Anda di halaman 1dari 31

LAPORAN INDIVIDU

KULIAH KERJA NYATA (KKN)


TAHUN 2020

TANGGAL 07 SEPTEMBER 2020

MANAJEMEN ADMINISTRASI KANTOR DESA PETALING


KECAMATAN LAIS KABUPATEN MUBA

OLEH :

SEPTIAS PUTRI UTAMI


NIM 171219028
KELOMPOK 11

PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN


SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI RAHMANIYAH SEKAYU
2020
LAPORAN INDIVIDU
KULIAH KERJA NYATA (KKN)
TAHUN 2020

TANGGAL 07-19 SEPTEMBER 2020

MANAJEMEN ADMINISTRASI KANTOR DESA PETALING


KECAMATAN LAIS KABUPATEN MUBA

OLEH :

SEPTIAS PUTRI UTAMI


NIM 171219028
KELOMPOK 11

PROGRAM STUDI S1 MANAJEMEN


SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI RAHMANIYAH SEKAYU
2020
LAPORAN INDIVIDU
KULIAH KERJA NYATA (KKN)
TAHUN 2020

TANGGAL 07-19 SEPTEMBER 2020

Disusun Oleh:

Nama : SEPTIAS PUTRI UUTAMI


Nim : 171219028
Program : S1 Manajemen
Kelompok : 11
Lokasi : Desa Petaling Kecamatan Lais Kabupaten
Muba

Disetujui Oleh

Ketua Program Studi Dosen Pembimbing Lapangan

Ropal Tores, S.E.,M.Si. Dwi Umardani, Lc,M.E


NIDN. 0230089001 NIDN. 0222108402

Mengetahui
Ketua LPPM STIE Rahmaniyah

Candra Romanda, S.E,M.Si


NIDN. 0226037602
KATA PENGANTAR

Assalamualaikum Wr.Wb.

Puji syukur ke hadirat Allah SWT, karena atas limpahan rahmat dan

hidayah-Nya, penulis dapat menyelesaikan penyusunan laporan Kuliah Kerja

Nyata (KKN) ini. Shalawat dan salam semoga selalu tercurahkan kepada

Rasulillah SAW.

Laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini disusun untuk melengkapi salah

satu syarat kegiatan akademik di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Rahmaniyah

(STIER) Sekayu. Penyusunan laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini tidak

mungkin dapat terlaksana tanpa peran serta dari berbagai pihak baik secara

langsung maupun tidak. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih

kepada mereka, terutama:

1. Dr. Desi Ulpa Anggraini, S.E., M.M., M.Si selaku ketua STIE

Rahmaniyah Sekayu.

2. Endang, S.E., M.M selaku Pembantu Ketua I.

3. Rully Alamsyah, S.E., M.Si selaku Pembantu Ketua II.

4. Farida Aryani, S.E., M.Si selaku Pembantu Ketua III.

5. Ropal Tores, S.E., M.Si. selaku ketua program studi manajemen STIE

Rahmaniyah Sekayu,

6. Dwi Umardani, L.c., M.E selaku Dosen Pembimbing Lapangan


7. Kepala Desa Petaling kecamatan Lais beserta perangkatnya, kepala/ketua

Poskesdes/Bumdes/KUD dan seluruh masyarakat yang telah

memfasilitasi pelaksanaan kegiatan ini.

8. Teman-teman yang telah membantu menyelesaikan penyusunan laporan

Kuliah Kerja Nyata (KKN).

9. Semua pihak yang terlibat dalam penyusunan laporan Kuliah Kerja Nyata

(KKN) ini yang tidak mungkin penulis sebutkan namanya satu per satu.

Terakhir, penulis menyadari laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini jauh

dari kata sempurna. Oleh karena itu demi kesempurnaan penyusunan laporan ini,

penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari semua

pihak.

Sekayu, 20 September 2020

Nama
NIM.

