Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN PRAKTIKUM MINGGUAN

BOTANI TUMBUHAN TINGGI

ACARA III
LAURACEAE

NAMA ANGGOTA KELOMPOK 1


BUKHARI MUSLIM (E1A017011)
ELLYND DWI KURNIA (E1A017018)
DIAN ISLAMIATY SAPRIL (E1A017014)
FITRIA ULANDARI (E1A017024)
FITRIYANI (E1A017026)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MATARAM
2019
ACARA II Keterangan
LAURACEAE a a. Daun
d Berbentuk
bulat telur.
b. Buah buni /
batu.
A. Pelaksanaan Praktikum c c. Tangkai
d,. Tepi daun
1. Tujuan praktikum : a. Mengamati morfologi daun dan rata.
Deskripsi :
buah Persea americana. b Alpukat
memiliki daun
b. Mengelompokkan tipe buah bulat telur,tepi
daun rata,buah
Persea ameriacana berdasarkan buni
( Dokumentasi pribadi,2019)
pengamatan anatomi.
2. Hari, tanggal praktikum : Selasa, 19 November 2019. b. Gambar pembanding
3. Tempat Praktikum : Laboratorium biologi FKIP,
Universitas mataram.
a b
B. Alat dan Bahan Keterangan
a. Daun
1. Alat Berbentuk
bulat telur.
a. Alat tulis. b. Tepi daun
rata.
b. Kamera HP. c. Tangkai
Deskripsi :
2. Bahan Alpukat
memiliki daun
a. Alpukat (Persea ameriacana ) bulat telur,tepi
daun rata,buah
b. Merica ( buni

