Anda di halaman 1dari 17

p-ISSN : 2714-5557

e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

PENGARUH TIME BUDGET PRESSURE, INDEPENDENSI DAN


KOMPETENSI TERHADAP KUALITAS AUDIT

Malem Ukur Simangunsong


Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Jayakarta
mangunsongmalem@gmail.com

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh time budget pressure, independensi dan kompetensi
terhaddap kualitas audit. Sampel dari penelitian ini adalah 150 auditor yang bekerja pada KAP di Jakarta
pusat, namun yang bisa digunakan adalah 111 kuesioner. Data yang digunakan adalah data primer yang
diperoleh dengan menyebarkan kuesioner kepada responden. Penelitian ini menggunakan metode
analisis regresi linear berganda. Penelitian ini menemukan hasil bahwa kompetensi dan independensi
berpengaruh positif terhadap kualitas audit, hal ini berarti semakin tinggi kompetensi dan independensi
yang dimiliki seorang auditor maka kualitas audit akan semakin baik. Sedangkan variabel time budget
pressure berpengaruh negatif yang berarti semakin tinggi time budget pressure maka kualitas audit akan
semakin menurun. Kesimpulan dari penelitian ini adalah bahwa ketiga variabel bebas dalam penelitian
ini memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kualitas audit.

Kata kunci: Time Budget Pressure,Independensi, kompetensi dan Kualitas Audit

81
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

I. PENDAHULUAN untuk membandingkan kondisi yang

sebenarnya dengan yang seharusnya. Time


Dilihat dari suatu perusahaan melaporkan
budget pressure, Independensi dan
adanya laba bersih dengan laporan tersebut
Kompetensi apakah berpengaruh terhadap
sudah diaudit oleh KAP akan tetapi,
kualitas audit. Kelly dan Margheim (1990),
Kementerian BUMN dan Bapepam menilai
menyebutkan salah satu penyebab
bahwa laba bersih tersebut terlalu besar dan
penurunan kualitas audit adalah akibat dari
mengandung unsur rekayasa. Kesalahan itu
tekanan (pressure). Dampak penurunan
timbul pada unit Industri Bahan Baku yaitu
kualitas audit dapat menurunkan
kesalahan berupa overstated penjualan,
kepercayaan publik terhadap profesi
pada unit Logistik Sentral berupa
akuntansi, menurunkan kredibilitas para
overstated persediaan barang, pada unit
akuntan publik atas hasil-hasil audit yang
pedagang besar berupa overstated
mereka lakukan. Dampak penurunan
persediaan dan overstated penjualan.
kualitas audit dapat menurunkan
Kesalahan penyajian yang berkaitan
kepercayaan publik terhadap profesi
dengan bahwa KAP yang mengaudit
akuntansi, menurunkan kredibilitas para
laporan keuangan telah mengikuti standar
akuntan publik atas hasil-hasil audit yang
audit yang berlaku, namun gagal
mereka lakukan. Kondisi ini tentu perlu
mendeteksi kecurangan tersebut. Kasus
mendapat perhatian oleh para praktisi
lainnya adalah adanya KAP diindikasi
maupun lembaga profesi sehingga dalam
melakukan kesalahan dalam mengaudit
pelaksanaan penugasan audit, auditor dapat
laporan keuangan suatu perusahaan.
mempertahankan kualitas pekerjaannya..
Kualitas audit merupakan fungsi jaminan
Anggaran waktu audit sangat diperlukan
dimana kualitas tersebut akan digunakan

82
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

bagi auditor dalam melaksanakan tugasnya antara tekanan dan kinerja. Menurut

untuk dapat memenuhi permintaan klien Robbins 2006 dalam Simajuntak Piter 2008

secara tepat waktu dan menjadi salah satu logika yang mendasari teori U terbalik.