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL.......................................................................................i
LEMBARAN PENGESAHAN......................................................................ii
KATA PENGANTAR....................................................................................iii
DAFTAR ISI...................................................................................................v
DAFTAR GAMBAR......................................................................................vi
DAFTAR LAMPIRAN...................................................................................vii

BAB I PENDAHULUAN.................................................................................
1.1 Latar Belakang..................................................................................
1.2 Tujuan................................................................................................
1.3 Manfaat..............................................................................................
1.3.1 Bagi Mahasiswa KKN....................................................................
1.3.2 Bagi Masyarakat Dan Pemerintah..................................................
1.3.3 Bagi Perguruan Tinggi...................................................................
BAB II PROFIL KELURAHAN/DESA..........................................................
2.1 Gambaran Umum Kelurahan/Desa...................................................
2.2 Kondisi Geografis Dan Monografis Kelurahan/Desa.......................
2.3 Pemetaan Potensi Kelurahan/Desa....................................................
BAB III PROGRAM KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA......................
3.1 Rencana Kegiatan..............................................................................
3.2 Pelaksanaan Kegiatan........................................................................
3.3 Hasil Kegiatan...................................................................................
BAB IV PENUTUP..........................................................................................
4.1 Kesimpulan........................................................................................
4.2 Saran..................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA.......................................................................................
LAMPIRAN
BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Tidak hanya kegiatan belajar mengajar di dalam kelas, untuk memenuhi

sebagian persyaratan meraih gelar S.E mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu

Ekonomi Rahmaniyah (STIER) diwajibkan mengikuti kegiatan Kuliah Kerja

Nyata (KKN). Kegiatan ini biasanya diikuti oleh mahasiswa semester 7

setelah memenuhi persyaratan tertentu.

Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini biasanya dilaksanakan secara berkelompok di

wilayah tertentu yang telah ditentukan oleh pihak Sekolah Tinggi Ilmu

Ekonomi Rahmaniyah (STIER). Namun demikian, tidak sebagaimana tahun-

tahun sebelumnya, akibat wabah Covid-19 yang sedang melanda tidak

hanya di wilayah pemerintahan kabupaten Musi Banyuasin, tapi juga

melanda seluruh wilayah Indonesia bahkan dunia sejak beberapa

Tahun ini Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Rahmaniyah (STIER) mengambil

kebijakan khusus, kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) tahun ini

dilaksanakan secara mandiri, setiap peserta diwajibkan melaksanakan

kegiatan ini di desa atau kelurahan masing-masing. Hal itu dimaksudkan


agar program kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) ini tetap dapat berjalan,

namun resiko penyebaran Covid-19 dapat dikendalikan.

Sesuai Surat Keterangan (SK) yang diberikan oleh pihak Sekolah Tinggi

Ilmu Ekonomi Rahmaniyah (STIER) kepada saya, saya ditugaskan

melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) secara mandiri di desa

saya yaitu Desa Petaling Kecamatan Lais Kabupaten Musi Banyuasin.

Setelah memperhatikan potensi-potensi desa yang ada, ada banyak potensi

yang dapat saya jadikan objek kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN), namun

dari sekian banyak potensi dan karena keterbatasan waktu, saya hanya akan

memfokuskan objek kegiatan saya di kantor kepala desa. Dari sekian banyak

topik bahasan yang dapat saya jadikan bahan pelaporan, saya lebih tertarik

memilih topik bahasan terkait dengan manajemen administrasi kantor desa

petaling kecamatan lais kabupaten muba

1.2. Tujuan dan Manfaat Pelaporan

1.2.1. Tujuan Pelaporan

Tujuan laporan ini menyampaikan hasil pelaksanaan program Kuliah

Kerja Nyata (KKN) salah satu peserta kelompok 11 Di Desa Petaling

Kecamatan Lais Kabupten Muba

1.2.2. Manfaat Pelaporan


Hasil laporan ini diharapkan dapat memberikan manfaat antara lain

sebagai berikut:

1 Sebagai sumber informasi bagi keperluan pemantauan dan evaluasi

pelaksanaan KKN tahun 2020.

2 Sebagai bahan untuk melaksanakan kajian pengembangan konsep

dan perbaikan dan seterusnya.

3 Sebagai umpan balik bagi pengelola KKN Perguruan Tinggi

Rahmaniyah Sekayu.

4 Sebagai bentuk pertanggungjawaban tentang penyelesaian program

KKN.
BAB II

PROFIL DESA

2.1 Gambaran Umum Desa

2.1.1. Sejarah Desa

Desa Petaling dahulunya pada tahun 1920 Desa Petaling merupakan


sekelompok rumah yang bertempat di Buyut Santano yang terletak saat ini,
sebelah hulu Desa Petaling sekarang ini. Selanjutnya menurut cerita, ialah satu
warga bermimpi bahwa tempat tersebut tidak bagus untuk di jadikan Desa dan
harus cari tempat lain yang lebih bagus. Dalam pencarian lokasi Desa desa
tersebut dapatlah cawang tiga Desa Petaling sekarang ini terdapatlah bekas
telapak harimau diinjak telapa rusa, yang menurut legenda bahwa itu merupakan
pertanda daerah tersebut daerah yang dingin ataupun dcamai, sehingga lokasi
Desa Petaling berpindah kedaerah ini sampai sekarang.

