Anda di halaman 1dari 186

Yayasan

Al-akhrom
Kelas
II
semester I

Nama sekolah : SD Islam Riadhussholihin


Kelas/semester : II / 1 (satu)
Tema : Diriku yang beriman
Dewan Mu'alinin mua'alimat YRS Penyusun

Junaidi-Syam Desain grafis & ilustrasi

2019 Cetakan I

Yayasan Riadshussholihin Proyek

Ketua Yayasan Riadhussholihin Penanggungjawab


KOMPETENSI KURIKULUM 2013

Berbasis TEMA dan SUB TEMA

Kompetensi Inti :

1. Menerima dan menjalankan ajaran agama Islam.


2. Menanamkan dan menunjukkan perilaku Islami: siddiq, disiplin, amanah,
marhamah, ta’awun, dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, kawan,
guru dan lingkungan masyarakat.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara tadabbur, tafakkur, (mendengar,
melihat, membaca) dan bertanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Allah dan kegiatannya, serta benda-benda yang dijumpainya di
rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, cerdas, beriman dan
berakhlaqul karimah.
Pedoman alih aksara
Panduan alih aksara ini bertujuan untuk penyelarasan
baku (konsistensi). Alih aksara hijaiyah dengan Pedoman (glyph) untuk find and change
mempertimbangkan; 1)alih aksara hijaiyah kedalam
Rumi (Latin) secara tekstual, 2)penggabungan Harḟ faṫtaH katsroH dhoṁmaH faṫTaẏn katsrTaẏn dhoṁmaH dhoṁmaTaẏn
dengan alih aksara pembacaan dan makhroj
‫ ; ا‬alif َ‫ ; ا‬a ‫ ; ِا‬i ُ‫ ; ا‬u - - - -
hijaiyah. Kelebihan aksara seperti ini, lebih mudah
membayangkan huruf-huruf hijaiyah dibalik penulisan
latin. Misalnya; ‫ ; ب‬ba ‫ب‬
َ ; ba ‫ب‬
ِ ; bi ُ‫ ; ب‬bu ً‫ ; ب‬ban ٍ ; bin
‫ب‬ ْ‫ ; ب‬ḃ ٌ‫ ; ب‬bun

Keselarasan diperoleh dengan find and change ‫ ; ت‬ta َ‫ ; ت‬ta ‫ت‬


ِ ; ti ُ ; tu
‫ت‬ ً‫ ; ب‬tan ٍ ; tin
‫ت‬ ْ ;ṫ
‫ت‬ ٌ ; tun
‫ت‬
melalui software komputer. Huruf hijaiyah berharokat
dialih otomatis menjadi aksara Rumi: ‫ ; ث‬tsa َ ; tsa
‫ث‬ ‫ث‬
ِ ; tsi ُ ; tsu
‫ث‬ ً ; tsan
‫ث‬ ٍ ; tsin
‫ث‬ ْ ; ṫs
‫ث‬ ٌ ; tsun
‫ث‬

َ‫'( َع َّم يَتَ َسآ َءلُون‬aṁma yatasā aluẇn) | ‫ع َِن ٱلنَّبَإِ ْٱل َع ِظ ِيم‬
‫ ; ج‬jim ‫ ; َج‬ja ‫ ; ِج‬ji ‫ ; ُج‬ju ‫ ; ًج‬jan ‫ ; ٍج‬jin ْ‫ ; ج‬j ‫ ; ٌج‬jun
('aniṅnabā-iḷ 'adzhiẏm) | َ‫( ٱلَّ ِذى هُ ْم فِي ِه ُم ْختَلِفُون‬aḷladziẏ
Hum fiẏHi muḳhtalifuẇn) | َ‫( َك َّل َسيَ ْعلَ ُمون‬kaḷlā saya'
‫ ; ح‬ha ‫ ; َح‬ha ‫ ; ِح‬hi ‫ ; ُح‬hu ‫ ; ًح‬han ‫ ; ٍح‬hin ْ‫ ; ح‬ḣ ‫ ; ٌح‬hun
lamuẇn) | َ‫( ثُ َّم َك َّل َسيَ ْعلَ ُمون‬tsuṁma kaḷlā sāya' lamuẇn)
‫ ; خ‬kho ‫ ; َخ‬kho ‫ ; ِخ‬khi ‫ ; ُخ‬khu ‫ ; ًخ‬khon ‫ ; ٍخ‬khin ‫ ; ْخ‬ḳh ‫ ; ٌخ‬khun

‫ ; د‬dal َ‫ ; د‬da ‫ ; ِد‬di ‫ ; ُد‬du ‫ ; ًد‬dan ‫ ; ٍد‬din ‫ ; ْد‬ḍ ‫ ; ٍد‬dun

‫ ; ذ‬dzal ‫ ; َذ‬dza ‫ ; ِذ‬dzi ‫ ; ُذ‬dzu ‫ ; ًذ‬dzan ‫ ; ٍذ‬dzin ‫ ; ْذ‬ḍz ‫ ; ٌذ‬dzun

‫ ; ر‬ro ‫ ; َر‬ro ‫ ; ِر‬ri ‫ ; ُر‬ru ً‫ ; ر‬ron ‫ ; ٍر‬rin ْ‫ ; ر‬ṙ ‫ ; ٌر‬run

‫ ; ز‬zai ‫ ; َز‬za ‫ ; ِز‬zi ‫ ; ُز‬zu ‫ ; ًز‬zan ‫ ; ٍز‬zin ‫ ; ْز‬ż ‫ ; ٌز‬zun

‫ ; س‬sin ‫س‬
َ ; sa ‫س‬
ِ ; si ُ‫ ; س‬su ً‫ ; س‬san ‫س‬
ٍ ; sin ْ‫ ; س‬ṡ ‫ ; ًز‬sun

‫ ; ش‬syin ‫ش‬
َ ; sya ‫ش‬
ِ ; syi ُ‫ ; ش‬syu ً‫ ; ش‬syan ‫ش‬
ٍ ; syin ْ‫ ; ش‬ṡy ٌ‫ ; ش‬syun

‫;ص‬ ‫ص‬
َ ;
‫ص‬
ِ ; shi ُ‫ ; ص‬shu ً‫ ; ص‬shon ‫ص‬
ٍ ; shin ْ‫ ; ص‬ṡh ٌ‫ ; ص‬shun
shod sho
‫;ض‬ ‫ض‬
َ ;
‫ض‬
ِ ; dhi ُ‫ ; ض‬dhu ً‫ ; ض‬dhon ‫ض‬
ٍ ; dhin ْ‫ ; ض‬ḍh ‫ص‬
ٍ ; dhun
dhod dho

‫ ; ط‬tho ‫ ; َط‬tho ِ‫ ; ط‬thi ُ ; thu


‫ط‬ ‫ ; ًط‬thon ٍ‫ ; ط‬thin ‫ ; ْط‬ṫh ٌ ; thun
‫ط‬

‫; َظ‬ ٌ ; dzhun
‫ ; ظ‬dzho ِ‫ ; ظ‬dzhi ُ ; dzhu
‫ظ‬ ‫ ; ًظ‬zhon ٍ‫ ; ظ‬zhin ‫ ; ْظ‬żh ‫ظ‬
dzho