kunci keberhasilan karir auditor di masa Teori keagenan yang dikembangkan oleh

depan. Kriteria untuk memperoleh Jensen dan Meckling (1976) dan Ng (1978)

peringkat yang baik adalah pencapaian dalam Mardiyah (2005) mencoba

anggaran waktu (Kelley & Seiler, 1982). menjelaskan adanya konflik kepentingan

Kriteria ini memberikan tekanan bagi antara manajemen selaku agen dan pemilik

auditor untuk memenuhi anggaran waktu. serta entitas lain dalam kontrak (misal

Tekanan ini menyebabkan stres inividual kreditur) selaku prinsipal. Tekanan

yang muncul dari ketidakseimbangan anggaran waktu adalah suatu kondisi

antara tugas dan waktu yang tersedia serta dimana auditor mendapatkan tekanan dari

mempengaruhi etika profesional melalui tempatnya bekerja untuk dapat

sikap, niat, perhatian, dan perilaku auditor menyelesaikan tugasnya sesuai dengan

Maka dengan itu tujuan penelitian ini waktu yang telah ditetapkan.Time budget

adalah untuk mengetahui pengaruh time pressure digunakan untuk menuntut auditor

budget pressure, independensi dan melakukan efisiensi waktu terhadap

kopetensi terhadap kualitas audit. anggaran waktu yang telah disusun, hal ini

terkait adanya pembatasan waktu yang

II. LITERATUR REVIEW sangat ketat. Time deadlinepressure


Teori kurva U terbalik adalah teori yang
berkaitan dengan kondisi dimana seorang
menjelaskan hubungan antara tekanan dan
auditor dituntut untuk menyelesaikan tugas
kinerja dan model ini yang paling banyak
audit tepat pada waktunya (Herningsih
digunakan untuk menjelaskan hubungan
2001 dalam Amalia Yuliana dkk, 2009).

83
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

namun juga harus independen dalam

penampilan. Independen dalam fakta

(independenden in fact) akan ada jika

auditor mempertahankan sikap yang tidak

bias sepanjang proses audit berlangsung,


Gambar 2.2 Model Teoritis
Tekanan Anggaran Waktu sementara independen dalam penampilan
Sumber : Piter (2008)
Sikap independen auditor akan didukung (independent in appearrance) adalah hasil

dengan penerapan kecermatan dan dari interpretasi lain atas independensi ini.

keseksamaan yang diwujudkan dengan Dalam melaksanakan tugasnya sebagai

dilakukannya review secara kritis pada seorang auditor dibutuhkan mutu personal

setiap tingkat supervise terhadap yang baik, pengetahuan yang memadai,

pelaksanaan audit. Sikap independen serta keahlian khusus dibidangnya. Standar

auditor dengan didukung kecermatan dan umum pertama (SA seksi 210 dalam SPAP

keseksamaan yang dilakukan oleh seorang 2001) menyebutkan bahwa audit harus

auditor diharapkan akan menghasilkan dilaksanakan oleh seorang atau lebih yang

kualitas audit yang semakin baik, setiap memiliki keahlian dan pelatihan teknis

pendapat yang diberikan oleh auditor dan yang memadai sebagai auditor kompetensi

penyajiannya yang telah mengikuti berkaitan dengan keahlian profesional yang

pedoman yang tercantum dalam standar dimiliki oleh auditor sebagai hasil dari

auditing (Hardiningsih, 2012). pendidikan formal, ujian profesional,

Independensi menurut Arens dkk (2012 maupun keikutsertaan dalam pelatihan,

:111) diartikan sebagai mengambil sudut seminar (Elyzabet I. Marpaung, 2012.

pandang yang tidak bias. Seorang auditor Memahami kriteria yang digunakan dan

tidak hanya independen dalam fakta saja, harus kompoten untuk mengetahui jenis

84
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

serta jumlah bukti yang akan dikumpulkan hasil bahwa variabel pengalaman,

guna mencapai kesimpulan yang tepat pengetahuan, lamahubungan dengan klien,

setelah memeriksa bukti itu ( Arens dkk dan tekanan dari klien secara bersama-sama

2012 : 5). Januar Dwi Widya Rahmawati berpengaruhsecara signifikan terhadap

(2013) melakukan penelitian pengaruh kualitas audit.

