Anda di halaman 1dari 2

Refleksi RPP Siklus I

Dari hasil observasi atau pengamatan yang dilakukan oleh guru sebagai
peneliti dalam perbaikan pembelajaran dengan menggunakan alat peraga manik-
manik pada materi penjumlahan dan pengurangan bilangan bulat pada siklus I.
Adapun kelemahan dan kelebihan yaitu sebagai berikut:
A. Kelebihan
1. Guru sebagai peneliti sudah menggunakan alat peraga yang bisa
meningkatkan aktivitas siswa dan membuat siswa tertarik dengan materi
yang diajarkan
2. Guru sebagai peneliti sudah merumuskan tujuan dalam pencapaian
kompetesi dasar dan indikator.
B. Kelemahan
1. Guru sebagai peneliti masih merasa belum optimal atau merasa kaku dalam
menerapkan alat peraga manik-manik.
Refleksi RPP Siklus II

Dari hasil observasi atau pengamatan yang dilakukan oleh guru sebagai peneliti
dalam perbaikan pembelajaran dengan menggunakan alat peraga manic-manik pada
siklus II yaitu sebagai berikut :
a. Guru sebagai peneliti sudah merumuskan tujuan pembelajaran yang
menggambarkan pencapaian kompetensi dasar dan indikator-indikator
pencapaian yang diharapkan
b. Untuk meningkatkan aktivitas siswa guru sebagai peneliti sudah mengatur
kelompok secara heterogen
c. Dalam proses pembelajaran guru sudah menunjukkan kemajuan

Anda mungkin juga menyukai