Anda di halaman 1dari 9

CONTOH RPS

1
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Universitas : Universitas Negeri Jakarta


Fakultas : Sains dan Teknologi
Jurusan :
Program Studi : Fisika

Mata Kuliah : Sistem Sensor


Bobot/Sks : 2 Sks
Kode Mata Kuliah :
Sifat : Mata kuliah konseptual/teoritik
Pra-Syarat : Kalkulus, Fismat I, Fismat II, Fisdas I, Fisdas II,
Eldas I, Eldas II, Elektronika lanjut
Semester : Ganjil
Periode Kuliah : 1 semester
Jumlah Pertemuan tatap muka : 16 Kali, @ 150 Menit
Jadwal Kuliah : Jumat, jam 07.30-09.30
Ruang : R. Lab PLT
Dosen Pengampu : 1. Elvan Yuniarti, M.Si

A. TUJUAN
Mahasiswa mampu memahami sistem Sensor dan dapat menyelesaikan persoalan
dalam system sensor pada kehidupan sehari-hari.

B. DESKRIPSI
Perkuliahan ini membahas tentang sistem sensor : Sensor Presure, sensor Optik,
sensor Aliran, sensor intelegen, sensor accelerometer, sensor kimia, Biosensor, Sensor
posisi sensor suhu, sensor magnetik, Solid State Giroscope.

C. CAPAIAN PEMBELAJARAN PROGRAM STUDI (PROGRAM LEARNING OUTCOME)


1. Menunjukkan pengetahuan tentang teori proses identifikasi, analisis, dan
interpretasi fisikaMampu menerapkan strategi pembelajaran secara tepat.
2. Menjelaskan konsep dasar fisika, fisika modern, fisika statistik, fisika inti, fisika
zat padat, fisika kebumian, fisika instrumentasi, dan fisika materialimia serta
mampu mengaplikasikannya dalam proses identifikasi, analisis, dan interpretasi
fisika.
3. Mampu menganalisis perkembangan permasalahan bidang fisika secara
nasional, regional dan internasional.

D. CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH (COURSES LEARNING OUTCOME)


1.Mampu memahami Sensor Presure
2. Mampu memahami sensor Optik
3. Mampu memahami sensor Aliran
4. Mampu memahami sensor intelegen
5. Mampu memahami sensor accelerometer
6. Mampu memahami sensor kimia
7. Mampu memahami Biosensor

2
8. Mampu memahami Sensor posisi
9. Mampu memahami sensor suhu
10. Mampu memahami sensor magnetik
11. Mampu memahami Solid State Giroscope
12. Mampu memahami Sensor Robotik

E.BAHAN/SUBSTANSI KAJIAN
1. Sensor Presure
2. sensor Optik
3. sensor Aliran
4. sensor intelegen
5.sensor accelerometer
6. sensor kimia
7. Biosensor
8. Sensor posisi
9. sensor suhu
10.sensor magnetik
11. Solid State Giroscope
12. Sensor Robot

E. STRATEGI (KEGIATAN PEMBELAJARAN)


Pembelajaran akan dilakukan dengan strategi student active learning. Dosen akan
mendorong dan memfasilitasi mahasiswa untuk aktif mencari dan menemukan berbagai
konsep yang harus dikuasai. Untuk memenuhi kondisi tersebut, ada 4kegiatan utama
yang akan dilaksanakan dalam perkuliahan:
1. Presentasi (penyajian) materi oleh dosen. Dosen mempresentasikan materi di 2-3
kali pertemuan pertama. Materi yang dipresentasikan adalah kontrak kuliah, garis
besar keseluruhan konsep/materi yang akan dipelajari dalam satu semester.
Pembagian tugas (individu dan kelompok) juga diinformasikan dan disepakati pada
pertemuan ke-1 sampai dengan ke-2.. Pada setiap diskusi kelas dosen juga
mempunyai kewajiban untuk menyajikan paparan sebagai klarifikasi dan sekaligus
penguatan terhadap konsep/materi yang dibahas dalam diskusi kelas.