Kompetensi dan Independensi terhadap Reni Febriyanti (2014) Pengaruh

kualitas audit dengan hasil bahwa secara Independensi, Due Professional Care dan

parsialvariabel-variabel independen yaitu Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit

kompetensi (terdiri dari pengetahuan (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik

danpengalaman) dan independensi (terdiri di Kota Padang dan Pekanbaru) dengan

dari lama hubungan dengan klien dan hasil Independensi tidak berpengaruh

tekanandari klien) berpengaruh signifikan signifikan positif terhadap kualitas audit

secara parsial terhadap kualitas audit pada Kantor Akuntan Publik (KAP) di

dengan arahpengaruh positif untuk variabel Provinsi Sumatera Barat dan Riau Due

pengetahuan, pengalaman, dan lama profesional Care berpengaruh signifikan

hubungandengan klien. Artinya semakin positif terhadap kualitas audit pada Kantor

meningkat pengetahuan, pengalaman dan Akuntan Publik (KAP) di Provinsi

lamahubungan auditor dengan klien maka Sumatera Barat dan Riau Akuntabilitas

akan meningkatkan kualitas audit tidak berpengaruh signifikan terhadap

yangdiberikan. Namun untuk variabel kualitas Audit pada Kantor Akuntan Publik

tekanan dari klien diperoleh hasil negatif, (KAP) di Provinsi Sumatera Barat dan Riau

artinyasemakin tinggi tekanan dari klien Beberapa penelitian sebelumnya

maka akan menurunkan kualitas audit membahas tentang pengaruh akuntabilitas

yangdiberikan.Secara simultan diperoleh dan kompetensi auditor terhadap kulitas

85
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

audit (Fenny Suharjo, 2012) yang terhadap kualitas audit pada Inspektorat dan

menyimpulkan bahwa akuntabilitas dan BPK RI Perwakilan Provinsi Jawa Barat

kompetensi auditor berpengaruh positif dibanding Due Professional Care dan

tehadap kualitas audit. Sehingga motivasi Independensi. Arah hubungan positif

dan implementasi pertanggungjawaban menunjukkan bahwa semakin

sosial dalam diri auditor yang lebih besar berpengalaman serta memiliki sikap due

serta kompetensi yang baik dari akuntan Professional Care dan independen pada diri

makan akan membuat semakin baik auditor diduga akan meningkatkan kualitas

kualitas audit yang dihasilkan. Sementara audit pada Inspektorat dan BPK RI

itu pada tahun 2013A Basit Fauzi Nugraha Perwakilan Provinsi Jawa Barat.

melakukan penelitian terhadap auditor Kemudian penelitian yang

Inspektorat dan BPK RI Perwakilan dilakukan oleh Muhammad

Provinsi Jawa Barat) dengan hasil Secara Kadhafi1Nadirsyah2, Syukriy Abdullah2

parsial, Pengalaman, Due Professional ,2014, responden penelitian ini sebanyak 32

Care dan Independensi auditor orang yang terdiri dari: Auditor Inspektorat

berpengaruh signifikan terhadap kualitas Aceh.

audit. Pengalaman, Due Professional Care Metode yang digunakan adalah

dan Independensi auditor juga secara sensus, yaitu seluruh elemen populasi

simultan memberikan kontribusi atau diselidiki satu persatu dalam pengumpulan

pengaruh terhadap kualitas audit pada data. Metode analisis yang digunakan

Inspektorat dan BPK RI Perwakilan adalah regresi linier berganda.Hasil

Provinsi Jawa Barat. Diantara variabel penelitian menunjukkan bahwa: (1)

independen, pengalaman auditor independensi, etika dan standar audit secara

memberikan pengaruh yang lebih besar bersama-sama berpengaruh terhadap

86
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

kualitas audit (2) independensi, yang ketat sering menyebabkan auditor

berpengaruh terhadap kualitas audit (3) meninggalkan bagian program audit

etika berpengaruh terhadap kualitas audit penting dan akibatnya menyebabkan

(4) standar audit berpengaruh terhadap penurunan kualitas audit. Kelley (2005)

