Anda di halaman 1dari 1

Nama : Proton Petrescu Marojahan Hutabarat

NPM : 201810235036
Mata Kuliah : Pancasila
Semester :4
Prodi : Teknik Kimia
Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
“OPINI PANCASILA SEBAGAI IDEOLOGI BANGSA”

Pancasila bukan sekedar simbol persatuan dan kebanggaan bangsa. Tapi,


Pancasila adalah acuan kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.
Oleh karena itu, kita wajib mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan
sehari-hari.
Menurut saya, lambang negara sangat berkaitan erat dengan pancasila dimana
 Pada lambang garuda terdapat simbol-simbol untuk sila-sila pada
pancasila.
 Sila pertama dilambangkan dengan bintang bersudut lima dimana
diartikan sebagai cahaya yang melambangkan kerohanian.
 Sila kedua dilambangkan dengan rantai bersusun dilapis dua yang
diartikan sebagai hubungan antar manusia yang saling membantu.
 Sila ketiga dilambangkan dengan pohon beringin diartikan sebagai
persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia.
 Sila keempat dilambangkan dengan kepala banteng dimana manusia
dalam mengambil keputusan harus dilakukan secara musyarawah untuk
menghasilkan mufakat.
 Sila kelima dilambangkan dengan padi dan kapas hal ini memcerminkan
pangan dan juga sandang yang merupakan kebutuhan pokok manusia
yang harus terpenuhi tanpa membeda-bedakan status dan kedudukannya.

Anda mungkin juga menyukai