Anda di halaman 1dari 24

YAYASAN PENDIDIKAN MIFTAHUL HUDA

Nomor : AHU-5257.AH.01.04. Tahun 2011


SMK PELAYARAN TAYU
Alamat : Jalan Tayu-Dukuhseti Km.2 , Telepon (0295) 4590478 Kode Pos 59155
Website : smkpelayarantayu.web.id ,E-Mail : smk_pelayarantayu@yahoo.com

Nomor : SMK.AR/V/2019/0010
Lampiran : (satu) Bendel
Perihal : Permohonan Bantuan Rencana Kelas Baru

Kepada yang terhormat,


Bapak Gubernur
Jawa Tengah
Di –
Semarang

Dengan Hormat,

Sehubungan dengan kurangnya ruang kelas untuk kegiatan belajar mengajar


khususnya ruang kelas belajar yang saat ini masih menggunakan ruang guru dan ruang
praktik maka SMK Arridlo Dukuhseti dituntut untuk menyiapkan ruang kelas yang lengkap
dan memadai untuk kegiatan belajar mengajar.

Berkenaan dengan hal tersebut, kami mengajukan Permohonan Bantuan Ruang Kelas
Baru 2019 dengan usulan data pendukung sebagai berikut :

1. Surat Rekomendasi
2. Usulan Proposal
3. Surat Ijin Operasional
4. Surat Keterangan Domisili
5. Susunan Pengurus Lembaga Pendidikan
6. Susunan Panitia Pembangunan
7. Foto Copy SK Kemenkuham Yayasan / Lembaga
8. Foto Copy Akta Notaris
9. Foto Copy Rekening Lembaga
10. Denah tempat pembangunan Ruang Kelas Baru

Besar harapan kami dapat terealisir sesuai dengan kebutuhan yang tertera di
proposal.
Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian, tindak lanjut dan
kerjasamanya kami haturkan terima kasih.

Pati, 01 Mei 2019


Kepala Sekolah
SMK Arridlo Dukuhseti

Muhammad Izzaussalam, S.Kom


YAYASAN PENDIDIKAN MIFTAHUL HUDA
Nomor : AHU-5257.AH.01.04. Tahun 2011
SMK PELAYARAN TAYU
Alamat : Jalan Tayu-Dukuhseti Km.2 , Telepon (0295) 4590478 Kode Pos 59155
Website : smkpelayarantayu.web.id ,E-Mail : smk_pelayarantayu@yahoo.com

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Tujuan Pendidikan Nasional adalah mencerdaskan kehidupan bangsa dan mengembangkan
manusia seutuhnya, yakni manusia yang beriman, berilmu dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
dan berbudi pekerti serta memiliki pengetahuan dan keterampilan, sehat jasmani dan rohani,
berkepribadian yang mantap dan mandiri serta bertanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan.
Untuk membentuk manusia Indonesia yang diharapkan, diperlukan berbagai upaya cara dan
kegiatan yang mampu mengoptimalkan sumber daya manusia yang memiliki sarana dan prasarana yang
memadai . Sekolah tempat pendidikan dan peserta didik untuk berkreasi harus ditata sedemikian rupa
sehingga suasana bisa memotivasi untuk belajar.
Berhubung dengan hal itu Pemerintah dalam hal ini Kementerian Pendidikan Nasional
(Kemdiknas) memberikan subsidi bagi peningkatan mutu sekolah. Subsidi ini diberikan dalam bentuk
menggunakan mekanisme partisipasi masyarakat dalam bentuk Block Grant disediakan baik oleh
pemerintah, sekolah serta masyarakat luas.
Salah satu kebijakan SMK Arridlo Dukuhseti untuk meningkatkan mutu pendidikan sekolah
dengan menambah lokal untuk belajar siswa agar tidak lagi menggunakan ruang guru atau ruang kantor
sebagai ruang KBM siswa, yang memadai secara efektif ikut memperhatikan kebutuhan-kebutuhan
masyarakat luas.
Didorong oleh kondisi dan sarana prasarana yang saat ini relatif masih kurang, maka SMK
Arridlo Dukuhseti dengan dukungan dari pengurus yayasan dan dewan guru, orang tua serta tokoh
masyarakat berencana melaksanakan penambahan Ruang Kelas Baru, sebagai sarana untuk menunjang
peningkatan pelayanan dalam Kegiatan Belajar Mengajar