kualitas audit. Untuk Tekanan anggaran mendukung pendapat tersebut dengan

waktu sudah pernah dilakukan penelitian menyatakan bahwa penurunan kualitas

oleh peneliti-peneliti sebelumnya antara audit telah ditemukan akibat ketatnya time

lain penelitian yang dilakukan oleh Rizki budget. Tampak bahwa tekanan anggaran

Amelia 2013 yang menyimpulkan bahwa waktu akan menghasilkan kinerja buruk

Hasil penelitian menunjukkan bahwa time auditor. Kualitas audit bisa menjadi

budget pressure memiliki pengaruh negatif semakin buruk, bila alokasi waktu yang

yang signifikan terhadap kualitas audit dianggarkan tidak realistis dengan

yang artinya bahwa semakin tinggi time kompleksitas audit yang diembannya. Piter

budget pressure maka semakin rendah Simanjuntak (2008) menghasilkan temuan

kualitas auditnya. Time budget pressure terkait yang menunjukkan semakin

memiliki pengaruh sebesar 47,06% menurunnya kualitas audit dikarenakan

terhadap kualitas audit dan sisanya sebesar anggaran waktu yang sangat ketat.

52,94% dipengaruhi oleh faktor lain seperti


III. METODE
independensi, kompetensi, akuntabilitas
Rancangan penelitian yang akan digunakan
dan hal lainnya yang tidak diteliti.
untuk menganalisis penelitian
Berdasarkan penelitian terdahulu yang
mengenai “pengaruh time budget pressure,
membuktikan keterkaitan time budget
independensi dan kompetensi terhadap
pressure Soobaroyen dan Chengabroyan
kualitas audit “ , dengan menggunakan
(2005) menemukan bahwa time budget
metode survei (survey methods) melalui

87
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

teknik pengumpulan data dengan ini dilakukan dengan menggunakan analisis

kuesioner. Data yang digunakan dalam regresi berganda untuk mengetahui adanya

penelitian ini adalah data primer. Data pengaruh variabel bebas terhadap variabel

primer diperoleh dengan menggunakan terikat secara parsial dan simultan.Alat uji

daftar pertanyaan (kuesioner) yang telah hipotesis dalam penelitian ini adalah regresi

terstruktur dengan tujuan untuk berganda. Regresi berganda adalah regresi

mengumpulkan informasi dari auditor pada yang memiliki satu variabel dependen dan

KAP di DKI Jakarta. Kuesioner yang lebih dari satu variabel independen .Model

dikirimkan disertai dengan surat persamaan regresi berganda adalah sebagai

permohonan serta penjelasan tentang tujuan berikut:

penelitian yang dilakukan. Petunjuk Y = b1X1 + b2X2 + b3X3+.....e

pengisian kuisioner dibuat sederhana dan Y = Variabel Kualitas Audit

sejelas mungkin untuk memudahkan X1 = Variabel tekanan anggaran waktu

pengisian jawaban sesungguhnya dengan Audit

lengkap. Untuk menentukan data apa yang X2 = Independensi

diperlukan dalam penelitian, maka terlebih X3 = Kompetensi

dahulu perlu pengukuran variabel-variabel Adapun hipotesis yang akan diuji dalam

seperti telah diinventarisasikan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :

kerangka pikiran dengan maksud untuk H1 : Semakin tinggi tingkat tekanan

menentukan indikator-indikator variabel anggaran waktu akan berhubungan

yang bersangkutan. Pengujian hipotesis dengan semakin tingginya tingkat

dilakukan untuk mengetahui apakah penurunan kualitas audit.

hipotesis dalam penelitian diterima atau H3 : Kompetensi berpengaruh terhadap

ditolak. Pengujian hipotesis pada penelitian kualitas audit.

88
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

H2: Independensi berpengaruh terhadap mempunyai nilai skewnss dan kurtosis

kualitas audit. mendekati nol.

