Anda di halaman 1dari 12

BAB IV

PENGOLAHAN DAN ANALISIS DATA

4.1 Deskripsi Kerja


Pada proses pengolahan dan analisis data pertam kita siapkan Penelitian
pendahuluan atau nama perusahan dan operator yang akan kita amati. Lalu kita
tentukan jumlah kunjungan serta penjadwalan kunjungan tersebut. Yang dilakukan
selama 5 hari berturut- turut.

4.2 Penelitian Pendahuluan / Identifikasi Aktivitas Pekerjaan


Berikut ini adalah table identifikasi pekerjaan yang telah diamati:
Aktivitas Pekerjaan Non
NO Produktif
Produktif
1 Breafing √
2 Suplay Produk display √
3 Seleksi Produk √
4 Running Mesin Interpack √
5 Mengisi Data sheet √
6 Menimbang produk seleksi √
7 Menyusun Produk Interpack √
8 Ke Musholla √
9 Break / rebahan √
10 Ke toilet √
11 Mengisi Data sheet √
Tabel 4.1 Aktivitas Pekerjaan

4.3 Menentuka Jumlah Kunjungan


Berikut adalah cara menentukan jumlah kunjungan, kami menentukan waktu antar
kunjungan yaitu 11 menit sekali/kunjungan.

jam kerja efektif x 60 menit


n=
waktu antar kunjungan yang telah ditentukan
7 x 60
=
11
= 38.18 ≈ 38 kunjungan

4.4 Menentukan Jadwal Kunjungan (Bantuan Bilangan Random)


Berikut ini adalah cara menentukan waktu kunjungan dengan menggunakan
bilangan random:

Waktu kunjungan = ( Selisih bilangan random x waktu antar kunjungan ) + waktu


kunjungan sebelumnya

Misalnya :
Selisih bilangan random =2
Waktu antar kunjungan = 11 menit
Waktu kunjungan sebelumnya = 08.17

Berarti waktu kunjungannya adalah


Waktu kunjungan = ( 2 x 11 ) + 08.17
= 22 + 08.17
= 08.39
4.5 Hasil Pengamatan Sampling Pekerjaan (Untuk 5 Hari)

Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari Ke- 1


Start- Finish : 07.00 - 15.00 Waktu Efektif :
Istirahat : 11.00 - 12.00
Waktu antar Kunjungan : 11 menit
Kategori Pekerjaan
Bilangan Waktu Aktifitas
No Non Produktif
Random Kunjungan Pekerjaaan Produktif
KP F TT
1 0 07.00 Breafing √
2 1 07.11 Suplay Produk display √
3 4 07.44 Seleksi Produk √
4 6 08.06 Running Mesin Interpack √
5 7 08.17 Running Mesin Interpack √
6 8 08.28 Menyusun Running Interpack √
7 12 09.12 Mengisi Data sheet √
8 13 09.23 Suplay Produk display √
9 15 09.45 Menimbang produk seleksi √
10 18 10.18 Menyusun Produk Interpack √
11 19 10.29 Running Mesin Interpack √
12 21 10.51 Running Mesin Interpack √
13 23 12.13 Suplay Produk display √
14 24 12.24 Ke Musholla √
15 27 12.57 Running Mesin Interpack √
16 28 13.08 Menyusun Produk Interpack √
17 29 13.19 Mengisi data sheet √
18 30 13.30 Break / rebahan √
19 31 13.41 Ke toilet √
20 32 13.52 Seleksi Produk √
21 33 14.03 Suplay Produk seleksi √
22 35 14.25 Menyusun produk Interpack √
23 36 14.36 Running mesin interpack √
24 38 14.58 Mengisi Data sheet √