B. Nama Program Kegiatan


Program ini bernama: Pembangunan Bantuan Ruang Kelas Baru (RKB) SMK Arridlo Dukuhseti
C. Dasar Program

1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional

2. Undang – undang Nomor 22 Tahun 1989 Tentang Pemerintah Daerah


3. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Daerah
dengan Pemerintah Pusat

4. YAYASAN PENDIDIKAN MIFTAHUL HUDA


5. Nomor : AHU-5257.AH.01.04. Tahun 2011
6. SMK PELAYARAN TAYU
7. Alamat : Jalan Tayu-Dukuhseti Km.2 , Telepon (0295) 4590478 Kode Pos 59155
8. Website : smkpelayarantayu.web.id ,E-Mail : smk_pelayarantayu@yahoo.com
9.

1. Maksud
Maksud pembuatan proposal adalah untuk memperoleh dana guna untuk Pembangunan Ruang Kelas
Baru SMK Arridlo Dukuhseti.
2. Tujuan
a. Memperlancar proses belajar mengajar
b. Mengupayakan terciptanya ketenangan dan kenyamanan dalam proses belajar mengajar
c. Meningkatkan pelayanan terhadap peserta didik
d. Mengoptimalkan fasilitas yang telah ada
e. Ikut mewujudkan cita-cita pendidikan nasional
f. Ikut aktif dalam mewujudkan pembangunan nasional

D. Rencana Pembangunan Bantuan Ruang Kelas Baru 2019


1. Lokasi : SMK Arridlo Dukuhseti
2. Alamat : Jl. Tayu – Puncel Km 06 Ngagel Dukuhseti Pati 59158. Telpn.
                          085290637466
3. Rencana Unit Pelaksanaan :
 Pembangunan Ruang Kelas Baru (PRKB)

E. Sumber Dana
a. Bantuan Pemerintah
Program ini dilakukan untuk meningkatkan daya kreatifitas dan keterampilan siswa dengan
pembangunan sarana prasarana Ruang Kelas Baru sehingga proyek ini membutuhkan dana yang
sangat cukup besar, oleh karena itu bantuan dari pemerintah sangat kami harapkan.
b. Kas Sekolah

F. Penanggung Jawab Program


Penanggung jawab kegiatan pembangunan ruang kelas baru SMK Arridlo Dukuhseti adalah kepala
sekolah dengan membentuk panitia. Adapun daftar kepanitiaan terlampir.
G. Hasil Yang Diharapkan
Hasil yang diharapkan dari bantuan pengadaan sarana ruang belajar SMK Arridlo Dukuhseti dan
melengkapi kekurangan sarana prasarana yang sudah ada, sehingga proses pembelajaran di SMK Arridlo
Dukuhseti dapat mengikuti perkembangan dunia global serta untuk lebih mencerdaskan kehidupan
bangsa.

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

BAB II
PROFIL SEKOLAH
PROFIL
SMK ARRIDLO DUKUHSETI PATI
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Nama Sekolah : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Arridlo Dukuhseti


SK Pendirian : 421.3/9384/2012
Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen
Program Keahlian : Bisnis dan Manajemen
Kompetensi Keahlian : Akuntansi dan Keuangan Lembaga
Alamat : Jalan Tayu – Puncel Km 06 Ngagel Kec. Dukuhseti Kab.   Pati   (Kode
Pos : 59158)
Telepon : (0295) 454365/ 085290637466
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id
Nama Yayasan : Yayasan Perguruan Islam Arridlo (YPIA)
Nama Ponpes : Pon.Pes Al - Hidayah

1. Visi SMK Arridlo Dukuhseti


Lulusan program keahlian Akuntansi memiliki potensi dan berprestasi yang dilandasi iman dan taqwa
sehingga mampu berkompetensi dalam bekerja baik di tingkat lokal maupun Nasional
2. Misi SMK Arridlo Dukuhseti
a. Penerapan Manajemen yang efektif dan Efisien
b. Peningkatan SDM yang kompeten dan berdaya saing tinggi
c. Penerapan pembelajaran bertaraf Nasional
d. Penyediaan fasilitas sesuai standar minimal Nasional
e. Peningkatan hubungan kerjasama dengan institusi lokal
3. Tujuan
1. Menghasilkan lulusan program studi Akuntansi yang profesional dan
berintegritas tinggi, peduli pada kepentingan masyarakat, berorientasi global dan tanggap terhadap
kemajuan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni budaya (IPTEKS)
2. Menyelenggarakan pendidikan dalam bidang Akuntansi yang sehat
berlandaskan kata kelola yang baik dan transparan
3. Mengembangkan sumber daya manusia profesional yang memiliki rasa
kebanggaan sebagai bagian dari program studi Akuntansi

