Anda di halaman 1dari 10

PROGAM PROFESI NERS

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI


Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

LEMBAR PERSETUJUAN PROPOSAL


NOMOR 50 / 09 / VIII / STIKes_BWI / X / 2018

Nama Kegiatan : Acara Penutupan Praktek Keperawatan Komunitas


Tema Kegiatan : Jalan Sehat
Pelaksanaan : 24 November 2018
Tempat :

Banyuwangi,

Ketua Panitia Sekretaris

Dimas Subhakti Rima Nofia Putri


NIM. 2013.02.045 NIM.2013.03.066

Mengetahui,

Waka III Presiden BEM


Bag.Kemahasiswaan STIKes Banyuwangi

Ivan Rachmawan, S.Kom Ahmad Rosuli


NIK. 06.039.0906 NIM. 2012.02.053

Ketua
STIKes Banyuwangi

Dr. H. Soekardjo, S.Kep, MM.


NIK. 06.001.0906
PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang


Masa globalisasi menuntut adanya perkembangan dan perubahan di segala

bidang salah satunya adalah bidang kesehatan. Dengan berbagai inovasi yang dilakukan

di bidang kesehatan, perubahan bidang ilmu pengetahuan dan teknologi, maka terjadi

peningkatan usia harapan hidup warga Indonesia dan ini memberikan dampak tersendiri

dalam upaya peningkatan derajat/status kesehatan penduduk.

Peningkatan taraf hidup masyarakat Indonesia di berbagai bidang kehidupan

mengakibatkan pergeseran pola kehidupan masyarakat diantaranya bidang kesehatan.

Dengan berkembangnya paradigma ‘’Sehat-Sakit’’, saat ini telah terjadi pergeseran,

antara lain: perubahan upaya kuratif menjadi upaya preventif dan promotif, dan segi

kegiatan yang pasif menunggu masyarakat berobat ke unit-unit pelayanan kesehatna

menjadi kegiatan penemuan kasus yang bersifat aktif. Hal ini akan memberikan

kesempatan seluas-luasnya kepada masyarakat untuk ikut berperan serta secara aktif

dalam upaya peningkatan status kesehatannya.

Masyarakat atau komunitas sebagai bagian dari subyek dan obyek pelayanan

kesehatan dan dalam seluruh proses perubahan hendaknya perlu dilibatkan secara lebih

aktif dalam usaha peningkatan status kesehatannya dan mengikuti seluruh kegiatan

kesehatan komunitas. Hal ini dimulai dari pengenalan masalah kesehatan sampai

penanggulangan masalah dengan melibatkan individu, keluarga dan kelompok dalam

masyarakat.

Dalam upaya meningkatkan kemampuan bekerja dengan individu, keluarga

dan kelompok di tatanan pelayanan kesehatan komunitas dengan menerapkan konsep

kesehatan dan keperawatan komunitas, serta sebagai salah satu upaya menyiapkan
PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

tenaga perawat profesional dan mempunyai potensi keperawatan secara mandiri sesuai

dengan kompetensi yang harus dicapai, maka mahasiswa Program Studi Profesi Ners

Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Banyuwangi dalam rangka penutupan acara praktek

keperawatan komunitas dan keluarga yang dilaksanakan di Dusun Palurejo dan Krajan,

Desa Sumbersewu, Kecamatan Muncar, Kabupaten Banyuwangi.

1.2. Tujuan Kegiatan

Dalam penyelenggaraan acara penutupan ini, maka kami selaku Mahasiswa

Profesi Ners Stikes Banyuwangi menyelenggarakan kegitan ini dengan tujuan, yakni :

1) Menumbuhkan rasa cinta dan bangga masyarakat Desa Sumberswu atas

partisipasinya dalam kegiatan praktek keperawatan komunitas yang dilakukan oleh

mahasiswa profesi ners.

2) Menumbuhkan rasa saling percaya antara mahasiswa dan masyrakat agar

masyarakat dapat menerima kami mahasiswa dengan baik.

3) Menumbuhkan rasa persaudaraan.

4) Mempererat talisilaturahmi antara Desa Sumbersweu dengan Stikes Banyuwangi.

5) Makin berkembangnya kegiatan kemahasiswaan sebagai penyeimbang kegiatan

belajar mengajar dalam upaya membentuk tenaga kesehatan professional dengan

pribadi yang matang dalam menghadapi era persaingan di era globalisasi.


PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

BAB II
DESKRIPSI KEGIATAN

2.1. Nama Kegiatan : Acara Penutupan

Tema Kegiatan : Jalan Sehat

2.2. Bentuk Kegiatan


1. Jalan Sehat
2.3. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Adapun kegiatan acara penutupan ini akan diselenggarakan pada :
Hari/Tanggal : Saptu, 24 November 2018
Tempat :

2.4. Susunan Kepanitiaan


Terlampir

2.5. Anggaran dana


Terlampir
PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

BAB III
PENUTUP

Demikian proposal kegiatan ini kami susun, semoga kegiatan ini mampu memberikan

kontribusi dan sumbangsih yang positif. Keberhasilan acara PRAKTEK KEPERAWATAN

KOMUNITAS DAN KELUARGA ini tidak lepas dari kerja sama dari semua pihak yang

telah membantu kami baik dari Institusi, Kepala Desa Sumbersewu dan para stafnya, Kepala

Dusun Palurejo dan Krajan serta Rt dan Rw dan tidak lupa masyarakat yang telah

memberikan partisipasi yang sangat besar terhadap acara ini, Panitia acara maupun

Mahasiswa/I STIKes Banyuwangi.

Dengan mengharap ridha Allah SWT, semoga dengan terlaksananya acara

Penutupan PKMD 2018/2019 ini bisa bermanfaat dan memberikan motivasi bagi

masyarakat untuk hidup sehat yang dimulai dari dirinya sendiri serta dapat memanfaatkan

pelayanan kesehatan dengan baik.

Serta segenap bantuan dan dukungan, kritik dan saran, baik berupa moral maupun

material sangat bermanfaat demi terlaksananya kegiatan ini, segenap panitia memberikan

apresiasi tinggi demi suksenya dan kelancarannya kegiatan ini. Kami segenap panitia acara

menyampaikan terima kasih atas perhatian dan kerja sama dari semua pihak yang terkait.
PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

Lampiran 1
SUSUNAN KEPANITIAAN

Pelindung : Ketua STIKes Banyuwangi


Dr. H. Soekardjo, S. Kep, MM,
Pembina : Wakil Ketua III STIKes Banyuwangi
Ivan Rachmawan, S.Kom
Penanggung jawab : Ns. Essy Sonontiko, S.Kep
Ketua Pelaksana : Dimas Subhakti
Wakil Pelaksana : M. Sofi Ilyasa A.M
Sekretaris Umum : Rima Nofia Putri
Sekretaris I : Lutfi Anita
Bendahara I : Sayu Suci Ariani
Bendahara II : Ulfaatin Mega RNH
Sie. Acara : Co. M. Haris Hidaman Yusup
Anggota : Hernayuce
M.wildan
Sie.Dokumentasi : Co.

Sie Creative Design : Co.


Anggota :
Sie. Perlengkapan : Co.
Anggota :
Sie. Transportasi : Co.

Sie. Lomba : Co.


Anggota :
Sie. Konsumsi : Co.
Anggota :
Sie. Humas : Co.

Anggota :
PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

Sie. Keamanan : Co.bag.keamanan, brisma.


Sie.kesehatan : uks, ksr
PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

Lampiran 2
SUSUNAN ACARA
NO NAMA KEGIATAN WAKTU PENANGGUNG JAWAB KET
1 Persiapan panitia 05.00
2 Pengkondisian peserta 06.00
jalan sehat di balai desa
3 Jalan sehat 06.00 – 07.30
4 Peserta kembali ke balai 07.45
desa
5 Sambutan-sambutan 08.00 – 08.30
a. Kepala desa
b. Kepala pukesmas
c. Ketua stikes
banyuwangi
d. Kepala dinas
kesehatan
banyuwangi
6 Perkenalan dan 08.30 – 09.00
penyematan kader pojakes
desa sumbersewu
7 Pengumuman pemenang 09.00 – 09.15
lomba-lomba :
a. Lomba Dokter
kecil
b. Lomba lingkungan
RT kreatif,bersih
dan sehat

8 Hiburan dan pengundian 09.15 – 10.00


kupon jalan sehat
PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

Lampiran 3

RINCIAN DANA
NO Pengeluaran dan Pemasukan Rupiah
1 Pemasukan
Dana Institusi Rp.
Dana Mahasiswa Rp. 25.000; @ 65 Rp. 1.625.000;
Sub Total Rp. 1.625.000;
2 Pengeluaran
Sie Kesekretariatan
Proposal dan Lpj Rp. 200.000;
Surat Menyurat Rp. 100.000;
Tiket jalan santai Rp. 2.000; @ 2000 Rp. 4.000.000;
Sie Acara
Dorprice Rp. 1.500.000;
Sie Perlengkapan
Panggung dan sound Rp. 3.500.000;
Sie Tranportasi
Uang Transport Rp. 150.000;

Sub Total Rp. 8.450.000;


PROGAM PROFESI NERS
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN BANYUWANGI
Institute Of Health Science
Jl. Letkol Istiqlah No. 109 Banyuwangi Tlp. (0333) 421610

Anda mungkin juga menyukai