Tabel 4.1 Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari ke-1


Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari Ke- 2
Start- Finish : 07.00 - 15.00 Waktu Efektif :
Istirahat : 11.00 - 12.00
Waktu antar Kunjungan : 11 menit
Kategori Pekerjaan
Bilangan Waktu Aktifitas
No Non Produktif
Random Kunjungan Pekerjaaan Produktif
KP F TT
1 0 07.00 Breafing √
2 1 07.11 Suplai Produk display √
3 4 07.44 Running mesin interpack √
4 6 08.06 Running Mesin Interpack √
5 7 08.17 Seleksi Produk √
6 8 08.28 Menimbang produk hasil seleksi √
7 12 09.12 Suplai Produk Seleksi √
8 13 09.23 Suplai karton √
9 15 09.45 Cartoning √
10 18 10.18 Mengisi data sheet √
11 19 10.29 Break / rebahan √
12 21 10.51 Cleaning area Cartoning √
13 23 12.13 Membuang Produk NG Mesin √
14 24 12.24 Buang produk NG display √
15 27 12.57 Seleksi Produk √
16 28 13.08 Menimbang produk hasil seleksi √
17 29 13.19 Ganti sachet Interpack √
18 30 13.30 Ke toilet √
19 31 13.41 Menyusun Produk interpack √
20 32 13.52 Suplai box seleksi √
21 33 14.03 Suplay Produk seleksi √
22 35 14.25 Break / rebahan √
23 36 14.36 Seleksi Produk √
24 38 14.58 Menimbang produk hasil seleksi √

Tabel 4.2 Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari ke-2


Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari Ke- 3
Start- Finish : 07.00 - 15.00 Waktu Efektif :
Istirahat : 11.00 - 12.00
Waktu antar Kunjungan : 11 menit
Kategori Pekerjaan
Bilangan Waktu
No Aktifitas Pekerjaaan Non Produktif
Random Kunjungan Produktif
KP F TT
1 0 07.00 Breafing √
2 1 07.11 Suplai Produk Seleksi √
3 4 07.44 Ganti sachet Interpack √
4 6 08.06 Running mesin Interpack √
5 7 08.17 Running mesin Interpack √
6 8 08.28 Menyusun produk interpack √
7 12 09.12 Mengisi data sheet √
8 13 09.23 Suplai Produk seleksi √
9 15 09.45 Menimbang produk seleksi √
10 18 10.18 Menyusun produk interpack √
11 19 10.29 Running mesin Interpack √
12 21 10.51 Running mesin Interpack √
13 23 12.13 Suplai Produk Seleksi √
14 24 12.24 Ke Musholla √
15 27 12.57 Running mesin Interpack √
16 28 13.08 Menyusun produk Interpack √
17 29 13.19 Mengisi data sheet √
18 30 13.30 Break / Rebahan √
19 31 13.41 Ke toilet √
20 32 13.52 Seleksi produk √
21 33 14.03 Suplai Produk Seleksi √
22 35 14.25 Menyusun Produk interpack √
23 36 14.36 Running mesin Interpack √
24 38 14.58 Mengisi data sheet √

Tabel 4.3 Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari ke-3


Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari Ke- 4
Start- Finish : 07.00 - 15.00 Waktu Efektif :
Istirahat : 11.00 - 12.00
Waktu antar Kunjungan : 11 menit
Kategori Pekerjaan
Bilangan Waktu
No Aktifitas Pekerjaaan Non Produktif
Random Kunjungan Produktif
KP F TT
1 0 07.00 Breafing √
2 1 07.11 Suplai Produk Seleksi √
3 4 07.44 Seleksi produk √
4 6 08.06 Running mesin Interpack √
5 7 08.17 Mesin trouble √
6 8 08.28 Mengisi data sheet √
7 12 09.12 Running mesin Interpack √
8 13 09.23 Mengisi data sheet √
9 15 09.45 Suplai Produk display √
10 18 10.18 Menimbang produk hasil seleksi √
11 19 10.29 Running mesin Interpack √
12 21 10.51 Break / Rebahan √
13 23 12.13 Suplai Produk Seleksi √
14 24 12.24 Seleksi produk √
15 27 12.57 Menimbang produk hasil seleksi √
16 28 13.08 Running mesin Interpack √
17 29 13.19 Mengisi data sheet √
18 30 13.30 Mesin trouble √
19 31 13.41 Running mesin Interpack √
20 32 13.52 Suplai produk seleksi √
21 33 14.03 Menimbang produk hasil seleksi √
22 35 14.25 Running mesin Interpack √
23 36 14.36 Ke toilet √
24 38 14.58 Mengisi data sheet √