‫' ; َع‬ain ‫' ; َع‬a ‫' ; ِع‬i ‫' ; ُع‬u ً‫' ; ع‬an ‫' ; ٍع‬in ْ‫' ; ع‬ ‫' ; ٌع‬un

‫ ; غ‬ghoin ‫ ; َغ‬gho ‫ ; ِغ‬ghi ‫ ; ُغ‬ghu ‫ ; ًغ‬ghon ‫ ; ٍغ‬ghin ‫ ; ْغ‬ġh ‫ ; ٌغ‬ghun

‫ ; ف‬fa ‫ف‬
َ ; fa ِ‫ ; ف‬fi ُ‫ ; ف‬fu ً‫ ; ف‬fan ٍ ; fin
‫ف‬ ْ‫ ; ف‬ḟ ٌ‫ ; ف‬fun

‫ ; ق‬qof َ‫ ; ق‬qo ‫ ; ِق‬qi ‫ ; ُق‬qu ‫ ; ًق‬qon ‫ ; ٍق‬qin ‫ ; ْق‬q ٌ‫ ; ف‬qun

‫ ; ک‬kaf ‫ ; َك‬ka ِ‫ ; ك‬ki ُ ; ku


‫ك‬ ً ; kan
‫ك‬ ٍ‫ ; ك‬kin ْ‫ ; ك‬ḳ ٌ ; kun
‫ك‬

‫ ; ل‬lam ‫ ; َل‬la ‫ ; ِل‬li ‫ ; ُل‬lu ‫ ; ًل‬lan ‫ ; ٍل‬lin ‫ ; ْل‬ḷ ‫ ; ٌل‬lun

‫ ; م‬mim ‫ ; َم‬ma ‫ ; ِم‬mi ‫ ; ُم‬mu ‫ ; ًم‬man ‫ ; ٍم‬min ‫ ; ْم‬ṁ ‫ ; ٌم‬mun

‫ ; ن‬nun ‫ ; َن‬na ‫ ; ِن‬ni ُ‫ ; ن‬nu ً‫ ; ن‬nan ‫ ; ٍن‬nin ْ‫ ; ن‬ṅ ٌ‫ ; ن‬nun

‫ ; و‬wau ‫ ; َو‬wa ‫ ; ِو‬wi ُ‫ ; و‬wu ‫ ; ًو‬wan ‫ ; ٍو‬win ‫ ; ْو‬ẇ ٌ‫ ; و‬wun

‫ ; ه‬Ha ‫ ; َه‬Ha ‫ ; ِه‬Hi ُ‫ ; ه‬Hu ‫ ; ًه‬Han ‫ ; ٍه‬Hin ‫ ; ْه‬Ḣ ٌ‫ ; ه‬Hun

‫ ; ة‬Ta ‫ ; َة‬Ta ‫ ; ِة‬Ti ُ‫ ; ة‬Tu ‫ ; ًة‬Tan ‫ ; ٍة‬Tin ; T/H ‫ْة‬ ٌ‫ ; ة‬Tun

‫ ; ال‬lam َ‫ ; ال‬lā - - - - - -
alif
‫;ء‬
‫;أ‬a - - - - ‫;ء‬ḳ -
hamzah

‫ ; ي‬ya ‫ي‬
َ ; ya ِ‫ ; ي‬yi ُ‫ ; ي‬yu ً‫ ; ي‬yan ٍ‫ ; ي‬yin ْ‫ ; ي‬ẏ ٌ‫ ; ي‬yun
Kegiatan pendahuluan Yel-yel islami

Nyanyikan berurutan setiap dalam tiga (3) hari

Tepuk Rukun Iman Tepuk Islami

Tepuk rukun iman … prok 3x Tepuk rukun Islam … prok 3x


Allah … prok 3x syahadat … prok 3x
Malaikat … prok 3x sholat … prok 3x
Kitab … prok 3x dzakat … prok 3x
Rosul … prok 3x puasa … prok 3x
Hari akhir … prok 3x pergi haji … prok 3x
Qodho’ qodar… prok 3x … Insyaallah … prok 3x
na’am 3X āmīn

Tepuk Thoyyibah

Tepuk thoyyibah… prok 3x


Takbir … prok 3x …
Allahuakbar … prok 3x
Tasbih … prok 3x
Subhanallah… prok 3x
Tahmid … prok 2x
Alhamdulillah
Salam sapa Kegiatan pendahuluan

Guru dan murid datang tepat waktu. Mengucapkan salam


dengan ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas.

(guru) ‫ر َكا ُته‬


َ ‫َو َب‬ ‫ اَلس ََّل ُم َع َل ْي ُك ْم َو َرحْ َم ُةالل ِه‬aṡsalāmu'alẏkum wa roḣmatuḶlāhi wa
barokātuh

(murid) ‫ر َكا ُت ُه‬


َ ‫َو َب‬ ‫ َو َع َل ْي ُك ُم الس ََّل ْم َو َرحْ َم ُةالل ِه‬wa ’alaẏkuṁmuṡsalām wa roḣmatuḶlāhi
wa barokātuh

Guru menanyakan kabar murid


Pagi

(guru) ْ‫ص َبا ُح ال ُّنور‬ َ ‫ َبا ُح ْا‬bāhuḶkhoẏr (murid)


َ shobāhuṅnẇr | ‫لخيْر‬
(guru) good morning my lovely students | good morning my
dear teacher (murid)
Siang

(guru) ‫س ِع ْي ٌد‬
َ ُ ‫ َن َها ُر‬nahāruka sa’īd | ‫ك‬
‫ك‬ َ ‫ َس ِع ْي ٌد ُم َب‬sa’iẏdun mubārok (murid)
ٌ ‫ار‬
(guru) Good day my lovely students | good day my dear
teacher (murid)
Sore

(guru) ‫ال ُّن ْور‬ َ ‫ َم َسا ُء ْا‬masā-uḶkhoẏr (murid)


‫ َم َسا ُء‬masā-uṅnuẇr | ‫لخيْر‬
(guru) good afternoon my lovely students | good afternoon my
dear teacher (murid)

Kegiatan pendahuluan Tata tertib

Menertibkan dan memeriksa kebersihan kelas dan kerapian berpakaian. Posisi


dan tempat duduk siswa disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
Kegiatan pendahuluan Do'a

Meminta salah satu murid untuk menyiapkan kelas


dan memimpin do’a
Do'a sebelum belajar.

