Anda di halaman 1dari 2

SOAL UTS KESEKRETARISAN 2020

1. Jelaskan mengapa pimpinan organisasi/perusahaan membutuhkan


sekretaris.
2. Bagaimana prospek profesi sekretaris di saat ini. Jelaskan pendapat
saudara.
Pada era modern saat ini, perkembangan teknologi yang semakin maju
membuat kebutuhan masyarakat modern akan teknologi terbaru semakin
tinggi, terlebih dengan banyaknya produk komputer dan gadget yang
semakin beragam untuk memenuhi kebutuhan tersebut dan secara tidak
langsung kita dituntut untuk bisa mengoperasikannya. Seorang sekretaris
harus bisa mengikuti perkembangan zaman sehingga mampu mengatasi
perubahan dan dapat bekerja semaksimal mungkin untuk menghadapi
dunia kerja seorang sekretaris dengan daya saing yang semakin maju.
Meskipun tidak banyak orang yang bisa mengoperasikan teknologi, tetapi
seorang sekretaris sangatlah dibutuhkan sampai kapanpun. Prospek profesi
sekretaris pun sangat diminati oleh banyak orang, karena di era saat ini
memiliki banyak tantangan sehingga bisa membuatnya untuk
mengembangkan diri, menjadikannya multi tasking, dapar meningkatkan
skillnya, dan berpeluang besar untuk menempati posisi yang lebih tinggi
3. Jelaskan apa saja tantangan menjadi sekretaris di saat ini.
4. Jelaskan apa yang dimaksud dengan Sekretaris Profesional.
5. Jelaskan pentingnya arsip bagi organisasi.
6. Jelaskan tugas sekretaris dalam mengelola arsip.
NB:
Batas pengumpulan tugas, paling lambat :
Hari /Tanggal : Kamis, 23 April 2020
Waktu : Jam 14.00 WIB.
Format : Word
Dikumpulkan ke koordinator kelas.

SELAMAT MENGERJAKAN …….SEMOGA SUKSES.

Anda mungkin juga menyukai