Manajemen dilakukan dengan menyebarkan daftar pertanyaan kepada para alumni pada
saat mereka mendapat pelayanan di Fakultas. Teknik ini berkembang dengan cara
menitipkan kepada mahasiswa atau sesama Alumni yang berkesempatan bertemu
dengan Alumni sasaran. Cara yang terakhir, dikirimkan kepada Alumni melalui email,
telepon dan cara efektif lainnya.

7. Perencanaan dan Pengembangan Program Studi

Sesuai dengan rencana jangka panjang yang telah ditetapkan, maka secara garis besar
rencana pengembangan Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan mencakup aspekaspek berikut ini:

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 11


a) Merekonstruksi kurikulum setiap 4 tahun, dengan tujuan untuk memodifikasi
beberapa mata kuliah dan materi mata kuliah tertentu sesuai dengan tuntutan
stakeholders dengan tetap memperhatikan ketentuan yang ditetapkan Dikti.
b) Mengupayakan terbentuknya konsentrasi baru yang lebih spesifik yang sesuai
dengan visi dan misi Program Studi Manajemen, misalnya Konsentrasi Manajemen
Syariah dan Manajemen Perpajakan.
c) Membentuk lembaga alumni Prodi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan.
d) Menggiatkan aktivitas penelitian, seminar, lokakarya dan kegiatan akademik
lainnya baik untuk dosen maupun mahasiswa.
e) Membukukan dan atau Menerbitkan seluruh karya ilmiah yang ditulis oleh semua
civitas akademika Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan, baik dalam bentuk buku atau dalam jurnal ilmiah.
f) Melengkapi literatur untuk Program Studi Manajemen secara berkelanjutan

8. Kerjasama dan Kemitraan


Program Studi Manajemen, melalui Ketua STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan
telah mengadakan kerjasama guna menunjang pencapaian Visi, Misi, tujuan dan sasaran
Prodi, dapat diuraikan sebagai berikut:

Tabel 6
Kerjasama Yang telah Dilakukan

Jenis Kurun Waktu


No. Nama Instansi Kerja Sama Manfaat yang Telah Diperoleh
Kegiatan
Mulai Berakhir
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Dinas Pendampingan 2016 2019 Dosen dan Mahasiswa dapat
Pemberdayaan Program melaksanakan Tri Dharma
Masyarakat Desa Pembangunan Perguruan Tinggi yaitu
Kabupaten Pemberdayaan penelitian dan pengamdian
Lamongan Masyarakat dan pemberdayaan masyarakat di
Desa (P3MD) desa.
2 Dinas Pekerjaan Pendampingan 2015 2019 Dosen dan Mahasiswa dapat
Umum dan Program Bantuan melaksanakan Tri Dharma
Kawasan Perumahan Swadaya Perguruan Tinggi yaitu
perumahan pengabdian masyarakat dalam
Rakyat menyusun proposal dan SPJ

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal:12


Kabupaten Bantuan
Lamongan
3 BAPPEDA Pendidikan, 2016 2019
LAMONGAN Penelitian, dan Dosen dan Mahasiswa dapat
Pengabdian
melaksanakan Tri Dharma
Masyarakat
Perguruan Tinggi.

4 Pojok Bursa Efek Bourse Game: 2016 2020 Mahasiswa mendapatkan


Indonesia UMG Stock Exchange pemahaman tentang kiat
Game mengelola investasi
portofolio di Pasar Modal,
mahasiswa akan dilatih
menjadi pialang efek melalui
simulasi transaksi efek yang
dilombakan antar peserta.
5 KUD Pendidikan, 2017 2022 Pengembangan kompetensi
MINATANI Pelatihan, dan jasa Sumber daya manusia dalam
BRONDONG konsultasi bidang ilmu dan teknologi
untuk meningkatkan kinerja
kedua institusi. Peningkatan
kualitas Pendidik, ilmu dan
teknologi yang bermanfaat
bagi masyarakat.
6 KSU Kencana Pendidikan, 2016 2021 Dosen dan Mahasiswa dapat
Makmur Sugihan Penelitian, dan
melaksanakan Tri Dharma
Kec. Solokuro Pengabdian
Perguruan Tinggi.
Masyarakat
7 Program Kota Pendidikan, 2018 2023 Dosen dan Mahasiswa dapat
Tanpa Kumuh Penelitian, dan
melaksanakan Tri Dharma
(KOTAKU) Kab. Pengabdian
Perguruan Tinggi.
Lamongan Masyarakat
8 Perum Perikanan Pendidikan dan 2017 2022 Dosen dapat melaksanakan
Brondong Penelitian Pendidikan dan Penelitian
9 Unmuh Gresik Pendidikan dan 2017 2022 Paket Pelatihan Pendidikan
Pengajaran Penyusunan Silabi
10 BPR Praktek Kerja 2018 2023 Mahasiswa memperoleh
NUSAMBA Lapangan pengetahuan dan skill tentang
BRONDONG manajemen pemasa-ran,
keuangan, sumber daya
manusia, stratejik, dan
operasi, serta mampu
menerapkannya dalam dunia

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 13


praktik, mampu menyerap
perkembangan pengetahuan
dan pemahaman baru, dan
mampu mengembangkan diri
sebagai pemimpin yang
berintegritas.
11 LSM Ben ‘Alim Workshop 2015 2020 Mahasiswa memperoleh
Brondong entrepreuner pengetahuan dan skill
entrepreneur
12 LSM Cikra Workshop 2018 2013 Mahasiswa memperoleh
Cendekia entrepreuner pengetahuan dan skill
Brondong entrepreneur
13 Klinik Pelatihan 2017 2022 Mahasiswa memberii
Muhammadiyah Administrasi pelatihan administrasi
Blimbing

14 Pelatihan MYOB 2018 2023 Memperkenalkan teknologi


SMK Accounting untuk untuk menyelesaikan
Muhammadiyah siswa. perma-salahan akuntansi.
09 Paciran Memperkenalkan prodi
Lamongan akun-tansi kepada calon
mahasiswa baru.

15 SMK Pelatihan MYOB 2018 2023 Memperkenalkan teknologi


Muhamma- Accounting untuk menyelesaikan
diyah 02 untuk siswa. permasalahan akuntansi.
Brondong Memperkenalkan prodi
Lamongan akuntansi kepada calon
mahasiswa baru.

9. Dampak Hasil Evaluasi Program terhadap Pengalaman dan Mutu Pembelajaran


Mahasiswa

Hasil evaluasi program digunakan sebagai perbaikan mutu dan menyusun program
selanjutnya. Dengan peninjauan dan penajaman kurikulum setiap 4 tahun, lulusan yang
dihasilkan mempunyai keahlian yang sesuai dengan kebutuhan stakeholders.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 14


Selanjutnya hasil evaluasi terhadap proses pembelajaran berdampak terhadap perbaikan
proses pembelajaran dari waktu ke waktu. Dampak hasil evaluasi adalah mutu
pembelajaran semakin meningkat, yang diindikasikan terjadi peningkatan IPK dan
memperpendek masa tunggu kerja.

Di samping itu, beberapa karya mahasiswa secara bertahap meningkat, adapun dari sisi
dosen, semakin tingginya motivasi untuk melakukan penelitian dan pengabdian kepada
masyarakat, melalui pelbagai kegiatan pendampingan dan pemampuan dalam bentuk
coaching, pendidikan maupun pelatihan, sehingga kehadiran STIE Muhammadiyah
Paciran-Lamongan benar-benar dirasakan manfaatnya oleh masyarakat dan para
stakeholder yang terkait.

10. Pengelolaan Mutu Secara Internal Pada Tingkat Prodi

Pengelolaan mutu secara internal di tingkat Program Studi Manajemen di bawah


koordinasi Ketua dan Sekretaris Program Studi, dan Ketua Laboratorium Manajemen.
Pada bidang kurikulum, kajian dilakukan setiap 4 (dua) tahun sekali, dengan
pertimbangan untuk menyesuaikan kebutuhan stakeholders. Penjaminan mutu pada
tingkat implementasi kurikulum oleh Program Studi Manajemen dilakukan melalui
pengendalian proses belajar-mengajar, pada awal semester, setiap dosen diwajibkan
menyerahkan satuan acara perkuliahan (SAP) atau Silabi kepada ketua program studi
dan mahasiswa.

Monitoring terhadap jaminan mutu dilakukan dengan: mendorong perbaikan proses


pembelajaran, mengevaluasi dan mengendalikan perkuliahan, memperbaiki kualitas dan
relevansi penelitian dosen serta skripsi mahasiswa, meningkatkan kualitas dan kuantitas
publikasi karya ilmiah dosen dan mahasiswa, evaluasi dosen oleh mahasiswa, serta
menyelenggarakan kuliah tamu dan seminar-seminar ilmiah. Untuk menambah wawasan
dan pemahaman mahasiswa, dalam pelaksanaan proses belajar mengajar, Program Studi
Manajemen menyelenggarakan praktikum yang terkait dengan mata kuliah tertentu yang
dilaksanakan di Laboratorium Manajemen.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 15


11. Hubungan Dengan Penjaminan Mutu Pada Tingkat lembaga

Secara umum manajemen mutu dikendalikan oleh sebuah badan yang disebut BPM
(Badan Penjamin Mutu) yang secara kontinyu memberikan evaluasi terhadap kegiatan
proses belajar mengajar setiap semester. Penjaminan mutu program studi dilakukan
secara khusus oleh pimpinan STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan dan Program
Studi dengan kegiatan; persiapan awal semester diadakan rapat dosen untuk melakukan
evaluasi perkuliahan pada semester yang lalu dan juga menghadapi pelaksanaan
perkuliahan pada semester yang akan datang, pada akhir semester diedarkan angket
kepada mahasiswa untuk mengevaluasi proses belajar mengajar. Ukuran yang
digunakan untuk menilai kinerja dan capaian kualitas pembelajaran ditunjukan dari
tingkat efisiensi, efektivitas dan produktifitas, penunjuk atas pelaksanaan proses
pembelajaran adalah masa studi, lamanya penyelesaian tugas akhir dan IPK mahasiswa
serta waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan tugas akhir (skripsi).

Hasil Evaluasi Kinerja Dosen (EKD) dibagikan kepada dosen yang bersangkutan
sebagai bahan perbaikan. Ketersediaan sarana pendukung pembelajaran, termasuk
didalamnya sejumlah materi perkuliahan, petunjuk praktikum dan buku pegangan kuliah
(textbook) yang digunakan mahasiswa dalam proses pembelajaran, baik yang diterbitkan
internal maupun eksternal. Selain itu juga dilakukan penyempurnaan terhadap silabus
dan pedoman skripsi. Untuk menjamin mutu soal ujian dalam UTS dan UAS, Ketua
STIE Muhammdiyah Paciran-Lamongan membentuk tim reviewer soal ujian yang
terdiri dari dosen tetap program studi manajemen dan akuntansi. Untuk menjamin
kelulusan, Ketua Program Studi menyusun pembimbing skripsi secara proporsional dan
untuk mahasiswa yang akan melakukan penelitian, dilakukan ujian seminar proposal
penelitian yang bersifat terbuka untuk menentukan kelayakan pelaksanaan penelitian.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 16


Penjaminan mutu sarana dan prasarana dilakukan oleh STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan dengan tersedianya ruang kelas yang representatif (ventilasi, dan didukung
dengan perangkat pembelajaran lainnya pada setiap kelas). Pengkajian terhadap proses
pembelajaran melalui umpan balik dari dosen, mahasiswa dan pihak pengguna lulusan.
Dari saran-saran yang ada kemudian didiskusikan bersama pada rapat dosen.

12. Dampak Proses Penjaminan Mutu Terhadap Pengalaman dan Mutu Hasil
belajar mahasiswa

Dampak dari penjaminan mutu terhadap mahasiswa secara langsung adalah


meningkatnya indeks prestasi kumulatif (IPK) rata-rata mahasiswa.. Pada tahun
akademik 2008/2009 indeks prestasi kumulatif (IPK) ratarata sebesar 2,75 menjadi rata-
rata 3,15 pada tahun akademik 2010/2011. Dari penjaminan mutu, diharapkan
mahasiswa menjadi semakin kritis karena masingmasing pihak bisa saling menilai dan
mereka mendapatkan standar jaminan mutu yang lebih baik.

13. Metodologi Baku Mutu

Metodologi baku mutu yang dilaksanakan oleh Prodi Manajemen melalui beberapa
kegiatan diantaranya dengan membatasi jumlah beban mengajar dosen, adapun hasilnya
adalah beban SKS mengajar rata-rata dosen tetap yang keahliannya sesuai dengan prodi
berkisar 12 sks.