‫َربـَّنَا ِزْدنَا ِع ْل ًما‬ Muroja’ah ayat

‫َو ْارُزقـْنَا فـَْه ًما‬ Aḋdhuhā sampai Aṅnās

‫الصالِ ِحْين‬
َّ ‫اج َع ْلنَا ِم ْن ِعبَ ِاد َك‬
ْ ‫َو‬ tempo waktu (‫)أسبوعيا‬

Hari suroh

Senin ‫ألعلق‬ ‫أإلنشراح ألتين‬ ‫ألضحى‬


Selasa ‫ألزلزلة ألعاديات‬ ‫ألبينة‬ ‫ألقدر‬
Rabu ‫ألتكاثر ألعصر ألهمزة‬ ‫ألقارعة‬
Kamis ‫ألفيل ألقريش ألماعون ألكوثر ألكافرون‬
Jum’ah ‫ألناس‬ ‫ألنصر أللهب أإلخالص ألفلق‬

Kegiatan pendahuluan Penyelarasan materi

Memeriksa kehadiran siswa. Melaksanakan apersepsi (mengajukan pertanyaan-


pertanyaan mengenai pengetahuan sebelumnya dikaitkan dengan materi yang akan
dipelajari). Guru menyampaikan tujuan pembelajaran.
TEMA Hablumminannas

Sub Tema Dalam keluarga

Kompetensi Dasar 1. Mengidentifikasi hubungan antara simbol dan sila-sila


Pancasila dalam lambang negara Garuda Pancasila.

01
2. Menjelaskan hubungan gambar pada lambang negara
dengan sila-sila Pancasila.

Isilah data kehadiran belajarmu 9


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PKN
Literasi dan komunikasi
Ayo ketahui

Lambang negara Republik Indonesia

Burung garuda adalah lambang negara Republik Indonesia. 10

Pkn
Ayo membaca
Literasi dan komunikasi

Dasar negara republik Indonesia

Pancasila
1. Ketuhanan Yang Maha Esa
2. Kemanusiaan yang adil dan beradab
3. Persatuan Indonesia
4. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/ perwakilan
5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

Literasi dan komunikasi


Ayo mengamati

Simbol lima sila Pancasila

11

Pkn
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Lambang negara Republik Indonesia


Tunjukkan dengan garis, tiap simbol yang mewakili sila-sila pada Pancasila. Tuliskan
bunyi sila dari pancasila tersebut ke dalam kotak yang tersedia.

1
2
3
4

12

Pkn
Literasi dan komunikasi
Ayo mengamati

Gambar di bawah ini menunjukkan sila keberapa? Hubungkan dengan garis kepada
simbol sila Pancasila.

Allah menciptakan manusia agar menyembah Nya semata-mata. Manusia harus


berterimakasih pada Allah Sang Maha Pencipta. Dia Allah Yang Maha Esa.

13

Pkn
Ayo buktikan
komunikasi

No PERNYATAANKU ya tidak

1 Apakah kamu pernah puasa bersama keluarga di rumah?

2 Apakah kamu pernah sholat tanpa disuruh orang tuamu?

3 Apakah kamu marah disuruh sholat oleh orang tuamu?

4 Apakah kamu gembira melaksanakan amal ibadah?

5 Apakah kamu berdoa kepada Allah dengan sungguh-sungguh?

Ayo membaca
Literasi dan komunikasi

Bacalah teks berikut


Orang mukmin percaya kepada malaikat. Para malaikat menyukai orang yang
menjaga kebersihan tubuh dan lingkungannya. Malaikat menyukai segala yang indah
dan harum-haruman. Mandi kemudian berwudhu, memakai baju bersih dan rapi dan
berkata lemah lembut di dalam rumah adalah keindahan. Sedangkan setan menyukai
yang busuk-busuk. Setan berkawan dengan orang yang tidak menggunting kuku, tidak

ْ ْ َ ُّ
menggosok gigi, tidak mencuci sela-sela jari.

ُ
‫الطه ُور شط ُر ِإال َيم ِان‬ 14

Kebersihan adalah separuh dari iman Pkn


Ayo ketahui
komunikasi

Al-Jamil adalah salah satu dari 99 nama Allah yang baik. Yakni al asma ul husna.
Al-Jamil artinya; Maha Indah. Keindahan itu ada yang nampak oleh mata, dan ada yang
dirasakan oleh panca indera yang lain. Kamu akan menjadi anak yang jamil apabila
berkata sopan dan santun kepada kedua orang tua dan saudara-saudaramu. Sifat jamil
itu ada pada penampilan, perkataan, perbuatan, dan fikiran kamu yang baik.

َ َ َ ْ ُّ ُ ٌ َ َ َّ َّ
‫ِإن الله ج ِميل ي ِحب الجمال‬
Sesungguhnya Allah Yang Maha Indah mencintai
keindahan

Ayo mengamati
Literasi dan komunikasi

Ini adalah rumah Abdullah. Indah sekali bukan? Halamannya luas dan rapi.
Setiap petang disapu bersih. Tamannya hijau berseri. Bunga kembang berwarna
warni. Kupu-kupu dan kumbang kian ke mari. Perhatikan kegiatan di lingkungan
rumah Abdullah. Siti adik Abdullah, ikut membantu memelihara keindahan lingkungan
rumah.

15

Pkn
Ayo buktikan
komunikasi

Diskusikan dan jawab pertanyaan berikut


1. Mengapa halaman rumah Abdullah nampak indah dan rapi?
2. Apa yang dilakukan Abdullah dalam gambar itu?
3. Apa pula yang dilakukan Siti?
4. Sikap Siti dan Abdullah membantu kedua orang tuanya memelihara lingkungan rumah
adalah termasuk dalam sila pancasila yang keberapa?
5. Jelaskan alasannya!
6. Menurut pendapatmu, apakah Abdullah dan Siti mengamalkan sila ketiga Pancasila?
Jelaskan alasannya!
7. Tuliskan pengalamanmu di rumah dalam menerapkan sila ketiga Pancasila!
8. Apakah kamu pernah berbeda pendapat dengan kakak, adik, saudara, atau orang tuamu
di rumah?
9. Ceritakan pengalaman bagaimana menyelesaikan perbedaan pendapat di rumahmu!
10. Apakah kamu merasa mendapat keadilan di rumahmu?
11. Ceritakan peristiwa perlakuan adil di rumahmu!

16

Pkn
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang


terdapat dalam teks cerita atau lagu yang menggambarkan

01
sikap hidup rukun
2. Menirukan ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam
cerita atau lagu anak-anak dengan bahasa yang santun

Isilah data kehadiran belajarmu 17


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BI
komunikasi
Ayo ketahui

Ungkapan
Ungkapan adalah kata atau kalimat yang memiliki makna khusus, berbeda dari makna
sebenarnya.

S iti dan Abdullah mengunjungi nenek. Rumah nenek di seberang sungai. Ayah
mengantarkan kedua buah hatinya itu naik sampan ke seberang. Setelah itu, Siti dan
Abdullah berjalan kaki tanpa ditemani ayah lagi. Hari ini, Siti dan Abdullah membawakan
pisang kesukaan nenek. Alangkah senang hati nenek melihat dua cahaya matanya itu
datang berkunjung. Pada malam hari nenek mendongeng. Pada bagian cerita yang sedih
membuat mata SIti berkaca-kaca. Hari pun malam dan akhirnya semua orang dalam rumah
beranjak ke peraduan.