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

4. Perkembangan Siswa dan Guru dan Guru

Tahun Ajaran (Jumlah)


No Nama
2016/2017 2017/2018 2018/2019
1 Jumlah Guru 13 14 20
dan Staf
2 Jumlah Siswa 52 63 87
3 Jumlah 30 35 38
Pendaftar
4 Jumlah 25 28 30
diterima

5. Jumlah Guru dan Karyawan


Guru Tetap : 5 orang
Guru Tidak Tetap : 17 orang
BK : 1 orang
Staf TU : 2 orang
Penjaga : 1 orang

6. Jumlah Ruang
No Ruang Jumlah Keterangan
1 Kelas 2 Baik
2 Kepala 1 Baik
3 Tata Usaha 1 Baik
4 Guru 1 Baik
5 Perpustakaan 1 Kurang
6 Osis 1 Baik

Pati, 01 Mei 2019


Kepala Sekolah
SMK Arridlo Dukuhseti

Muhammad Izzaussalam, S.Kom

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

BAB III
ANALISIS POTENSI DAN TANTANGAN

A. ANALISIS SWOT
Dalam Program Peningkatan Mutu Pendidikan SMK Arridlo dukuhseti ini kami juga melakukan
analisa yang berdasarkan analisis SWOT

1. Strengh/Kekuatan :
a. Adanya Yayasan yang selalu siap mendukung
b. Adanya Kepala Sekolah dan Dewan Guru serta Staf yang selalu proaktif dan berwawasan maju
c. Adanya siswa yang mendaftar sebanyak 120 pendaftar

2. Weakness/Kelemahan :
a. SMK Arridlo Dukuhseti terletak di Desa Ngagel Kecamatan Dukuhseti yang mana hal ini
terhitung terpencil dan jauh dari perkotaan sekitar + 30 kilometer dari pusat kota Pati
b. Masih kurangnya ruang belajar dan fasilitas dalam proses belajar mengajar.

3. Oppurtunity/Peluang :
a. SMK Arridlo Dukuhseti berada dalam lingkungan pondok pesantren yang bisa diharapkan dapat
menyerap banyak murid dan juga sangat memungkinkan terjadinya sinergi saling mendukung
dan kerjasama dalam peningkatan mutu pendidikan baik secara mental maupun spiritual
b. Dengan semakin maju dan teknologi komputer di negara kita, maka masyarakat perlu dan
membutuhkan tenaga Akuntansi yang professional

4. Treath/Hambatan :
Adanya ruang belajar dan fasilitas yang masih kurang memadai dan berkwalitas

5. Kesimpulan
Masih sangat membutuhkan ruang belajar yang berkwalitas agar peningkatan mutu pendidikan SMK
Arridlo Dukuhseti dapat diwujudkan dan terus mengalami peningkatan.

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

B. Identifikasi Fungsi – fungsi Sasaran


1. Sasaran ke 1: Pengembangan model pembelajaran yang inovatif terhadap mata pelajaran yang di
UN kan.

No Fungsi Faktor Internal Faktor Eksternal

Peningkatan mutu guru melalui: a.Mengajar diberbagai tempat


 Program pelatihan peningkatan b.Tuntutan terhadap tempat
kopentensi guru pendidikan semakin tinggi
 Penguasaan analisis butir soal
1 Ketenagaan
 Kelengkapan administrasi guru
 Kemampuan menggunakan media
pembelajaran

.
2. Sasaran ke 2: Peningkatan kompetensi guru terhadap pemahaman program life skil.

