Anda di halaman 1dari 11

Nama : Muhamad Sopiyan

Npm : 183112706450094
TUGAS : Matematika Diskrit ( Analisis Jurnal)

JUDUL : Penggunaan Teori Graf Pada Pengaturan Lampu Lalu Lintas

DOWNLOAD :Https://Www.Slideshare.Net/Nidashafiyanti/Penggunaan-Teori-
Graf-Pada-Pengaturan-Lampu-Lalu-Lintas?From_Action=Save

PENULIS : Ambar Mangesti(3125111212), Nida Shafiyanti(3125111218),


Dan Tedy Triyadi (3125111202) Universitas Negeri Jakarta

REVIEWER : Muhamad Sopiyan (183112706450094)

TANGGAL : 01 Agustus 2019

Abstract

At The Crossroads, We Need A Way To Manage Traffic Lights So That Cars


Can Not Pass Through The Intersection Colliding. Traffic Lights Are
Arranged So That The Car Can Go With Regular. There Are Many Solutions
To Manage The Traffic Lights At The Intersection. In This Paper, An Example
Of The Intersection To Be Set Is The Intersection Of Arion, Rawamangun,
East Jakarta And The Solutions Using Graph Theory. Graph Theory Is Used
Graph Coloring Technique By Coloring Vertices. The Knot Symbolizes The
Path Used Vehicles. Then Connect Multiple Nodes With The Side. After
That Give A Different Color To Each Node The Neighboring Number Of
Colors Used As Little As Possible
Keyword : Graph Theory , Graph Coloring, Intersection, Traffic Light,
Node

ABSTRAK

Pada Persimpangan Jalan, Dibutuhkan Suatu Cara Untuk Mengatur Lampu Lalu
Lintas Agar Mobil Yang Melewati Persimpangan Tersebut Tidak Mengalami
Tabrakan. Nyala Lampu Lalu Lintas Diatur Sedemikian Rupa Sehingga Mobil Bisa
Berjalan Dengan Teratur. Ada Banyak Solusi Untuk Mengatur Lampu Lalu Lintas
Di Persimpangan Jalan. Pada Makalah Ini, Contoh Persimpangan Yang Akan
Diatur Adalah Persimpangan Arion, Rawamangun, Jakarta Timur Dan Dengan
Solusi Menggunakan Teori Graf. Teori Graf Yang Dipakai Adalah Teknik
Pewarnaan Graf Dengan Cara Pewarnaan Simpul. Simpul Yang Dipakai
Melambangkan Jalur Yang Dilewati Kendaraan. Kemudian Menghubungkan
Beberapa Simpul Dengan Sisi. Setelah Itu Memberi Warna Yang Berbeda Pada
Setiap Simpul Yang Bertetanggan Dengan Jumlah Warna Yang Digunakan
Sesedikit Mungkin.

TUJUAN PENULISAN :

a. Untuk mengetahui cara mengatur lampu lalu lintas di persimpangan Arion

b. Untuk mengetahui aplikasi teknik pewarnaan graf pada pengaturan lampu lalu
lintas di persimpangan Arion.
SUBJEK PENELITIAN :

Seluruh Dosen Dan Mahasiswa Program Studi Ilmu Komputer Universitas Negri
Jakarta

METODE PENELITIAN :

a. Model Perempatan Jalan

Model perempatan jalan yang dibahas adalah perempatan jalan Arion,


Rawamangun, Jakarta Timur.

Gambar 4 Model Perempatan Jalan Arion


Dari gambar diatas bisa kita lihat bahwa jalur B, F, H, dan L masing masing
mempunyai dua buah lampu lalu lintas. Lampu lalu lintas yang pertama adalah
untuk jalur mobil bergerak lurus, sedangkan lampu lalu lintas kedua untuk
jalur mobil yang berbelok. Jalur D, E, J, K adalah jalur TransJakarta atau
busway.