1 Buah hati = anak kesayangan


2 Cahaya mata = kesayangan

3 Berkaca-kaca = menangis sedih


4 Peraduan = tempat tidur

18

BI
Ayo ketahui
komunikasi

Beberapa jenis ungkapan

1 Fikiran tajam = cerdas


2 Hitam manis = hitam bersih

3 Laksana bulan empat belas = indah


4 Senyum merekah = ramah

5 Luar kepala = hafal


6 Hati bersih = baik

7 Bagaikan seruling nabi Daud = merdu


8 Laksana salju = ikhlas

1. Amir mudah menjawab soal ujian karena memiliki fikiran tajam.


2. Siti siap naik panggung, dan wajahnya laksana bulan empat belas.
3. Hasan mampu membaca surat An-naba di luar kepala.
4. Suara Yamin bagaikan seruling nabi Daud.
5. Midah cantik karena kulitnya hitam manis.
6. Leni menyapa kawan-kawan dengan senyum merekah.
7. Husen memiliki hati bersih laksana salju.

19

BI
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Isilah kalimat berikut dengan ungkapan

Aku berusaha untuk mampu membaca Alquran

Rajinlah belajar supaya menjadi anak yang memiliki

Semua orang dan wajahnya laksana

# Orang tua
menyebutkan beberapa jenis 20
ungkapan kepada anak.

BI
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Lingkari jenis ungkapan dalam percakapan berikut

Siti: Buku abang banyak sekali.


Abdullah: Iya, bertumpuk laksana gunung bukan?
Siti: Patutlah abang disebut kutu buku.
Abdullah: Siti juga harus rajin membaca.
Siti: Iya, sekarang Siti berusaha menghafal
surat Albaqoroh agar dapat dibaca di luar
kepala.
Abdullah: Wah! Tahukah Siti bahwa para penghafal
Alquran itu wajahnya berseri-seri lakasana
bulan purnama.
Siti: InsyaAllah. Sedangkan penuntut ilmu
agama itu pasti fikirannya tajam laksana
pedang.
Abdullah: Menuntut ilmu agama dan
mengamalkannya akan menjadikan hati
kita bersih dan lembut laksana sutera.

21

BI
Ayo belajar dan bernyanyi
Literasi dan komunikasi

Cipt. Pak Dal

Peramah dan sopan

Bukan yang congkak


Bukan yang sombong
Nan disayangi handai dan taulan
Hanya anak yang tak pernah bohong
Rajin bekerja
Peramah dan sopan

1 Tinggi hati =
2 Cepat kaki ringan tangan =

3 Besar kepala =
4 Rendah hati =

22

BI
Ayo ketahui
komunikasi

Kalimat berisi ungkapan

1 Makan hati berulam jantung 7 Penjajah harus angkat kaki 13 Burung dalam sangkar

Kesedihan yang mendalam Penjajah harus pergi Orang yang tidak bebas

2 Hati boleh panas, kepala harus


tetap dingin 8 Pemuda pagar negeri 14 Air jernih ikannya banyak

Menahan amarah Pemuda pembela negara Negeri yang makmur

3 Bekerja banting tulang 9 Pemudi pagar halaman 15 Burung hijau

Kerja bersungguh-sungguh Pemudi berguna di rumah Ulama

4 Pikir itu pelita hati 10 Rajin memegang lutut 16 Hitam tapak

Fikiran orang berilmu Rajin melaksanakan sholat Orang jahat

5 Jangan buang muka


11 Air mata jatuh ke dalam 17 Rumah tidak berdapur

Tidak boleh membenci Menyimpan kesedihan Masjid

6 Jangan besar harap


12 Kecil hati 18 Rumah kitab

Tidak boleh berangan-angan Perajuk Madrasah 23

BI
Ayo buatlah
Literasi dan komunikasi

Menulis huruf indah halus kasar

24

BI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Menjelaskan makna bilangan cacah dan menentukan


lambangnya berdasarkan nilai tempat dengan

01
menggunakan model konkret serta cara membacanya
2. Membaca dan menyajikan bilangan cacah dan
lambangnya berdasarkan nilai tempat dengan
menggunakan model konkret

Isilah data kehadiran belajarmu 25


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
MTK
komunikasi
Ayo mencoba

Menghitung jumlah kitab


Kitab berasal dari bahasa Arab. Kitab artinya buku. Ayah Abdullah mengajar di madrasah. Di dalam
ruangan madrasah ada lemari. Di dalamnya terdapat sejumlah kitab. Perhatikan gambar lemari di ruang
madrasah. Hitunglah jumlah rak lemari. Hitung juga jumlah buku di setiap rak. Jumlahkan semua kitab
yang ada dalam lemari madrasah.

Ayo ketahui
Komunikasi dan literasi

Jumlah belasan
Jumlah belasan ada dalam sembilan sebutan seperti berikut.

11 12 13 14 15 16 17 18 19
Sebelas Dua belas Tiga belas Empat belas Lima belas Enam belas Tujuh belas Delapan belas Sembilan Belas

Jumlah belasan berasal dari 10 (sepuluh) ditambah bilangan satun 1-9 (satu hingga
sembilan).

11 12 13 14 15 16 17 18 19
10 + 1 10 + 2 10 + 3 10 + 4 10 + 5 10 + 6 10 + 7 10 + 8 10 + 9
26

MTK
Ayo ketahui
Komunikasi dan literasi

Jumlah puluhan
Jumlah puluhan ada sembilan kelompok sebutan seperti berikut.

10 20 30 40 50
Sepuluh Dua puluh Tiga puluh Empat puluh Lima puluh
10 10 + 10 10 + 10 + 10 10 + 10 + 10 + 10 10 + 10 + 10 + 10 + 10

60 20 + 10
10 + 20
30 + 10
20 + 20
40 + 10
30 + 20
Enam puluh 10 + 30 20 + 30
10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 10 + 40
50 + 10
40 + 20
70
30 + 30
20 + 40 Tujuh puluh 80 90
10 + 50 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 Sembilan puluh
60 + 10 Delapan puluh
10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10
50 + 20 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10 + 10
80 + 10
40 + 30 70 + 10
70 + 20
30 + 40 60 + 20
20 + 50 60 + 30
50 + 30
10 + 60 50 +40
40 + 40
40 + 50
20 + 60
30 + 60
10 + 70
20 + 70
27
10 + 80
Buatlah permainan menghitung lidi. Kelompokkan lidi-lidi dalam jumlah puluhan. Sesuai
dengan urutan di atas. MTK
Literasi dan komunikasi
Ayo mengamati

Menghitung bunga dan kelopak penyusun ragam hias

1. Hitunglah, berapa tangkai bunga pada gambar


di samping ini?
2. Hitung juga, berapa jumlah seluruh kelopak?
28

MTK
Literasi dan komunikasi
Ayo mengamati

Jumlah ratusan Jumlah ratusan ada sembilan kelompok sebutan seperti berikut.