2. Diskusi kelas. Setiap mahasiswa mendapat kesempatan untuk presentasi paper


kelompok dalam diskusi kelas. Pada setiap akhir diskusi kelas, dosen harus
memberikan presentasi untuk mengklarifikasi materi yang dibahas dalam diskusi.

F. TAGIHAN
Ada 3 tugas (sebagai tagihan) yang harus dikerjakan dan diserahkan oleh mahasiswa,
selama mengikuti perkuliahan, yaitu:
1. Membuat paper individu. Setiap mahasiswa diwajibkan membuat paper dan bahan
pesentasi. Topik diambil dari daftar substansi kajian yang telah ditetapkan. Paper
disajikan dalam diskusi kelas. Petunjuk penulisan paper lebih detail dapat dilihat
pada lampiran.
2. Melakukan dan membuat laporan dari rancang bangun sensor. Setiap
mahasiswa ditugaskan untuk membuat rancang bangun salah satu sensor, sebagai
tugas akhir perkuliahan. Tugas dan pedoman laporan disosialisasikan di awal

3
perkuliahan. Mahasiswa memiliki waktu untuk pelaporan. Petunjuk lebih detail
pelaksanaan studi dapat dilihat pada lampiran.

G. PENILAIAN
Aspek-aspek yang akan dinilai untuk menentukan nilai akhir dalam perkuliahan adalah:
1. Tugas membuat paper individu 15%
2. Performance presentasi paper 15%
3. Ujian tengah semester 30%
4. Ujian akhir semester 30%
5. Kehadiran 10%

H. PERATURAN (TATA TERTIB)


1. Mahasiswa hadir dalam perkuliahan tatap muka minimal 80% dari jumlah pertemuan
ideal. Setiap mahasiswa harus aktif dan partisipatif dalam perkuliahan.
2. Dosen dan Mahasiswa tiba di kelas tepat waktu sesuai dengan waktu yang
ditetapkan/disepakati.
3. Ada pemberitahuan jika tidak hadir dalam perkuliahan tatap muka.
4. Selama perkuliahan berlangsung, HP dalam posisi off atau silent.
5. Meminta izin (dengan cara mengangkat tangan) jika ingin berbicara, bertanya,
menjawab, meninggalkan kelas atau keperluan lain.
6. Saling menghargai dan tidak membuat kegaduhan/gangguan/kerusakan dalam
kelas.
7. Tidak boleh ada plagiat dan bentuk-bentuk pelanggaran norma lainnya.

I. SUMBER (REFERENSI)
Pavel_Ripka,_Alois_Tipek]_Modern_Sensors_Handbook(BookFi.org)

J. SATUAN ACARA PERKULIAHAN


(Lihat di halaman berikut)

4
J. SATUAN ACARA PERKULIAHAN
Pert.ke Capaian Substansi Kajian Kegiatan Indikator Alokasi Sumber dan Tagihan/
(tgl.) Pembelajaran (materi) (Strategi/metode) waktu Media Penilaian
1 Mahasiswa Sensor Tekanan Dosen menyajikan dan •Mampu menjelaskan 100  RPS. •Makalah
Tgl...... memahami Sensor 1.Besaran fisika Tekanan mendiskusikan kontrak besaran fisika tentang  Laptop, LCD kelompok.
Tekanan 2.Macam-macam Sensor kuliah (RPS) bersama tekanan •Bahan
 Literatur
Tekanan Memahami macam- presentasi
mahasiswa. yang akan
3.Prinsip kerja sensor tekanan macam sensor (PPT)
tekanan digunakan
RPS dishare kepada •Memahami  1:
mahasiswa. memahami prinsip
kerja sensor tekanan
Membagi dan
menyepakati tugas.
2 Mahasiswa Sensor Optik  Diskusi kelas.  Memahami 100  Laptop, LCD  Makalah
Tgl...... memahami sensor 1.Besaran Fisika pada Optik  Presentasi dan besaran fisika  PPT kelompok.
Optik 2.Macam-macam prinsip kerja klarifikasi materi oleh  Memahami  Bahan
mengaplikasikan sensor Optik macam-
dosen. presentasi
dalam kehidupan 3.Aplikasi sensor Optik macam sensor
 Pembelajaran optic (PPT).
sehari-hari
terpimpin,  Memahami
 pembelajaran mandiri. prinsip sensor
 Metode: ceramah dan optic
eksperimen  Memahami
aplikasi
sensor optik
3 Mahasiswa Sensor aliran  Diskusi kelas. •Memahami besaran 100  1:21-57  Makalah
Tgl...... memahami sensor 1.Besaran fisika aliran  Presentasi dan fisika ttg aliran kelompok.
aliran 2.Macam-macam Sensor klarifikasi materi Memahami macam-  Bahan
macam sensor aliran  Laptop,
mengaplikasikan Tekanan oleh dosen.
•Memahami prinsip LCD presentasi
dalam kehidupan 3.Prinsip kerja sensor  Pembelajaran
kerja sensor aliran  PPT (PPT).
sehari-hari 4.Aplikasi sensor aliran terpimpin,
 pembelajaran •Memahami aplikasi
mandiri. sensor aliran

