Anda di halaman 1dari 5

KEWIRUSAHAAN

IDEAS GENERATION

Riana
1706057184

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS


UNIVERSITAS INDONESIA
2020
No Masalah dan Peluang Solusi/Ide Bisnis

1. Masalah : Mahasiswa seringkali “SlimChips” keripik ubi panggang yang


mengonsumsi makanan ringan untuk tersedia dalam berbagai ukuran kemasan
menemani mahasiswa dalam belajar. Dalam yang mampu dibeli oleh mahasiwa dengan
sehari saja, mahasiswa mampu mengonsumsi sistem pre-order sehingga dapat menjadi
makanan ringan sebanyak 4 bungkus dalam alternatif camilan bagi beberapa
sehari sehingga menyebabkan kenaikan berat mahasiswa. “SlimChips” memiliki
badan mahasiswa yang terus meningkat dan berbagai varian rasa seperti :
tentunya akan mengganggu kesehatan badan • Original
mahasiswa. • Balado
Peluang : Berawal dari habit mahasiswa ini, • Barbeque
saya mulai berpikir untuk menciptakan Yang dapat dipilih oleh konsumen sesuai
makanan ringan yang sehat dan tetap enak dengan selera. Dilansir dari majalah
yang aman dikonsumsi meskipun dalam tempo.co, manfaat dari ubi untuk tubuh
jumlah yang banyak untuk menggantikan adalah
makanan ringan dalam bentuk kemasan yang • Menurunkan Berat Badan
sering dijual di supermarket/koperasi. • Memiliki Kandungan Nutrisi yang
Namun, minuman ini harus memberikan Tinggi
manfaat bagi tubuh konsumennya. • Meningkatkan Kinerja Otak
• Berpotensi Melawan Kanker dan
Diabetes

2. Masalah : Saat ini, mahasiswa seringkali “FeedMeFruit” salad buah dengan kemasan
melupakan kebutuhan untuk yang lebih compact dengan beraneka ragam
mengonsumsi buah-buahan meskipun topping yang dapat mengenyangkan
mahasiswa sadar akan pentingnya sekaligus memenuhi kebutuhan kesehatan
mengonsumsi buah-buahan bagi kesehatan tubuh mereka. “FeedMeFruit” memiliki
tubuh mereka. Mahasiswa lebih memilih beberapa varian topping yang disesuaikan
mengeluarkan uangnya untuk membeli dengan selera mahasiswa yang beragam
makanan yang lebih mengenyangkan seperti:
dibandingkan hanya beberapa potong buah- • Original
buahan dengan kisaran harga yang tidak jauh • Cheese Lovers
berbeda. • Granola
Peluang : Berdasarkan alasan mahasiswa Ketiganya dapat dipilih oleh mahasiswa
tersebut, saya berpikir untuk menyajikan sesuai dengan selera mereka masing-
buah-buahan dengan konsep yang lebih masing.
menarik dan komposisi yang tepat yang
sekaligus dapat memenuhi kedua kebutuhan
mahasiswa (kesehatan dan mengenyangkan)
tersebut.

3. Masalah : Melihat banyaknya kertas yang “EarthBooks” buku yang dikemas secara
digunakan oleh mahasiswa selama duduk di ramah lingkungan, dimana kertas-kertas
bangku perkuliahan dan disertai dengan didalamnya merupakan hasil kumpulan
munculnya beraneka ragam peristiwa alam kertas-kertas bekas yang masih layak pakai.
yang disebabkan karena kurangnya Selain itu, mahasiswa dapat memesan
pepohonan di bumi, membuat saya berpikir cover sesuai dengan yang diinginkannya.
untuk membuat buku dengan kertas-kertas Berbagai jenis cover yang ditawarkan
bekas yang masih layak dipakai. seperti:
Peluang : Berdasarkan pengamatan saya, • Hard Cover
banyak sekali tokoh-tokoh mahasiswa yang • Soft Cover
sangat peduli dengan lingkungan atau yang Selain itu, cover juga dapat di desain sesuai
dikenal pula dengan “Social Justice dengan keinginan masing-masing
Warrior” yang akan mendukung ide ini dan customer.
mempromosikannya ke teman-teman yang
lain.