No Fungsi Faktor Internal


Faktor Eksternal
a. Pemahaman kurikulum
a. Meningkatkan kwalitas guru mata
mengacu pada life skil
pelajaran terhadap kurikulum yang
b. Perubahan kurikulum
teritegrasi program life skil
Program menuntut kondisi guru yang
2 b. Meningkatkan kemampuan
Life Skil semakin professional
pembuatan silabus life skil oleh
c. Peran serta Pemerintah dan
guru mata pelajaran
instansi terkait lainya dalam
mengacu mutu pendidikan

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

3. Sasaran ke 3 : Peningkatan Program Pembelajaran

No Fungsi Faktor Internal Faktor Eksternal

3 Fungsi b. Meningkatkan program a. Lebih meningkatkan


Pendukung pembelajaran peralatan lagi kemampuan siswa
PBM : peraktek melalui dalam berbahasa
Kesiswaan pengembangan metode dengan belajar secara
pembelajaran bidang studi insentif
peralatan praktek. mempergunakan lab
bahasa

b. Banyaknya minat siswa


khususnya maupun
keinginan orang
tua/masyarakay yang
ingin menyekolahkan
anaknya ke SMK
Arridlo

C. Alternatif Langkah-langkah Pemecahan Masalah


Terobosan-terobosan konstruktif perlu dilakukan untuk mengubah kekurangan yang dimiliki
menjadi sebuah peluang. Dalam hal ini SMK Arridlo Dukuhseti mengupayakan hal-hal sebagai berikut:
1. Peningkatan mutu dengan mengadakan pelatihan ketenagaan kepada Guru dan karyawan
ketatausahaan dan keuangan,meliputi pengadaan kegiatan workshop,tentang penyusunan silabus,
lokakarya, in hause training dan pelatihan lainnya.
2. Menyempurnakan system perekrutan guru melalui pembentukan Human Resource Departemen
(HRD).
3. Mengadakan dan menyempurnakan system penerimaan siswa baru
4. Memperbesar anggaran pendidikan melalui musyawarah dewan sekolah dan subsidi pemerintah
guna melengkapi sarana penunjang proses belajar dan pelatihan life skill.

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

5. Kemampuan siswa dalam menghadapi dunia kerja setelah tamat SMK harus dibekali dengan
penguasaan keterampilan yang berkaitan dengan Peralatan praktek.
6. Melengkapi sarana dan prasarana laboratorium dengan mengadakan peralatan praktek laboratorium
computer yang masih kurang,mengganti alat yang rusak.
7. Bantuan yang didapat dari pemerintah harus benar-benar dimanfaatkan secara oftimal disesuaikan
dengan rencana program sekolah.
8. Masyarakat maupun organisasi terkait lebih diberdayakan dalam rangka kepentingan pendidikan
salah satunya sebagai penghimpun dana dalam menunjang KBM.
SMK ARRIDLO DUKUHSETI
NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

BAB IV
RENCANA KEGIATAN
PEMBANGUNAN RUANG KELAS BARU
SMK ARRIDLO DUKUHSETI

A. Analisis Kondisi Sarana dan Prasarana SMK Arridlo Dukuhseti


Jumlah murid yang semakin banyak dan tuntutan agar proses pelaksanaan pembelajaran berjalan
sesuai tujuan pendidikan mengharuskan pihak sekolah dengan segenap stakeholder menyediakan sarana
dan prasarana khususnya ruang untuk menunjang proses belajar mengajar. Berikut di sajikan kondisi
nyata SMK Arridlo Dukuhseti dalam bidang sarana dan prasarana dan kesiapan untuk mencapainya.

Kriteria Tingkat
Komponen/
NO Kesiapan Kondisi Nyata Kesiapan Faktor
Fungsi dan faktor
(Kondisi Ideal) Siap Tidak
1. Internal :
a. Kepala Sekolah 100% mendukung 100% mendukung V
b. Ketenagaan 100% mendukung 100% mendukung V
Kriteria Tingkat
Komponen/
NO Kesiapan Kondisi Nyata Kesiapan Faktor
Fungsi dan faktor
Siap Tidak
(Kondisi Ideal)
c. Dana 100 % tersedia 100 % tersedia V
d. Sarana Pe- 100 % Terdapat 60 % Tersedia
V
ngembangan TI sarana TI saranaTI
100 % Semua
e. Sarana Gedung
ruang tersedia 50 % Tersedia V
Sekolah
dengan baik
2. Eksternal
100 %
a. Lingkungan 100 % mendukung V
mendukung
100 %
b. Komite Sekolah 100 % mendukung V
mendukung
c. Transportasi 100 % tersedia 100 % tersedia V

Dengan kondisi diatas, ada I’tikad dari SMK Arridlo Dukuhseti untuk melakukan pembangunan ruang
kelas baru, namun masih terkendala dalam hal dana.

