Anda di halaman 1dari 3

Jokas jerikho siregar ( 5182142007)

Jenis alat Nama alat Kegunaan


a. China Dinner plate Piring ceper besar yang dipergunakan untuk menyajikan
Ware hidangan utama. Berdiameter 26 cm
Soup plate Adalah piring cekung yang biasa dipergunakan untuk
makanan sehari-hari di Indonesia ataupun keperluan
prasmanan dan untuk menyajikan sup. diameter sup
plate adalah 22 cm
Dessert plate/ piring tanggung yang dipergunakan untuk menyajikan
salad plate. hidangan penutup, hidangan pembuka dan kadang-
kadang sebagai Alas untuk menyajikan hidangan
pembuka atau penutup. diameter dessert plate adalah 18
cm
Butter & bread dipergunakan untuk menyajikan roti dan mentega, pada
plate saat menata meja selalu diletakkan di samping kiri garpu
atau (dinner fork). diameter sekitar 15 cm
Fish plate piring untuk menyajikan hidangan ikan
Breakfast plate piring untuk hidangan makan pagi
Show plate piring ceper ukuran sedikit lebih besar dari pada dinner
plate diberi dekorasi yang bagus untuk Show
Soup cup mangkuk berbentuk cangkir dengan ukuran lebih besar
dan mempunyai pegangan di kanan kirinya untuk
menyajikan sup cair. diameter sekitar 10 cm
Tea cup Cangkir teh yang gunanya untuk menyajikan
teh,diameternya sekitar 7 cm
Coffee cup cangkir kopi yang gunanya untuk menyajikan kopi,
diameternya sekitar 6 cm
Demitase cup cangkir kecil dengan diameter 5 cm yang dipergunakan
untuk menyajikan kopi kental (demitasse coffee)Sehabis
makan malam.
Breakfast cup cangkir untuk menyajikan minuman kopi atau teh pada
waktu makan pagi di restoran
Egg dish dipergunakan untuk menyajikan telur rebus
Soup saucer tatakan soup Cup dengan diameter 14 cm.
Tatakan breakfast cup dengan diameter 14cm
Tea saucer tatakan tea cup dengan diameter 14 cm.
Coffe saucer Tatakan coffee cup dengan diameter 14 cm
Demitasse saucer Tatakan demitasse cup dengan diameter 11 cm
Breakfast saucer Tatakan breakfast cup dengan diameter 14cm
Tea pot poci untuk menyajikan teh panas, bentuknya agak bulat.
Coffee pot Poci untuk menyajikan kopi panas, bentuknya lurus
tinggi ke atas.
Milk jug poci kecil untuk menyajikan susu atau krim
Water jug poci kecil dengan tutup untuk menyajikan air putih
biasanya digunakan pada pelayanan room service.
Soup bowl mangkuk sup untuk menyajikan sup kental
Cereal bowl piring cekung seperti mangkuk untuk menyajikan bubur
maupun Sereal
Finger bowl mangkuk tempat untuk mencuci tangan yang diletakkan
diatas meja makan
Jokas jerikho siregar ( 5182142007)

Sugar bowl tempat untuk menempatkan gula yang berada di atas


meja makan
Supreme bowl tempat untuk menyajikan shrimp cocktail, ice cream di
dalam kamar
Butter bowl tempat mentega yang diletakkan di atas meja makan
b. Silverware Soup spoon sendok sup
Dinner spoon sendok makan besar, biasanya digunakan untuk
mengambil makanan sebagai pengganti serving Spoon
Dessert spoon sendok untuk menyantap hidangan penutup
Coffee or tea sendok kopi atau sendok teh
spoon
Demitasse spoon sendok untuk kopi atau selai
Ice cream spoon sendok es krim
Lon spoon sendok es teh atau kopi
Serving spoon sendok makan besar untuk menyajikan makanan,
memindahkan makanan ke piring tamu, biasanya
berpasangan dengan serving fork
Dinner fork garpu untuk menyantap hidangan utama
Dessert fork garpu untuk makan hidangan pembuka atau penutup
Oyster fork garpu untuk makan hidangan seafood
Fish fork Garpu untuk makan hidangan ikan. bagian tajam dari
pisau ini tumpul dan tebal dengan ujung yang runcing
Cake fork garpu untuk menyantap hidangan cake
Snail fork garpu untuk makan hidangan kerang
Fruit fork garpu untuk makan buah
Serving fork garpu besar untuk penyajian makanan
Steak fork garpu untuk menyantap hidangan steak
Dinner knife pisau untuk menyantap hidangan utama
Dessert knife pisau untuk menyantap hidangan pembuka atau penutup
Steak knife pisau untuk menyantap hidangan steak
Fish knife pisau untuk menyantap hidangan ikan
Butter knife pisau untuk mengoles mentega atau biasa disebut butter
spreader
Cheese knife pisau untuk memotong dan makan keju
Cake knife pisau panjang untuk memotong kue
Fruit knife pisau untuk memakan buah
c. Glassware Water Goblet Gelas untuk menyajikan air es
Red wine glass Gelas untuk menyajikan anggur merah
White wine glass Gelas untuk menyajikan anggur putih
Saucer Gelas untuk menyajikan sampanye atau es krim
champagne glass
Tulip champagne Gelas untuk menyajikan sampanye
glass
Cocktail glass Gelas untuk menyajikan koktil
Milk shake glass Gelas untuk menyajikan milk shake
Beer mug Gelas untuk menyajikan bir
Juice glass Gelas untuk menyajikan jus
High ball glass Gelas untuk menyajikansoft drink
Punch glass Gelas untuk menyajikan punch
Jokas jerikho siregar ( 5182142007)

Ice tea glass Gelas untuk menyajikan es teh


Shot glass Gelas untuk menyajikan mengukur
collin glass Gelas untuk menyajikan mixed drink

Anda mungkin juga menyukai