Desa Petaling terletak dipinggir Sungai Batang Hari Leko yang dahulunya
di dalam Desa Petaling terdapat 4 muara sungai yaitu sungai pengumbak yaitu
sungai pengumbak berhadapan dengan muara dengan muara sungai yang
membela Desa Petaling dan keduanya bermuara kesungai batang hari leko.

Penduduk Desa Petaling terdiri dari 4 ( Empat ) keturunan yaitu Pangeran


Bahri dari Cerbon, puyang Umar anak Pasirah Karang Depo dari Rawas, Sayid
Muhammad dari pekistan ( Iran )dan Sidja dari Pangaruyung ( Sumbar ).

Desa Petaling Kecamatan Lais Kabupaten Musi Banyuasin mulai Tahun


1830-1920 telah di kepalai oleh 4 orang pemimpin yaitu : Depati Engguh bin
Pangeran Bakri, Kario Abudin bin Depatih Engguh, Karia Jamidin dan Kario Jalil
bin Cilik Anom. Selanjutnya Kario bin Umar dari Tahun 1920-1930.
a. Tahun 1930-1942 Kario Hanafiah Bin Saman
b. Tahun 1942-1950 Kario Ahmad Bamim Bin Hanapi
c. Tahun 1950-1960 Kario Hamza Bin Jemat
d. Tahun 1960-1962 Kario Abas Bin Maumud
e. Tahun 1962-1964 Kario Jakpar Bin Jeger
f. Tahun 1964-1969 Kario Abdulah Bin H Jupri
g. Tahun 1969-1977 Kario M Ayub Bin Ali Arib
h. Tahun 1977-1982 Kario Azaini Bin Manap

Dari tahun 1982 Kario berubah menjadi Kepala Desa yang mana, Kepala
Desa tersebut adalah:
a. Tahun 1982-1992 Kepala Desa Zawawi dan Sekretaris Desa M
Ulip Aziz
b. Tahun 1992-2002 Kepala Desa M Hasbi dan Sekretarus Desa M
Ulip Aziz
c. Tahun 2002-2007 Kepala Desa Eldison dan Sekretaris Desa RA
Haris
d. Tahun 2007-2013 Kepala Desa Edi Supari dan Sekretaris Desa RA
Haris
e. Tahun 2013-2019 Kepala Desa Edi Supari dan Sekretaris Desa RA
Haris
f. Tahun 2020-sekarang Kepala Desa Ifiat
Dan sampai sekarang Desa Petaling terus berkembang.

2.1.2. Struktur organisai pemerintahan desa


Desa Petaling terbagi menjadi 4 wilaya yang di ketuai oleh kepala dusun.
Berikut susuna organisasi pemerintahan Desa Petaling:
Bagan 1.
KEPALA DESA

SEKRETARIAT
DESA

RIKAWATI

KEPALA URUSAN KEPALA URUSAN


Tt USAHA & UMUM KEUANGAN

MARDILA BAMBANG I

KEPALA URUSAN
PERENCANAAN

DESI NATALIA
Susunan stuktur Organisasi Badan Permusyawatan Desa Petaling:

KETUA WAKIL KETUA

BPD
BDP
ERLISON

SEKRETARIS

BPD

IKA WAHYUNI

ANGGOTA BPD ANGGOTA BPD

HERMANTO LIUS ERTANTO

ANGGOTA BPD ANGGOTA BPD

ALWASI FAIRUS

ANGGOTA BPD ANGGOTA BPD

IRA SAPITRI WAHYUNI

ANGGOTA BPD ANGGOTA BPD

DARWIN EPRAN
2.2 Kondisi Geografis dan Monografis Desa

Secara geografis desa petaling berbatasan wilayah dengan:


Batas Desa Kecamatan
Sebelah utara Desa lais dan teluk Lais
Sebelah selatan Desa teluk kijing 2 dan desa rako Lais
Sebelah barat Desa teluk dan desa danau cala Lais
Sebelah timur Desa teluk kijing 2 Lais