Tabel 4.4 Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari ke-4


Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari Ke- 5
Start- Finish : 07.00 - 15.00 Waktu Efektif :
Istirahat : 11.00 - 12.00
Waktu antar Kunjungan : 11 menit
Kategori Pekerjaan
Bilangan Waktu
No Aktifitas Pekerjaaan Non Produktif
Random Kunjungan Produktif
KP F TT
1 0 07.00 Breafing √
2 1 07.11 Suplai Produk display √
3 4 07.44 Suplai Produk Seleksi √
4 6 08.06 Seleksi produk √
5 7 08.17 Menimbang produk hasil seleksi √
6 8 08.28 Seleksi produk √
7 12 09.12 Running mesin Interpack √
8 13 09.23 Mengisi data sheet √
9 15 09.45 Trouble Mesin √
10 18 10.18 Running mesin interpack √
11 19 10.29 Suplai Produk display √
12 21 10.51 Break / Rebahan √
13 23 12.13 Seleksi produk √
14 24 12.24 Ke toilet √
15 27 12.57 Running mesin Interpack √
16 28 13.08 Trouble Mesin √
17 29 13.19 Menimbang produk hasil seleksi √
18 30 13.30 Stempel Karton √
19 31 13.41 Ke toilet √
20 32 13.52 Kartoning √
21 33 14.03 Mengisi data sheet √
22 35 14.25 Suplai Produk Seleksi √
23 36 14.36 Seleksi produk √
24 38 14.58 Mengisi data sheet √

Tabel 4.5 Pengamatan Sampling Pekerjaan Hari ke-5


4.6 Rekapitulasi Hasil Pengamatan Sampling Pekerjaan
Berikut ini adalah tabel pengamatan sampling pekerjaan :
Rekapitulasi Hasil Pengamatan Sampling Pekerjaan
Pekerjaan : Pengoperasian Mesin Interpack
Tanggal : 2 - 6 Desemeber
Nama Operator : Fulan
Jam : 07.00 - 15.00
Nama Stasiun Kerja : Interpack packing
Nama Pengukur : Rizki Ardiansyah
Nama Perusahaan : PT Ajinomoto
Frekuensi Kegiatan Jumlah produk
% Non
teramati Non Produktif Jumlah % Produktif yang
Produktif Produktif
pada hari ke - KP F TT dihasilkan
1 20 2 1 1 24 83.3 16.7 55
2 20 1 2 1 24 83.3 16.7 50
3 21 1 1 1 24 87.5 12.5 56
4 19 1 1 3 24 79.17 20.83 50
5 18 2 1 3 24 75 25 54
Jumlah
pengamatan 98 7 6 9 120 408.27 91.73 265
keseluruhan
Rata-rata
hasil 19.6 1.4 1.2 1.8 24 81.654 18.346 53
pengamatan
Waktu Produktif Menit Produk dihasilkan Pcs

Tabel 4.6 Rekapitulasi Hasil Pengamatan Sampling Pekerjaan

4.7 Uji Validasi Data Sampling Pekerjaan


A. Uji Kecukupan Data

Berikut adalah perhitungan uji kecukupan data dari hasil sampling pekerjaan
yang telah dilakukan:


𝑘 2 (1 − 𝑃̅)
𝑁 =( )
𝑠 𝑃̅

𝛴𝑝𝑖
𝑝̅ = ÷ 100
𝑗𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ ℎ𝑎𝑟𝑖 𝑝𝑒𝑛𝑔𝑎𝑚𝑎𝑡𝑎𝑛
83.3 + 83.3 + 87.5 + 79.17 + 75
𝑝̅ = ÷ 100
5

= 0,81654

Tingkat kepercayaan : 93%, maka k = 1,81

Ti`ngkat ketelitian : 15%

1,81 2 (1 − 0,81654)
𝑁′ = ( ) = 32,71 ≈ 33
0.15 0,81654

N’ < N, maka data dikatakan CUKUP.