Dalam perempatan jalan tersebut diketahui bahwa jalur langsung


belok kanan dan kiri diperbolehkan. Lampu B1B2, H1H2, dan L1L2
akan menyala bersama, lampu L2 akan menyala merah lebih cepat
dibandingkan L1, demikian juga dengan lampu F2 akan menyala merah lebih
cepat dibandingkan F1. Mobil di jalur J ke E dan K ke D (jalur TransJakarta)
akan diperbolehkan jalan jika lampu di F2 dan L2 berwarna merah.

LANGKAH – LANGKAH PENELITIAN PEWARNAAN GRAF :

a. Langkah pertama yang harus dilakukan adalah pembuatan


simpul- simpul sebagai tanda dari semua jalur yang bia dilewati
dalam perempatan jalan Arion tersebut. Peletekan simpul-simpul
tersebut bebas, karena tidak akan terlalu berpengaruh terhadap
apapun.
b. Langkah kedua adalah menentukan sisi untuk menghubungkan 2
simpul yang saling melintas atau berseberangan. Untuk
mempermudah, carilah simpul-simpul yang menunjukkan jalur mana
saja yang akan mengalami tabrakan jika semua lampu berwarna hijau.

c. Setelah menentukan sisi, langkah selanjutnya adalah member


warna pada masing-masing simpul dengan ketentuan pemberian
warna sebagai berikut :

Menggunakan warna sesedikit mungkin.

Simpul yang terhubung dengan sisi tidak boleh berwarna sama.

Memberi warna yang sama pada simpul yang tidak


terhubung langsung.

Simpul yang terhubung dengan sisi, maka jalur tersebut


berlaku lampu lalu lintas berwarna hijau terus.

Warna yang digunakan bebas.

d. Setelah ketiga langkah diatas telah diselesaikan, maka langkah


terakhir yang harus dikerjakan adalah mengelompokkan simpul-
simpul berdasarkan kesamaan warna. Dan membuat tabel untuk
menentukan mana saja jalur yang lampu lalu lintasnya berwarna
merah atau hijau.
HASIL PENELITIAN :

Jadi, berdasarkam langkah-langkah penelitian diatas, didapatkan dua buah


pewarnaan graf seperti dibawah ini :

Pewarnaan Graf Model

Pewarnaan graf untuk jalur busway dipisahkan agar memudahkan memahami


gambar.

Gambar 5 Pewarnaan Graf


Model 1
(kanan : pewarnaan graf jalur busway, kiri : pewarnaan graf jalur
kendaraan bermotor lain)

Dari model pewarnaan graf diatas, kita mendapatkan 4 kondisi nyala


lampu pada perempatan Arion sebagai berikut :
Lampu Merah L2G, H2C, B1G,F2A, B2I, H1A
Lampu Hijau F1I, L1C, KD, EJ, BC, HI, FG, LA

Tabel 1 Lampu Lalu Lintas Kondisi 1

Lampu Merah L2G, H2C, F2A, B2I, F1I, L1C, KD, EJ


Lampu Hijau H1A, B1G, BC, HI, FG, LA
Tabel 2 Lampu Lalu Lintas Kondisi 2

Lampu Merah L2G, H1A, F2A, B1G, F1I, L1C, KD, EJ


Lampu Hijau H2C, B2I, BC, HI, FG, LA
Tabel 3 Lampu Lalu Lintas Kondisi 3

Lampu Merah H2C, H1A, B2I, B1G, F1I, L1C, KD, EJ

Lampu Hijau L2G, F2A, BC, HI, FG, LA

Tabel 4 Lampu Lalu Lintas Kondisi 4


Dari 4 kondisi Lampu lalu lintas diatas, saat lampu merah berubah
menjadi lampu hijau kita tinggal menukar posisi jalur, sehingga
jalur yang sebelumnya berlampu merah kita tukar posisi menjadi jalur
berlampu hijau.

b. Pewarnaan Graf Model II

Seperti pada Model I, pada Model II pun pewarnaan graf untuk jalur
busway dipisahkan.