Luas wilayah desa petaling menurut penggunanya adalah ± 20.000 ha


terdiri dari:

Luas tanah pemukiman perkarangan rakyat 300 Ha

Luas tanah persawahan rakyat 1000 Ha


Luas tanah perkebunan rakyat 18.306 Ha
Luas tanah kuburan 1 Ha
Luas tanah perkantoran 1 Ha
Luas tanah desa 2 Ha
Luas tanah lainnya 590 Ha

Dari luas wilayah desa petaling di atas untuk luas tanah lahan hanya
perkiraan oleh karena belum di ukur secara akurat.
Dilihat secara umum keadaannya merupakan daerah dataran rendah dan
tidak berbukit- bukit yang dialiri oleh sungai dan rawa- rawa ,beriklim tropis hal
tersebut mempengaruhi pola perekonomian penduduk setempat.

Orbitas desa petaling yaitu :


Uraian Keterangan
Jarak ke ibu kota kecamatan lais 12 km
Jarak ke ibukota kabupaten musi banyuasin 63 km
Jarak ke ibukota provinsi Sumatra selaatan 100 km

Berikut uraian Jumlah penduduk Desa Petaling :


No Jumla penduduk Jumlah
1 Penduduk dan keluarga :
a. Jumlah penduduk laki-laki 2601 Jiwa
b. Jumlah penduduk perempuan 2405 Jiwa
c. Jumlah jiwa 5006 Jiwa
d. Jumlah kepala keluarga 1461 KK

2 Sumber penghasilan utama penduduk :


a. Pertanian, Perikanan, Perkebunan, dan 2146 Jiwa
peternakan
b. Buru Tani, Buru Bangunan 1209 Jiwa
c. PNS/ TNI/POLRI 45 Jiwa
d. Tenaga Honor 70 Jiwa
e. Sopir 50 Jiwa
f. Bengkel 15 Jiwa
g. Ibu Rumah Tangga 482 Jiwa
h. Belum Bekerja 2087 Jiwa
i. Pedagang 35 Jiwa

3 Tenaga Kerja Berdasarkan Latar Belakang


pendidikan :
a. Lulusan Sarjana S-1 Ke Atas 10 Jiwa
b. Lulusan Sarjana S-1 256 Jiwa
c. Lulusan D3-D1 15 Jiwa
d. Lulusan SMA 657 Jiwa
e. Lulusan SMP 400 Jiwa
f. Lulusan SD 500 Jiwa
g. Tidak Sekolah 40 Jiwa

2.3. Analisis Potensi Desa

Daftar Masalah dan potensi dari potret Desa Petaling:

No Masalah Potensi
1 Masih banyak belum terdaftarnya
-Tenaga Pendata
kepemilikan lahan, Kependudukan dan -Jumlah Penduduk
-Masyarakat Desa
status dari
2 Minimnya lahan pertanahan umtuk -Lahan Masytakat
-Peralatan bangunan
pembangunan sarana di Desa
sederhana
-Tenaga gotong royong
3 Tata ruang untuk taman Desa belum ada -Lahan Desa
-Tenaga gotong royong
4 Seluruh jalan dusun 1 dan 2 rusak ringan -Tenaga gotong royong
- Kayu
hingga berat serta jala berlobang, jalan
- Peralatan bangunan
masih banyak belum di bangun dengan baik
sederhana
sehingga sulit untuk dilalui, baik kekebun
warga maupun ke akses pemukiman
5 Pada saat malam dijalan desa gelap sering -Tenaga listrik
-Tenaga gotong royong
terjadi kecelakaan daan rawan kriminal
6 Penataan tempat pemakaman umum masih -Tenaga gotong royong
- Kayu
kurang
- Peralatan bangunan
sederhana
7 Sering terjadi pemadaman listrik dan -Tenaga gotong royong
mengurangi produksi kelompok usaha
ekonomi
8 Belum adanya gedung tempat anak-anak -Tenaga gotong royong
- Kayu
belajar keagamaan
-Peralatan bangunan
sederhana
9 Aktivitas belajar anak-anak masih -Tenaga gotong royong
- Kayu
kurangnya lokal, rusaknya gedung sekolah,
perlunya alat-alat sekolah lainnya.
10 Sulitnya akses kepasar sehingga aktivtas -Tenaga gotong royong
- Kayu
jual beli khusus sandang dan pangan harus
-Peralatan bangunan
menuju ke Desa lain
sederhana
11 Tata letak hutan dan lahan Desa -Tenaga gotong royong
- Kayu
-Peralatan bangunan
sederhana
12 Kurang layaknya rumah masyarakat miskin -Tenaga gotong royong
- Kayu
-Peralatan bangunan
sederhana

