Anda di halaman 1dari 2

ANGKET RESPON SISWA TERHADAP PENERAPAN LEMBAR KERJA SISWA

BERBASIS PRAKTIKUM MATERI GETARAN DAN GELOMBANG

Petunjuk Pengisian Angket


Tulislah identitas terlebih dahulu
Bacalah setiap pernyataan dengan teliti
Pilihlah satu jawaban dai pernyataan-pernyataan yang tersedia dengan memberikan tanda ceklist
() sesuai dengan ketentuan berikut:
SS : sangat setuju
S : setuju
TS : tidak setuju
STS : Sangat Tidak setuju

Identitas Responden
Nama :
Kelas :
Jenis kelamin :
Sekolah :
Mata pelajaran :
Hari/tanggal :

No Pernyataan SS S TS STS
1 Saya senang belajar getaran dan gelombang bunyi dengan
menggunakan LKS berbasis praktikum
2 Saya lebih memahami konsep materi getaran dan gelombang bunyi
dengan menggunakan LKS berbasis praktikum
3 Materi yang disampaikan berguna bagi saya dalam kehidupan
sehari-hari.
4 Penerapan LKS berpraktikum dapat meningkatkan pemahaman
konsep siswa
5 LKS berpraktikum dapat meningkatkan pemahaman konsep siswa
6 Minat belajar saya meningkatkan setelah belajar dengan
menerapkan LKS berpraktikum pada pokok bahasan getaran dan
gelombang bunyi
7 Saya menginginkan agar penerapan LKS berpraktikum menjadi
salah satu model yang diterapkan oleh guru dalam pembelajaran
biologi
8 Saya lebih semangat lagi dalam belajar karena pembelajarannya
menggunakan LKS berpraktikum
9 Penerapan LKS berpraktikum membuat saya merasa tidak bosan
dalam proses pembelajaran
10 Keterampilan psikomotor saya menjadi lebih meningkat melalui
penerapan LKS berpraktikum
11 Saya lebih mudah memahami untuk mengabungkan sebab akibat
pada materi yang diajarkan dengan menerapkan LKS berpraktikum
12 Pemahaman konsep sains yang dimiliki saya meningkat melalui
penerapan LKS berpraktikum dalam kesimpulan pembelajaran yang
disimpulkan pada pokok bahasan getaran dan gelombang bunyi.
13 Saya menjadi lebih aktif mengikuti proses pembelajaran dengan
menggunakan LKS berpraktikum
14 Saya dapat mengetahui macam getaran dan gelombang bunyi
melalui pengamatan langsung
15 Saya senang pembelajara dengan LKS berpraktikum diterapkan
dalam proses belajar mengajar dalam materi getaran dan gelombang
bunyi karena dapat meningkatkan wawasan dan pengetahuan
16 Wawasan saya menjadi luas setelah belajar dengan LKS
berpraktikum
17 Saya dapat mengetahui macam getaran dan gelombang serta
perhitungannya melalui praktikum dan pengamatan langsung.
18 Saya menjadi lebih berani dalam mengungkapkan pendapat dalam
proses pembelajaran.
19 Saya dapat menguasai materi getaran dan gelombang yang
pembelajarannya menggunakan LKS berpraktikum.

Anda mungkin juga menyukai