Gambar 6 Pewarnaan Graf


Model 2
(kanan : pewarnaan graf jalur busway, kiri : pewarnaan graf jalur
kendaraan bermotor lain)

Dari model pewarnaan graf diatas, kita mendapatkan 5 kondisi nyala


lampu pada perempatan Arion sebagai berikut:

Lampu Merah H2C, H1A, B2I, B1G, F1I, F2A, KD, EJ


Lampu Hijau L2G, L1C, BC, HI, FG, LA

Tabel 5 Lampu Lalu Lintas Kondisi 1

Lampu Merah L1C, L2G, B2I, B1G, F1I, F2A, KD, EJ


Lampu Hijau H2C, H1A, BC, HI, FG, LA

Tabel 6 Lampu Lalu Lintas Kondisi

Lampu Merah H2C, H1A, B2I, B1G, L2G, L1C, KD, EJ


Lampu Hijau F1I, F2A, BC, HI, FG, LA

Tabel 7 Lampu Lalu Lintas Kondisi 3

Lampu Merah H2C, H1A, L1C, L2G, F1I, F2A, KD, EJ


Lampu Hijau B2I, B1G, BC, HI, FG, LA

Tabel 8 Lampu Lalu Lintas Kondisi 4


Lampu Merah H2C, H1A, B2I, B1G, F1I, L1C, F2A,
L2G
Lampu Hijau KD, EJ, BC, HI, FG, LA

Tabel 9 Lampu Lalu Lintas Kondisi 5

Dari 5 kondisi Lampu lalu lintas diatas, saat lampu merah berubah menjadi
lampu hijau kita tinggal menukar posisi jalur, sehingga jalur
yang sebelumnya berlampu merah kita tukar posisi menjadi jalur berlampu
hijau. Model Pewarnaan graf yang kedua ini adalah model nyata yang
dipakai di perempatan Arion.

KESIMPULAN :

Pewarnaan simpul dengan algoritma Welch-Powell dapat


diapliasikan untuk menyelesaikan perhitungan durasi waktu pada
lampu lalu lintas. Langkah yang ditempuh yaitu dengan
mentransformasikan persimpangan jalan beserta arusnya ke
dalam bentuk graf. Simpul merepresentasikan arus dan garis
merepresentasikan arus yang uncompatible. Selanjtunya
mewarnai simpul pada graf dengan algoritma Welch-
Powelluntuk mengetahui arus yang dapat berjalan bersamaan
dengan memperoleh bilangan khromatik yang berfungsi untuk
menentukan alternatif penyelesaian durasi waktu lampu lalu
lintas.
Teori graf menjadi Salah satu contoh penggunaan pewarnaan
graf pada pengaturan lampu lalu lintas di persimpangan jalan.
Masalah pembuatan lampu lalu lintas dapat dimodelkan dalam
bentuk graf. Untuk mencari solusi dari permasalahan pengaturan
warna lampu lalu lintas dapat di gunakan teknik pewarnaan
simpul pada graf. Penerapan graf pada persimpangan
menggunakan algoritma Welch - Powell untuk optimalisasi
pengaturan traffic light yaitu dengan cara (1)
Mentransformasikan persimpangan jalan beserta arusnya ke
bentuk graf (2) Mewarnai setiap simpul pada graf dengan
menggunakan algoritma Welch - Powell (3) Menentukan
alternatif penyelesaian durasi lampu hijau dan lampu merah
menyala. Maka dari itu, teori graf dan teori - teori lainnya,
khususnya teori - teori yang termasuk di dalam bidang
Matematika Diskrit sangat penting untuk mengembangkan ilmu
pengetahuan, agar selanjutnya dapat membantu kehidupan
masyarakat.

Anda mungkin juga menyukai