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

BAB V
RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)

Jumlah total anggaran dalam rencana program ini adalah: Rp. 325.000.000 (Tiga Ratus Dua Puluh Lima
Juta Rupiah). Uraian rencana anggaran pembangunan ruang kelas baru SMK Arridlo Dukuhseti Pati
terlampir
RINCIAN ANGGARAN BIAYA (RAB)
PEMBANGUNAN RKB SMK ARRIDLO NGAGEL DUKUHSETI PATI

VOLUM HARGA JUMLAH


NO JENIS PEKERJAAN SATUAN
E SATUAN (Rp) HARGA (Rp)
I PEK. PERSIAPAN PONDASI
1 Pek. Pembersihan Lahan M² 144 20,000 2,880,000
2 Pek. Galian Pondasi M³ 48 60,000 2,880,000
3 Pek. Pemasangan Bouplank M 76 75,000 5,700,000
4 Pek. Pemasangan Batu Kali M³ 34 450,000 15,300,000
5 Pek. Pengurukan Pondasi M³ 34 60,000 2,040,000
Sub. Total Pekerjaan I 28,800,000
II PEK. PASANG DINDING
1 Pek. Pemas. Batu Bata 1 : 5 M² 224.4 70,000 15,708,000
2 Pek. Plesteran M² 448.4 60,000 26,904,000
3 Pek. Acian Dinding M² 448.4 20,000 8,968,000
Sub. Total Pekerjaan II 51,580,000
III PEKERJAAN BETON
1 Kolom Praktis 12/12 M³ 1.5 2,700,000 4,050,000
2 Kolom 20/25 M³ 7.8 2,700,000 21,060,000
3 Ring Balik 15/20 M³ 1.8 2,350,000 4,230,000
4 Slot M³ 2.8 3,300,000 6,440,000
5 Liesplang Beton M³ 0.54 3,300,000 1,242,000
6 Topi Beton Diatas kusen M³ 0.54 4,300,000 2,322,000
7 Cakar Ayam M³ 6 3,850,750 23,104,500
8 Balok Induk M³ 3.6 3,300,000 11,880,000
Sub. Total Pekerjaan III 74,328,500
IV PEK. PASANG LANTAI
1 Pek. Urugan Pasir M² 144 55,000 7,920,000
2 Pek. Pemas. Keramik 30x30 M² 144 90,000 12,960,000
3 Pek. Keramik Dinding M² 18 90,000 1,620,000
Sub. Total Pekerjaan IV 22,500,000
V PEK. KUSEN PINTU DAN JENDELA
1 Pek. Kusen Pintu Bh 2 1,550,000 3,100,000
2 Pek. Kusen Jendela Bh 8 1,150,000 9,200,000
Sub. Total Pekerjaan V 12,300,000
VI PEK. PAS. DAUN PINTU DAN JENDELA
1 Pek. Pemasangan Pintu Bh 2 550,000 1,100,000
2 Pek. Pemasangan Jendela Bh 16 250,000 4,000,000
Sub. Total Pekerjaan VI 5,100,000

VII PEKERJAAN ATAP


1 Rangka kuda-kuda kayu 8/11 M³ 2 3,500,000 7,000,000
2 Rangka kaso 5/7 & ring 2/3 M² 172.8 57,000 9,849,600
3 Genteng Plentong M² 172.8 60,000 10,368,000
4 Kait angin 5/10 M³ 2.8 2,450,000 6,860,000
5 Pasang besi kaitan baut diatas Kg 30 45,000 1,350,000
Sub. Total Pekerjaan VII 35,427,600
VII
PEKERJAAN FINISHING
I
1 Pek. Pengacian M² 448.4 60,000 26,904,000
2 Pek. Pengecetan M² 580 70,000 40,600,000
Sub. Total Pekerjaan VIII 67,504,000
X PENGADAAN MEBELER
1. Mebeler 27,459,900
TOTAL PEKERJAAN 325,000,000

