Anda di halaman 1dari 4

TUGAS KEPERAWATAN GERONTIK

ASUHAN KEPERAWATAN HIPERTENSI

PADA LANSIA

Di Susun Oleh :

Era Meizela
18.905

Dosen Mata Kuliah


Ns. Nina Selvia Artha, M.Kep

POLTEKKES KEMENKES RIAU


PRODI DIII KEPERAWATAN
DILUAR KAMPUS UTAMA
2020
Contoh Kasus :

Tn.N berusia 71 tahun,Tn.N tinggal bersama anak dan cucunya.Anaknya


mengatakan,Tn.N sering mengeluh sakit kepala dan tengkuk bahkan kadang tidak
kuat untuk berdiri dan berjalan.Tn.A hanya terbaring lemah ditempat tidur saat
sakit kepalanya kumat. Ekspresi wajahnya tampak meringis. TD:175/90mmhg
N:83x/m S:36,8C RR:21x/m K/u : Lemah Skala Nyeri : 7.

1. ANALISA DATA

No. Data Senjang Masalah Penyebab


1. Ds:-Anak Tn.A mengatakan Tn.A Nyeri Peningkatan
sering sakit kepala. tekanan vascular
cerebral.
Do:-Ekspresi wajah tampak
meringis.
-TTV : -TD : 175/90mmhg
-N : 83x/m
-S : 36,8 C
-RR : 21 x/m
-Skala Nyeri : 7

2. Ds:- Anaknya mengatakan,Tn.N Intoleransi Kelemahan Umum


sering mengeluh sakit kepala dan Aktivitas
tengkuk bahkan kadang tidak kuat
untuk berdiri dan berjalan.

Do:-Tn.A tampak terbaring di


tempat tidur.
- TTV : -TD : 175/90mmhg
-N : 83x/m
-S : 36,8 C
-RR : 21 x/m
-K/u : Lemah
2. DIAGNOSA KEPERAWATAN

a) Nyeri B.d Peningkatan tekanan vascular cerebral


b) Intoleransi Aktivitas B.d Kelemahan Umum

3. INTERVENSI KEPERAWATAN

No Diagnosa Tujuan Intervensi


keperawatan
1 Nyeri Setelah dilakukan - Observasi tanda tanda
tindakan keperawatan vital klien
1x24 jam nyeri - Kaji skala nyeri
berkurang. - Ajarkanteknik
relaksasi nafas dalam.
- Posisikan pasien
senyaman mungkin.

2 Intoleransi Setelah dilakukan - Kaji respon pasien


Aktivitas tindakan keperawatan terhadap aktivitas
3x24 jam pasien bisa - Instruksikan pasien
mentoleransi aktivitas. untuk istirahat dan
menghemat energy
- Anjurkan pasien
untuk tirah baring.
Implementasi

No Diagnose Implentasi Evaluasi


Nyeri - Mengobservasi tandatanda vital S : Tn. A
klien mengatakan sakit
- Mengkaji skala nyeri kepala sudah
- Mengajarkan teknik relaksasi berkurang.
nafas dalam untuk mengurangi O : - skala nyeri 5
nyeri - Td :140/80
- Memposisikan pasien mmhg
senyaman mungkin - N : 76x/mnt
- S : 36,5 C
- RR : 20x/mnt
A : Masalah teratasi
sebagian
P : intervensi
dilanjutkan
Intoleransi Aktivitas - Mengkaji respon pasien S : Tn. Mengatakan
terhadap aktivitas sudah bisa
- Menginstruksikan pasien untuk beraktivitas
istirahat dan menghemat energy O : Tn. A sudah bisa
- Mengnjurkan pasien untuk tirah melakukan aktivitas
baring A : masalahteratasi
P :
Intervensidihentikan

Anda mungkin juga menyukai