4 Masalah : Fakultas Ekonomi dan Bisnis “EcoFan” kipas yang ringan dan mudah
Universitas Indonesia yang terletak di dibawa-bawa ini akan membantu
wilayah Depok memiliki udara yang panas mahasiswa untuk tetap berpenampilan
terutama ketika siang hari. cantik di tengah teriknya matahari. Kipas
Peluang : Saat ini, hampir semua mahasiswa ini dibuat dari bahan-bahan yang ringan
tidak dapat jauh-jauh dari tempat yang sejuk namun tetap kuat dan dapat bertahan lama.
dan ber-AC (Air Conditioning). Disisi lain, Berbagai jenis kipas yang dapat dipilih oleh
dampak dari penggunaan AC secara mahasiswa:
berlebihan dapat berdampak buruk pada • Kipas Lipat
lingkungan, dimana “freon” • Kipas Pegang
chlorofluorocarbon (CFC) yang terdapat • Kipas Kalung
dalam AC dapat membuat lapisan ozon Berbagai bahan dan desain kipas pun dapat
semakin menipis dan memicu terjadinya dipilih oleh konsumen sesuai dengan
global warming. Melihat dilemma keinginannya. Sistem pembuatannya
permasalahan yang dialami, saya sendiri akan dibuat secara pre-order dan
menemukan ide untuk dapat memenuhi dapat diantar ke tempat customer.
keinginan mahasiswa sekaligus tidak
berdampak buruk bagi alam, yaitu kipas.
Kipas merupakan alat bantu untuk mengatasi
udara panas sekaligus ramah lingkungan.

5 Masalah : Mayoritas mahasiswi hanya “ScarfByUs” scarf dengan motif-motif


berangkat ke kampus mengenakan baju T- kekinian dan dibuat dari bahan-bahan
shirt polos dan merasa kurang percaya diri dengan kualitas terjamin. Scarf ini akan
ketika bertemu dengan teman-teman yang membantu seseorang berpenampilan lebih
lain. elegan dan modis yang nantinya akan
Peluang : Mahasiswi ingin tetap tampil menambah kepercayaan diri bagi para
stylish namun simple dan tidak banyak pemakainya.
memakan waktu. Disisi lain, apabila harus Bahan-bahan yang digunakan untuk
mengeluarkan uang untuk belanja baju akan membuat scarf ini adalah:
sangat boros untuk kantung mahasiswi. Oleh • Satin
karena itu, penggunaan scarf untuk • Polyester
menunjang penampilan dapat menjadi • Rayon
pilihan yang akan membantu mahasiswi • Chiffon
untuk tampil percaya diri meskipun hanya Setiap material akan dikenakan harga yang
mengenakan baju polos dan celana jeans. bervariasi namun tetap terjangkau untuk
Selain lebih menarik, penggunaan scarf ini kalangan mahasiswa.
membuat tampilan menjadi lebih elegan dan
manis untuk dipandang.

6. Masalah : Sarapan pagi merupakan hal yang “SarapanKuy” makanan-makanan yang


paling sulit untuk dilakukan mahasiswa akan menemani mahasiswa di pagi hari.
mengingat sifat mahasiswa yang sulit untuk Berbagai varian menu akan tersedia setiap
bangun di pagi hari. harinya dan dapat diantar ke Fakultas
Peluang : Meskipun banyak makanan yang Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia
dijajakan di koperasi fakultas. Namun, varian dengan harga yang tentunya terjangkau dan
makanan yang disajikan terkesan monoton ramah di kantong. Varian menu yang
dan kurang menarik. Maka dari itu, seringkali tersedia antara lain
mahasiswa melupakan sarapan pagi. Padahal • Nasi Goreng dan Cheese Omelette.
sarapan pagi merupakan asupan yang paling • Bubur
penting untuk energi dalam menjalani • Crepes/Roti dengan beraneka
kegiatan sepanjang hari. macam topping menarik
Menu-menu lainnya juga akan terus
bermunculan sesuai dengan selera
customer.

Anda mungkin juga menyukai