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 31
41
32
42
33
43
34
44
35
45
36
46
37
47
38
48
39 40
49 50
31
41
32
42
33
43
34
44
35
45
36
46
37
47
38
48
39 40
49 50
31
41
32
42
33
43
34
44
35
45
36
46
37
47
38
48
39 40 31
49 50 41
32
42
33
43
34
44
35
45
36
46
37
47
38
48
39 40
49 50
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100

100 = seratus 200 = dua ratus 300 = tiga ratus 400 = empat ratus
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

500 = lima ratus 600 = enam ratus 700 = tujuh


21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
61
71
81
62
72
82
63
73
83
64
74
84
65
75
85
66
76
86
67
77
87
68
78
88
69
79
89
70
80
90
ratus
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30

29
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90

MTK
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100

800 = delapan ratus 900 = sembilan ratus


komunikasi
Ayo mencoba

Cara menyebut angka bilangan

1. 100 dibaca; seratus


2. 138 dibaca; seratus tiga puluh delapan
3. 400 (ratusan) + 70 (puluhan) + 6 (satuan) = 476 dibaca; empat ratus
tujuh puluh enam
4. Angka-angka penyusun suatu bilangan menunjukkan nilai tempat

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50

+ =
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 101 102 103 104 105 106 107 108 109 110
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 111 112 113 1114 115 116 117 118 119 120

100 = seratus 20 = dua puluh 120 = seratus dua puluh

30

MTK
Literasi dan komunikasi
Ayo mengamati

+ =
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
1

20 = dua puluh 20 = dua puluh

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50
11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 51 52 53 54 55 56 57 58 59 60
21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 61 62 63 64 65 66 67 68 69 70
31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 71 72 73 74 75 76 77 78 79 80

+ + =
41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 81 82 83 84 85 86 87 88 89 90
51 52 53 54 55 56 57 58 59 60 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 91 92 93 94 95 96 97 98 99 100
1
61 62 63 64 65 66 67 68 69 70 101 102 103 104 105 106 107 108 109 110
71 72 73 74 75 76 77 78 79 80 20 = dua puluh 111 112 113 1114 115 116 117 118 119 120
81 82 83 84 85 86 87 88 89 90 121
91 92 93 94 95 96 97 98 99 100

100 = seratus 121 = seratus dua puluh


satu
31

MTK
komunikasi
Ayo mencoba
Menulis angka dan sebutan bilangan
1. Seratus tujuh belas = .... Tulislah nama bilangan berikut!
2. Dua ratus empat puluh enam = .... 1. 632 = ______________________________________
3. Tiga ratus sembilan puluh empat = .... 2. 784 = ______________________________________
4. Empat ratus empat puluh empat = .... 3. 835 = ______________________________________
5. Lima ratus tujuh puluh enam = .... 4. 915 = ______________________________________
5. 967 = ______________________________________

Literasi dan komunikasi


Ayo mengamati

Menghitung bilangan kitab


Pada satu lemari terdiri atas tiga susun rak.
1. Pada rak paling atas ada 9 kitab
2. Rak tengah ada 10 kitab
3. Rak paling bawah 5 kitab
4. Hitunglah seluruh kitab dalam lemari
tersebut

+ + =
32

MTK
Ayo ketahui
komunikasi

Bilangan dalam kisah Alquran


Pada zaman dahulu ada tujuh laki-laki yang keluar dari negerinya. Tuliskan jumlah tahun ketujuh laki-laki itu tertidur di dalam gua.
Mereka meninggalkan negeri yang telah rusak dan menyembah Jumlahkanlah.
selain Allah. Kemudian mereka menyerahkan diri kepada Allah, agar
diberi petunjuk dan keselamatan.
Mereka diikuti oleh seekor anjing. Ketika mereka berada di dalam
gua tersebut, ketujuhnya tertidur. Anjungnya menjaga pintu gua
+ =
dengan setia. Mereka menyangka telah tertidur selama setengah
hari atau seharian. Padahal mereka telah tertidur selama tiga ratus
tahun ditambah sembilan tahun.
Tuliskan jumlah laki-laki yang tertidur di dalam gua, ditambah dengan
Akhirnya mereka mengutus seorang dari mereka untuk membeli
anjingnya. Jumlahkanlah.
makanan ke kota, dan tetap merahasiakan keberadaan mereka di
dalam gua tersebut. Sebab ketujuh orang ini sedang dicari-cari oleh

+ =
penguasa. Setelah mengetahui bahwa uang yang mereka miliki
tidak lagi berlaku. Akhirnya mereka tahu bahwa mereka telah tidur
selama ratusan tahun.

33

MTK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku


1. Mengenal pola irama sederhana pada lagu (adzan
Kompetensi Dasar
atau tilawah)

01
2. Menampilkan pola irama sederhana melalui lagu
(adzan atau tilawah)

Isilah data kehadiran belajarmu 34


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SBDP
Literasi dan komunikasi
Ayo mengamati

ٍ َ‫أَذ‬
‫ان‬
Pola alunan irama lagu
Kamu pasti sering mendengar adzan berkumandang? Iramanya
ada yang syahdu, ada yang lembut, dan ada yang tegas. Ada yang
mengalun panjang dan ada yang pendek. Ada yang tinggi suaranya َ َ
ْ َّ ْ َّ
dan ada pula rendah. Demikian juga dengan lantunan iqomah.
‫الل ُه أ ك َب ُر الل ُه أ ك َب ُر‬ Allah Maha Besar
َ َ
ُ‫َّالل ُه أ ْك َب ُر َّالل ُه أ ْك َبر‬
Pernahkah kamu melantunkan adzan dan iqomah saat sholat
berjamaah di rumah? Allah Maha Besar

ُ‫َأ ْش َه ُد َأ ْن َل إ َل َه إ َّل َّالله‬


َُّ َّ ِ َ َ ِ َ ْ َ ُ َ ْ َ
Aku bersaksi, tiada Tuhan selain Allah

‫أشهد أن ل ِإله ِإل الله‬ Aku bersaksi, tiada Tuhan selain Allah

َّ ُ ُ َ ً َّ َ ُ َّ َ ُ َ ْ َ
‫أشهد أن محمدا رسول الل ِه‬ Aku bersaksi, nabi Muhammad utusan Allah

َّ ُ ُ َ ً َّ َ ُ َّ َ ُ َ ْ َ
‫أشهد أن محمدا رسول الل ِه‬ Aku bersaksi, nabi Muhammad utusan Allah