Hal lain yang telah dilaksanakan adalah mengupayakan ketersediaan buku


perpustakaan, memantau pelaksanaan perkuliahan dan praktikum, membatasi
pembimbingan skripsi maksimum 5 mahasiswa. Prodi Manajemen juga berupaya

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 17


meningkatkan kemampuan akademik dosen tetap dengan mendorong melanjutkan
studi kejenjang lebih tinggi.

14. Pengembangan dan Penilaian Pranata Kelembagaan

Penilaian dan pengembangan pranata kelembagaan baku mutu didasarkan pada Statuta,
Renstra, buku Panduan Akademik, Ketentuan Ekuivalensi Wajib Mengajar bagi Dosen
dan Pejabat Struktural, Edaran Ketua STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan tentang
Pembimbingan dan Ujian Skripsi.

15. Evaluasi Internal Berkelanjutan

Prodi Manajemen melakukan evaluasi terhadap proses pembelajaran oleh dosen pada
setiap akhir semester, dengan melibatkan seluruh mahasiswa untuk mengisi angket yang
disediakan. Evaluasi tersebut bertujuan untuk mengetahui penilaian mahasiswa terhadap
dosen yang mengajar mata kuliah tertentu. Unsur-unsur yang dievaluasi mencakup
aspek-aspek penguasaan materi kuliah, kemampuan menyampaikan materi kuliah,
kemampuan dalam menjawab pertanyaan, ketepatan memulai dan mengakhiri
perkuliahan, kemampuan dosen membangkitkan minat belajar mahasiswa, penguasaan
media pembelajaran, metode PBM yang digunakan, kesan mahasiswa terhadap dosen,
komentar dan saran mahasiswa terhadap dosen.

Hasil evaluasi tersebut disampaikan kepada dosen yang bersangkutan dan akan
digunakan sebagai bahan pertimbangan dalam penugasan dosen yang bersangkutan pada
semester berikutnya. Evaluasi pembelajaran mahasiswa dilakukan baik oleh Program
Studi Manajemen maupun oleh Dosen mata kuliah. Program Studi melakukan evaluasi
atas kemajuan belajar mahasiswa dengan memperhatikan Indeks Prestasi (IP) yang
dicapai mahasiswa setiap semester.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 18


16. Pemanfaatan Hasil Evaluasi Internal dan Eksternal/Akreditasi Dalam Perbaikan
dan Pengembangan Program

Hasil evaluasi internal digunakan untuk menjaga relevansi dosen dan penerapan metode
pembelajaran yang sesuai agar dapat digunakan sebagai referensi bagi Ketua Program
Studi Manajemen dalam mengambil kebijaksanaan, bahwa dalam setiap penugasan
dosen untuk mengajar mata kuliah tertentu agar sesuai dengan bidang ilmu dan
konsentrasinya.

Usaha tersebut dilakukan untuk mengurangi keluhan mahasiswa atas materi kuliah dan
metode pembelajaran yang diterapkan oleh dosen yang bersangkutan. Dengan harapan
dosen yang memiliki penilaian terbaik (teladan) bisa dikirim untuk mengikuti pemilihan
dosen teladan di Lingkungan Kopertis Wilayah VII. Sedangkan hasil evaluasi eksternal
(akreditasi) yakni:

a) Sebagai bahan identifikasi masalah, penilaian program dan pencapaian sasaran.


b) Memperkuat budaya evaluasi kelembagaan.
c) Sebagai bahan meninjau kembali kebijakan yang sudah tidak relevan.
d) Sebagai informasi status prodi jika dibandingkan dengan prodi Manajemen pada
lembaga lainnya.

17. Kerjasama dan Kemitraan Instansi Terkait Dalam Pengendalian Mutu

Program Studi Manajemen melakukan kerjasama dengan lembaga lain secara internal
maupun eksternal dalam rangka penjaminan mutu. Di tingkat internal, Program Studi
Manajemen bekerjasama dengan BPM (Badan Penjamin Mutu) yang telah dibentuk oleh
STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 19


18. Rancangan Pengembangan Sistem Informasi

Sistem informasi yang dimanfaatkan oleh Prodi manajemen sejauh ini, masih pada
pengolahan data yang belum terintegrasi secara menyeluruh, meskipun pada pengolahan
datanya telah menggunakan peralatan komputer. Bahwa dunia sekarang telah dalam
proses globalisasi dan akan terus menerus lebih cepat, bahkan pemenang persaingan
pada tingkat tersebut sangat ditentukan oleh kemampuan penguasaan informasi.

Tabel berikut menunjukkan aktivitas yang disupport sistem informasi yang


dikembangkan oleh STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.
Tabel 7

Sistem Informasi

Sistem Pengelolaan Data


Dengan Dengan Dengan
No. Jenis Data Komputer
Secara Komputer Komputer
Jaringan
Manual Tanpa Jaringan
Luas
Jaringan Lokal (LAN)
(WAN)
(1) (2) (3) (4) (5) (6)
1 Mahasiswa √

2 Kartu Rencana Studi √


(KRS)

3 Jadwal mata kuliah √


4 Nilai mata kuliah √
5 Transkrip akademik √
6 Lulusan √
7 Dosen √
8 Pegawai √
9 Keuangan √

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 20


10 Inventaris √
11 Perpustakaan √

19. Kecukupan dan Kesesuaian Sumber Daya, Sarana, Prasarana Pendukung Untuk
Pemberdayaan Sistem Informasi

Perkembangan sampai dengan saat ini, secara teknis jumlah peralatan (Hardware) yang
dikelola oleh prodi manajemen, hanya dapat mencukupi kepentingan pengolahan
informasi/data rutin, meliputi pengolahan administrasi mahasiswa, akademik dan
administrasi umum serta belum menjadi satu jaringan lokal (LAN). Akses informasi
internet dimiliki secara terbatas untuk kepentingan dosen dan kepentingan kelembagaan.
Pengembangan lebih luas, akan terus diupayakan secara optimal dengan menyiapkan
tenaga yang berkompeten dan peralatan yang kompetable.

20. Efisiensi dan Efektivitas Pemanfaatan Sistem Informasi

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 21


Pemanfaatan sistem informasi yang dimiliki dan dikelola oleh program studi
Manajemen dimanfaatkan semaksimal mungkin untuk keperluan pengolahan data
adminsitrasi antara lain akademik, meliputi pengolahan nilai akhir mahasiswa, dan
administrasi lainnya. Disamping itu untuk keperluan pelaporan akademik dan non
akademik ke LLDIKTI Wil. VII Surabaya, mencari informasi kelembagaan dan
pelaporan maupun informasi-informasi yang berkaitan dengan materi-materi
pembelajaran, melalui jaringan internet.

21. Keberadaan dan pemanfaatan On Campus Connectivity Devices

Dalam lingkunan komplek Pondok Modern Muhammadiyah Paciran-Lamongan, saat


sekarang sedang diusahakan jaringan antar lembaga pendidikan yang diadakan oleh
Pondok Modern Muhammadiyah Paciran. Namun khusus prodi manajemen STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan sampai dengan sekarang belum dapat diwujudkan
dan masih dipandang belum merupakan kebutuhan mendesak. Hal ini disebabkan
mayoritas mahasiswa belum memiliki sarana yang diperlukan, misalnya kepemilikan
laptop dan peralatan lain yang terkait.

22. Keberadaan dan pemanfaatan Global Connectivity Devices

Jaringan internet yang dioperasionalkan oleh prodi sementara ini baru ada satu jaringan,
yang kemampuannya dalam mengakses data masih sangat terbatas. Sehingga
pemanfaatan terhadap fasilitas tersebut terbatas bagi dosen serta keperluan yang terkait
dengan kelembagaan. Dari jajak pendapat mahasiswa terhadap perlu tidaknya dibuka
jaringan internet untuk mahasiswa, mayoritas menyatakan bahwa mereka berpendapat
sebaiknya diadakan dengan syarat biaya lebih ringan dibanding dengan harga di warnet.
Ternyata mereka sering mengakses internet melaui warnet disekitar tempat tinggal
mereka. Melihat kenyataan yang demikian sekarang telah dirintis unit perpustakaan
yang melayani keperluan mahasiswa dalam mecari informasi dari internet.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 22


23. Deskripsi SWOT

a) Kekuatan

Struktur organisasi sederhana dengan deskripsi pekerjaan yang jelas.

Pemilihan secara langsung terhadap pimpinan Program Studi Manajemen
memungkinkan setiap program yang akan dijalankan mendapat dukungan
penuh.

Dalam pengelolaan lembaga berkembang sifat kebersamaan, keterbukaan,
kesamaan dalam kesempatan, inisiatif, serta memiliki rasa tanggungjawab
bersama sebagai amanah dari para dosen dan karyawan.

Memiliki sarana dan prasarana yang memadai untuk mendukung tercapainya
tujuan program.

STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan telah mengembangkan sistem
informasi jaringan Intranet yang dapat diakses seluruh civitas akademika.

Tersedia jaringan hotspot yang diakses dari seluruh komplek kampus.

Suasana organisasi mendasarkan diri pada nilai-nilai Islam.

b) Kelemahan


Komunikasi keilmuan antar dosen belum berjalan secara intensif, sehingga
sulit mengetahui potensi dosen secara optimal.

Pelacakan alumni belum dilakukan secara optimal

Interaksi dosen-mahasiswa belum optimal.

Fasilitas komputer untuk dapat mengakses Internet belum memadai
dibanding dengan jumlah kebutuhan.

c) Peluang

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 23



Telah tersedia publikasi ilmiah yang dapat dideseminasi dan diakses melalui
Internet.

Banyak layanan di internet yang dapat didayagunakan secara gratis.

Menggunakan Internet sebagai salah satu media pembelajaran.

Kesederhanaan struktur organisasi memungkinkan diambilnya keputusan
secara cepat dalam rangka merespon perubahaan lingkungan pendidikan
tinggi yang cepat.

Terbuka luas kerjasama pelaksanaan Tri Dharma Perguruan Tinggi dengan
pihak lain.

Program Studi diberi kewenangan penuh untuk mengembangkan pengelolaan
di bidang kurikulum

d) Ancaman


Teknologi yang digunakan saat ini relatif cepat usang, dan jika diganti
membutuhkan inverstasi yang besar

Rekruitmen dosen Program Studi Manajemen yang sudah lama tidak
dilakukan, dapat menyebabkan integrasi budaya organisasi sulit dilakukan.

Meningkatnya penyebaran virus yang disebarkan oleh hacker.
C. MAHASISWA DAN LULUSAN

1. Sistem Rekrutmen dan Seleksi Calon Mahasiswa

Pelaksana rekruitmen dan seleksi adalah panitia Penerimaan Mahasiswa Baru


(P-PMB). Panitia tersebut secara struktural dibawah Pembantu Ketua III dengan masa
jabatan 3 tahun. Pada setiap awal semester genap, P-PMB membentuk tim
yang bertugas menentukan strategi dan sekaligus melakukan perekrutan dan
penyeleksian mahasiswa. Jumlah mahasiswa yang akan direkrut menjadi wewenang
pimpinan dengan tetap memperhatikan usulan Program Studi. Prosedur penerimaan
mahasiswa baru STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan, meliputi:

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 24


a) Pendaftaran.
Pendaftaran dapat dilakukan secara langsung di Kampus STIE Muhammadiyah
Paciran-Lamongan Jalan Raya No 115 Paciran-Lamongan-Jawa Timur. Pada saat
pendaftaran, calon mahasiswa yang mendaftar diwawancarai berkaitan dengan
pemilihan jurusan dan diminta melengkapi berkas seperti nilai ijazah rata-rata dan
Foto ukuran 3x4 sebanyak 4 lembar.

b) Ujian Tulis
Materi ujian masuk STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan, terdiri dari Tes
Potensi Akademik (TPA), Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia .

c) Keputusan Penerimaan
Keputusan penerimaan diumumkan melalui penempelan pada papan pengumuman
STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan. Selain penerimaan mahasiswa jalur
ujian, STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan juga menjaring calon mahasiswa
baru melalui jalur non ujian tulis, yaitu calon mahasiswa yang memenuhi
kualifikasi Nilai Ujian Nasional rata- rata≥ 7,00 langsung diterima sebagai calon
mahasiswa baru, setelah menjalani wawancara.
STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan juga menerima mahasiswa
transfer/pindahan dari Perguruan Tinggi lain, dengan mempertimbangkan
ketentuan sebagai berikut ;


Status akreditasi program studi asal sama dengan atau lebih tinggi dari
Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.

Tidak berasal dari lembaga kursus atau sejenisnya.

