Anda di halaman 1dari 6

DEWAN PENGURUS CABANG

PERSATUAN TERAPIS GIGI DAN MULUT INDONESIA


KABUPATEN TANAH BUMBU
Sekretariat : Jl. Citra Permata No.148 Kec.BatulicinKab.TanahBumbu
Kode Pos. 72271 Telp.082254610500 Email: dpctanbu@ptgmi.or.id

SURAT KEPUTUSAN
DEWAN PERTIMBANGAN CABANG PTGMI KAB.TANAH BUMBU
NO :

TENTANG
TIM PENGEMBANGAN PENDIDIKAN KEPROFESIAN BERKELANJUTAN (P2KB)
DILINGKUNGAN DPC PTGMI KAB.TANAH BUMBU

Menimbang :
1. Bahwa setiap terapis gigi dan mulut wajib mengikuti pendidikan dan pelatihan
berkelanjutan yang diselenggarakan oleh organisasi profesi atau lembaga-lembaga
lain yang di akreditasi.
2. Bahwa setiap terapis gigi dan mulut memiliki kesempatan yang sama untuk
memperoleh dukungan dalam mengikuti pendidikan terapis gigi dan mulut
berkelanjutan.

Mengingat : UU 36 Tahun 2014


Permenkes 83 Tahun 2019

MEMUTUSKAN
Menetapkan
Pertama : Mengukuhkan Tim P2Kb dilingkungan Profesi terapis gigi dan mulut dengan anggota
sebagaimana terlampir.
Kedua : Tugasdari Tim P2KB
1. Mampu mengoperasikan e-P2KB
2. Mengembangkan motivasi para anggota PTGMI Tanbu untuk selalu menambah
pengetahuan serta kemampuan sesuai dengan laju pertumbuhan iptek.
Ketiga : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari terdapat
kekeliruan dalam keputusan ini akan diperbaiki sesuai keperluannya

Ditetapkan di :Batullicin
Padatanggal : 02 Januari 2020

Skretaris DPC PTGMI Tanbu Ketua DPC PTGMI Tanbu

Riyan Ferdinata Mardiana


NTA : 6310200288 NTA : 6310200288
DEWAN PENGURUS CABANG
PERSATUAN TERAPIS GIGI DAN MULUT INDONESIA
KABUPATEN TANAH BUMBU
Sekretariat : Jl. Citra Permata No.148 Kec.BatulicinKab.TanahBumbu
Kode Pos. 72271 Telp.082254610500 Email: dpctanbu@ptgmi.or.id

LampiranSuratKeputusanDewanPertimbanganCabang PTGMI Kab. Tanah Bumbu


No:
Tanggal : 02 Januari 2020

TIM P2KB
DILINGKUNGAN DPC. TANAH BUMBU

Ketua : NisaUlFitriah

Sekertaris :Fatmawati,AMKG

Anggota : Muh. Fitriadi, AMKG

Batulicin, 02 Januari 2020

Ketua PTGMI Sekertaris PTGMI


DPC.Tanbu DPC Tanbu

Mardiana, AMKG RiyanFerdinata,AMKG


NKTA : 6310200288 NKTA :

SURAT TUGAS
No :

Menindaklanjutihasilpertemuanpadatanggal 11 Januari 2020 denganKetua DPD


ProvKalselbersama TIM P2KB ProvKalsel, makadenganinimenugaskankepada :

Nama : 1. NisaUlfitriah
2. Fatmawati,AMKG
DEWAN PENGURUS CABANG
PERSATUAN TERAPIS GIGI DAN MULUT INDONESIA
KABUPATEN TANAH BUMBU
Sekretariat : Jl. Citra Permata No.148 Kec.BatulicinKab.TanahBumbu
Kode Pos. 72271 Telp.082254610500 Email: dpctanbu@ptgmi.or.id

3. Muh. Fitriadi, AMKG


Jabatan : TIM P2KB DPC Kab. Tanah Bumbu

Untukmelaksanakansosialisasitentang e -P2KB kepadaseluruhTenagaTerapis Gigi


danMulutdilingkunganKab. Tanah Bumbu.