Pati, 01 Mei 2019


KEPALA
SMK ARRIDLO DUKUHSETI

Muhammad Izzaussalam, S.kom


SMK ARRIDLO DUKUHSETI
NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

BAB VI
PENUTUP

Keberhasilan pendidik akan terwujud jika didukung oleh factor-faktor penunjang Proses Belajar Mengajar,
Adanya kelemahan dari salah satu factor akan mempengaruhi optimalisasi keberhasilan pendidikan. Untuk
hal tersebut maka harus tersedinya sarana prasarana yang memadai, agar mutu/kualitas pendidikan dapat
ditingkatkan. Untuk itu kami berupaya membuat proposal ini dengan harapan mudah-mudahan pemerintah
melalui Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia dapat memberikan bantuan dalam rangka
peningkatan mutu/kualitas pendidikan disekolah kami.

Pati, 01 Mei 2019


KEPALA
SMK ARRIDLO DUKUHSETI

Muhammad Izzaussalam, S.kom


SMK ARRIDLO DUKUHSETI
NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN ( SMK )
ARRIDLO DUKUHSETI
Nomor : A2/SK/SMK.AR/V/2019/0011

T E N T A NG
PEMBENTUKAN TIM PEMBANGUNAN RKB

KEPALA SMK ARRIDLO DUKUHSETI

Menimbang : Bahwa dalam rangka persiapan dan pelaksanaan program pembangunan RKB, perlu
dibentuk Tim Pembangunan RKB;

Mengingat :
1. Undang-undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional ;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 29 Tahun 1990 tentang Pendidikan Menengah;
3. Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor : 0490/U/1992 tentang
Sekolah Menengah Kejuruan ;
4. Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor : 01/U/2002 tentang pelaksanaan
Akuntabilitas Kinerja dilingkungan Departemen Pendidikan Nasional ;
5. Surat Edaran Direktur Jenderal Dikdasmen nomor 4380/C.C3/KU/2002, hal
Pengelolaan dana Subsidi dan sejenisnya.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

PERTAMA : Pembentukan Tim Pembangunan RKB SMK Arridlo Dukuhseti, seperti nama-nama
terlampir.
KEDUA : Tugas dan tanggung jawab Tim Pembangunan RKB seperti tertuang dalam Panduan
Pelaksanaan antara lain sebagai berikut :

a. Membantu sekolah membuat program kerja dan jadwal pelaksanaan pekerjaan;


b. Membantu sekolah membentuk Tim Pelaksana Pembangunan RKB;
c. Memeriksa dan membuat laporan kemajuan pekerjaan terhadap hasil pelaksanaan
pekerjaan pembangunan RKB yang dilakukan oleh Tim Pelaksana;
d. Memantau dan membuat laporan harian, mingguan dan bulanan pelaksanaan
pekerjaan bersama Tim Perencana dan Pengawas;
e. Membantu membuat pembukuan penggunaan dana pembangunan RKB;
f. Melakukan pengawasan bersama Tim Perencana dan Pengawas terhadap kualitas
pekerjaan Tim Pelaksana Pembangunan RKB;
g. Membuat foto perkembangan fisik pekerjaan Pembangunan RKB yang menunjukkan
kondisi pekerjaan (0%), pekerjaan pada prestasi (30%) dan pekerjaan pada prestasi
(100%).

KETIGA : Biaya pelaksanaan tugas dimaksud dalam diktum kedua akan di bebankan pada dana
bantuan Program Pembangunan RKB.
KEEMPAT :   Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan akan diperbaiki
sebagaimana mestinya jika dikemudian hari terdapat kekeliruan.