2. Profil Mahasiswa

Profil mahasiswa Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah-Lamongan dapat


diidentifikasi sebagai berkut:

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 25


Tabel 8
Profil Mahasiswa Tahun akademik 2008/2011 Berdasarkan Status SMA/Aliyah

No Status SMA Jumlah %


1 SMA/Aliyah Negeri 8 10

2 SMA/Aliyah Swasta 21 26
(Non Muhammadiyah)

3 SMA/Aliyah Swasta 46 57
(Muhammadiyah)

4 SMK Muhammadiyah 1 1

5 SMK Negeri 2 2

6 SMK Swasta 3 4

Jumlah 81 100

Sumber:P-PMB STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan

Tabel 9

Profil Mahasiswa tahun akdemik 2008/2011 Berdasarkan Asal Daerah

No Kabupaten/Kota Jumlah %
1 Lamongan 76 77,5
2 Gresik 2 6,25
3 Tuban 1 3,75
4 Bojonegoro 1 1,25
5 Surabaya 1 1,25
Jumlah 81 100
Sumber:P-PMB STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 26


3. Keterlibatan Mahasiswa Dalam Berbagai Komisi Yang Relevan

Dalam melaksanakan aktivitas seperti: seminar, workshop, pelatihan, kuliah tamu


hingga rekruitmen mahasiswa baru, Program Studi Manajemen juga melibatkan
mahasiswa untuk berperan dalam kepanitiaan. Mahasiswa Program Studi Manajemen
yang bersedia dan memenuhi syarat, dilibatkan dalam proses rekruitmen dan seleksi
calon Mahasiswa baru pada kepanitiaan STIE Muhammadiyah Paciran setiap tahunnya.

Dalam kegiatan Masa Ta’aruf (Pengenalan) mahasiswa baru pada STIE Muhammadiyah
Paciran-Lamongan, berbagai unsur kelembagaan mahasiswa maupun individual juga
dilibatkan. Sedangkan pengenalan pada tingkat Prodi, hampir seluruh kegiatannya
ditangani langsung oleh mahasiswa dengan bimbingan dan pengawasan dosen dan
pimpinan Prodi.

Tujuan pelibatan mahasiswa dalam kegiatan ini adalah untuk membangun rasa memiliki
dan tanggungjawab bagi para mahasiswa terhadap Lembaga/Program Studi manajemen
memberikan pengalaman mengorganisasi kegiatan dan memberikan bekal serta
wawasan pergaulan yang luas.

4. Kegiatan Ekstrakurikuler

Secara garis besar kegiatan ekstra kurikuler mahasiswa dibedakan atas kegiatan
ekstrakampus dan intrakampus. Kegiatan ekstrakurikuler intra kampus mahasiswa
diantaranya adalah:

a) Olah Raga meliputi: Futsal dan Sepak Bola, Bola Basket, Volly Ball, Tenis Meja,
dan Beladiri Silat (Tapak Suci).
b) Kesenian meliputi: Musik, Teater, dan Paduan Suara
c) Kegiatan Profesi meliputi: Pers Mahasiswa

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 27


Jenis kegiatan ekstrakurikuler yang bersifat ekstra kampus yang banyak diminati
mahasiswa adalah IMM juga menjadi alternatif tempat aktivitas ekstrakurikuler
mahasiswa khususnya pada Prodi Manajemen.
Sedangkan kegiatan ekstrakurikuler mahasiswa yang langsung berada dibawah
pembinaan Prodi Manajemen adalah Himpunan Mahasiswa Manajemen.

Tabel 10
Prestasi Akademik dan Non Akademik
Yang Dicapai Mahasiswa Manajemen

Nama Kegiatan dan Waktu Tingkat (Lokal, Prestasi yang


No. Nasional, atau
Penyelenggaraan Dicapai
Internasional)
(1) (2) (3) (4)
1 Turnamen Bola Voli PD Pemuda Lokal Juara I
Muhammadiyah Cup, 21-28 Juni 2015

2 Futsal PC Pemuda Muhammadiyah Cup, Lokal Juara I


13 s/d 20 Pebruari 2015

3 Turnamen Sepakbola Camat Paciran Cup Lokal Juara II


01 Mei – 12 Mei 2015

Lomba Pidato Bahasa Inggris Dalam


4 Rangka Milad Muhammadiyah Ke-104 Lokal Juara II
se-Kabupaten Lamongan pada tahun
2016
5 Gerak Jalan HUT RI Ke-73 Se- Lokal Juara I
Kecamatan Paciran, 14 Agustus 2017

6 Turnamen Tenismeja, HUT Kota Lokal TunggalPutra


Lamongan – 17 s/d 24 Mei 2017 (Juara I)
Turnamen Bulutangkis PBSI Cup Ganda Putra
7 Kabupaten Lamongan – 17 s/d 27 Lokal
(Juara II)
Juli 2018

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 28


5. Keberlanjutan Penerimaan Mahasiswa

Dalam usaha mempertahankan dan meningkatkan jumlah mahasiswa Program Studi


Manajemen dari waktu ke waktu dilakukan dengan dua pendekatan. Pertama,
pemberian pelayanan yang baik kepada para mahasiswa yang sudah ada. Layanan yang
diberikan kepada para mahasiswa yang aktif dalam bentuk layanan di bidang akademik,
administrasi, dan kesejahteraan. Layanan di bidang akademik diberikan sejak proses
konsultasi pemrograman mata kuliah, pelaksanaan kuliah, magang, pelaksanaan tugas
akhir, hingga pembekalan dan pelepasan alumni. Layanan di bidang administrasi
dilakukan dalam bentuk kemudahan dalam mengurus administrasi, baik administrasi
umum maupun keuangan. Layanan kesejahteraan diberikan kepada para mahasiswa
berupa layanan kesehatan, bimbingan rokhani dan prasarana yang memadai serta
penyediaan beasiswa.

Kedua, kegiatan - kegiatan yang dijalankan untuk memperkenalkan Program Studi


Manajemen yang ditujukan kepada para siswa SMU/SMK kelas III, baik yang kebetulan
berkunjung di Kampus STIE maupun langsung promosi ke sekolah-sekolah menengah
atas. Dengan menggabungkan antara pelayanan nyata yang diberikan kepada para
mahasiswa aktif dan memperkenalkan kepada siswa kelas III SMU/SMK secara terus
menerus, diharapkan keberlanjutan penerimaan mahasiswa dapat terjaga.

6. Pelayanan Untuk Mahasiswa

Aktivitas yang dilakukan sebagai bentuk pelayanan kepada mahasiswa, sebagai berikut:
a) Bimbingan akademik
Untuk membantu kelancaran studi mahasiswa, di tingkat Program Studi dilakukan
pembimbingan dan pengarahan oleh Dosen Wali (Pembimbing Akademik). Dosen
Wali bertugas membimbing dan mengarahkan mahasiswa perwaliannya untuk
membantu kelancaran studi mahasiswa baik dari sisi akademik maupun masalah-
masalah pribadi yang dihadapi mahasiswa selama dalam masa studi. Di samping itu
Dosen Wali juga membantu mahasiswa dalam merencanakan program matakuliah

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 29


setiap semester, memantau dan memotivasi prestasi akademik mahasiswa
perwaliannya.

b) Bimbingan dan konseling


Bentuk kegiatan bimbingan meliputi: pelatihan, seminar, diskusi, ceramah,
konsultasi minat dan bakat. Bentuk kegiatan konseling meliputi: konseling
individual secara langsung (tatap muka) dan konseling kelompok. Bentuk kegiatan
terapi meliputi: terapi individual dan terapi kelompok.

7. Kompetensi Dan Etika Lulusan Yang Diharapkan

Kompetensi lulusan Program Studi Manajemen meliputi:

a) Kompetensi utama lulusan adalah memiliki jiwa wirausaha dan memiliki


kemampuan manajerial yang tinggi dan mampu menerapkannnya dalam dunia
wirausaha/dunia bisnis.
b) Kompetensi pendukung adalah mampu mengembangkan diri sebagai pemimpin
yang berintegritas berlandasakan pada nilai-nilai keislaman dan Pancasila serta
mampu menyerap perkembangan pengetahuan baru.
c) Kompetensi lainnya adalah mempunyai keahlian manajerial khusus, yaitu
manajemen pemasaran, keuangan, sumber daya manusia, stratejik dan operasi.
d) Sedangkan etika lulusan yang diinginkan adalah mampu menerapkan nilai Islami
berupa kejujuran, etos kerja tinggi dan profesional.

8. Hasil Pembelajaran
Lulusan yang dihasilkan dari proses pembelajaran pada Program Studi Manajemen
bergelar Sarjana Ekonomi (Program Studi Manajemen). Mempertimbangkan hal
tersebut, meskipun Program Studi Manajemen terdapat mata kuliah
peminatan/konsentrasi, lulusannya tetap harus menguasai bidang manajemen umum
(baik Pemasaran, Produksi dan Operasi, SDM, dan Keuangan).

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 30


Di antara empat bidang utama tersebut terdapat keterkaitan yang kuat. Mata kuliah
wajib dapat diprogram sejak semester I hingga VIII, sedangkan mata kuliah peminatan
diprogram pada semester VI dan VII. Mahasiswa juga diwajibkan mengikuti praktikum
di Laboratorium Manajemen guna menunjang kemampuan dibidang manajemen.
Tabel 11
Hasil Proses Pembelajaran Tahun 2007/2008 s/d 2010/2011

Tahun Akademik Jumlah Lulusan IPK Rata-Rata


2007/2008 11 3,10
2008/2009 5 3,13
2009/2010 11 3,15
2010/2011 2 3,20

Berdasarkan informasi tabel diatas, menunjukkan bahwa terjadi kenaikan capaian IPK
rata-rata lulusan. Tentu saja meskipun hal ini merupakan suatu kebanggaan, namun
Prodi tetap berusaha menjaga kualitas dan prestasi para lulusan Prodi Manajemen.

9. Kepuasan Pemanfaat Lulusan dan Keberlanjutan Penyerapan Lulusan

Berdasarkan atas umpan balik dari pengguna lulusan terkait dengan kualitas lulusan
(alumni) Prodi Manajemen, terdapat dua hal penting yang harus diperhatikan:

a) Kemampuan Berkomunikasi dengan Bahasa Inggris


b) Kemampuan Penggunaan Teknologi Informasi

Kedua hal tersebut dirasakan oleh pengguna lulusan perlu ditingkatkan. Oleh karena itu
pihak Prodi Manajemen memberikan motivasi dan dorongan secara optimal, agar para
mahasiswa berusaha meningkatkan kemampuan bahasa Inggris serta meningkatkan
pelbagai upaya berkaitan dengan kemampuan penguasaan teknologi informasi.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 31


10. Produk Program Studi
Sampai dengan sekarang, Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-
Lamongan belum menemukan model, karya ilmiah dan hak paten, namun demikian
kedepan akan menjadi motivasi tersendiri guna mengupayakan model pembelajaran/
praktikum di Laboratorium Manajemen yang akan menjadi acuan bagi Prodi
Manajemen Perguruan Tinggi lainnya.

11. Deskripsi SWOT


a) Kekuatan

Kompetensi yang dituju jelas

IPK rata-rata lulusan meningkat

Adanya program penyiapan dan pengenalan pada dunia kerja bagi calon lulusan.

Memiliki Peraturan pembinaan kemahasiswaan yang memadai.

Adanya program magang kerja memberikan bekal pengalaman kerja

Meningkatnya prestasi mahasiswa Manajemen baik akademik maupun
non akademik .
b) Kelemahan

Heterogenitas kemampuan dasar calon mahasiswa.

Minat mahasiswa dalam mengikuti kegiatan ilmiah diluar kegiatan akademik
relatif kurang.

c) Peluang

Image masyarakat bahwa lulusan Manajemen dibutuhkan disegala bidang.

Banyaknya program beasiswa dari luar STIE Muhammadiyah Paciran.

Banyaknya perusahaan yang berlokasi di wilayah Paciran dan sekitarnya, hal
tersebut meningkatkan kesempatan mempercepat lulusan dalam memperoleh
pekerjaan yang layak.

d) Ancaman

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 32



Banyaknya jalur penerimaan mahasiswa baru di PTN

Semakin banyak lembaga kursus dan PTS yang memiliki Prodi Manajemen

Kondisi ekonomi yang kurang kondusif, menyebabkan peluang kerja
semakin sempit.