B. Uji Keseragaman Data


Berikut adalah perhitungan uji keseragaman data

𝑝̅ − (1 − 𝑝)
𝐵𝑘𝐴 ∕ 𝐵 = 𝑝̅ ± 𝑘 √
𝑛̅

∑𝒏𝒊
̅=
𝒏
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ ℎ𝑎𝑟𝑖 𝑝𝑒𝑛𝑔𝑎𝑚𝑎𝑡𝑎𝑛

24 + 24 + 24 + 24 + 24
̅=
𝒏 = 𝟐𝟒
5

a. Menentukan Batas kontrol

1 − 0,81654
𝐵𝑘𝐴 = 0.81654 + 1.81√ = 0,974 ≈ 0,97 = 97%
24

1 − 0,81654
𝐵𝑘𝐵 = 0.81654 − 1.81 √ = 0,658 ≈ 0,66 = 66 %
24
Grafik batas kontrol
120

100

80

60

40

20

BKA % Produktif BKB

Gambar 4.1 Grafik Batas Kontrol


Karena data berada diantara batas kontrol maka data seragam.

4.8 Perhitungan Waktu Siklus


Berikut ini adalah perhitungan waktu siklusnya :

𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑚𝑒𝑛𝑖𝑡 𝑝𝑒𝑛𝑔𝑎𝑚𝑎𝑡𝑎𝑛 𝑥 𝑝𝑟𝑒𝑠𝑒𝑛𝑡𝑎𝑠𝑖 𝑝𝑟𝑜𝑑𝑢𝑘𝑡𝑖𝑓


𝑾𝑺 =
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑝𝑟𝑜𝑑𝑢𝑘 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖ℎ𝑎𝑠𝑖𝑙𝑘𝑎𝑛 𝑠𝑒𝑙𝑎𝑚𝑎 𝑝𝑒𝑛𝑔𝑎𝑚𝑎𝑡𝑎𝑛

Jumlah menit pengamatan = 7 jam x 5 hari x 60 menit


Presentasi produktif = 81,654 %
Jumlah produk yang dihasilkan = 265 case

2100 𝑥 0,81654
𝑊𝑆 = = 6,47 menit
265
4.9 Perhitungan Faktor Penyesuaian
Berikut adalah perhitungan factor penyesuaian menggunakan Metode Objektif:

P1 = 0,5 operator dianggap bekerja dengan kecepatan terlalu rendah/dibawah standar.


P2 = Anggota badan terpakai :B =1
Penggunaan tangan :H =0
Koordinasi mata dengan tangan ;J =2
Peralatan :O =1
Berat beban ( kg ) : B-14 = 28

P2 = 1 + 0 + 2 + 1 + 28 = 32

Jadi P nya

P1 x P2 = 0,5 x 32 = 16

4.10 Perhitungan Waktu Normal


Berikut ini adalah perhitungan waktu normalnya

Wn = Ws x P
= 6,47 x 16
= 103,52 menit

4.11 Perhitungan Faktor Kelonggaran (Dari Rekap Hasil Pengamatan)


Berikut ini adalah perhitungan Allowance berdasarkan sampling pekerjaan
yang telah dilakukan:

6
Fatique = (120) 𝑥 100 % = 0,05
7
Kebutuhan Pribadi = (120) 𝑥 100 % = 0,058

9
Tak terhindarkan = (120) 𝑥 100 % = 0,075

Total = 0,05 + 0,058 + 0,075 = 0,183

4.12 Perhitungan Waktu Baku


Berikut ini adalah perhitungan waktu baku dari data diatas:

Wb = 103,52 x ( 1 + 0,183 ) = 122,46 menit

4.13 Perhitungan Produksi Standar


Berikut ini adalah perhitungan produksi standarnya :

420
Produksi standar : 122,46 = 3,42 ≈ 3 case/jam

Jadi produksi standar dari proses produksi tersebut adalah sebanyak 3case/jam

4.14 Perhitungan Beban Kerja

Berikut ini adalah perhitungan beban kerja yang dialami oleh operator:

Beban kerja = ( 81,654 % x 16 ) x ( 1 + 0,183 ) = 17,30 presentase

Jadi beban kerja yang diterima operator tersebut adalah sebesar 15,46 %

Anda mungkin juga menyukai