Anda di halaman 1dari 3

PENGADAAN OBAT SENDIRI

No. Dokumen :
No. Revisi : -
SOP
Tanggal Terbit : - 07 - 2018
Halaman : 1/2

KLINIK SILIWANGI drg. Laskawina


Jl. Stasiun C-3 No.181 Cimahi Pembina Tingkat I
Telp. 022-6652420 NIP. 196802121999032006

Pengertian Pengadaan obat sendiri adalah suatu kegiatan yang di lakukan agar
ketersediaan obat di instalasi farmasi selalu aman sehingga tidak ada
kekosongan obat
Tujuan Agar tidak terjadi kekosongan obat di Instalasi Farmasi
Kebijakan SK Kepala FKTP Klinik Siliwangi Nomor SK / / MPLK / VII / 2018
tentang Penyediaan Obat yang Menjamin Ketersediaan Obat.
Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 73 Tahun 2016 tentang Standar
Pelayanan Kefarmasian di Apotek;
Materi Pelatihan Manajemen Kefarmasian di Instalasi Farmasi,
Direktorat Bina Obat Publik dan Perbekalan Kesehatan;
Direktorat Jenderal Bina Kefarmasian dan Alat Kesehatan Kementrian
Kesehatan RI Bekerjasama dengan Japan International Cooperation
Agency (JICA) 2010.
Prosedur 1. Petugas Obat melaporkan kekosongan obat kepada Apoteker
2. Apoteker membuat surat pesanan obat yang ditandatangani oleh
Apoteker dan diketahui oleh Kepala Klinik
3. Apoteker memesan obat ke PBF resmi
Diagram Alir
Petugas Obat melaporkan
kekosongan obat kepada Apoteker

Apoteker membuat surat pesanan obat yang


ditandatangani oleh Apoteker dan diketahui oleh
Kepala Klinik

Ep 3.2.1.2
Petugas Obat melaporkan
kekosongan obat kepada Apoteker

Unit Terkait Instalasi Farmasi

Ep 3.2.1.2
PENGADAAN OBAT SENDIRI
No. Dokumen :
DAFTAR No. Revisi :
TILIK Tanggal Terbit : - 07 - 2018
Halaman : 1/1
KLINIK SILIWANGI
drg. Laskawina
Jl. Stasiun C-3 No.181
Pembina Tingkat I
Cimahi
NIP. 196802121999032006
Telp. 022-6652420

NO KEGIATAN YA TIDAK
1. ApakahApotekermemesanobatke PBF resmi?
Apakah Apoteker memesan obat yang di luar Fornas sudah sesuai
2.
dengan kebutuhan?
Jumlah
Compliance Rate (CR)

CR: …………………………………………%
Cimahi…………………………….
Pelaksana /Auditor

(..…………………………)

Ep 3.2.1.2

Anda mungkin juga menyukai