D. SUMBERDAYA MANUSIA

1. Sistem Rekrutmen dan Seleksi Dosen serta Tenaga Pendukung

Sistem rekruitmen dosen dan tenaga kependidikan sudah diatur berdasarkan Qaidah
Perguruan Tinggi Muhammadiyah No. 19 tahun 1999, Statuta dan Peraturan
Kepegawian STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan. Sistem Seleksi dosen dan
tenaga kependidikan didasarkan pada kebutuhan Program Studi dan latar belakang
pendidikan calon dosen bersangkutan.

Seleksi dosen dan tenaga kependidikan dilakukan oleh tim penerimaan dosen dan
tenaga kependidikan yang ditugaskan oleh Ketua. Proses seleksi dilakukan secara
objektif berdasarkan atas kualifikasi yang ditetapkan. Adapun tahapan seleksi adalah
seleksi administrasi, psikotest, wawancara, micro teaching dan Kemuhammadiyahan.
Pelamar yang lulus seleksi diusulkan oleh Pembantu Ketua II kepada Ketua untuk
diangkat sebagai calon dosen dan tenaga kependidikan. Selama 1 (satu) tahun pertama
masa kerja, calon dosen dan tenaga kependidikan berada dalam status masa percobaan.
Selama menjalani masa percobaan calon dosen dan tenaga kependidikan dapat
diberhentikan apabila dinilai tidak dapat melaksanakan pekerjaan dengan baik. Calon
dosen dan tenaga kependidikan yang telah memenuhi persyaratan diangkat menjadi
dosen dan tenaga kependidikan.

2. Pengelolaan Dosen dan tenaga Pendukung

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 33


Dosen tetap Prodi manajemen dipilah dalam 2 kelompok, yaitu:

a) Dosen tetap yang bidang keahliannya sesuai dengan PS


b) Dosen tetap yang bidang keahliannya di luar PS

Dosen tetap, selain diberi tugas pokok mengajar juga dimotivasi untuk melakukan
penelitian, menulis karya ilmiah yang relevan dengan bidang ilmunya dan melakukan
pengabdian kepada masyarakat. Dari waktu ke waktu, hasil kegiatan dosen ini
diharapkan mengalami peningkatan, baik dalam kualitas maupun kuantitas.

Khusus tenaga pendukung, pengelolaannya di bawah koordinasi sub bagian


kepegawaian dan keuangan. Untuk meningkatkan kinerja tenaga pendukung, STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan melalui sub bagian kepegawaian dan keuangan
melakukan pendidikan dan latihan terhadap pegawai administrasi dan rotasi tenaga
pendukung.

3. Profil Dosen dan Tenaga Pendukung


Jumlah keseluruhan dosen yang mengajar pada program Studi Manajemen sebanyak 16
dosen, yang terdiri atas 14 dosen tetap dan 2 orang dosen tidak tetap. 14 orang dosen
tetap, seluruhnya dengan keahlian sesuai dengan Prodi dan 2 orang dosen tidak tetap
tetap dengan keahlian diluar Prodi.

Dari sejumlah 14 dosen tetap dan 2 dosen tidak tetap Program Studi Manajemen ini,
berdasarkan derajad pendidikan dan jabatan akademik, secara lengkap dapat dilihat pada
Tabel berikut:

Tabel 12
Profil Dosen Tetap Program Studi Manajemen Berdasarkan
Jabatan Akademik dan Jenjang Pendidikan

Jenjang
Pendidikan
Jabatan Akademik Dosen Tetap Dosen Jumlah

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal:34


Dengan Tetap Dengan
Keahlian Keahlian
Sesuai Prodi Diluar
Prodi
S1 S2 S3 S1 S2 S3
Asisten Ahli 3 3
Lektor 3 3
Lektor Kepala 1 1 2
Guru Besar
Lainnya 2 5 1 8
Jumlah 2 9 5 16

Sedangkan 2 orang dosen tidak tetap yang dimiliki Prodi Manajemen yang mengampu
Mata Kuliah Ilmu Alamiyah Dasar (IAD) dan Study islam, masih berstatus tenaga
pengajar. Adapun tenaga pendukung yang membantu pelayanan terhadap mahasiswa
tidak berada langsung dibawah kendali Prodi, namun berada pada unit kerja lain
sebagaimana tabel berikut:

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 35


Tabel 13
Profil tenaga Pendukung

Jumlah Tenaga Kependidikan dengan


Jenis Tenaga Pendidikan Terakhir
No. S3 S2 S1 D4 D3 D2 D1 SMA/ Unit Kerja
Kependidikan
SMK

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11)
1 Pustakawan * 1 2 Perpustakaan
2 Laboran/ 4 DPSI &
Teknisi/ Analis/ Program
Operator/ Studi
Programer

3 Administrasi 6 LPPM,
BAA, BSD
& Fakultas

4 Lainnya : … 4 8
Total 1 16 8

4. Karya Akademik Dosen

Karya akademik dosen yang dihasilkan oleh Dosen Program Studi Manajemen yang
terdiri atas penelitian buku ajar, modul kuliah dan publikasi. Biaya penelitian dosen
bersumber dari STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan, Dikti dan mandiri. Sebagian
besar buku ajar dan modul kuliah pada umumnya tidak dipublikasikan untuk umum.
Publikasi karya dosen dilakukan melalui jurnal ilmiah, majalah, harian dan buletin.

5. Peraturan Kerja dan Kode Etik

Dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab dosen dalam bentuk Tri Dharma
Perguruan Tinggi, yaitu melaksanakan: 1. Pendidikan dan Pengajaran, 2. Penelitian, dan

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 36


3. Pengabdian kepada Masyarakat; dosen Program Studi Manajemen selain berpengang
kepada SK Ketua STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan tentang Pokok-Pokok
Peraturan Karyawan, juga berpegang pada Kode Etik Dosen Perguruan Tinggi
Muhammadiyah (PTM) sesuai dengan Surat Keputusan Majelis Pendidikan Tinggi
Pimpinan Pusat Muhammadiyah, No. E2/ 007/SKMPT/ 1994. Dalam Kode Etik Dosen
ini diatur tentang kepribadian dosen PTM, tanggung jawab dosen PTM, Dewan
Pengawas Kode Etik, dan ketentuan peralihan.

6. Pengembangan Staf

Kebijakan prodi dalam pengembangan staf adalah dengan meningkatkan kualitas dosen
atau staf, baik dengan peningkatan jenjang pendidikan maupun melalui pertemuan
ilmiah lainnya, misalnya seminar, diskusi maupun pelatihan lain. Melalui program gelar
diberikan kesempatan seluas-luasnya kepada dosen untuk melanjutkan studinya ke
jenjang yang lebih tinggi sesuai bidang ilmunya. Sedangkan melalui program non-gelar
dilaksanakan dengan memberikan kesempatan kepada dosen atau staf untuk mengikuti
berbagai pertemuan ilmiah, pelatihan, dan kursus- kursus. Singkatnya, program studi
berusaha dengan segala kemampuan dan fasilitas yang dimiliki demi pengembangan
dosen dan staf.

7. Keberlanjutan Pengadaan dan Pemanfaatannya

Sebagaimana dijelaskan pada pembahasan sebelumnya, bahwa pengadaan ketenagaan


bukanlah kebutuhan rutin tetapi hanya dirasa benar-benar dibutuhkan, maka dengan
demikian penerimaan tenaga baru baik dosen maupun tenaga kependidikan bila ada
kebutuhan. Mengingat tenaga dalam suatu lembaga merupakan faktor yang sangat
penting, mahal, dan menentukan. Maka semaksimal mungkin memanfaatkan tenaga
yang ada. Misalnya bila ada tenaga dosen memiliki jam mengajar kurang dari standar
SKS minimal, maka yang bersangkutan akan diberikan tugas tambahan.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 37


8. Deskripsi SWOT

a) Kekuatan

Mayoritas dosen sudah bergelar minimal master.

Dengan rasio dosen yang dimiliki, cukup banyak prestasi ilmiah seperti
penelitian dan pengabdian yang dicapai.

Upaya peningkatan kemampuan profesi dan kualifikasi dosen terus dilakukan.

b) Kelemahan

Masih terdapat dosen dengan keahlian diluar Prodi

Jumlah staf administrasi belum memadai.

Masih rendahnya rata-rata jabatan fungsional akademik dosen tetap.

Pola rekruitmen dosen kurang teratur.

c) Peluang


Besarnya peluang untuk meningkatkan derajad jabatan fungsional akademik
sampai pada derajad tertinggi (Guru Besar).

Banyaknya peluang untuk meningkatkan derajad pendidikan ke program
doktoral di dalam maupun luar negeri dengan sponsorship dari pemerintah
maupun swasta.

Kebijakan pemerintah tentang sertifikasi dosen.

d) Ancaman

Persyaratan pengurusan jabatan fungsional akademik dosen yang semakin rumit.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 38


E. KURIKULUM, PEMBELAJARAN DAN SUASANA AKEDEMIK

1. Kesesuaian dengan Visi, Misi, Sasaran dan Tujuan

Kurikulum inti Program Studi Manajemen dirancang berdasarkan pada visi, misi,
sasaran, dan tujuan Program Studi Manajemen, Penilaian Hasil Belajar Mahasiswa dan
tuntutan perkembangan pasar. Arah pembelajaran yang dituju oleh Program Studi
Manajemen adalah menciptakan Sarjana S1, dengan kualifikasi Manajemen, konsentrasi
Pemasaran, Keuangan, SDM dan Operasi.

Untuk tujuan ini, Program Studi Manajemen merancang mata kuliah yang ditawarkan
dalam kurikulum menjadi Kompetensi utama yang terdiri dari 107 SKS (68%),
Kompetensi pendukung yang terdiri dari 39 SKS (25%) dan Kompetensi lainnya yang
terdiri dari 12 SKS (7%).

2. Relevansi dengan Tuntutan dan Kebutuhan Stakeholders

Kurikulum Program Studi Manajemen dirancang sesuai dengan perkembangan dan


tuntutan kebutuhan stakeholders. Peninjauan kembali dan atau perubahan kurikulum
dilakukan setiap 4 (empat) tahun sekali. Hal ini dimaksudkan untuk menjaga relevansi
dan mengantisipasi perkembangan ilmu pengetahuan manajemen serta tuntutan dan
kebutuhan dunia usaha 4 tahun ke depan.

Kurikulum Program Studi Manajemen tahun 2011-2016, disusun berdasarkan pada hasil
workshop yang dilaksanakan pada tanggal 28-29 Juli 2011 di Hotel SATIVA
SANGGRALOKA Pacet Mojokerto, yang diselenggarakan oleh KOPERTIS wilayah
VII Surabaya, agar menjadi acuan bagi PTS Seluruh Jawa Timur.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 39


3. Struktur dan Isi Kurikulum
Dalam rangka mencapai gelar Sarjana Ekonomi, mahasiswa Program Studi Manajemen
harus menyelesaikan beban sebanyak 158 SKS.
Dari sebanyak 158 SKS ini teralokasi menjadi tiga kelompok mata kuliah, yaitu:
a) Mata kuliah kompetensi utama (107 SKS).
b) Mata kuliah kompetensi pendukung (39 SKS).
c) Mata kuliah pilihan konsentrasi (12 SKS).

Dalam pemrogramannya, mahasiswa harus mengikuti alur yang ditentukan pada Buku
Panduan Akademik. Suatu mata kuliah dapat diprogram jika mata kuliah prasyaratnya
sudah ditempuh dan lulus. Alokasi pemrograman setiap semester diatur oleh Program
Studi Manajemen. Untuk menyelesaikan studinya, setiap mahasiswa diwajibkan
menyusun skripsi yang disusun berdasarkan hasil penelitian. Mahasiswa diberi
kebebasan untuk menentukan tema penelitian yang sesuai dengan konsentrasinya.

4. Derajat Integrasi Materi Pembelajaran

Lulusan yang dihasilkan dari Prodi Manajemen bergelar Sarjana Ekonomi Program
Studi Manajemen. Meskipun di Prodi Manajemen ada mata kuliah konsentrasi,
lulusannya tetap harus menguasai bidang manajemen umum (Pemasaran, Produksi dan
Operasi, SDM, dan Keuangan). Di antara empat bidang utama tersebut terdapat
keterkaitan yang kuat. Mata kuliah wajib dapat diprogram sejak semester I hingga VIII,
sedangkan mata kuliah konsentrasi diprogram pada semester VI dan VII.