Berikut Sumber Daya Pembangunan Desa Petaling :


No Uraian Jumlah Satuan
1 Aset Prasarana Umum :
a. Jalan utama 9 KM
b. Jalan setapak 2000 M
c. Jembatan 1 Unit
d. Dermaga 2 Unit

2 Aset Prasarana Pendidikan :


a. Gedung SD 4 Unit
b. Taman Pendidikan Alqur’an 4 Unit
c. Gedung Paud 2 Unit
d. Gedung SMP 2 Unit
e. Gedung TK 2 Unit
f. Gedung SMA 1 Unit

3 Aset Prasarana Kesehatan :


a. Posyandu 1 Unit
b. Polindes 1 Unit
c. Sarana air bersih 1 Unit

2.3.1. Aset atau Kekayaan Desa


kekayaan asli desa, dibeli atau di peroleh atas beban anggaran pendapatan
dan belanja desa atau diperoleh hak lainnya yang syah.beberapa asset desa
petaling yaitu
Jenis asset Kekayaan desa petaling
no yaitu barang milik desa yang berasal volume Lokasi
dari
1 Tanah kas desa 4 Ha Dusun 2 dan 3
2 Pasar desa
3 Bangunan desa 6 x 10 M Dusun 2
4 Lainnya

2.4 Sumber Daya Alam


Desa Petaling memiliki beberapa potensi Sumber Daya Alam, sampai saat
ini potensi sumber daya belum benar-benar optimal diperdayakan. Hal ini terjadi
dikarenakan belum teratasinya hambatan-hambatan yang ada. Berikut beberapa
potensi Sumber Daya Alam Desa Petaling :

No Uraian SDA Volume


1 Lahan perkebunan 18.300 Ha
2 Lahan Persawahan 1.050 Ha
3 Lahan Hutan 400 Ha
4 Sungai 25 Km

Daftar masalah dan potensi dari kalender musim :


No Masalah Potensi
1 Pada musim kemarau di Desa Petaling - Mata air
- Sungai
kekuramgan air bersih
- Sumur gali
2 Pada musim pancaroba banyak masyarakat - Polides
- Posyandu
Desa dan anak-anak terserang penyakit
- Badan Desa
- Obat
- Tradisional
3 Pada musim hujan sering terjadi banjir, - Pasir
- Kayu
genangan air, banyak sampah dan saluran air
rusak berat
4 Pada saat panen hasil pertanian dan perkebunan - Lahan
- Kelompok tani
tidak tercapai hasil yang baik
5 Pada saat musim tanam banyak bibit pertanian - Lahan
- Kelompok tani
dan perkebunan mati dan hasil pertumbuhan
bibit tidak maksimal

Daftar masalah dan potensi dari bagan kelembagaan Desa Petaling :


No Lembaga Masalah Potensi
1 Pemerintahan Desa  Berapa perangkat SDM di desa
tenaga ADM
dan BPD desa idak aktif dan
tersedia,
kurangnya SDM di desa
mempunyai dan
pengetahan
dedikasi tinggi
administrasi SDM di desa.
 Pemerintah desa
belum maksimal
 Pengurus tidak
lengkap dan
kemampuan dalam
membahas dan
membuat perdes
lemah
2 PKK  Ibu-ibu PKK tida SDM
berkualitas,Peng
memiliki
urus lengkap
keterampilan yang dan Sarana
prasarana
memadai
lengkap.
 Program kerja PKK
monoton, pengurus
tidak semua aktif
dan kegiatan di
pokja belum
terealisasi dengan
baik
3 Karang Taruna  Perlunya Pengurus
penambahan SDM lengkap
dan pelayanan
 Perlunya
kesejahteraan yang
baik
 Perlunya
operasional dan
peralatan
pendukung lainnya
 Perlunya sarana dan
prasarana lainnya
 Kurangnya program
kegiatan
4 Kelompok Tani  Perlunya Kelompok
lengkap dan
penambahan SDM
Aktivitas rutin
dalam pengelolaan
perkebunan dan
pertanian
 Perlunya peralatan
pendukung dan
bibit untuk petani
 Perlunya
operasional dan
peralatan
pendukung lainnya
 Perlunya sarana dan
prasarana prsarana
lainnya untuk
keperluantani
 Kurangnya
kesejahteraan
 Masih
menggunakan
system tradisional
5 LPMD  LPMD kurang SDM di Desa
memahami tugas dan Dedikasi
dan funsinya tinggi
6 Kelompok Usaha  Perlunya kelompok
lengkap dan
Ekonomi penambahan SDM
aktivitas rutin
dalam pengelolaan
usaha kecil
 Perlunya peralatan
pendukung lainnya
 Perlunya
operasional dan
peralatan
pendukung lainnya
 kurangnya modal
keuangan
 perlunya sarana dan
prasarana lainnya
untuk keperluan
usaha
 kurangnya
kesejahteraan