Hasil penelitian menggambarkan temuan Uji Validitas


utama dari penelitian. Sajian dalam hasil
Uji validitas dilakukan untuk
dan pembahasan ditulis secara bersistem,
mengukur sah atau valid tidaknya suatu
hanya hasil.
kuesioner. Suatu kuesioner dikatakan valid

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN jika pertanyaan pada kuesioner mampu


Penelitian menggunakan variable
mengungkapkan sesuatu yang akan diukur
bebas Independensi, Kompetensi dan time
oleh kuesioner tersebut (Ghozali, 2013).
budget pressuredan variabel terikat, yaitu
Dasar pengambilan keputusan dalam uji
kualitas audit. Statistik deskriptif dari
validitas adalah:
masing-masing variabel adalah sebagai
1. Jika nilai rhitung> nilai rtabel pada nilai
berikut :
signifikasi 5%, maka item angket
Hasil tampilan Output SPSS
dinyatakan valid.
menunjukkan jumlah responden (N) ada
2. Jika nilai rhitung< nilai rtabel pada nilai
111. Terlihat nilai skewnes dan kurtosis
signifikasi 5%, maka item angket
mendekati nilai nol yang berarti bahwa data
dinyatakan tidak valid.
berdistribusi normal (Imam Ghozali : 21).
Uji validitas dilaksanakan dengan rumus
Skweness dan kurtosis merupakan ukuran
korelasi bivariate person. Uji validitas
untuk melihat apakah data terdistribusi
dalam penelitian ini dilakukan dengan alat
secara normal atau tidak. Skewness
bantu program SPSS versi 21. Adapun
mengukur kemencengan dari data dan
ringkasan hasil uji validitas sebagaimana
kurtosis mengukur puncak dari distribusi
data dalam tabel berikut ini.
data. Data yang berdistribusi secara normal

89
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

Uji Validitas Variabel Time Budget Enam pernyataan yang diajukan memiliki

Pressure nilai r hitung lebih besar dari r tabel pada

Berdasarkan hasil pengujian validitas nilai signifikansi 5 %.Hal ini dapat

diatas, diketahui bahwa empat butir diartikan bahwa masing-masing butir

pernyataan yang digunakan dalam pernyataan tersebut adalah valid. Dengan

instrumen penelitian memiliki r hitung kata lain butir – butir pernyataan tersebut

lebih besar dari r table dengan signifikansi dapat mewakili atau membentuk konstruk

5 %. Jika r hitung lebih besar dari r table dari variabel Kompetensi.

dan nilai positif maka butir atau pernyataan Uji Validitas Variabel Kualitas Audit

atau indicator tersebut dinyatakan valid ( Enam pernyataan yang diajukan memiliki

Ghozali 2013: 53) Dengan kata lain butir – nilai r hitung lebih besar dari r tabel pada

butir pernyataan tersebut dapat mewakili nilai signifikansi 5 %.Hal ini dapat

atau membentuk konstruk dari variabel time diartikan bahwa masing-masing butir

budget pressure. pernyataan tersebut adalah valid. Dengan

Uji Validitas Variabel Independensi kata lain butir – butir pernyataan tersebut

Enam pernyataan yang diajukan dapat mewakili atau membentuk konstruk

memiliki nilai r hitung lebih besar dari r dari variabel Kualitas Audit.

tabel pada nilai signifikansi 5 %.Hal ini Uji Reliabilitas Data

dapat diartikan bahwa masing-masing butir Uji konsistensi internal (uji

pernyataan tersebut adalah valid. Dengan reliabilitas) dilakukan dengan menghitung

kata lain butir – butir pernyataan tersebut koefisien (cronbach) alpha dari masing-

dapat mewakili atau membentuk konstruk masing instrumen dalam suatu variabel.

dari variabel Independensi. Uji reliabilitas adalah istilah yang

Uji Validitas Variabel Kompetensi digunakan untuk menunjukkan sejauh

90
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

mana hasil pengukuran relatif konsisten residual pada model persamaan regresi

apabila pengukuran diulang dua kali atau dinyatakan berdistribusi normal.