c
C. Hasil pengamatan
(Anonim, 2019)
1. Alpukat (Persea ameriacana )
a. Gambar hasil pengamatan
2. Buah alpukat D. Catatan singkat
a. Gambar hasil pengamatan 1.Alpukat (Persea americana)
• Alpukat merupakan tanaman tropis yang banyak dibudidayakan
a
di Indonesia .
• 2 varie-tas unggul, yaitu alpukat ijo panjang dan ijo bundar .
• Sifat-sifat kedua varietas tersebut antara lain tinggi pohon
alpukat ijo panjang 5-8 m, ijo bundar 6-8 m.
• Bentuk daun ijo panjang bulat panjang dengan tepi rata, ijo
b
bundar bulat panjang dengan tepi berombak.
• Berat buahijo panjang 0,3-0,5 kg, ijo bundar 0,3-0,4 kg.
Keterangan :
a. Daging buah
• Bentuk buah alpukat ijo panjang bentuk pear (pyriform),
b. Biji alpukat ijo bundar lonjong (oblong).
Deskripsi : • Diameter buah alpukat ijo panjang 6,5-10 cm, alpukat ijo
Alpukat memilki buah yang berbentuk oval
lonjong, daging buah yang tebal, dan biji yang bundar 7,5 cm.
besar yang terdapat didalam daging buah.
• Panjang buah: alpukat ijo panjang 11,5-18 cm (rata-rata 14 cm),
b. Gambar pembanding
alpukat ijo bundar 9 cm.
Keterangan :
a. Daging buah
• Buah alpukat kaya akan gizi dan komponen bioaktif yang
b. Biji
Deskripsi :
bermanfaat bagi kesehatan, baik daging buah, biji maupun
Alpukat memilki
buah yang
kulitnya.
berbentuk oval
lonjong, daging
• Daging buah alpukat mengandung karbohidrat, lemak, protein,
buah yang tebal,
dan biji yang
serat, vitamin dan mineral .
besar yang
terdapat didalam
• Daging buah alpukat mengandung karotenoid (lutein, zeaxantin,
daging buah.
(Anonim, 2019) alfa karoten, beta karoten) dan tokoferol (alfa-tokoferol,
beta-tokoferol dan tokotrieno. • Berat alpukat o,3 sampai 0,5 kg.
• Daging buah alpukat juga merupakan sumber vitamin A, C, K, • Bentuk buahnya ada yang panjang (pyriform) dan ada juga yang
B6, tiamin, riboflavin, niasin, serat pangan, potasium, folat, lonjong (oblong).
magnesium dan tembaga (Marsigit , 2016). • Panjang buah alpukat 11 sampai 18 cm.
• Berdasarkan hasil pengamatan bahwa Daging buah berwarna • Batang alpukat berkayu dan berbentu bulat dan berwarna coklat
hijau di bagian bawah kulit dan menguning kearah biji. kotor.
• Daunnya panjang (lonjong), bentuk bulat telur atau corong,dan • Kulit buah alpukat tebalnya sekitar 1 mm.
tersusun seperti pilin. • Bijji alpukat berbentuk oval dengan diameter 2,5 sampai 5 cm
• biji berbentuk bola dan hanya terdapat satu biji dalam 1 buah. (Soemarie, 2016).
• Alpukat memiliki Daun tunggal,. • Berdasarkan hasil pengamatan Bunganya termasuk bunga
• ujung dan pangkal runcing, tepi rata kadang-kadang agak majemuk, Bentuk buahnya bulat telur.
rmenggulung ke atas, bertulang menyirip . • Panjang buahnya 10-20 cm
• Permukaan daun licin. • Memiliki warna hijau dan bintik-bintik ungu
• Terdapat pteolus / tangkai daun ( Ellynd, 2019). • Alpukat merupakan buah berbiji satu
• Daging alpukat lunak dan berwarna hijau kekuningan pada saat
.1. Alpukat (Persea americana) sudah matang
• Alpukat (persea americana) tinggi alpukat hijau panjang 5-8 • Kulit alpukat berwarna hijau tua saat sudah matang (Dian,
meter, sedangkan alpukat hijau bundar 6-8 meter. 2019).
• Alpukat memiliki sistem perakaran tunggang. 1. Alpukat (Persea americana)
• Daun alpukat merupakan daun tunggal dan simetris. • Alpukat berhabitus pohon dilengkapi dengan adanya batang
• Bentuk daun alpukat panjang bulat dengan tepi rata. yang tegak lurus dan membulat,dan memiliki ketinggian yang
• Buah alpukat terus-menerus, tergantung pada lokasi dan hampir sama dengan pohon nangka.
kesuburan lahan.
• Alpukat memiliki daun bertipe tunggal yang letaknya
menyebar, sedangkan bentuk daunnya bulat telur disertai
pertulangannya yang menyirip dan tepi daunnya rata.
• pada ujung daunnya berbentuk runcing, sedangkan pada
bentuk pangkal daunnya berbentuk tumpul.
• Alpukat memiliki bunga yang ber;arna hijau agak kuning serta
letaknya tersembunyi.
• Alpukat juga memiliki buah yang bertipe buni dan kulit pada
buahnya cenderunglembut dan agak licin, didalam daging
buahnya terdapat biji yang cukup besar (Tjitrosoepomo,
2009).
• Berdasarkan hasil pengamatan bahwa alpukat memilki daun
tunggal.
• Duduk daun menyebar,
• bentuk daun bulat telur, ujung daun meruncing,
• pertulangan menyirip, tepi daun rata, daging daun tebal,
bunga majemuk, perbungaan umbela, simetri bunga
aktinomorf.
• jenis kelamin biseksual, calix/corolla tanpa perhiasaan, stamen
lepas, pistilum (karpel) bersatu.
• manfaat alpukat untuk kesehatan yang bisa kita dapatkan dari
mengkonsumsi buah alpukat. (Fitriani, 2019)
Daftar pustaka

Anonim. 2012. Daun Alpukat. Diakses dari:


http://fansbuah.blogspot.com/2009/11/daun-alpukat.html. Pada
hari Kamis, 21 November 2019, pukul 16.09 Wita.
Marsigit, Wuri .2016. Karakteristik Morfometrik, Proporsi, Kandungan
Fenol Total Dan Profil Fenol Daging Buah, Biji, Kulit Alpukat
(Persea Americana, Mill) Varietas Ijo Panjang Dan Ijo Bundar.
Jurnal Agroindustri. Vol. 6 No. 1. ISSN 2088 – 5369 .
Soemarie, Yulistia Budianti., dkk. 2016. Formulasi Kesediaan Salep Ekstrak
Etanol Daun Alpukat (Persea americana mill) Sebagai Antiacne.
Jurnal Ilmiah Manuntung. Vol 2. No 2. ISSN : 2443-115X.
Tjitrosoepomo, Gembong. 2009. Morfologi Tumbuhan. Yogyakarta: Gajah
Mada University Press.

Anda mungkin juga menyukai