Demikiansurattugasinidiberikanuntukdapatdilaksanakandenganpenuhtanggungjawab.

Batulin, 12 Januari 2020

Ketua DPC PTGMI


Kab. Tanah Bumbu

Mardiana, AMKG
NKTA :6310200288
DEWAN PENGURUS CABANG
PERSATUAN TERAPIS GIGI DAN MULUT INDONESIA
KABUPATEN TANAH BUMBU
Sekretariat : Jl. Citra Permata No.148 Kec.BatulicinKab.TanahBumbu
Kode Pos. 72271 Telp.082254610500 Email: dpctanbu@ptgmi.or.id
DEWAN PENGURUS CABANG
PERSATUAN TERAPIS GIGI DAN MULUT INDONESIA
KABUPATEN TANAH BUMBU
Sekretariat : Jl. Citra Permata No.148 Kec.BatulicinKab.TanahBumbu
Kode Pos. 72271 Telp.082254610500 Email: dpctanbu@ptgmi.or.id

REKOMENDASI PEMBUATAN STR


Nomor : 068/DPC.PTGMI/TANBU/X/2019

Saya yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : Mardiana, AM.Kg

Nomor KTA : 63.10.00151


Jabatan : Ketua DPC PTGMI Kabupaten Tanah Bumbu

Memberikan rekomendasi kepada :

Nama : Muhammad Fajar Nursyamsi


Tempat/Tgl.Lahir : Wonorejo, 07 Mei 1997

Pendidikan/Tahun Lulus : D3 Keperawatan Gigi / 2019


Alamat : Desa Wonorejo RT.06 RW.02 Kecamatan Kusan Hulu Kabupaten
Tanah Bumbu

Untuk menjalankan profesi sebagai Terapis Gigi dan Mulut dan diakui oleh organisasi profesi sebagai
anggota aktif serta dinyatakan lolos verifikasi dan memenuhi syarat untuk pembuatan STR.

Demikian rekomendasi ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Batulicin, 11 Oktober 2019


Diketahui,
Ketua DPC PTGMI Tanah Bumbu

Mardiana, AM.Kg
NTA.63.10.00151
DEWAN PENGURUS CABANG
PERSATUAN TERAPIS GIGI DAN MULUT INDONESIA
KABUPATEN TANAH BUMBU
Sekretariat : Jl. Citra Permata No.148 Kec.BatulicinKab.TanahBumbu
Kode Pos. 72271 Telp.082254610500 Email: dpctanbu@ptgmi.or.id

SURAT PENGANTAR

Nomor : 068/DPC.PTGMI/TANBU/XII/2019
Perihal : Patuh etik

Kepada :
Yth. Ketua DPD PTGMI Kalimantan Selatan
Cq. Ketua TIM P2KB PTGMI Kalimantan Selatan
di.
Banjarmasin

Yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : Mardiana, AM.Kg


NKTA : 631000151

Jabatan : Ketua DPC PTGMI Kabupaten Tanah Bumbu

Dengan ini menerangkan dengan sebenarnya bahwa :


Nama : Juandi Amrida Firdaus, S.Tr.Kes

NKTA : 6310108535
Tempat/Tgl.Lahir : Kampung Baru, 14 Januari 1996

Pendidikan/Tahun Lulus : D4 Keperawatan Gigi / 2019

Yang bersangkutan merupakan anggota PTGMI cabang Tanah Bumbu dan telah memenuhi persyaratan
untuk diterbitkan Surat Pernyataan Patuh Etik sebagai bagian dari kelengkapan pengusulan penerbitan STR
baru.

Demikian Surat ini kami buat agar dapat dipergunakan sebagaimana peruntukannya.

Batulicin, 19 Desember 2019


Dewan Pengurus Cabang PTGMI Tanbu
Ketua DPC PTGMI Tanah Bumbu

Mardiana, AMKg
NTA.631000151

Anda mungkin juga menyukai