lebih. Reliabilitas data pada penelitian ini

diuji dengan menggunakan Inter-item Uji Multikolinearitas

Consistency. Reliability yang melihat Berdasarkan tabel di atas, diperoleh nilai

Cronbach’s coefficient alpha sebagai tolerance lebih besar 0,10 dan nilai VIF

koefisien dari reliabilitas. Cronbach’s lebih kecil 10,00 sehingga dapat

alpha adalah koefisien reliabilitas yang disimpulkan data tidak terjadi masalah

menunjukkan bagaimana bagian-bagian multikolinearitas

dari suatu set berkorelasi secara positif satu Uji Heteroskedastisitas

sama lainnya (Sekaran, 2003: 307). Hasil Berdasarkan uji heteroskedastisitas

uji reliabilitas diperoleh nilai alpha semua dengan metode glesjer diperoleh nilai

variabel lebih besar dari nilai 0,60. Oleh signifikansi lebih besar 0,05, sehingga

karena itu, dapat disimpulkan bahwa semua dapat disimpulkan data tidak terjadi

item dalam penelitian ini reliabel atau masalah heteroskedastisitas.

konsisten, sehingga dapat digunakan Autokorelasi

sebagai instrumen penelitian. Berasarkan tabel di atas diketahui

Pengujian Asumsi Klasik bahwa nilai d 1,779 terletak di antara nilai

Uji Normalitas du 1,736 dan 4-du 2,264, maka dapat

Berdasarkan hasil pengujian dikatakan tidak ada autokorelasi.

normalitas residual, diketahui bahwa

residual model persamaan regresi memiliki Pengaruh Time Budget Pressure

nilai asymp.sig. 0,698 >alpha 0,05. Maka terhadap kualitas audit

H0 gagal ditolak, artinya sebaran nilai

91
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

Hasil ini konsisten penurunan kualitas audit telah ditemukan

denganpenelitian yang dilakukan oleh akibat ketatnya time budget.

Kelley dan Margeheim (1990), Otley dan Pengaruh Independensi terhadap

Pierce(1996), yang menyebutkan bahwa kualitas audit

hubungan antara tekanan anggaran waktu Dalam penelitian ini teori agency

danperilaku penurunan kualitas audit mendukung penuh independensi karena

adalah linier walaupun literatur dalam teori agency diharapan ada

psikologimendugateori U terbalik penyampaian informasi yang benar antara

berhubungan dengan efek tekanan. Hasil pengelola dan pemilik saham yang mana

yang sama juga diperoleholeh Conram et al informasi ini tersajikan dalam sebuah

(2003) dimana auditor cenderung untuk laporan keuangan yang kualitas nya hanya

lebih memilih informasiyang dianggap mampu ditentukan oleh auditor yang

paling penting dibawah tekanan anggaran memiliki indepedensi serta mampu

waktu, hal ini akanmenyebabkan pengujian mengatasi tekanan-tekanan baik dari pihak

yang telah direncanakan tidak sepenuhnya manajemen ataupun pihak lain yang

dilaksanakan.Soobaroyen dan berkepentingan atas hasil audit laporan

Chengabroyan (2005) juga menemukan keuangan(Hidayat : 2011).Hasil pengujian

bahwa time budget yang ketat sering ini sejalan dengan penelitian yang

menyebabkan auditor meninggalkan bagian dilakukan oleh A Basit Fauzi Nugraha

program audit penting dan akibatnya melakukan penelitian terhadap auditor

menyebabkan penurunan kualitas audit. Inspektorat dan BPK RI Perwakilan

Kelley (2005) mendukung pendapat Provinsi Jawa Barat) dengan hasil Secara

tersebut dengan menyatakan bahwa parsial, Pengalaman, Due Professional

Care dan Independensi auditor

92
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

berpengaruh signifikan terhadap kualitas pengetahuan, pengalaman, dan lama

audit. Pengalaman, Due Professional Care hubungandengan klien.

dan Independensi auditor juga secara Uji Koefisien Determinasi (Adj. R2)

simultan memberikan kontribusi atau Uji koefisien determinasi diamati melalui

pengaruh terhadap kualitas audit pada nilai adjusted R2. Berdasarkan analisis data