5. Kurikulum Lokal

Sebagai perguruan tinggi Islam yang berdiri pada lingkungan pondok pesantren dan
berinteraksi langsung dengan masyarakat sekitar yang memiliki sumberdaya potensial di
bidang kelautan, pertanian dan sedang maraknya proses industrialisasi di kawasan
pantura. Maka muatan kurikulum lokal diarahkan pada pengembangan, pemahaman dan
ketrampilan praktis untuk menjadi wirausaha dan atau memperkuat mental

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 40


kewirausahaan para mahasiswa yang telah dimiliki sebelumnya, hal tersebut didasarkan
pada obyektivitas para mahasiswa yang telah memiliki bekal sebagai wirausahawan
yang diwujudkan dalam pelbagai aktifitas usahanya di luar kampus. Sekaligus sebagai
langkah antisipatif lahirnya multipler efek atas derasnya laju industrialisasi yang
bergerak semakin kencang dari waktu ke waktu. Mempertimbangkan hal tersebut maka
muatan lokal yang dipilih adalah Kewirausahaan, sedangkan mata kuliah lokal lain yang
difokuskan untuk kepentingan internal berupa mata kuliah Agama Islam dan
Kemuhammadiyahan. Mata kuliah ini bertujuan untuk membentuk lulusan menjadi
insan yang islami yang memiliki etos kerja tinggi, kejujuran dan terbangunnya ghirah
untuk mengembangkan syi’ar gerakan Muhammadiyah.

6. Mata Kuliah Pilihan

Bahwa setiap individu memiliki keunikan, bakat dan minat serta kemampuan yang
berbeda satu dengan lainnya. Atas kenyataan demikian maka diberikan kelompok mata
kuliah keahlian berkarya (MKKB) sebagai mata kuliah pilhan yang ditawarkan pada
mahasiswa. Sekaligus mata kuliah tersebut sebagai realisasi dari adanya kompetensi
pilihan. Adapun mata kuliah tersebut diantaranya adalah Manajemen SDM, manajemen
pemasaran, manajemen keuangan, manajemen operasional, manajemen usaha kecil dan
perpajakan. Hal tersebut ditujukan untuk memenuhi tujuan kompetensi lulusan dengan
cara memberikan kebebasan memilih sesuai dengan minat mahasiswa, di samping untuk
mendalami bidang tertentu, juga untuk menyiapkan mahasiswa dalam memprogram
penulisan skripsi.

7. Peluang Bagi Mahasiswa Untuk Mengembangkan Diri

Prodi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan telah melakukan upaya


pembenahan secara terencana, hal tersebut merupakan salah satu bukti komitmen
perbaikan secara berkesinambungan dalam proses pembelajaran di Prodi Manajemen.
Sehingga setelah selesai menempuh jenjang Strata Satu (S-1) di Prodi Manajemen STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan, para alumni Program Studi Manajemen dapat

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 41


melanjutkan studi lanjut pada jenjang Strata (S-2) baik ke PTN maupun PTS . Sebagian
lulusan Program Studi Manajemen juga berhasil bekerja mandiri sebagai
wiraswastawan, sebagian yang lain bekerja di berbagai sektor/instansi, baik instansi
pemerintahan maupun swasta dan BUMN.

8. Misi Pembelajaran

Memperhatikan Misi pembelajaran pada Prodi Manajemen, yaitu: pertama, Menye-


lenggarakan system pendidikan yang dinamis, inovatif, demokratis dan berkualitas;
kedua, Menyelenggarakan penelitian ilmiah di bidang manajemen; ketiga,
Melaksanakan pengabdian pada masyarakat sebagai bentuk kepedulian dan solidaritas
social dan keempat, Mendidik masyarakat akademis yang siap menghadapi perubahan
global dengan menguasai keahlian ilmu ekonomi dan manajemen berlandaskan
keimanan dan ketaqwaan.

Dalam upaya mencapai misi tersebut, maka Program Studi Manajemen melakukan
proses pembelajaran dengan menggabungkan antara kedalaman konsepsi dan analisis
selanjutnya mengintegrasikan teori dengan kasus-kasus riil pada organisasi bisnis serta
praktek bisnis riil. Selain itu dilakukan magang kerja, kunjungan perusahaan dan
mendatangkan praktisi bisnis guna menyiapkan lulusan yang unggul dan dapat
mengantisipasi perubahan di masa depan serta diterima oleh stakeholders.

9. Aktivitas Mengajar

a) Kesesuaian strategi dan metode dengan tujuan


Strategi dan metode pembelajaran pada prinsipnya merupakan kewenangan dosen
pengampu mata kuliah, hal ini disebabkan ketercapain tujuan pembelajaran
merupakan tanggung jawab dosen pengampu mata kuliah. Namun demikian, agar
terwujud koordinasi terhadap pencapaian tujuan, maka strategi dan metode yang
direncanakan oleh dosen yang telah dijabarkan dalam SAP setiap mata kuliah
disampaikan pada pimpinan prodi. Hal ini dimaksudkan agar otoritas keilmuan
pengampu mata kuliah dilaksanakan secara bertanggung jawab.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 42


b) Kesesuaian materi pembelajaran dengan tujuan mata kuliah

Sesuai dengan tujuan dari mata kuliah dan strategi yang digunakan oleh para dosen,
maka materi pembelajaran juga disesuaikan dengan komponen di atas. Materi
perkuliahan merupakan penjabaran dari kurikulum yang berlaku. Akan tetapi
mengingat dosen bukan satu-satunya sumber belajar, maka diharapkan mahasiswa
dirangsang untuk mengakses secara mandiri materi pembelajaran dari pelbagai
media pembelajaran yang beragam sumbernya, mulai dari buku teks sampai materi
yang bisa diperoleh dengan tehnologi, misalnya internet, dan lain-lain. Sehingga
mahasiswa dapat memperoleh materi yang penting bagi pengetahuan mereka, tidak
hanya mengandalkan dari proses pembelajaran dengan dosen saja.

c) Struktur dan rentang kegiatan mengajar

Kegiatan perkuliahan atau proses pembelajaran menggunakan satuan artinya 1 sks


sama dengan 1 jam tatap muka perkuliahan /pembelajaran dengan dosen diiringi 1-
2 jam kegiatan terstruktur atau sekitar 1-2 jam kegiatan mandiri oleh mahasiswa.
Kegiatan diluar tatap muka tersebut harus terpantau dan dijadikan dasar penentuan
keberhasilan oleh dosen mata kuliah. Pemantauan kegiatan tersebut dilakukan
melalui pengumpulan tugas mata kuliah yang harus diselesaikan oleh mahasiswa.
Suatu mata kuliah dikatakan efektif apabila dalam satu semester minimal
dilaksanakan 14 kali pertemuan.

d) Penggunaan teknologi informasi

Dalam kegiatan mengajar media memegang peranan penting. Oleh karena itu
sebagian besar dalam mengajar dosen memanfaatkan teknologi informasi seperti
komputer dan LCD Projektor serta menggunakan sumber belajar dari berbagai
media lainnya sehingga pembelajaran tidak monoton. Diantara sumber belajar yang
sangat dianjurkan adalah memanfaatkan situs di internet, yang diharapkan
mahasiswa mampu memperoleh sendiri sumber belajar yang memadai sekaligus
mengasah keterampilan pemanfaatan IT.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 43


10. Proses Belajar

a) Keterlibatan mahasiswa

Mahasiswa dilibatkan dalam proses pembelajaran sejak pembahasan kontrak


kuliah, proses pembelajaran berlangsung, hingga informasi tentang hasil evaluasi
pembelajaran. Metode pembelajaran yang digunakan tidak hanya ceramah, tetapi
juga tanya jawab, diskusi, tugas mandiri, presentasi dan sebagainya. Hal ini
mendorong mahasiswa untuk selalu terlibat aktif dalam proses pembelajaran. Pada
saat nilai diumumkan, mahasiswa diperkenankan untuk melakukan konfirmasi atas
nilai diperolehnya kepada dosen pengampu.

b) Bimbingan skripsi

Proses pembimbingan skripsi dimulai pada saat mahasiswa memprogram skripsi,


melakukan pembimbingan dan seminar proposal, pembimbingan penulisan skripsi,
hingga mengikuti ujian komprehensif. Alur dan tata cara proses pembimbingan dan
teknik penulisan proposal dan skripsi mendasarkan buku pedoman penyusunan
skripsi yang diterbitkan oleh STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.

11. Penilaian Kemajuan dan Keberhasilan Belajar

a) Peraturan mengenai penilaian kemajuan dan penyelesaian studi

Penilaian kemajuan dan penyelesaian studi pada Program Studi Manajemen diatur
dalam Peraturan/Panduan STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan. Untuk
menjaga relevansi dosen dan penerapan metode pembelajaran yang sesuai, Program
Studi Manajemen mengambil kebijakan bahwa dalam setiap penugasan dosen
untuk mengajar mata kuliah tertentu harus sesuai dengan bidang ilmu dan
konsentrasinya. Usaha ini dilakukan untuk mengurangi keluhan mahasiswa atas
materi kuliah dan metode pembelajaran yang diterapkan oleh dosen yang
bersangkutan.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 44


b) Strategi dan metode penilaian kemajuan dan keberhasilan

Evaluasi terhadap proses pembelajaran mata kuliah tertentu yang diampu dosen
dilakukan setiap akhir semester dilakukan oleh mahasiswa dengan mengisi angket
yang disediakan oleh Program Studi Manajemen. Tujuan dari evaluasi ini adalah
untuk mengetahui penilaian dan kepuasan mahasiswa terhadap dosen yang
mengajar mata kuliah tertentu. Unsur-unsur yang dievaluasi mencakup aspek-aspek
penguasaan materi kuliah, kemampuan menyampaikan materi kuliah, kemampuan
dosen membangkitkan motivasi belajar mahasiswa, penampilan dosen, metode
pembelajaran yang digunakan, kesan mahasiswa terhadap dosen, komentar dan
saran mahasiswa terhadap dosen. Hasil evaluasi ini disampaikan kepada dosen yang
bersangkutan dan akan digunakan sebagai dasar dalam penugasan dosen yang
bersangkutan pada semester berikutnya oleh Ketua Program Studi Manajemen.

Evaluasi pembelajaran mahasiswa dilakukan baik oleh Program Studi Manajemen


maupun oleh Dosen mata kuliah. Program Studi Manajemen melakukan evaluasi
atas kemajuan belajar mahasiswa dengan memperhatikan Indeks Prestasi (IP) yang
dicapai mahasiswa setiap semester. Sedang evaluasi pembelajaran mahasiswa yang
dilakukan oleh dosen mencakup evaluasi atas tugas-tugas, ujian tengah semester,
dan ujian akhir semester.

c) Penentuan yudisium

Mahasiswa Program Studi Manajemen dinyatakan lulus jika sudah menyelesaikan


beban akademik minimum sebanyak 158 SKS. Masa studi diwujudkan dalam
bentuk yudisium saat mahasiswa yang bersangkutan dinyatakan lulus ujian
komprehensif. Kemudian mahasiswa yang bersangkutan secara formal akan diberi
gelar Sarjana Ekonomi pada saat acara Penggelaran Sarjana Ekonomi oleh
Pimpinan STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 45


12. Sarana Yang tersedia Untuk Memelihara Interaksi Dosen-Mahasiswa

Kondisi sarana dan prasarana, merupakan media utama dalam proses pembelajaran guna
menciptakan suasana akademik yang kondusif dan dinamis, meliputi ruang perkuliahan
memadai yang memiliki kecukupan tempat untuk interaksi antara mahasiswa dengan
dosen. Namun dosen dan mahasiswa juga dapat berinteraksi di luar ruang kelas, seperti
di lingkungan kantor ruang dosen, masjid dan tempat lain yang memungkinkan untuk
sarana bertukar pendapat dan bertemu antara sivitas akademika. Suasana akademik
antara dosen dan mahasiswa ataupun antar mahasiswa dapat pula dilakukan dengan
mengadakan kegiatan pembinaan yang sinergis dengan program kegiatan
kemahasiswaan .

Untuk memelihara interaksi dosen dan mahasiswa guna terciptanya iklim yang kondusif
bagi perkembangan suasana akademik, beberapa kegiatan yang telah ditempuh STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan, yaitu: (1) diskusi antar dosen (2) ceramah ilmiah
oleh pakar akademisi ataupun undangan secara insidentil (3) kuliah tamu oleh
dosen/praktisi dari luar untuk setiap semester, (4) seminar ilmiah yang diselenggarakan
baik oleh program studi maupun unit kegiatan mahasiswa. Upaya menciptakan suasana
akademik yang kondusif belumlah cukup apabila hanya mengandalkan sarana dan
kegiatan sebagaimana pembahasan sebelumnya, namun diperlukan pula budaya tegur
sapa akademik antar dosen, dengan mahasiswa dan sivitas akademika lainnya.

