Anda di halaman 1dari 1

PRAKTIKUM

ILMU UKUR TANAH

PERBEDAAN ANTARA
THEODOLITE DAN WATERPASS

THEODOLITE WATERPASS
Alat ukur yang digunakan Alat Ukur yang digunakan
untuk menentukan ketinggian mengukur perbedaan
tanah dengan sudut horizontal ketinggian dari satu titik ke
dan vertikal. titik lainnya.

Fungsi
- waterpass
Bagian Alat Theodolite Pengukuran Polygon - Untuk membuat kerangka peta penampang dari peta penampang.
- pengukuran titik-titik ketinggian pada daerah tertentu.
- pengukuran ketinggian peta penampang TOPOGRAFI pada daerah
lubang bukaan (daerah pertambangan , Terowongan ), peta
penampang Topografi jalur irigasi, jalan kereta api, dan lain-lainnya
- Menentukan selisih tinggi antara tempat-tempat yang sudah
ditentukan dimuka bumi.
- Pengarah Kasar
- Klem pengunci Vertikal dan
Lingkaran Horizontal Bagian Alat Waterpass
- Nivo Tabung dan Kotak
Sekrup Pengatur Nivo - Lensa okuler
- Display dan Papan Tombol. - Klem pengatur fokus lensa okuler
Lensa Vertikalizing. - klem penggerak halus horizontal
- Pengatur Fokus Lensa - sekrup pengatur nivo
- cermin nivo
- nivo
- klem pengatur fokus benang.
Fungsi Theodolite
a. Pengukur sudut ketinggian tanah
b. Menentukan sudut siku-siku pada pekerjaan pondasi.
c. Mengamati sudut arah lintas matahari
d. Mengukur polygon pada perhitungan rumus bangunan
e. Membuat pemetaan situasi yang mendetail.
f. Mendapatkan koordinat horizontal (X dan Y) dari titik
dilapangan

-PERBEDAAN -
Theodolite Waterpass
- Dapat melakukan pengukuran dua sudut - Hanya dapat melakukan pengukuran sudut
(vertikal & horizontal) horizontal
- Mempunyai tiga nivo(satu nivo kotak dan dua - hanya mempunyai satu nivo
nivo tabung)

Anda mungkin juga menyukai