Inspektorat dan BPK RI Perwakilan menggunakan alat bantu program SPSS

Provinsi Jawa Barat. versi 21 diperoleh nilai koefisien

Pengaruh Kompetensi terhadap kualitas determinasi (R2) sebesar 0,608. Arti dari

audit koefisien ini adalah bahwa sumbangan

Kesimpulan kompetensi berpengaruh relatif yang diberikan oleh kombinasi

signifikan terhadap Kualitas variabel time budget pressurre,

AuditKonstribusi Kompetensi Independensi dan kompetensi terhadap

mempengaruhi Kualitas audit dalah sebesar kualitas audit adalah sebesar 60,8%

0,4712 = 0,221 atau 22,1%. Hasil pengujian sedangkan sisanya dipengaruhi oleh

ini sejalan dengan Januar Dwi Widya variabel lain yang tidak diteliti dalam

Rahmawati (2013) melakukan penelitian penelitian ini.

pengaruh Kompetensi dan Independensi


V. KESIMPULAN
terhadap kualitas audit dengan hasil bahwa
Hasil uji koefisien regresi (uji t) atas
secara parsialvariabel-variabel independen
variabel time budget pressure memiliki
yaitu kompetensi dan independensi
pengaruh signifikan dengan hasil negatif
berpengaruh signifikan secara parsial
yang artinya semakin tinggi time budget
terhadap kualitas audit dengan
pressure maka akan berpengaruh negatif
arahpengaruh positif untuk variabel
terhadap kualitas audit. Hasil penelitian ini

93
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

sejalan dengan penelitian yang dilakukan simultan berpengaruh terhadap kualitas

oleh Piter simajuntak yang menyatakan audit. Hal ini berarti hipotesis Ha dalam

bahwa terdapat pengaruh negatif yang penelitian ini diterima.

signifikan antara time budget pressure Sumbangan relatif yang diberikan oleh
dengan kualitas audit. kombinasi variabel time budget pressurre,
Hasil uji koefisien regresi (uji t) atas Independensi dan kompetensi terhadap
variabel Kompetensi auditor secara kualitas audit adalah sebesar 60,8%
individu berpengaruh signifikan terhadap sedangkan sisanya dipengaruhi oleh
variabel kualitas audit. Pengaruh variabel lain yang tidak diteliti dalam
kompetensi terhadap kualitas audit adalah penelitian ini. Makna hasil penelitian
posistif yang berarti semakin tinggi mengenai pengaruh variabel time budget
kompetensi auditor maka kualitas audit pressure, independensi dan kompetensi
menjadi semakin tinggi. terhadap variabel kualitas audit ini dapat
Hasil uji koefisien regresi (uji t) atas memberi wawasan dan pemahaman baru
variabel independensiberpengaruh bagi para praktisi auditing yaitu para
signifikan terhadap variabel kualitas audit. auditor agar dapat meningkatkan kualitas
Pengaruh independensi terhadap kualitas
dari pekerjaan auditnya. Bagi pembuat
audit adalah posistif yang berarti semakin standar, hasil penelitian ini dapat dijadikan
tinggiindependensi maka kualitas audit pertimbangandalam setiap penyusunan
menjadi semakin tinggi. standar auditing.Serta bagi klien dan
Hasil uji koefisien regresi secara serentak/ stakeholder, hasil penelitian ini dapat
simultan ( uji F) seluruh variabel time menambah pengetahuan mereka mengenai
budget pressure, independensi dan pengaruh variabletime budget pressure,
kompetensi secara bersama – sama/ secara independensi dan kompetensi terhadap

94
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

variabel kualitas audit dalam melaksanakan dengan etika auditor sebagai

pekerjaan auditnya secara berkualitas. variabel moderasi (studi kasus pada

Mengoptimalkan peneliti menggunakan kantor akuntan publik di wilayah

network atau koneksi yang dikenal di Jakarta Selatan). UIN Syarif

Kantor Akutan Publik pada saat penyebaran Hidayatullah Jakarta.

kuesioner agar lebih pasti tingkat Arens a. Alvin, Elder j. Randal, Beasley S.

pengembaliannya. Mark. 2012. Auditing dan Pelayanan

Melakukan ekstensi atas penelitian ini Verifikasi. Edisi Kesembilan. Edisi

dengan menambah variabel yang mungkin Bahasa Indonesia. Jakarta: Indeks

dapat mempengaruhi Kualitas Audit, Basit Fauzi NugSraha Fauzi Basit.