13. Mutu dan Kualitas Interaksi Kegiatan akademik Dosen, Mahasiswa dan
Civitas Akademika

Kegiatan akademik yang rutin dan melibatkan interaksi dosen dan mahasiswa meliputi
perkuliahan, praktikum di Laboratorium dan pembimbingan skripsi. Kegiatan akademik
lain yang melibatkan seluruh dosen adalah:

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 46


a) Seminar rutin dari dosen dan dihadiri oleh dosen serta mahasiswa STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan.
b) Pendidikan dan Pelatihan bagi MABA yang mana HMM mengundang Dosen Tetap
Program Studi untuk menjadi penyaji.
c) Study Tour.

14. Rancangan Menyeluruh Untuk Mengembangkan Suasana Akademik Yang


Kondusif untuk pembelajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat

Untuk mengembangkan suasana akademik yang lebih kondusif di masa yang akan
datang, pada tingkat Prodi manajemen sudah merancang pelbagai upaya untuk
melakukan antisipasi berbagai aspek, dengan harapan dapat mewujudkan suasana
akademik yang lebih mantap dan kondusif guna pembentukan profesionalisme segenap
sivitas akademika. Dalam bidang pengabdian masyarakat, mahasiswa juga dilibatkan
untuk membantu masyarakat dengan mengaplikasikan ilmu yang mereka peroleh di
bangku kuliah seperti pembelajaran mandiri yang diprogramkan oleh program studi
untuk pemberdayaan masyarakat. Upaya lain untuk mengembangkan suasana akademik
adalah dengan menegakkan disiplin mahasiswa. Dalam rangka upaya preventif dan
penerapan sanksi perilaku indisipliner, sebagaimana peraturan yang berlaku.

15. Keikutsertaan Civitas Akademika Dalam Kegiatan Akademik (seminar,


simposium, diskusi, eksibisi) di kampus.

Kegiatan akademik Prodi Manajemen terpusat di kampus. Mahasiswa diwajibkan


mengikuti kuliah tatap muka, UTS dan UAS. Kegiatan akademik lain yang wajib diikuti
mahasiwa adalah keterlibatan mahasiswa dalam praktikum di laboratorium yang ada.
Pada saat memprogram skripsi, mahasiswa wajib melaksanakan proses pembimbingan
dengan 2 dosen pembimbing dan mengikuti serta menyelenggarakan seminar proposal
penelitian dan ujian komprehensif.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 47


Di samping keterlibatan mahasiswa dalam kegiatan akademik wajib, mahasiswa dapat
terlibat dalam kegiatan - kegiatan akademik opsional (pilihan), seperti kegiatan
seminar/workshop dan sejenisnya yang diselenggarakan oleh Program Studi Manajemen
STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.

16. Pengembangan Kepribadian Ilmiah

Pengembangan kepribadian ilmiah pada mahasiswa dilakukan pada waktu mengikuti


proses pembelajaran, dengan menekankan lebih banyak tugas-tugas mandiri, pendekatan
pembelajaran mata kuliah yang berorientasi pada pengembangan sikap kritis dan
inovatif. Juga melalui kegiatan diskusi-diskusi sesama mahasiswa, dalam kajian-kajian
disiplin tertentu. Keduanya merupakan upaya untuk mengembangkan kepribadian
ilmiah mahasiswa. Karena dengan kegiatan tersebut akan terbangun sikap kritis serta
bertindak ilmiah.

17. Hasil Pembelajaran

Lulusan yang dihasilkan dari proses pembelajaran pada Program Studi Manajemen
bergelar Sarjana Ekonomi (Program Studi Manajemen). Atas pertimbangan tersebut
meskipun pada Program Studi Manajemen terdapat mata kuliah peminatan/konsentrasi,
lulusannya tetap harus menguasai bidang manajemen umum (baik Pemasaran, Produksi
dan Operasi, SDM serta Keuangan). Di antara empat bidang utama tersebut, ada
keterkaitan yang kuat, Mata kuliah wajib dapat diprogram sejak semester I hingga VIII,
sedangkan mata kuliah peminatan diprogram pada semester VI dan VII. Mahasiswa juga
diwajibkan mengikuti praktikum di Laboratorium Manajemen guna menunjang
kemampuan dibidang manajemen.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 48


Tabel 14
Hasil Proses Pembelajaran Tahun 2014/2015 s/d 2017/2018

Tahun Akademik Jumlah Lulusan IPK Rata-Rata


2014/2015 16 3,10

2015/2016 34 3,04

2016/2017 23 3,20

2017/2018 26 3,22

Berdasarkan informasi tabel diatas, menunjukkan bahwa terjadi kenaikan capaian IPK
rata-rata lulusan. Tentu saja meskipun hal ini merupakan suatu kebanggaan, namun
Prodi tetap berusaha menjaga kualitas dan prestasi para lulusan Prodi Manajemen.

18. Kepuasan pemanfaat Lulusan dan Keberlanjutan Penyerapan Lulusan

Dari data survey pemanfaatan lulusan dalam kategori profesionalisme yang menyatakan
bahwa secara umum menyatakan baik dan cukup, tidak ada atau 0% yang menyatakan
kurang. Hal ini menunjukkan bahwa pemakai lulusan terhadap profesionalitas lulusan
berada pada tingkat cukup baik. Harapan penyerapan lulusan pada tahun -tahun
mendatang akan sangat mendukung apa lagi gencarnya industrialisasi dikawasan
pantura dan kebutuhan tenaga kerja dibidang pemerintahan maupun swasta yang
mensyaratkan para pencari kerja minimal berkualifikasi pendidikan sarjana. Hal tersebut
merupakan tantangan tersendiri pada masa mendatang, agar prodi manajemen dana para
sivitas akademika STIE Muhammadiyah Paciran Lamongan berpacu untuk menata
pelbagai aspek agar dapat memenuhi tuntutan zaman.

19. Produk Program Studi

Keterbatasan kemampuan penelitian maupun dana yang dikelola prodi pendidikan


Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan , sehingga kemampuan dan daya
yang dimiliki terkonsentrasi untuk pelaksanaan pendidikan dan pembelajaran serta
pengabdian pada masyarakat yang berorientasi pada penerapan pengetahuan, tidak pada

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 49


pengembangan keilmuan. Memang fungsi perguruan tinggi disamping pelaksanaan
proses pembelajaran dan pengabdian masyarakat seharusnya juga melaksanakan
pengembangan keilmuan melalui penelitian-penelitian yang hasilnya berupa karya
inovatif dan penemuan-penemuan baru, tetapi yang terakhir ini memerlukan
sumberdaya daya yang memadai. Oleh karena itu, sampai dengan sekarang model-
model, karya inovatif baru yang original belum mampu dihasilkan oleh sivitas
akademika program studi manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan. Hal
tersebut menjadi agenda utama pada masa mendatang. .

20. Deskripsi SWOT


a) Kekuatan

Memiliki sarana prasarana yang memadai untuk penyelenggaraan aktivitas
akademik.

Memiliki pedoman akademik dan peraturan disiplin mahasiswa yang jelas.

Memiliki sistem penilaian evaluasi penguasaan mata kuliah.

Menyelenggarakan seminar seminar dan kuliah tamu secara kontinyu.

b) Kelemahan

Rendahnya minat dosen dan mahasiswa untuk mengikuti seminar.

Rendahnya minat baca dan rendahnya tingkat kunjungan mahasiswa ke
perpustakaan.

Masih rendahnya interaksi keilmuan antara dosen dan mahasiswa.

c) Peluang

Banyaknya tawaran seminar dari lembaga eksternal.

Peluang yang luas untuk mengikuti lomba karya ilmiah .

Fasilitas fisik yang semakin bertambah dapat menunjang penciptaan suasana
akademik

d) Ancaman

Kurang optimalnya penggunaan sarana penunjang akademik oleh
dosen/mahasiswa.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 50


F. PEMBIAYAAN, SARANA DAN PRASARANA

1. Sumber Dana
Dana penyelenggaraan kegiatan Tri Dharma Perguruan Tinggi pada Program Studi
Manajemen bersumber dari STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan sebagai pusat
pengelolaan dana secara terpusat yang diperoleh dari pembayaran mahasiswa (SPP,
herregistrasi, bimbingan skripsi dan biaya wisuda) dan sumber eksternal lainnya. Setiap
pemasukan yang dihasilkan oleh Program Studi Manajemen harus dimasukkan dalam
rekening STIEM Paciran-Lamongan, sebaliknya setiap pengeluaran diajukan ke STIE
Muhammadiyah melalui tata cara dan mekanisme yang ada.

2. Sistem alokasi Dana


Dana yang bersumber dari STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan dialokasikan untuk
membiayai pengeluaran rutin (dana operasional), penelitian dan pengabdian masyarakat.
Penyaluran atas dana tersebut, melalui saluran yang berbeda. Dana penelitian melalui
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM). Untuk kegiatan insidental,
seperti penyelengaraan atau pengiriman dosen ke kegiatan ilmiah tertentu, diajukan
langsung kepada Pembantu Ketua II dengan tembusan dan persetujuan Pembantu Ketua
I Jika pengajuan dana sudah disetujui, selanjutnya dana tersebut dicairkan pada Biro
Keuangan.

3. Pengelolaan dan Akuntabilitas Penggunaan Dana

Semua arus pembayaran dari (mahasiswa dan pihak eksternal) ditujukan ke rekening
Lembaga, sedangkan penggunaan dana pada unit unit kerja yang ada, termasuk Program
Studi Manajemen, diajukan kepada Lembaga melalui saluran saluran yang ada.
Pengelolaan dana pada Program Studi Manajemen dijalankan atas dasar persetujuan
Ketua Program Studi Manajemen. Pada umumnya, pembayaran yang dilakukan oleh
Program Studi Manajemen digunakan untuk pengeluaran-pengeluaran khusus yang

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 51


dilakukan oleh Program Studi Manajemen, dan bukan biaya bersama seperti listrik,
telepon dan biaya lainnya.

4. Keberlanjutan Pengadaan dan Pemanfaatannya


Sumber pendanaan utama Program Studi Manajemen berasal dari lembaga, jumlah
mahasiswa STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan yang relatif stabil setiap tahun dan
semakin terbukanya peluang sumber dana di luar mahasiswa, maka keberlangsungan
sumber pendanaan Program Studi Manajemen terjaga dengan baik. Untuk pengadaan
dana penelitian dosen dilakukan dengan memotivasi setiap dosen agar memperoleh
sumber pendanaan tidak hanya dari dalam, tetapi juga dari luar.

5. Pengelolaan, Pemanfaatan dan Pemeliharaan Sarana dan Prasarana


Pengadaan dan pemeliharaan selama ini dilaksanakan oleh BP3TM, sedangkan
pengadaan dan pemeliharaan sarana dikelola sepenuhnya oleh Sekolah Tinggi Ilmu
Ekonomi Muhammadiyah Paciran-Lamongan. Program studi sebagai pemanfaat sarana
dan prasarana pendidikan. Hal tersebut, karena program studi sebagai pelaksana
akademis, sehingga beban pemeliharaan, pengadaan menjadi tanggung jawab pimpinan
sekolah tinggi dan persyarikatan. Diperkuat pula dengan adanya kewenangan
pengelolaan dana merupakan tanggung jawab pimpinan sekolah tinggi. Namun
demikian dalam penyusunan perencanaan pengadaan sarana lebih ditentukan oleh ketua
prodi. Pembagian kewenangan seperti ini sekaligus dimaksudkan menjaga akuntabilitas
dan efisiensi penggunaan dana.