َ َّ َ َ َّ َ
‫حي على الصل ِة‬ Mari menuju sholat

َ َّ َ َ َّ َ
‫حي على الصل ِة‬ Mari menuju sholat

ََْ َ
‫َح َّي َعلى الفل ِح‬ mari menuju kemenangan

ََْ َ
‫َح َّي َعلى الفل ِح‬ Mari menuju kemenangan

َّ ‫الص َل ُة َخ ْي ٌر م ْن‬
‫الن ْو ِم‬ َّ
ِ Sholat lebih baik daripada tidur

َّ ‫الص َل ُة َخ ْي ٌر م ْن‬
‫الن ْو ِم‬ َّ
َِ َ
Sholat lebih baik daripada tidur

ُ‫َّالل ُه أ ْك َب ُر َّالل ُه أ ْك َبر‬ Allah Maha Besar

َّ َّ َ َ
‫ل ِإل َه ِإل الل ُه‬ Tiada Tuhan selain Allah
35

SBDP
Ayo mencoba
komunikasi

Belajar pola alunan irama adzan gaya Makkah dan Palestina


Mu'alim/mualimah akan memutar suara adzan Makah terlebih dahulu? Dengarkan
pola iramanya dengan seksama. Setelah itu dengarkan pula adzan dari Masjidil Aqsho
Palestina. Kalian boleh pilih irama adzan yang paling disukai. Tirukanlah dan cobalah.

36

SBDP
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Memahami variasi gerak dasar lokomotor sesuai dengan


konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan

01
dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau
tradisional
2. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor sesuai
dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan
dalam berbagai bentuk permainan sederhana atau
tradisional

Isilah data kehadiran belajarmu 37


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PJOK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Memperhatikan gerak dalam sholat


Tirukan gerak dalam sholat bersama-sama. Sebutkan jenis-jenis gerakan yang ada dalam
sholat.

38

PJOK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 39


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
E
komunikasi
Ayo ketahui

Berhitung mulai dari 1 hingga 20

1 2 3 4 5 6 7 8 9
one two three four five six seven eight nine

10 11 12 13 14 15
ten eleven twelve thirteen fourteen fifteen

16 17 18 19 20
sixteen seventeen eighteen nineteen twenty

40

E
komunikasi
Ayo ketahui

Berhitung mulai dari 21 hingga 40

21 22 23 24 25 26 27 28
twenty one twenty two twenty three twenty four twenty five twenty six twenty seven twenty eight

29 30 31 32 33 34 35 36
twenty nine thirty thirty one thirty two thirty three thirty four thirty five thirty six

37 38 39 40
thirty seven thirty eight thirty nine fourty
Let’s look, say and remember

41

E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Let’s practice with your friends

What is three
and five It's eight

What is six
and six

It's twelve
42

E
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

Isilah data kehadiran belajarmu 43


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SQ
komunikasi
Ayo ketahui

Mengenal harokat dan katsroh

bi = ‫ ِب‬i = ِ
SEMUA DIBACA PENDEK
TIDAK BOLEH DIPANJANG - PANJANGKAN

َ َ َ َ َ
‫ِب ِب ت ِت ِت ِت ت ِت د ِد ن ِن م ِم‬
َ‫َح َس َن َح َسن َن َب َت َن َب ِت نَ ج َ� َس نَ ج َ�س َب ب‬
ََ ِ ََ َ َ َ ِ
َ َ َ ‫ف‬ َ ‫ش‬ َ َ
‫بل ِد‬ ‫ِ�م ل ِزم بلد‬ ‫�د‬ ِ ‫ِعل‬
َ َ َ
‫ِب ِت ِج خ د ِد ِد ِف ِف ِا م ِم‬ 44

SQ
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar memahami kisah keteladanan nabi muhammad saw

01

Isilah data kehadiran belajarmu 45


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PAI
Literasi dan komunikasi
Ayo mengamati

Nabi Muhammad Saw Teladanku


Nabi Muhammad saw teladan bagi seluruh umat manusia Kegiatanku

01 02

03 04

Gambar berikut ini berurutan, berisi tentang pesan kejujuran. Amatilah!


46

PAI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 47


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BMR
komunikasi
Ayo ketahui
Adab dengan bertetangga
Adab bertetangga dalam pergaulan Masyarakat Melayu Riau
Dalam lingkungan bertetangga, kita mungkin akan bertetangga seagama maupun
berbeda agama. Orang Islam memiliki aturan bergaul dan bekerjasama antar
tetangga seagama maupun berbeda agama. Ada kesamaan hak dan kewajiban
dalam urusan kemanusiaan (mu'amalah). Dalam urusan ibadah harus saling
menghormati keyakinan masing-masing orang.
Adab sopan santun antar bertetangga seagama
Bangsa Melayu yang beragama Islam memiliki aturan khusus dalam bertetangga.
1. Menyebarkan salam tanpa melihat perbedaan status (terhormat-orang
biasa, tua-muda, kaya-miskin)
2. Mengucapkan atau menjawab salam saat bertemu
3. Turut bergembira ketika tetangga beroleh rahmat kebajikan
4. Ikut berduka cita ketika tetangga ditimpa musibah
5. Memenuhi undangan ketika diundang tetangga
6. Saling menciptakan rasa aman dan nyaman

Pernahkan kalian melihat acara pernikahan?


Tampaklah bahwa setiap orang bergembira dan
atar sesama tetangga saling membantu. 48

BMR
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar Mengetahui, memahami dan menjelaskan adab seorang


muslim kepada makhluk hidup

01

Isilah data kehadiran belajarmu 49


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
AI
komunikasi
Ayo ketahui

Adab kepada sesama makhluk Allah

Adab Kepada Makhluk Allah


Binatang atau hewan adalah juga makhluk Allah SWT yang Hewan atau tumbuhan yang boleh dibunuh adalah yang membawa
bernyawa. Sebab memiliki nyawa itu maka orang Islam diharuskan mudhorat (keburukan) dan berbahaya pada orang di lingkungan
memberikan rasa kasih sayang dan terlarang menyiksa, menganiaya, tempat tinggal. Misalnya ada ajing gila berkeliaran di dalam kampung.
atau membunuhnya tanpa alasan atau keperluan. Ada binatang berbisa masuk ke dalam rumah. Ada pohon jelatang
Tumbuhan atau nabati meski tidak bernyawa namun tidak boleh tumbuh di tepi jalan atau di halaman rumah.
dirusak atau dihancurkan. Tumbuhan diciptakan Allah sebagai Binatang berbahaya boleh dibunuh apabila kita melihatnya berada di
pendukung kelangsungan hidup manusia dan hewan-hewan. dalam lingkungan manusia. Namun binatang itu tidak boleh sengaja
Tanaman dipelihara manusia untuk berbagai keperluan manusia, diburu di dalam lingkungan atau sarangnya, misalnya di dalam rimba
terlarang dirusak karena ada pemiliknya. dsb.
Perilaku yang baik dan merasa sayang dan kasihan terhadap
makhluk hidup termasuk ciri-ciri orang beriman.

