Anda di halaman 1dari 2

KERJAKAN

LEMBAR KERJA- 1 ( LK.1)

Mengidentifikasi cirri fisik ikan,udang,cumi-cumi,rumput laut,daging,telur dan susu yang ada di


lingkunganmu!

Jenis bahan Ciri-ciri fisik Huungannya


dengan budaya
setempat

bentuk warna rasa

Udang Melengkung padat Putih, abu abu , Manis Hubungannya


kehitaman adalah pada
masyarakat yg
mayoritas nelayan
dan tambak yg
membudidayakan
udang sudah
menjadi buaya
disana

Panjang dan Putih kemerah Manis Memiliki nilai


runcing merahan ekonomi untuk
Cumi cumi masyarakat sekitar

Kurus lurus Hijau atau putih Tawar Memiliki nilai


bercabang² ekonomi untuk
Rumput laut masyarakat

Cairan Putih susu Manis manis Adalah di


hambar Indonesia susu
Susu digunakan sebagai
minuman sebelum
berangkat sekolah
maupun sebelum
tidur bagi anak² ,
namun susu juga
dimanfaatkan
untuk orang
dewasa lewat
produk susu
khusus untuk
umur tertentu

Bulat lonjong Warna cangkang Hambar Hubungan telur


pich kecoklatan pada budaya
Telur setempat adalah
untuk ternak
ataupun masak
biasanya telur
lebih banyak di
ternak disekitar
masyarakat

Ungkapan perasaanmu;

Saya lebih banyak mengenal tentang ciri² fisik dan apa hubungannya dengan budaya setempat.
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

Jawab dengan singkat dan tepat!

1.apa yang kamu rasakan setelah mengetahui kandungan dan manfaat dari ikan,udang,cumi,rumput
laut,daging,telur dan susu?

● yang saya rasakan ialah langkah banyaknya manfaat yang diciptakan tuhan didunia dan rasa
ingin mengonsumsinya akan timbul dan membuat kita ingin semakin mengetahuinya.

2. bagaimana sebaikanya sikapmu pada tuhan yang telah menciptakan dan sikapmu terhadap tanah air?

● lebih mensyukuri , dan sikap saya kepada tanah air ialah lebih menghormati

3.tahukah kamukandungan gizi dan manfaat lain dari ikan,dan udang?

● udang , protein untuk pembentukan sel tubuh . Kandungan protein yang ada di dalam udang
termasuk rendah lemak
● Yodium untuk memproduksi hormon
● Kalsium untuk kesehatan gigi dan tulang
● Asam lemak omega 3 untuk kesehatan jantung
● Ikan , mengandung protein , vitamin , dan mineral yang dapat membantu menurunkan tekanan
darah, merupakan resiko penyakit jantung dan stroke . kandungan asam lemak omega 3 dalam
ikan sangat baik untuk kesehatan jantung

Anda mungkin juga menyukai