7 Kelompok pengajian  perlunya kelompok


penambahan SDM lengkap
 perlunya peralatan
pendukung lainnya
 system manajemen
masjid yang
bersifattradisonal
BAB III
PROGRAM KEGIATAN KULIAH KERJA NYATA

3.1 Rencana Dan Pelaksanaan Kegiatan

Rencana dan pelaksanaan kegiatan KKN Mandiri ini dilaksanakan dengan rincian
sebagaimana berikut:

Waktu
No Rencana Kegiatan Pelaksanaan Tanggal Peserta
(Mingggu ke-) KKN
1 2 Mandiri
Perkenalan peserta KKN Ö Septias Putri
Mandiri dengan Utami
1 pemerintah desa. serta 07 / 09 / 2020
menunjukan surat
pengantar KKN Mandiri
dari Sekolah Tinggi Ilmu
Ekonomi Rahmaniyah
(STIER).
Menjelaskan rencana Ö Septias Putri
2 kegiatan yang akan 07 / 09 / 2020 Utami
dilaksanakan peserta
KKN Mandiri kepada
pemerintah desa
3 Meminta data profil desa Ö 08 / 09 / 2020 Septias Putri
kepada pemerintah desa Utami
4 Menulis bab I laporan Ö 09 / 09 / 2020 Septias Putri
KKN Mandiri Utami
Konsultasi penulisan bab Ö
5 I laporan KKN Mandiri 10 / 09 / 2020 Septias Putri
kepada Dosen Utami
Pembimbing Lapangan
(DPL).
Menerima koreksian Ö Septias
penulisan bab I laporan Putri Utami
6 KKN Mandiri dari Dosen 11 / 09 / 2020
Pembimbing Lapangan
(DPL) dan
memperbaikinya.
7 Menulis bab II laporan Ö 12 / 09 / 2020 Septias Putri
KKN Mandiri Utami
Menerima koreksian Ö Septias Putri
penulisan bab II laporan Utami
8 KKN Mandiri dari Dosen 13 / 09 / 2020
Pembimbing Lapangan
(DPL) dan
memperbaikinya.
Perkenalan peserta KKN
Mandiri dengan pejabat Septias Putri
9 serta staf pemerintahan Ö 14 / 09 / 2020 Utami
desa petaling serta
menunjukan surat
pengantar KKN Mandiri
dari Sekolah Tinggi Ilmu
Ekonomi Rahmaniyah
(STIER).
Menjelaskan rencana Septias Putri
kegiatan yang akan Utami
10 dilaksanakan peserta Ö 14 / 09 / 2020
KKN Mandiri kepada
pejabat serta staf
pemerintahan desa
petaling
Meminta data terkait Septias Putri
dengan manajemen Utami
11 administtrasi kantor desa Ö 14 / 09 / 2020
petaling kecamatan lais
kabupaten musi
banyuasin
Mengunjungi serta Septias Putri
meminta keterangan Utami
12 kepada masyarakat terkait Ö 15 / 09 / 2020
dengan manajemen
administrasi kantor
kepala desa petaling
kecamatan lais kabupaten
musi banyuasin
13 Menulis bab III laporan Ö 16 / 09 / 2020 Septias Putri
KKN Mandiri Utami
Konsultasi penulisan bab Septias Putri
14 III dan bab IV laporan Ö 17 / 09 / 2020 Utami
KKN Mandiri kepada
Dosen Pembimbing
Lapangan (DPL).
Menerima koreksian Septias Putri
penulisan bab III dan bab Utami
15 IV laporan KKN Mandiri Ö 18 / 09 / 2020
dari Dosen Pembimbing
Lapangan (DPL) dan
memperbaikinya.
16 Melaporkan bahwa Septias
kegiatan KKN Mandiri Putri Utami
telah selesai dilaksanakan Ö 19 / 09 / 2020
serta meminta surat
keterangan selesai kepada
pemerintah desa.