Ditetapkan di : Pati
Pada tanggal : Pati, 01 Mei 2019

Kepala Sekolah
SMK Arridlo Dukuhseti

Muhammad Izzaussalam, S.Kom


Tembusan :
1. Sekda provinsi Jawa Tengah
2. Kepala kantor wilayah kementerian agama prop. Jawa tengah
3. Kepala kantor kabupaten kementerian kab. pati

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

Lampiran : Surat Keputusan Kepala SMK Arridlo Dukuhseti


Nomor : A2/SK/SMK.AR/V/2019/0011
Tanggal : 01 Mei 2019

Tim Pembangunan RKB SMK Arridlo


Ngagel Dukuhseti Pati

NO NAMA UNSUR JABATAN DALAM TIM


1 Muhammad Izzaussalam, S.Kom Kepala Sekolah Penanggung Jawab
2 Hamzawi, SH Komite sekolah Ketua Tim
3 Sukmo Hadi Mulyo, SPd.I Bendahara Sekolah Pengelola Keuangan
4 Khoirul Amin, S.Pd.I sekolah/Guru Sekretaris
5 Moh. Rikza Lutfi Ansori, S.Pd Sekolah Anggota
6 Suwardi Masyarakat Anggota

Ditetapkan di : Pati
Pada tanggal : 01 Mei 2019
Kepala Sekolah
SMK Arridlo Dukuhseti

Muhammad Izzaussalam, S.Kom

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

Tim Pembangunan RKB Kelas SMK Arridlo Dukuhseti


Ngagel Dukuhseti Pati

NO NAMA UNSUR JABATAN DALAM TIM


1 Muhammad Izzausalam, S.Kom Kepala Sekolah Penanggung Jawab

2 Hamzawi, SH Komite sekolah Ketua Tim

3 Sukmo Hadi Mulyo, SPd.I Bendahara Sekolah Pengelola Keuangan


4 Khoirul Amin Sekolah/Guru Sekretaris
5 Moh. Rikza Lutfi Ansori sekolah/Guru Anggota
6 Siswanto Masyarakat Anggota
Ditetapkan di : Pati
Pada tanggal : 1 Mei 2019

Kepala Sekolah
SMK Arridlo Dukuhseti

Muhammad Izzaussalam, S.Kom

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

SUSUNAN PENGURUS
SMK ARRIDLO DUKUHSETI
NGAGEL DUKUHSETI PATI

1. Kepala Sekolah : Muhammad Izzaussalam, S.Kom


2. Waka Kurikulum : Catur Nita Oktavia, S.Pd
3. Waka Kesiswaan : Del Anggina Siregar, SE
4. Waka Sarpras : Agus Kurniawan
5. Waka Humas/Hubin : Moh. Rikza Lutfi Ansori, S.Pd
6. BK : Ahmad Subhan
7. Ka. TU : Khoirul Amin, S.Pd.I
8. Staff TU : Adi Saputra
9. Bendahara : Eka Nova Agustina, SE
10. Tukang Kebun : Sholikun
11. Satpam : Solaiman
12. Ceaning Service : Anggun Aprilia
13. Wali Kelas X AK : Catur Nita Oktavia, S.Pd
14. Wali Kelas XI AK : Moh. Rikza Lutfi Ansori, S.Pd
15. Wali Kelas XII AK : Del Anggina Siregar, SE

Ditetapkan di : Pati
Pada tanggal : 1 Mei 2019
Kepala Sekolah
SMK Arridlo Dukuhseti

Muhammad Izzaussalam, S.Kom


LAMPIRAN

SMK ARRIDLO DUKUHSETI


NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

FOTO LOKASI
SMK ARRIDLO
SMK ARRIDLO DUKUHSETI
NGAGEL – DUKUHSETI – PATI
JL. RAYA TAYU – PUNCEL KM. 06 Telp. 085290637466, Kode Pos 59158,
Email : esemkaarridlo@yahoo.co.id

NOMOR REKENING
NAMA BANK : BANK PEMBANGUNAN DAERAH (BPD)

CABANG : UNIT TAYU

NO. REKENING : 3-139-05240-3

NAMA : SMK ARRIDLO

ALAMAT : NGAGEL RT 02 RW I DUKUHSETI PATI

SALINAN FOTO COPY REKENING TERLAMPIR

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN
BAB II PROFIL SEKOLAH

BAB III ANALISIS POTENSI DAN TANTANGAN

BAB IV RENCANA PEMBANGUNAN RKB

BAB V RENCANA ANGGARAN BIAYA

BAB VI PENUTUP

LAMPIRAN

1. Nomor Rekening Sekolah

2. Foto-Foto Kegiatan

3. Gambar Proyeksi Gedung

4. Surat Keputusan Panitia Pembangunan

5. Akta Notaris Yayasan

6. Akta Wakaf Tanah

Anda mungkin juga menyukai