Anda di halaman 1dari 18

PENGENALAN APLIKASI

eKulthum – Konsultasi Hukum


LAYANAN KONSULTASI HUKUM
Bagi Aparatur Pemerintah Kabupaten Langkat

Bagian Hukum
Sekretariat Daerah Kabupaten Langkat
2

Mengakses Layanan
3

Buka aplikasi Browser favorit

Buka alamat website:

kulthum.langkatkab.go.id
4

Bisa juga melalui


Portal Website
Kabupaten Langkat, di
www.langkatkab.go.id
lalu memilih icon
“Konsultasi Hukum”
5

Login menggunakan akun


yang sudah disediakan

Setelah login, Anda akan


diminta untuk mengaktifkan
NOTIFIKASI agar Anda
dapat menerima
pemberitahuan pada setiap
konsultasi Anda.
6 6
1
2

4
Tampilan awal aplikasi
eKulthum:

1. Menu Navigasi 3

2. Menu Profil

3. Dashboard

4. Isi menu Navigasi


7

Melakukan Konsultasi
8
9

Setiap permohonan konsultasi yang


dibuat harus disetujui terlebih
dahulu oleh Admin sebelum
konsultasi berlangsung.

Selama menunggu konsultasi


disetujui, Anda dapat
menambahkan komentar pada
kolom yang tersedia, misal sebagai
keterangan tambahan.
10

Jika konsultasi telah Tombol Lampiran

disetujui, Anda dapat


langsung melakukan
konsultasi dengan Admin
yang menanggapi
konsultasi Anda melalui
kolom komentar.

Anda juga dapat


menambahkan lampiran
sebagai berkas pendukung
keterangan yang Anda
berikan
11

Atau jika permohonan konsultasi


Anda ditolak, Anda dapat
mengajukan topik / judul baru, atau
melakukan perbaikan sesuai
dengan alasan penolakan yang bisa
dilihat di kolom komentar dibawah

Pastikan Anda menggunakan tutur


bahasa yang baik serta penjelasan
yang cukup jelas dalam pemaparan
konsultasi Anda.
12

Jika rangkaian konsultasi


telah selesai, Admin akan
melakukan penutupan
konsultasi serta menandai
konsultasi dengan status
Selesai.
13

Anda dapat melihat


seluruh status konsultasi
yang Anda ajukan melalui
menu navigasi.
14

Mengelola Profil
15

Tekan menu profil, lalu


pilih Profil untuk
mengelola data
pengguna, seperti
merubah Kata Sandi.
16

Pada dasarnya, layanan ini


telah terhubung ke sistem
SIMPEG / Absensi, jadi
perubahan identitas Akun
dilakukan melalui aplikasi
SIMPEG.

Untuk Kata Sandi, Anda


dapat merubahnya di Aplikasi
eKulthum ini, namun hal ini
juga akan merubah Kata
Sandi Anda di aplikasi
SIMPEG / Absensi.
17

Tekan menu profil, lalu


pilih Kelular untuk
Mengakhiri sesi.
18

TERIMA KASIH!

Anda mungkin juga menyukai