Anda di halaman 1dari 3

ANALISIS STUNTING TERHADAP KECERDASAN

ANAK DAN TINGKAT KEMISKINAN MASYARAKAT


DI WAMENA

KELAS MPKTB 07

KELOMPOK HG 4

Anggia Abygail Sihombing (1906285680)


Gaby Fionna Yossudarso (1906375650)
Iffatricia Haura Febiriana (1906296255)
Jason Wijaya (1906375972)
Melya Rozana (1906377523)
Ratna Zafira Hafidzah (1906306615)
Umar Andriansyah (1906351644)

Makalah ini dibuat sebagai

Tugas PBL 2 untuk Mata Kuliah MPKT B

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU


PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS INDONESIA
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG


Balita pendek (stunting) merupakan keadaan tubuh yang pendek dan sangat
pendek hingga melampaui deficit-2 SD dibawah median panjang atau tinggi badan.
Masalah gizi kronis yang disebabkan oleh asupan gizi yang kurang dalam
waktu lama, umumnya karena asupan makan yang tidak sesuai kebutuhan gizi.
Menurut UNICEF, stunting didefinisikan sebagai persentase anak-anak usia 0 sampai
59 bulan, dengan tinggi di bawah minus (stunting sedang dan berat) dan minus tiga
(stunting kronis) diukur dari standar pertumbuhan anak keluaran WHO.
1.2 RUMUSAN MASALAH
Berdasarkan latar belakang, maka rumusan masalah adalah apakah ada
hubungan antara stunting dengan tingkat kemiskinan masyarakat di Wamena.
1.3 TUJUAN PENELITIAN
DAFTAR PUSTAKA

 http://www.mca-indonesia.go.id/en/project/community-based-health-and-
nutrition-to-reduce-stunting

Anda mungkin juga menyukai