6. Ketersediaan dan Kualitas Gedung, Ruang Kuliah Laboratorium dan


Perpustakaan

Prodi manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan dalam pelaksanaan


pembelajaran dan kegiatan lainnya sehari-hari, memanfaatkan 5 gedung, dengan
rincian tiga gedung untuk kegiatan perkuliahan dengan 12 ruang kuliah, yang
didalamnya satu gedung yang dapat dijadikan sebagai ruang aula. Satu ruang untuk
perpustakaan seluas 64 meter persegi dan satu ruang laboratorium manajemen seluas 42

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal:52


meter persegi. Dari jumlah gedung tersebut empat diantaranya telah selesai di renovasi
berat dan layak dipakai, dapat diuraikan sebagai berikut:
Tabel 15.
Tabel kepemilikan Sarana Prasarana

Kepemili Kondisi
Jenis Jumlah Total kan Utilisasi
No. Luas Tidak (Jam/mi
Prasarana Unit 2 Tera
(m ) SD SW Tera nggu)
wat
wat
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1 Kantor 1 60 m
2   42
2 Ruang Kelas 12 576 m
2   42
3 Ruang 1 180 m
2   42
Laboratorium

4 Ruang 1 180 m
2   42
Perpustakaan

5 Masjid 1 600 m
2   1

Keterangan:
SD = Milik PT/fakultas/jurusan sendiri; SW = Sewa/Kontrak/Kerjasama

7. Fasilitas Komputer dan Pendukung Pembelajaran dan Penelitian

Secara obyektif, fasilitas komputer yang dioperasikan oleh prodi manajemen untuk
segala keperluan terdapat 10 unit komputer desktop, 3 printer dan 15 unit laptop.
Peralatan tersebut dipakai untuk mengerjakan segala aktifitas prodi, mulai dari
mengerjakan administrasi rutin maupun untuk pengolahan data lainnya. Dari jumlah
peralatan tersebut sudah cukup memadai untuk menyelesaikan beban kerja rutin
administasi. Khusus peralatan yang dipakai untuk pembelajaran memang jumlah
tersebut sangat kurang, akan tetapi sebagian dosen pengampu mata kuliah telah
menggunakan peralatan komputer atau laptop secara mandiri.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 53


8. Kesesuaian dan Kecukupan Sarana dan Prasarana

Keberadaan kampus STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan berada di lingkungan


komplek pendidikan Pondok Modern Muhammadiyah Paciran, didalamnya terdapat 2
(dua) Sekolah Menengah Pertama dan 2 (dua) Sekolah Menengah Atas. Bangunan yang
dimanfaatkan oleh STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan terdiri dari 1 (satu) gedung
berlantai dua. Rincian peruntukan gedung tersebut adalah; ruang kelas : 4 ruang, ruang
pimpinan : 1 ruang, ruang kantor dan pelayanan administrasi : 1 ruang, ruang dosen : 1
ruang, perpustakaan : 1 ruang, ruang multi-media dan laboratorium Manajemen : 1
2
ruang, Jumlah total luas bangunan adalah : 648 M .

Kondisi Sarana yang dikelola oleh STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan secara


umum telah cukup memadai. Kondisi fisik bangunan/ gedung sangat baik direnovasi
total, sedangkan yang satu dilakukan pemasangan keramik pada lantai. Namun
demikian peralatan meubelair dalam kelas 75% sudah berusia lebih dari 15 tahun,
walaupun masih berfungsi namun secara estetika dan kualitas mendesak untuk
dilakukan perbaikan.

9. Keberlanjutan Pengadaan, Pemeliharaan dan Pemanfaatannya.

Investasi sarana membutuhkan biaya yang tidak sedikit, tidak setiap tahun pengadaan
sarana yang sama diperlukan, akan tetapi untuk menjamin keberlanjutan kelayakan
sarana seharusnya secara periodik disediakan dana investasi dan pemeliharaan.
Pemanfaatan sarana yang ada telah diupayakan semaksimal mungkin untuk kegiatan
pelaksanaan akademik, pemeliharaan dan perencanaan pengadaan investasi sarana dan

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 54


prasarana dilaksanakan oleh Pembantu Ketua III. Adapun terhadap program prasarana
telah direncanakan dalam RESTRA STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan.

10. Deskripsi SWOT

a) Kekuata

Jumlah mahasiswa cenderungg stabil, menjadi sumber dana yang cukup.

Semua penerimaan dan pengeluaran dana dikelola di tingkat Lembaga.

Tersedia sarana yang memadai untuk publikasi karya ilmiah dosen.

Sarana pembelajaran cukup memadai.

b) Kelemahan

Belum dimilikinya business center guna mendukung pembiayaan

Kualifikasi beberapa prasarana yang ada masih kurang memadai dibanding
dengan spesifikasi yang ideal.

Jumlah referensi perpustakaan khususnya literatur nasional maupun
international, baik jurnal maupun buku teks yang dibutuhkan masih kurang
proporsional.

c) Peluang

Rencana Pengembangan Kampus STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan
menjanjikan semakin terpenuhinya kebutuhan sarana dan prasarana.

Banyak peluang untuk menggali dana dari sumber lain, seperti mengajukan
hibah, kerjasama penelitian dan pengabdian masyarakat dengan pemerintah
daerah dan pihak swasta.

d) Ancaman


Perkembangan teknologi informasi yang cepat menjadikan prasarana yang
sekarang dimiliki cepat menjadi usang.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 55



Kebijakan status otonomi PTN (BHMN) dan penerimaan mahasiswa mahasiswa
baru didaerah dapat menjadi ancaman sumber penerimaan dana yang berasal
dari mahasiswa.

Semakin meningkatnya biaya-biaya penyelenggaraan pendidikan

G. PENELITIAN, PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT DAN KERJASAMA

1. Kualitas,Produktifitas,Relevansi Sasaran,dan Efisiensi Pemanfaatan Dana


Penelitian dan Pengabdian Masyarakat

Pelaksanaan penelitian dan pengabdian pada masyarakat, adalah dua kegiatan yang
padat-biaya, apabila dibandingkan dengan kegiatan proses pembelajaran. Hal ini
disebabkan antara lain karena keterlibatan pihak-pihak eksternal atau masyarakat. Oleh
karena itu apabila pelaksanaan penelitian dan pengabdian masyarakat tidak
direncanakan secara baik dan berorientasi pada kualitas maka akan diperoleh hasil yang
jelek, lebih-lebih pengabdian pada masyarakat justru akan memberi kesan negatif pada
lembaga. Untuk itu setiap pelaksanaan pengabdian pada masyarakat hendaklah
dilaksanakan sesuai dengan hasil studi penelitian terlebih dahulu, dengan demikian
pengabdian/pelayanan pada masyarakat akan sesuai dengan permasalahan yang sedang
dihadapi masyarakat, sehingga kebutuhan dana tidak melebihi daripada seharusnya.

2. Agenda, Keberlanjutan Diseminasi Hasil Penelitian dan Pengabdian pada


Masyarakat

Hakekatnya antar ketiga komponen tri darma perguruan tinggi merupakan satu kesatuan
siklus, semakin cepat putaran siklus berotasi maka semakin terang pula cahaya
kebesaran perguruan tinggi di masyarakat dan dunia keilmuan. Maksudnya pendidikan
dan pembelajaran di perguruan tinggi merupakan sosialisasi-adaptasi dari pengetahuan
terbaru hasil penelitian, yang selanjutnya dikembangkan di masyarakat melalui
pelayanan/ pengabdian. Dengan demikian kemajuan masyarakat diharapkan lebih cepat

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 56


meningkat. Penelitian, pendidikan dan pengabdian merupakan siklus centrifugal,
mengembang keluar ke arah lebih baik dan maju dalam mengembangkan kebudayan
masyarakat. Dari kegiatan siklus tersebut kemudian diadakan evaluasi, penelitian
lanjutan, secara terus menerus dilakukan demi perkembangan masyarakat ke arah yang
lebih baik.

Namun demikian keyakinan-cita tersebut diatas belum sepenuhnya dapat dilaksanakan


oleh prodi, yang demikian ini disebabkan keterbatasan kemampuan dalam
mengumpulkan biaya yang menjamin aplikasi penelitian di kehidupan masyarakat
disamping motivasi dan tingkat kompetensi dosen. Sehingga penelitian yang dilakukan
tidak menjadikan kualitas dan keberdayagunaan dalam kehidupan masyarakat sebagai
skala prioritas utama, hal ini dapat dilihat dari kebanyakan topik penelitian yang masih
bercorak pemikiran tidak pada penelitian yang berorientasi pada permasalahan empiris-
faktual masyarakat.

3. Kegiatan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Bersama Dosen dan


Mahasiswa

Terhadap permasalahan kompetensi dan pendanaan, maka penelitian yang dilakukan


dosen kebanyakan bersifat individual baik dari segi palaksanaan maupun pembiayaan.
Terhadap pelaksanaan penelitian yang melibatkan mahasiswa, hanya dilakukan
berkaitan dengan rangkaian kegiatan praktek KKN sebagai pengabdian pada masyarakat
yang dilakukan oleh lembaga bersama mahasiswa. Dalam kegiatan ini sebenarnya tugas
dosen untuk memberikan latihan pada mahasiswa terutama mengenai pentingnya
penelitian dan program aksi yang akan dilaksanakan di masyarakat lokasi KKN.

4. Banyak dan Kualitas Kegiatan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat


yang Dilakukan oleh Mahasiswa

Kegiatan penelitian yang wajib dilakukan oleh mahasiswa adalah dalam bentuk

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 57


skripsi, banyaknya jumlah penelitian oleh mahasiswa sesuai dengan jumlah mahasiswa
yang telah lulus pada tahun berjalan. Demikian juga dengan kualitas penelitian
mahasiswa, sesuai dengan intensitas keterlibatan penelitian antara dosen dan
mahasiswa, maka semakin intensif dalam proses pembimbingan penelitian mahasiswa.
Keterlibatan dosen dan mahasiswa dalam melaksanakan pengabdian masyarakat
dilakukan melalui Lembaga Penelitian Pengabdian Masyarakat (LPPM) dalam bentuk
KKN dan kegiatan sosial lainnya sperti donor darah, sunatan massal, santunan anak
yatim serta bakti sosial didesa yang secara pembangunan ekonomi terbelakang.

Selain kegiatan pengabdian oleh mahasiswa dan dosen Manajemen berupa KKN reguler
di desa, kegiatan KKN juga diarahkan pada persoalan ekonomi produktif dari usaha
kecil dan menengah (UKM), koperasi serta usaha lain. Materi yang diberikan tentang
peningkatan produktivitas, pengelolaan dana usaha, akses dana ke lembaga keuangan
dan penciptaan peluang pasar yang bisa dilakukan melalui tutorial, proses
pendampingan dan pembentukan jaringan pasar.

5. Hubungan antara Pengajaran,Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Hasil penelitian yang dilakukan oleh dosen bersama dengan mahasiswa seyogyanya
diharapkan dapat menjadi bahan informasi pelengkap dalam proses penmbelajaran
dikelas, sekaligus dapat dijadikan sebagai buku ajar atau buku teks. Lebihlanjut hasil
penelitian juga dapat dipakai sebagai bahan untuk melakukan pengabdian kepada
masyarakat,s eperti pada pembinaanUMKM / koperasi.

6. Banyak dan Kualitas Kegiatan Penelitian, Pengabdian dan Publikasi Dosen

Hasil penelitian dosen yang berupa karya ilmiah rata-rata berkualitas baik, relevan
dengan sasaran dan tujuan prodi, dengan tingkat produktifitas cukup baik. Namun
demikian upaya publikasi belum menjangkau terlalu luas, mayoritas masih terbatas pada
lingkungan sivitas akademika intern kampus. Kemungkinan hal ini disebabkan karya

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 58


ilmiah tersebut merupakan hasil penelitian mandiri, bukan didanai oleh prodi, sehingga
seakan-akan masih menjadi barang pribadi.

Untuk itu dimasa datang hendaklah lebih ditingkatkan alokasi dana penelitian yang
dapat diperebutkan oleh dosen melalui kompetisi terbuka. Apalagi bila diikuti dengan
terjalinnya kerjasama dengan institusi lain sebagai mitra dalam mempublikasikan hasil
penelitian tersebut, akan lebih menggugah semangat melakukan penelitian. Untuk itu
target minimal program peningkatan karya ilmiah dosen adalah setiap dosen tetap
minimal menghasilkan satu penelitian dalam setiap semester. Hasil tersebut dapat
dipakai untuk memenuhi angka kredit kenaikan jabatan fungsional dosen, juga untuk
pengembangan ilmu pengetahuan terutama dalam kaitannya dengan efektifitas
pembelajaran.

7. Hubungan Kerjasama dan Kemitraan Penelitian dengan Lembaga Dalam dan


Luar Negeri

Upaya yang dilakukan untuk mendapatkan mitra penelitian dari institusi luar negeri
sampai sekarang belum mendapat hasil yang optimal, hal ini disebabkan kurangnya
jaringan dan alokasi dana yang memadai sehingga untuk sementara kerjasama kemitraan
ini belum menjadi prioritas utama.

8. Kualitas dan KurunWaktu Penyelesaian Skripsi

Pada saat mahasiswa memasuki semester VII, Ketua Program Studi Manajemen
memberikan pengarahan tentang proses penulisan skripsi kepada mahasiswa, karena
pada semester VII mahasiswa telah selesai menempuh/mengikuti kuliah bidang
konsentrasi yang diminatinya. Dengan telah mengikuti kuliah konsentrasi ini,
diharapkan mahasiswa telah memiliki gambaran yang memadai tentang topik penelitian
yang akan dilakukan untuk diteliti. Setiap mahasiswa dibimbing oleh dua orang
pembimbing skripsi, sesuai dengan keahlian dan konsentrasi bidang yang diteliti
mahasiswa, sehingga diharapkan mahasiswa dapat menyelesaikan skripsi

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 59


selama 1 semester atau paling lama 2 semester. Prosedur pembimbingan skripsi dimulai
dari pengajuan pendaftaran dan judul penelitian skripsi.

