Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PROGRAM KERJA

FORUM ANAK DESA KEMIRI (FONADK)


TAHUN 2019

I. PENGURUS INTI

Pokok
NO Uraian Kegiatan Tujuan Sasaran Target Target Terselenggara Tahun 2019
Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Sosialisasi Berisi tentang Peserta mampu Seluruh anak se Desa Seluruh anak mengetahui
Forum Anak informasi tentang mengetahui tentang Kemiri tentang Forum Anak
Se Desa Forum Anak Desa Forum Anak Desa Desa Kemiri √ √ √ √
Kemiri (FonaDK) Kemiri (FonaDK)

2. Menertibkan Berisi tentang Tercapainya kepatuhan Pengurus dan anggota Seluruh Pengurus dan
Administrasi penggiatan dan dan kelengkapan Forum Anak Desa anggota Forum Anak
himbauan untuk administrasi Forum Kemiri (FonaDK) Desa Kemiri (FonaDK) √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
menertibkan Anak Desa Kemiri tertib administrasi.
administrasi. (FonaDK)
3. Perekrutan Berisi tentang Terjaringnya seluruh Seluruh anak di Desa Seluruh anak di Desa
anggota penjaringan anak setiap anak di Desa Kemiri Kemiri Kemiri dapat mengikuti
Forum Anak dusun untuk mengikuti untuk andil dalam kegiatan Forum Anak √ √ √ √
dari tiap kegiatan Forum Anak kegiatan Forum Anak Desa Kemiri (FonaDK)
dusun. Desa Kemiri (FonaDK) Desa Kemiri (FonaDK)
II. PROGRAM PENDIDIKAN

Pokok
NO Uraian Kegiatan Tujuan Sasaran Target Target Terselenggara Tahun 2019
Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Pendampingan 1. Mendampingi dan Terbantunya anak Seluruh anak se Desa Seluruh anak terbantu
Belajar membimbing anak dalam belajar, Kemiri dan meningkatnya
untuk belajar. mengerjakan tugas, dan pengetahuan.
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
2. Membantu anak dapat memahami
untuk mengerjakan materi yang sedang di
tugas sekolah. pelajari.

2. TPA Membimbing dan Anak dapat membaca Seluruh anak di Desa Seluruh anak dapat
belajar bersama anak iqro dan al quran. Kemiri membaca iqro dan al √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
belajar iqro dan al quran.
quran.
3. Meningkatkan Berisi tentang Terciptanya generasi Seluruh anak di Desa Seluruh anak di Desa
Budaya penjaringan anak setiap gemar membaca. Kemiri Kemiri gemar membaca.
√ √ √ √ √ √
Membaca. motivasi dan himbauan
agar anak rajin
membaca.
4. Pendampingan Mendampingi dan Terciptanya generasi Seluruh anak di Desa Seluruh anak di Desa
Karawitan belajar gamelan anak cinta seni dan Kemiri Kemiri dapat mengenal
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
bersama anak. budaya. atau mengoperasikan
gamelan, cinta seni dan
budaya.
5. Pendampingan Mendampingi dan Terciptanya generasi Seluruh anak di Desa Seluruh anak di Desa
Jatilan belajar jatilan bersama anak cinta seni dan Kemiri Kemiri dapat mengenal √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
anak. budaya. atau bermain gamelan,
cinta seni dan budaya.
III. PROGRAM KESEHATAN

Pokok
NO Uraian Kegiatan Tujuan Sasaran Target Tahun 2019
Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Edukasi Berisi tentang Peserta mampu Seluruh anak se Desa Seluruh anak dapat
Jajanan Sehat informasi jajanan sehat memilih jajanan sehat Kemiri mengetahui jajanan sehat
dan tidak sehat, serta dan menghindari dan tidak sehat serta

himbauan memilih jajanan tidak sehat. dapat menghindari
jajanan sehat. jajanan tidak sehat.

2. Edukasi Cuci Berisi tentang tata cara Seluruh peserta dapat Seluruh anak se Desa Seluruh peserta dapat
Tangan 6 langkah mencuci mengetahui cara Kemiri melaksanakan cuci
tangan dengan benar mencuci tangan dengan tangan dengan langkah

dan momen mencuci benar dan momen yang yang benar dan
tangan. tepat untuk mencuci melaksanakan pada
tangan. momen yang tepat.
3. Penyuluhan Berisi tentang Seluruh peserta Seluruh remaja di Desa Seluruh remaja di Desa
Kesehatan pemaparan materi penyuluhan dapat Kemiri Kemiri dapat
Reproduksi kesehatan reproduksi. mengetahui apa itu menghindari faktor risiko √
kesehatan reproduksi. yang dapat menyebabkan
penyakit reproduksi
4. Penyuluhan Berisi tentang Seluruh peserta dapat Seluruh anak di Desa Seluruh anak di Desa
Gosok Gigi pemaparam materi cara mengetahui tentang Kemiri Kemiri dapat merawat
menggosok gigi dengan cara menggosok gigi gigi.
benar, momen dengan benar, momen