3.2 Hasil Kegiatan


. Manajemen administrasi adalah sebuah usaha dan kegiatan yang berhubungan
dengan pengaturan kebijakan di dalam organisasi dengan tujuan agar sasaran
organisasi dapat tercapai dengan baik.
Kantor desa adalah pusat pelayanan di desa , baik itu di bidang
pemerintahan ,pemberdayaan ,pembangunan ataupun pembinaan semua berpusat
di kantor desa.
Pemerintahan desa merupakan kegiatan yang di lakukan oleh pejabat publik
dalam rangka penyelenggaraan pemerintahan suatu organisasi publik

Kegiatan manajemen administrasi adalah:


1. Pengadministrasian seluruh kegiatan
2. Menginventarisasi peralatan kantor
3. Penyediaan informasi yang di butuhkan untuk kepentingan manajemen
4. Melakukan pengarsipan data sehingga mudah untuk di akses oleh yang
membutuhkan.
Tujuan manajemen administrasi antara lain:
1. Mengelolah seluruh data dan keterangan secara lengkap
2. Melindungi dan menyimpan serta memberikan informasi kepada yang
membutuhkan
3. Menampilkan laporan dan catatan penting dengan rincian biaya yang sesuai
4.Membantu perusahaan untuk memenuhi kebutuhan yang berhubungan dengan
administrasi
5. Pemberian pelayanan oleh tata usaha kepada para mitra kerja dan juga
pelanggan
6. Menyediakan laporan yang relevan dan terbaru
Fungsi manajemen administrasi adalah sebagai berikut:
A. Melakukan perencanaan terkait administrasi misalnya pemeliharaan sarana
prasarana seperti tata ruang, ventilasi, anggaran perusahaan yang ada di kantor
kepala desa petaling.
B. Pengorganisasian dengan mengelompokkan alat yang di pakai dalam bidang
usaha, tugas, tanggung jawab, dan SDM yang terbagi di dalamnya.Hal ini
bertujuan untuk menciptakan organisasi yang selaras dengan visi perusahaan
C. Memberikan dorongan kepada karyawan untuk mencapai tujuan organisasi
terutama di lingkup administrasi
D. Melakukan pengawasan terhadap proses administrasi kantor
Manajemen administrasi yang berfokus pada perencanaan anggaran keuangan,
pembayaran, dan pendataan suatu kantor atau perusahan administrasi kantor
bertanggung jawab atas merencanakan kegiatan kantor, menyediakan peralatan
kantor , mengatur perubahan antar departemen, serta membatu tugas manajemen
senior untuk menggaji dengan memecat karyawan.
Prospek kerja:
A. Sekretaris
B. Administrator
C. Marketing
D. Staf SDM
BAB IV

KESIMPULAN DAN SARAN

4.1 Kesimpulan

Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan salah satu mata kuliah wajib yang
harus ditempuh oleh mahasiswa.Mata kuliah yang berbobot 3 SKS ini
dilaksanakan tidak di dalam ruang kelas, namun langsung terjun di tengah-tengah
masyarakat.Ilmu-ilmu yang diperoleh mahasiswa selama di kampus dapat
diterapkan di masyarakat.Dengan adanya KKN inilah mahasiswa diharapkan
mampu terlibat langsung dalam kegiatan yang ada di lingkungan masyarakat.

Pelaksanaan program KKN-M di desa petaling kecamatan lais selama 2


minggu diterjunkan dari tanggal 07 september 2020 sampai dengan 19 september
2020 merupakan serangkaian kegiatan yang disesuaikan dengan kondisi dan
kebutuhan masyarakat. Secara garis besar berbagai yang telah kami rencanakan
baik bersifat fisik maupun non fisik telah terlaksana dengan baik. Adapun
beberapa program kegiatan yang telah terpenuhi diantaranya sebagai berikut:
DAFTAR PUSTAKA
Lampiran :

1. Peta Desa :

2. Foto Kegiatan :

Anda mungkin juga menyukai