Ketua STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan segera menerbitkan Surat Tugas untuk


dosen pembimbing. Selanjutnya mahasiswa mengajukan proposal penelitian kepada
setiap dosen pembimbing. Setelah melalui proses pembimbingan proposal dan telah
disetujui oleh dosen pembimbing, selanjutnya proposal diseminarkan. Tahap berikutnya
adalah proses pembimbingan dan revisi penelitian sampai selesai. Setelah selesai dan
disetujui oleh dosen pembimbing, draf laporan hasil penelitian skripsi didaftarkan ke
Prodi, untuk selanjutnya ditentukan jadwal ujian skripsi.

9. Publikasi hasil Penelitian,karya inovatif,dan rangkuman tesis


Penelitian yang dihasilkan oleh dosen atau mahasiswa setidak-tidaknya dipublikasikan
secara intern yaitu di perpustakaan, dengan demikian akan dapat diketahui, dipelejari,
bahkan dikritisi minimal oleh sivitas akademika prodi manajemen STIE
Muhammadiyah Paciran-Lamongan, demikian halnya bila ada karya inovatif lainnya.
Skripsi sebagai hasil tugas/penelitian akhir mahasiswa setelah dilaksanakan Ujian, maka
skripsi tersebut dijilid dan salah satunya dipublikasikan di perpustakaan.

10. Kerjasama dengan instansi yang relevan


Instansi yang telah menjalin kerjasama dengan prodi manajemen STIE Muhammadiyah
Paciran-Lamongan, sejauh ini adalah beberapa dinas/instansi dan perusahaan, misalnya:
Pemda Lamongan, KUD MINATANI Brondong, KSU Kencana Makmur Sugihan Kec.
Solokuro, Perum Perikanan Brondong, BPR NUSAMBA Brondong, LSM
Ben ‘Alim Brondong, BPR DAMATA ARTHA NUGRAHA Brondong dan beberapa
lembaga/dinas dan instansi di wilayah Kabupaten Lamongan dan sekitarnya.

11. Monitoring dan Evaluasi pelaksanaan Kerjasama

Agar kerjasama yang sudah terjalin dapat berjalan sesuai dengan rencana dan tujuan
yang telah ditetapkan serta untuk meningkatkan hasil dan keberlanjutan hubungan

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 60


kerjasama, maka monitoring dan evaluasi setiap kegiatan merupakan satu kegiatan
integral dari setiap pelaksanaan kerjasama. Sebagai pelaksana monitoring dalam
kegiatan kerjasama adalah ketua pelaksana kegiatan kerjasama dari kedua belah pihak
sedangkan evalusi dilaksanakan oleh unsur pimpinan dari kedua belah pihak yang
terlibat dalam kerjasama. Hasil evaluasi pelaksanaan kegiatan dijadikan dasar untuk
memper-baiki dan meningkatkan hubungan kerjasama selanjutnya.
12. Hasil Kerjasama Yang Saling Menguntungkan

Keuntungan yang diperoleh dari kerjasama dengan lembaga/instansi dan perusahaan


yang sudah mapan merupakan pengalaman kerja profesional bagi mahasiswa untuk
menghayati dan mengimplementasikan ilmu serta pengetahuan. Pengalaman tersebut
merupakan pengalaman penting dan mendasar yang selanjutnya dikembangkan sebagai
calon sarjana ekonomi mumpuni dan unggul. Adapun bagi lembaga/instansi dan dinas
yang terlibat kerjasama akan memperoleh bantuan tenaga serta peningkatan sumber
daya manusia dalam meningkatkan mutu kegiatan dan atau usaha yang dikelolanya.

13. Kepuasan Fihak-Fihak yang Bekerjasama

Dari pelaksanaan kerjasama dengan dinas/instansi dan perusahaan yang telah berjalan
selama ini, pada umumnya mendapat tanggapan yang memuaskan. Indikasi dari
kesimpulan ini adalah bahwa mayoritas dinas/instansi dan perusahaan yang telah
melakukan kerjasama mengharapkan kerjasama tetap dilanjutkan, bahkan tidak sedikit
yang meminta informasi tentang kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan jauh
sebelum jadwal pelaksanaan.

14. Deskripsi SWOT

a) Kekuatan

Motivasi dosen untuk melaksanakan penelitian cukup tinggi.

Adanya upaya untuk memiliki media publikasi ilmiah yang representatif.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 61



STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan telah berupaya menyediakan dana
penelitian internal melalui LPPM.

Motivasi dan kemampuan dosen untuk melaksanakan pengabdian masyarakat
cukup tinggi.

Telah terjalin kerjasama strategis dengan pihak eksternal yang sangat penting
guna mendukung peningkatan kompetensi dan kapasitas bagi mahasiswa
khususnya dan para dosen.

b) Kelemahan

Pelaksanaan penelitian belum merata ke seluruh dosen.

Kuantitas dan kualitas penelitian dosen belum memadai.

Publikasi hasil penelitian belum banyak.

Keterlibatan mahasiswa dalam lomba karya ilmiah belum optimal.

Pelaksanaan pengabdian masyarakat belum dapat melibatkan dosen Program
Studi Manajemen secara keseluruhan.

Inisiatif sebagian dosen dan mahasiswa untuk melaksanakan pengabdian
masyarakat masih rendah.

c) Peluang


Terbukaya akses secara luas untuk melaksanakan penelitian dan pengabdian
dengan memanfaatkan dana dari Ditjen Dikti.

Terbuka luas kerjasama penelitian dengan instansi pemerintah dan perusahaan.

Banyak media publikasi ilmiah dari berbagai perguruan tinggi dan majalah
bisnis yang sangat akomodatif.

Banyaknya khalayak sasaran yang dapat menjadi obyek pengabdian masyarakat.

d) Ancaman

 Persaingan semakin ketat untuk mendapatkan dana penelitian dari luar.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 62


 Semakin selektifnya media publikasi ilmiah untuk memuat artikel hasil-hasil
penelitian dan karya ilmiah dosen.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 63


BAB II
ANALISIS SWOT
ANTAR KOMPONEN dan STRATEGI DAN PENGEMBANGAN

Dari penyajian data deskriptif evaluasi diri Program Studi manajemen, STIE Muhammadiyah
Paciran-Lamongan terhadap tujuh komponen beserta hasil analisis SWOT sebagaimana telah
diuraikan pada Bab I. Menyadari sepenuhnya bahwa evaluasi diri merupakan usaha mengenali
kelebihan, kekurangan, yang dimiliki prodi serta mendeteksi peluang dan ancaman, yaitu
kesempatan yang sangat mungkin diraih maupun ancaman yang dihadapi. Maka selanjutnya
akan disajikan analisis SWOT setiap komponen beserta strategi dan rencana pengembangan
berdasarkan hasil analisis tersebut.

Strategi dan pengembangan pada prinsipnya adalah usaha mengelola kekuatan, kelemahan
merupakan faktor intern prodi serta peluang dan ancaman yang datang dari luar prodi. Adapun
strategi yang digunakan pada prinsipnya meliputi 3 hal, yaitu :

1. Menggunakan kekuatan untuk mengisi peluang,


2. Menutup kelemahan untuk mengisi peluang, dan
3. Menggunakan kekuatan untuk menghadapi ancaman.

A. ANALISIS SWOT ANTAR KOMPONEN

Kekuatan (S) Kelemahan (W)


1. Karya ilmiah dosen 1. Kemampuan calon
meningkat mahasiswa yang heterogen
2. Terdapat lembaga kendali 2. Proses pembimbingan
Mutu Internal akademik belum optimal
3. Peningkatan kemampuan 3. Komunikasi keilmuan
Manajerial & Komputer kurang

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal:64


mahasiswa 4. Belum memiliki unit usaha
4. Peninjauan kurikulum per 4 produktif
tahun 5. Belum ada ikatan alumni
5. Sarana dan prasarana Manajemen
pembelajaran cukup 6. Interaksi dosen mahasiswa
memadai kurang optimal
6. Jumlah mahasiswa yang 7. Rendahnya minat baca
relatif stabil mahasiswa

7. Sistem Informasi internet,


intranet & hotspot yang
baik
8. Motivasi dosen utk riset &
pengabdian tinggi
9. Praktek bisnis, kunjungan
perusahaan dan Program
magang bagi mahasiswa
10.Mayoritas dosen
berpendidikan minimal S-2
11. Prestasimahasiswa
meningkat baik
akademik/non akademik.
12. Meningkatnya kerjasama
yang telah dilakukan dengan
pihak eksternal
(Pemerintah maupun
Swasta)

Peluang (O) Strategi SO Strategi WO


1. Terbuka Peluang 1. Meningkatkan kualifikasi 1. Peningkatan Pelayanan
menjadi Program Studi akademik dosen akademik

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal:65


Unggulan. 2. dengan studi lanjut atau 2. Mendorong dosen
2. Terbuka banyak pelatihan dan mengurus jabatan
Program Beasiswa studi 3. sertifikasi dosen. fungsional
lanjut utk dosen 4. Meningkatkan kualitas & 3. Koordinasi antar dosen
3. UU Sisdiknas dan kuantitas penelitian dan mata kuliah perlu
sertifikasi dosen pengabdian masyarakat. ditingkatkan untuk
4. Kerjasama dengan 5. Perencanaan SDM secara menjamin standarisasi
pemerintah dan Swasta baik, terutama dalam kurikulum.
5. Kurikulum yang adaptif 6. perekrutan dosen
6. Adanya hibah kompetisi 7. Mendorong peningkatan
7. Terbuka peluang dana dan Pengembangan
riset & pengabdian aktivitas akademik dan non
masyarakat akademik mahasiswa

8. Banyak peluang dana 8. Meninjau kurikulum secara


wirausaha (start up kontinyu
business) bagi 9. Meningkatkan kuantitas
mahasiswa dan kualitas kerjasama
dengan pihak eksternal
Ancaman (T) Strategi ST Strategi WT
1. Otonomi PTN 1. Optimalisasi fungsi 1. Penetrasi pasar pada
2. Banyak PT yang punya Laboratorium Manajemen segmen pasar yang ada.
prodi manajemen 2. Meningkatkan image 2. Intensifikasi pasar dengan
3. Perkembangan positif dari STIEM melibatkan seluruh warga
teknologi sangat cepat Paciran-Lamongan dengan Muhammadiyah untuk
4. Inflasi biaya pendidikan berbagai program promosi menjaring calon
5. Rekruitmen dosen dan komunikasi mahasiswa baru
lambat 3. Meningkatkan publikasi 3. Kerjasama dengan SMA
6. Persaingan untk karya ilmiah dosen secara yang alumninya
mendapatkan dana Dikti nasional terbanyak memasuki
sangat ketat 4. Meningkatkan sarana dan STIEM Paciran

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal:66


prasarana pembelajaran 4. Menciptakan suasana
5. Meningkatkan Kerjasama belajar yang
dengan perusahaan & menyenangkan bagi
pemerintah mahasiswa, termasuk
6. Efisiensi pembiayaan suasana perpustakaan
operasional

B. STRATEGI DAN PENGEMBANGAN

Strategi SO (Menggunakan Kekuatan untuk memanfaatkan Peluang)

1. Meningkatkan kualifikasi akademik dosen dengan studi lanjut atau pelatihan dan
sertifikasi dosen. Termasuk di dalamnya mendorong dosen-dosen Program Studi
Manajemen untuk menempuh program S2 dan S3 (doktoral) serta meningkatkan jabatan
fungsionalnya.
2. Meningkatkan kuantitas dan kualitas penelitian dosen, mengingat semakin terbukanya
peluang pendanaan dari pihak eksternal.
3. Perencanaan SDM secara baik, terutama dalam perekrutan dosen.agar dilakukan secara
sistematis.
4. Memotivasi mahasiswa guna meningkatkan aktivitas akademik maupun non akademik
baik tingkat regional maupun nasional.
5. Meninjau kurikulum setiap 4 tahun sekali. Hal ini dimaksudkan untuk menyesuaikan
dengan perkembangan ilmu pengetahuan yang cepat dan tuntutan stakeholders

6. Meningkatkan kuantitas dan kualitas kerjasama dengan pihak eksternal, baik pemerintah
maupun swasta guna pencapaian Visi, Misi, Tujuan dan sasaran Prodi Manajemen.

Evaluasi Diri Program Studi Manajemen STIE Muhammadiyah Paciran-Lamongan Hal: 67

Anda mungkin juga menyukai