menggosok gigi, faktor menggosok gigi, faktor
pencetus kerusakan pencetus kerusakan
gigi, dan deteksi dini gigi, dan deteksi dini
kerusakan gigi. kerusakan gigi.
5. Penyuluhan Berisi tentang risiko Seluruh peserta Seluruh anak di Desa Peserta tidak menikah √
pencegahan pernikahan pada usia mengetahui bahaya Kemiri pada usia anak
pernikahan anak dan himbaauan menikah pada usia
anak agar tidak menikah anak dan kesadaran
pada usia anak. untuk tidak menikah
pada usia anak.

IV. PROGRAM PARTISIPASI

Pokok
NO Uraian Kegiatan Tujuan Sasaran Target Tahun 2019
Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Mengikuti Pengurus Forum Anak Peserta dapat Pengurus Forum Anak Pengurus Forum Anak
musyawarah Desa Kemiri (FonaDK) mengetahui isi dari Desa Kemiri Desa Kemiri (FonaDK)
rencana selalu aktif mengikuti musyawarah rencana (FonaDK). dapat √
pembangunan. musren. pembangunan. mengimplementasikan
hasil rapat.
2. Mengikuti Forum Anak Desa Terselenggaranya peran Anggota Forum Anak Seluruh anggota Forum
Jambore Kemiri (FonaDK) andil untuk mengikuti Desa Kemiri (FonaDK) Anak Desa Kemiri
secara rutin dan berpartisipasi jambore yang di (FonaDK) dapat andil
yang diadakan dalam kegiatan adakan FAGK sebagai dalam kegiatan jambore

FAGK. jambore yang di wadah partisipasi dan yang diadakan FAGK.
adakan FAGK. penambahan
pengalaman serta
teman teman baru.
3. Peringatan Berisi tentang kegiatan Dapat menghormati Seluruh pengurus dan Seluruh pengurus dan
hari besar dan sikap dan mengenang hari anggota Forum Anak anggota Forum Anak
dengan gelar memperingati hari besar. Desa Kemiri (FonaDK) Desa Kemiri (FonaDK)
seni budaya besar dengan di dapat menunjukkan sikap √
dan olahraga. meriahkan dengan dan kegiatan peringatan
kegiatan seni budaya hari besar.
dan olahraga.
V. PROGRAM PARLINDUNGAN

Pokok
NO Uraian Kegiatan Tujuan Sasaran Target Tahun 2019
Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Sosialisasi Berisi tentang Peserta mampu Seluruh anak se Desa Seluruh anak mengetahui
hak-hak anak pemaparan dan mengetahui hak-hak Kemiri tentang hak-hak anak.
penjelasan tentang hak- anak. √
hak anak.

2. Pencegahan Berisi tentang Peserta dapat Seluruh orang tua dan Tidak terjadi kekerasan
kekerasan pemaparan dan mengetahui dampak remaja se Desa Kemiri terhadap anak.
terhadap anak motivasi untuk kekerasan terhadap

mencegah terjadinya anak dan dapat
kekerasan terhaap mencegah perilaku
anak. tersebut.
VI. PROGRAM JARKOM

Pokok
NO Uraian Kegiatan Tujuan Sasaran Target Tahun 2019
Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Aktif Berisi tentang Sebagai pusat Seluruh pengguna FonaDK semakin di
Instagram informasi dan program informasi mahasiswa internet kenal masyarakat luas.
kerja FonaDK yang dan untuk
diunggah melalui mentrasparansi-kan √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
internet. kegiatan FonaDK serta
mengenalkan FonaDK
secara luas melalui
media internet.
2. Aktif mencari Berisi tentang Seluruh anggota Seluruh anggota Seluruh anggota Forum
berita melalui pencarian berita baru FonaDK tidak kurang FonaDK Anak Desa Kemiri
berbagai agar seluruh anggota apdet dan dapat (FonaDK) semakin
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
media FonaDK semakin up to mengetahui trend bertambah
date. terbaru yang bersifat pengetahuannya.
positif dan
membangun.
3. Peningkatan Melakukan kegiatan Seluruh anak di Desa Seluruh anak di Desa Seluruh anak di Desa
kapasitas outbond untuk Kemiri andil dalam Kemiri Kemiri dapat mengikuti
FonaDK meningkatkan kegiatan outbond dan kegiatan outbond.√ √
dengan kapasitas FonaDK kapasitas FonaDK
outbond bertambah.

Anda mungkin juga menyukai