Anda di halaman 1dari 3

BATAS NORMAL TEKANAN DARAH

BERDASARKAN USIA
Batas Normal Tekanan Darah Berdasarkan Usia – Kemampuan jantung dalam memompa darah
di sebut dengan tekanan darah , Semakin normal tekanan darah anda semakin menunjukan bahwa
jantung anda sehat .

Meskipun normal baik namun tekanan darah


rendah yang masih normal jauh lebih baik ,namun jangan sampai terlalu rendah karena juga tidak
baik untuk tubuh .

Tekanan darah seseorang tiap waktunya terus berubah tergantung kondisi fisik yang sekarang
dimiliki , terkadang tinggi atau pun rendah .

Tekanana darah yang sehat umumnya berada pada ambang batas di bawah 140/90mmHg, Jika
anda memiliki tekanan lebih dari ukuran tersebut maka kemungkinana anda mengalami apa yang di
sebut dengan penyakit darah tinggi .

Cukup banyak sekali faktor yang mempengaruhi tinggi rendahnya tekanan darah seseorang mulai
dari :

 Aktivitas

 Umur

 Kesehatan jantung
 Lemak dalam darah

 Psikis

 Dll

Tekanan darah pada setiap jenjang usia ukuran nya berbeda beda tidak bisa semua di pukul rata
normalnya 140/90 namun ada hitungan tersendiri berdasarkan umur dari individu tersebut .

Batas Normal Tekanan Darah Berdasarkan Usia


Sehingga penting untuk mengenali apakah diumur anda tersebut , anda mengalami penyakit darah
tinggi atau tidak .

Dan berikut daftar Batas Normal Tekanan Darah Berdasarkan Usia

Umur Batas normal Hipertensi

Umur Dibawah 2 < 104(sistolik) / 70(diastolik) > 112(sistolik) / 74(diastolik)


tahun mmHg mmHg

Umur 3 – 5 Tahun < 108(sistolik) / 70(diastolik) > 116(sistolik) / 76(diastolik)


mmHg mmHg

Umur 6 – 9 Tahun < 114(sistolik) / 74(diastolik) > 122(sistolik) / 78(diastolik)


mmHg mmHg

Umur 10 – 12 < 122(sistolik) / 78(diastolik) > 126(sistolik) / 82(diastolik)


Tahun mmHg mmHg

Umur 13 – 15 < 130(sistolik) / 80(diastolik) > 136(sistolik) / 86(diastolik)


Tahun mmHg mmHg

Umur 16 – 20 < 136(sistolik) / 84(diastolik) > 140(sistolik) / 90(diastolik)


Tahun mmHg mmHg
Umur 20 – 45 < 120-125(sistolik) / 75- > 135(sistolik) / 90(diastolik)
Tahun 80(diastolik) mmHg mmHg

Umur 45 – 60 < 135-140(sistolik) / 85(diastolik) > 140-160(sistolik) / 90-


Tahun mmHg 95(diastolik) mmHg

Umur > 65 Tahun < 150(sistolik) / 85(diastolik) > 160(sistolik) / 90(diastolik)


mmHg mmHg

Keterangan :

 Tanda ( < )= Kurang dari

 Tanda ( > )= Lebih dari

 Sistolik = Tingkat tekanan ketika jantung memompa darah ke seluruh tubuh

 Diastolik = Tingkat tekanan ketika jantung beristirahat sejenak sebelum kembali memompa lagi

 mmHg = Ukuran tekanan / Tenaga mm air raksa

Anda mungkin juga menyukai