misalnya individual motivation dan 2013.”Pengaruh Pengalaman, Due

workgroup effectiveness. Professional Care, dan Independensi

Untuk penelitian selanjutnya diharapkan Auditor terhadap Kualitas Audit “

untuk memperbanyak jumlah sampel DeAngelo, L.E., 1981. “Auditor Size and

Kantor Akuntan Publik yang diteliti. Auditor Quality”, Journal of

AccountingandEconomics

REFERENSI Eunike Christina Elfarini.2007 .Pengaruh

Amalia Yuliana, dkk. (2009). Pengaruh Independensi dan Kompetensi

Time Pressure dan Resiko Audit Auditor Terhadap Kualitas Audit

Terhadap Ekonomi. Universitas .FEUN Semarang.

Jambi. Febriyanti Reni . 2014 “Pengaruh

Aprianti, Deva. Pengaruh kompetensi, Independensi, Due Profesional Care

independensi, dan keahlian dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas

profesional terhadap kualitas audit Audit “

95
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

Kane, G., & U. Velury. 2005. The Impact Of Meutia, Inten. 2004. Pengaruh

Managerial Ownership On The Independensi Auditor Trhadap

Likelihood OfProvision Of High manajemen Labauntuk KAP Big Five

Quality Auditing Services, Review Of dan Non Big Five. Jurnal Riset

Accounting & Finance. Akuntansi September Volume 3

Kelley, T. and Seiler, R.E. 1982. “Auditor Nomor 7

Stress and Time Budget”. The CPA Muhammad Kadhafi, Nadirsyah dan

Journal, December. pp. 24-34. Syukriy Abdullah. 2014. Pengaruh

Hardiningsih dan Oktaviani. 2012. Independensi, Etika Dan Standar

Pengaruh Due Professional Care, Audit Terhadap Kualitas Audit

Etika dan Tenur terhadap Kualitas Inspektorat Aceh. Jurnal Akuntansi.

Audit. (Perspektif Expectation ISSN: 2302 0164.

Theory). Unisbank Semarang Nafi Yuliantoro. 2012. Pengaruh Time

Hutabarat Goodman. 2012. “Pengaruh Budget Pressure dan Independensi

Pengalaman Time Budget Pressure Auditor terhadap Kualitas Audit (Studi

dan Etika Auditor terhadap Kualitas Empiris pada KAP di Daerah

Audit” Istimewa Yogyakarta). Kajian

McNamara, M. S. and Liyanarachchi. Pendidikan dan Akuntansi Indonesia,

2004. Time Budget Pressure And Edisi III Volume I.

Auditor Dysfuntional Behaviour PiterSimanjuntak,“Pengaruh Time Budget

Within An Occupation Stress Model. Presure dan Resiko KesalahanTerhad

Department of Accountancy and ap Penurunan Kualitas Audit (Reduced

Business Law. University Of Otago. Audit Quality)”Universitas

New Zealand Diponegoro, Semarang, 2008

96
p-ISSN : 2714-5557
e-ISSN : 2714-8165

Jurnal Akuntansi & Perpajakan, Volume 1, No. 2, Januari 2020

Rahmawati, Januar Dwi Widya. 2013. Integritas, dan Kompetensi Terhadap

“Pengaruh Kompetensi dan Kualitas Hasil Pemeriksaan.

Independensi Terhadap Kualitas Palembang: SNA XII.

Audit” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Yenny. 2009. Pengaruh Pengalaman Kerja,

FEB Vol 1 No 1 Universitas Independensi, Objektivitas,

Brawijaya Semester ganjil Integritas, dan Kompetensi Auditor

2012/2013. terhadap Kualitas Audit yang

Sukriah, Ika. Akram dan Biana Adha dihasilkan Auditor Kantor Akuntan

Inapty. (2009). Pengaruh Pengalaman Publik (KAP)

Kerja, Independensi, Obyektifitas,

97

Anda mungkin juga menyukai