5
 Metode: ceramah
dan eksperimen

4 Mahasiswa Sensor intelegen  Diskusi kelas. •Memahami definisi 100  1:63-103  Makalah
Tgl...... memahami sensor 1. Definisi sensor  Presentasi dan sensor intelegen kelompok.
intelegen mampu intelegen klarifikasi materi •Memahami prinsip  Laptop,  Bahan
mengaplikasikan 2. Prinsip kerja sensor oleh dosen. kerja sensor intelegen
LCD presentasi
dalam kehidupan intelegen  Pembelajaran •Memahami aplikasi
sensor intelegen  PPT (PPT).
sehari-hari 3. Aplikasi sensor terpimpin,
intelegen  pembelajaran •Memahami aplikasi
mandiri. sensor intelegen
 Metode: ceramah
dan eksperimen

5 Mahasiswa Sensor accelerator  Diskusi kelas. •Memahami besaran 100  1: 109-  Makalah
Tgl...... memahami sensor 1. Besaran fisika  Presentasi dan accelerator 129 kelompok.
accelerometer accelerator klarifikasi materi •Memahami prinsip   Bahan
mengaplikasikan 2. Prinsip kerja oleh dosen. kerja accelerator
•Memahami aplikasi presentasi
dalam kehidupan accelerator  Pembelajaran  Laptop,
sensor accelerator (PPT).
sehari-hari 3. Aplikasi sensor terpimpin,
LCD .
accelerator  pembelajaran
mandiri.  PPT
 Metode: ceramah
dan eksperimen

6 Mahasiswa Inclinometer  Diskusi kelas. •Memahami besaran 150’  1:130-  Makalah


Tgl...... memahami 1. Besaran Fisika pada  Presentasi dan fisika pada sensor 154 kelompok.
inclinometer sensor inclinometer klarifikasi materi inclinometer  Bahan
mampu 2. Prinsip kerja oleh dosen. •Memahami prinsip
 Laptop, presentasi
mengaplikasikan inclinometer  Pembelajaran kerja inclinometer
•Memahami aplikasi LCD (PPT).
dalam kehidupan 3. Aplikasi inclinometer terpimpin,
 pembelajaran sensor inclinometer  PPT
sehari-hari
mandiri.
 Metode: ceramah

6
dan eksperimen

UTS
8 Mahasiswa Sensor Kimia •Diskusi kelas •Memahami prinsip 100 •1: 247-288 •Makalah
Tgl..... memahami sensor 1. Prinsip kerja sensor •Presentasi dan kerja sensor kimia kelompok.
kimia mampu kimia klarifikasi materi oleh •Memahami aplikasi •Laptop, LCD •Bahan
mengaplikasikan 2. Aplikasi sensor kimia dosen. sensor kimia •PPT presentasi
dalam kehidupan •Pembelajaran terpimpin, (PPT).
sehari-hari •pembelajaran mandiri.
•Metode: ceramah dan
eksperimen