Anjuran dan Larangan


Memberi makan-minum hewan peliharaan
Manusia memelihara hewan untuk beragam keperluan, misalnya;
1. Kerbau atau gajah; tenaganya dimanfaatkan untuk bekerja
2. Ternak; dikonsumsi daging, telur, dan susunya
3. Lebah; diambil madunya
4. Kuda, unta, dan keldai; alat transportasi dan angkutan barang
5. Kucing, burung, kelinci; untuk hiburan
Orang yang memelihara merpati membuatkan
6. Biri-biri; bulunya dipintal dijadikan benang dan kain rumah untuk burung peliharaannya, karena ia
7. anjing; untuk berburu dan penjaga kebun merasa sayang.
50

AI
komunikasi
Ayo ketahui

Hewan liar yang bukan hewan ternak yang sudah jinak dalam
pemeliharaan akan menggantungkan hidup pada orang yang
memeliharanya. Apabila dilepaskan ke alam bebas akan mati sebab
tidak lagi pandai mencari makan sendiri karena sudah biasa diberi
makan seperti hewan ternak. Sebab itu tidak boleh dilepaskan ke
alam bebas.

1. Sebutkan, apakaha nama-nama hewan dalam gambarini?


2. Hewan mana saja yang termasuk ternak dan hewan mana yang
liar namun dipelihara untuk diambil manfaatnya?
3. Hewan mana yang hidup liar dan tidak pernah dipelihara oleh
orang Melayu?

51

AI
komunikasi
Ayo ketahui
Memperlakukan sesama makhluk sesuai fitrahnya
Segala makhluk Allah baik hewan maupun tumbuhan diciptakan untuk
menjadi bukti bahwa Allah maha kuasa. Manusia boleh mengambil
mengambil manfaatnya namun dilarang merusak, menyakiti, atau
berbuat aniaya. Gaja yang besar dan kuat dimanfaatkan untuk
mengangkut barang-barang berat. Kuda yang lincah dan cepat
digunakan sebagai alat transportasi. Kerbau untuk membajak tanah.
Kambing, sapi atau jawi, dan unta dikonsumsi daging dan susunya.
Ayam diternakkan untuk diambil telur dan dagingnya. Lebah diambil
madunya. Semuanya telah memberikan manfaat yang banyak bagi
manusia. Sebab itu umat Islam harus menjaga dan memelihara
ciptaan Allah sebagai wujud rasa syukur.

َّ ‫َل يَ ْر َح ُم‬
َ َّ‫للاُ َم ْن َل يَ ْر َح ُم الن‬
‫اس‬
Tidak disayangi Allah siapa saja yang tidak menyayangi manusia. Allah 'Azza wa Jalla telah menciptakan beragam jenis tumbuhan
(H.R. Bukhori) dan tanaman yang bermafaat bagi umat manusia. Lihatlah taman
bunga dalam gambar di atas. Keindahan ciptaan Allah patut dan

‫إِ َّن َم ْن َل يَ ْر َح ُم َل ي ُْر َح ُم‬


haruis dijaga dan dipelihara bersama-sama.

Sesungguhnya orang yang tiada menyanyangi, tidak akan disayangi.


(H.R. Ahmad)

ٌ‫ْال ُم ْؤ ِم ُن َمأْلَفَة‬
Ungkapan Melayu
Jangan mómpokudó kambiang (jangan memperkuda kambing)
Maksudnya; tidak boleh menjadikan kambing sebagai binatang
Orang mu'min itu orang yang penyayang dan pemelihara. (H.R. tunggangan seperti yang dilakukan pada kuda.
Ahmad) 52

AI
komunikasi
Ayo ketahui

Memperlakukan hewan sesuaikan dengan sifatnya
1. Hewan diciptakan memiliki insting dan kebiasaan (fitrah) untuk
dapat bertahan hidup. Sebab itu tidak boleh memperlakukan
hewan sehingga menyebabkan hewan itu tersiksa.
2. Sebagian hewan ada yang diperbolehkan untuk dimanfaatkan
untuk keperluan hajat hidup manusia.
3. Orang Islam harus tahu cara-cara memperlakukan hewan ternak
maupun hewan liar menurut adab dan perilaku yang benar.

Petugas kebun binatang akan melarang pengunjung memberi


makanan yang membahayakan binatang.

1. Apakah kambing boleh dijadikan teman bermain di dalam rumah?


Kucing adalah hewan yang biasa
berkeliaran di lingkungan manusia. 2. Apakah boleh seorang muslim memelihara ular?
Sebab itu biasa dijadikan mainan 3. Apakah kita boleh membakar sarang semut atau sarang burung?
dan hiburan. 53

AI
komunikasi
Ayo ketahui
4. Jangan biarkan ternak berkeliaran ketika matahari akan tenggelam
Ketika  matahari  akan  tenggelam  di  waktu  senja,  masukkanlah  semua  ternakmu  ke dalam kandangnya.

Ternak apa saja yang kamu ketahui, selain ayam, kambing, dan ker-
bau, yang harus dimasukkan ke dalam kandang??

Ungkapan Melayu
Golebuik sonjo, kotu setan bosolimaru (senja menjelang malam
adalah saat-saat setan-setan berkeliaran)
Maksudnya; saat di ujung senja seharusnya tidak lagi melakukan
kegiatan, karena harus bersiap-siap menyambut waktu maghrib
yang sempit. 54

AI
komunikasi
Ayo ketahui

5. Mengistimewakan perlakuan pada hewan yang


akan disembelih ‫ان َعلَى ُك ِّل َش ْي ٍء‬ َ ‫الحْ َس‬ ِْ ‫ب‬ َ َ‫للاَ َكت‬َّ ‫إِ َّن‬
Hewan yang akan disembelih untuk dimanfaatkan dagingya, untuk ‫فَإِ َذا قَتَ ْلتُ ْم فَأَحْ ِسنُوا ْالقِ ْتلَةَ َوإِ َذا َذبَحْ تُ ْم‬
ُ‫الذ ْب َح َو ْلي ُِح َّد أَ َح ُد ُك ْم َش ْف َرتَه‬
َّ ‫فَأَحْ ِسنُوا‬
aqiqah, qurban, maka perlu diperlakukan dengan baik dan kasih
sayang.
1. Tidak menyakiti tubuhnya dan memberinya makan sampai
kenyang sebelum disembelih.
2. Untuk hewan yang biasa digunakan tenaganya seperti
ُ‫فَ ْلي ُِرحْ َذبِي َحتَه‬
untuk mengangkut barang atau membajak sawah, maka
Sesungguhnya Allah mewajibkan bersikap baik kepada setiap
perlu diistirahatkan dari melakukan pekerjaan beberapa hari
sesuatu, jika kamu membunuh maka baiklah dalam membunuh itu,
sebelum disembelih.
jika kamu menyembelih maka baiklah cara menyembelih, tajamkan
3. HIndari memukul, melecut, mengikat bagian tubuhnya pisaumu dan senangkanlah hewan sembelihanmu. (H.R. Muslim)
sehingga menimbulkan sakit atau diperlakukan dengan kasar.
4. Hendaklah menyembelih menggunakan pisau yang tajam.
5. Menyerahkan kerja menyembelih kepada orang yang sudah
biasa melakukannya, atau yang sudah ahli.

