Anda di halaman 1dari 10

Alleina Syarifa

Aryo Widyanggoro
Gabriella Sari
Nicholas Juandito P.
Katisha Putrinaya
M. Fauzan Wicaksono

High Performance Building


Discussion Report
4B
Kerangka
Berpikir

Proses dan Tujuan :


4 Parameter HPB dan
Dasar Aspek
Bangunan contoh
Pemikiran untuk
High penerapannya
mencapai
tujuan Performance
Isi Mindmap

Durability Occupant
Productivity
● Material
● Structure
● Human metabolism
● Human thermal comfort
● Human sensory comfort
High Performance
Building

Life-cycle Energy
Performance Efficiency

High Performance Building means a building that integrates and

● Contextual
optimizes all major high-performance building attributes, including
energy efficiency, durability, life-cycle performance, and occupant
● Source
● Human
productivity. ● Usage
Energy Policy Act of 2005 (Public Law 109-058) ● Ways
Section 914. Building Standards.
● Passive cooling & lighting
Apa itu High Performance

Suatu bangunan dapat dikategorikan menjadi high performance building apabila


bangunan tersebut berhasil untuk memenuhi beberapa kebutuhan seperti
memiliki durabilitas yang tinggi sebagai suatu bangunan, dapat menunjang
produktivitas penghuninya dalam melakukan aktivitas, dapat
menggunakan energi dengan efisien, serta dapat mempertahankan
performanya dalam jangka panjang.
Apakah High Performance harus
Sustainable?
Dengan mengacu pada pengertian, sustainable adalah suatu upaya untuk
memenuhi kebutuhan pada masa sekarang tanpa mengkompromi
kebutuhan di masa mendatang, maka:

Sustainable

High Performance
Building Sustainability Assessment and Benchmarking by LEED
(Leadership in Energy and Environmental Design)
Sustainable sudah
pasti high
performance,
Sustainable Site
namun tidak berlaku
sebaliknya.
Watter Efficiency
Sebab 4 aspek yang
ditunjang oleh high
Energy & Atmosphere performance building ,
Sustainability termasuk ke dalam
Evaluation aspek-aspek yang harus
Materials & Resources ditunjang sustainable
building tetapi untuk
menjadi sustainable
Indoor Environmental Quality building harus
menunjang
aspek-aspek lebih di
Innovation &Design Process luar keempat itu.
Apakah High Performance harus High
Technology?
Untuk mencapai kriteria bangunan high performance tidak harus menggunakan
high technology, namun penggunaan hi-tech dalam bangunan dapat
mempermudah mencapai kriteria high performance.

Pada faktanya, ada pula bangunan yang tidak menggunakan teknologi yang tinggi
namun dapat dikategorikan sebagai bangunan high performance.

Performative High Performance

Performative High Technology High Performance


Keyword

Energy
Durability
Efficiency

Occupant Life Cycle


Productivity Performance
Closing Statement

Sebuah bangunan dapat dikategorikan sebagai bangunan high performance


apabila bangunan tersebut memenuhi keempat keyword yang telah dibahas,
dimana bangunan tersebut setidaknya harus menonjol pada salah satunya.

Namun, bangunan high performance belum tentu juga merupakan bangunan


sustainable, karena sustainability mencakup keseluruhan aspek high performance,
ditambah aspek lebih lainnya yang tidak dimiliki high performance.

Secara teknologi pula, untuk mencapai high performance pun belum tentu harus
menggunakan high technology, namun memang dalam penggunaannya, high
technology dapat mempermudah suatu bangunan untuk mencapai high
performance.

Anda mungkin juga menyukai