9 Mahasiswa Biosensor  Diskusi kelas.  Memahami 100  1: 247-  Makalah


Tgl...... memahami 1. Prinsip kerja  Presentasi dan prinsip kerja 288 kelompok.
Biosensor mampu biosensor klarifikasi materi biosensor  Bahan
mengaplikasikan 2. Aplikasi biosensor oleh dosen. presentasi
dalam kehidupan  Pembelajaran  Memahami
 Laptop, (PPT)
sehari-hari terpimpin, aplikasi
 pembelajaran biosensor. LCD
mandiri.  PPT
 Metode: ceramah
dan eksperimen

10 Mahasiswa Sensor posisi  Diskusi kelas.  Memahami 100  1:329-  Makalah


Tgl...... memahami se 1. Sensor posisi, level  Presentasi dan besaran fisika 340 kelompok.
mampu jarak klarifikasi materi oleh pada sensor  Bahan
mengaplikasikan 2. Besaran fisika pada posisi  Laptop,
dosen. presentasi
sensor posisi sensor posisi  Memahami
LCD (PPT).
dalam kehidupan 3. Prinsip kerja sensor prinsip kerja
sensor jarak  PPT
sehari-hari

11 Mahasiswa Sensor suhu  Diskusi kelas. 100  1: 371-  Makalah


Tgl...... memahami sensor 1. Prinsip kerja sensor  Presentasi dan 407 kelompok.

7
suhu mampu suhu klarifikasi materi  Bahan
mengaplikasikan 2. Aplikasi sensor suhu oleh dosen.  Laptop, presentasi
dalam kehidupan  Pembelajaran LCD (PPT).
sehari-hari terpimpin,
 PPT
 pembelajaran
mandiri.
 Metode: ceramah
dan eksperimen
.

12 Mahasiswa Gyroscope  Diskusi kelas. 100  Makalah


Tgl...... memahami gir 1. Besaran Fisika  Presentasi dan kelompok.
mengaplikasikan 2. Prinsip kerja klarifikasi materi  Bahan
oscope dalam gyroscope oleh dosen. presentasi
kehidupan sehari- 3. Aplikasi giroscope  Pembelajaran
(PPT).
hari terpimpin,
 pembelajaran
mandiri.
 Metode: ceramah
dan eksperimen

13 Mahasiswa Sensor magnetic  Diskusi kelas. 100  1: 443-  Makalah


Tgl...... memahami sensor •Besaran fisika  Presentasi dan 475 kelompok.
magnetik •Prinsip kerja sensor magnetic klarifikasi materi  Bahan
mengaplikasikan •Aplikasi sensor magnetik oleh dosen. presentasi
dalam kehidupan  Pembelajaran  Laptop, (PPT).
sehari-hari terpimpin,
LCD
 pembelajaran
mandiri.  PPT
 Metode: ceramah
dan eksperimen

14 Memahami Sensor Robot  Diskusi kelas 100  1: 443-  Makalah


Tgl...... prinsip operasi 1. Sensor Kontak  Presentasi dan 475 kelompok.

8
berbagai sensor 2. Sensor proximity klarifikasi materi  Bahan
sistem robot 3. Sistem Vision Mesin oleh dosen. presentasi
(Machine Vision  Pembelajaran  Laptop, (PPT).
Systems) terpimpin, LCD
 pembelajaran  PPT
mandiri.Metode:
ceramah dan
eksperimen
15 Mampu Sensor Optik  Diskusi kelas. 100  1:521-  Makalah
Tgl...... menjelaskan  Presentasi dan 583 kelompok.
hakikat klarifikasi materi oleh  3:492-  Bahan
Assessment dosen. 567 presentasi
dalam (PPT).
pembelajaran,  Laptop,  Membuat
serta LCD summary.
implikasinya  PPT
dalam proses
pendidikan.

16 Ujian Akhir Semester 100 UJIAN


Tgl......

Jakarta, 01 Juli 2015


Dosen,

Elvan Yuniarti, M.Si

Anda mungkin juga menyukai