55

AI
komunikasi
Ayo ketahui

6. Jangan aniaya (kejam)


Allah tidak membenarkan perbuatan aniaya dan zholim pada hewan.
Tidak boleh berlaku kasar, tidak boleh menyakiti, bahkan tidak boleh
memakinya. Jika hewan itu berbahaya, maka bunuhlah dengan cara
yang tidak kejam.
1. Tidak boleh dijadikan sasaran anak panah, tombak, atau
senjata lainnya.
2. Tidak boleh melakukan penyiksaan.
3. Tidak boleh dibunuh dengan cara sadis dan kejam.

6. Jangan ‘ani’aya (dzholim) pada hewan


Suatu ketika, Ibnu Umar RA melewati beberapa pemuda Quraisy
yang menjadikan seekor burung untuk sasaran memanah. Mereka
membayar kepada pemilik burung setiap panahan yang tidak
mengena. Tatkala mereka melihat Ibnu Umar, mereka lari tunggang
langgang. Kemudian Ibnu Umar RA berkata;
َ ُ َ َّ َ َ َ َ َ ْ َ ُ َّ ْ َ َ َ َ َ َ َ ْ َ
Hewan ternak yang dikurung dalam kandang harus teratur diberi
makan. Tidak boleh menguruh hewan tanpa diberi makan.
‫من فعل هذا لعن الله من فعل هذا ِإن رسول‬
ً ْ َ َ َ َّ ْ َ َ َ َ َ َّ َ َ ْ َ َ ُ َّ َّ َ َّ
‫الل ِه صلى الله علي ِه وسلم لعن من اتخذ شيئا‬
ً‫وح َغ َرضا‬
Ungkapan Melayu
ُ ‫الر‬
ُّ ‫ِف ِيه‬ mólibihi ancak-ancak (melibihi jangan)
móngurangi sió-sió (mengurangi sia-sia)

Siapakah yang melakukan perbuatan ini? Ălläh telah melaknat orang Artinya; jangan berlebih-lebihan terhadap segala perkara, karena
yang melakukan hal ini. Sungguh, Rosululläh SAW mengutuk orang hal yang berlebih-lebihan itu termasuk perkara zholim dan ‘ani’aya.
yang menjadikan makhluk bernyawa sebagai sasaran tembak (HR. Jangan pula mengurangi segala sesuatu tanpa udzur, karena hal itu
Muslim) merugikan. 56

AI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Menghafal dengan mandiri


2. Mengulang-ulang ayat alqur’an yang telah dihafal

01 3. Melatih diri mengamalkan alqur’an semampunya


4. Menjadi insan yang qur’ani
5. Mengetahui Celaan terhadap orang orang yang durhaka
kepada allah (ayat 1 s/d 9)

Isilah data kehadiran belajarmu 57


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
HQ
َّ ْ َّ ُ ُ َ
َّ ‫الش ْي َط ِان‬
‫الر ِج ِيم‬ ‫أعوذ ِبالل ِه ِمن‬

ْ‫ٱنف َط َرت‬
َ ُ ٓ َ َّ َ
Celaan terhadap orang

‫ِإذا ٱلسماء‬ ‫االنفطار‬


orang yang durhaka
kepada allah (ayat 1 s/d 5) ۱

Apabila langit terbelah

َ ‫َوإ َذا ْٱل َك َواك ُب‬


ْ‫ٱنت َث َرت‬
ِ ِ ۲

dan apabila bintang-bintang jatuh berserakan,

ْ‫َوإ َذا ْٱلب َح ُار ُف ّج َرت‬


ِ ِ ِ ۳

dan apabila lautan dijadikan meluap 58


ْ‫َوإ َذا ْٱل ُق ُب ُور ُب ْعث َرت‬
ِ ِ ۴

dan apabila kuburan-kuburan dibongkar

ْ‫َعل َم ْت َن ْف ٌس َّما َق َّد َم ْت َوَأ َّخ َرت‬


ۭ ِ ۵
maka tiap-tiap jiwa akan mengetahui apa yang telah dikerjakan dan yang
dilalaikannya.

َُ َ ْ ُّ َ ْ ُ َّ َ َ َ
‫صدق الله الع ِلي الع ِظيم‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Mendengar kosa kata bahasa arab tentang alat tulis
dengan isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar

01
2. Menyebutkan kosa kata bahasa arab tentang alat tulis
dengan isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar
3. Membaca kosa kata bahasa arab tentang alat tulis
dengan isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar
4. Menulis kosa kata bahasa arab tentang alat tulis dengan
isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar

Isilah data kehadiran belajarmu 59


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BA
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Mengenal nama-nama alat tulis dalam bahasa arab dengan isim


isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar

‫َما هَ َذا ؟‬ ‫ك؟‬ َ ِ‫َما َذل‬


‫هَ َذا قَلَ ٌم‬ َ ِ‫َذل‬
‫ك‬ ‫هَ َذا‬ ‫َما‬
ٌ َّ‫هَ َذا ُمثَل‬
‫ث‬
what is this? itu ini apa
this is a pen that this what what is that?
this is triangles

‫ك؟‬ َ ِ‫َما َذل‬


ٌ‫ك ِكتَاب‬ َ ِ‫َذل‬ ‫َما هَ َذا ؟‬
‫اص‬
ِ ‫ص‬َ ‫هَ َذا قَل ُم ال َّر‬
what is that?
that is a book what is this?
that is a pencil

‫َما هَ َذا ؟‬ ‫َما هَ َذا ؟‬


‫هَ َذا فِرْ َجا ٌر‬ ‫ك طَبَا ِش ْي ُر‬ َ ِ‫َذل‬
what is this? what is this?
this is a compass that is chalks 60

BA
TEMA Hablumminannas

Sub Tema Dalam keluarga

Kompetensi Dasar 1. Mengidentifikasi hubungan antara simbol dan sila-sila


Pancasila dalam lambing negara Garuda Pancasila.

01
2. Menjelaskan hubungan gambar pada lambang negara
dengan sila-sila Pancasila

Isilah data kehadiran belajarmu 61


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PKN
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Hidup rukun dengan teman bermain

Beri tanda √ untuk gambar yang menunjukkan


sikap rukun!

62

Pkn
Ayo membaca
Literasi dan komunikasi

Bacalah percakapan di bawah ini dengan


nyaring!
Joseph: Ali, ayuk kita bermain gasing di lapangan.
Ali: Ayo, Joseph. Kita ajak teman yang lain.
Joseph: Boleh saja, Ali. Bermain bersama kawan yang lain, pasti
lebih asyik.
Ali: Tapi, Joseph, aku tidak dapat membawa sepedaku ke lapangan.
Ban sepedaku bocor.
Joseph: Tidak apa-apa, Ali. Berboncengan saja naik sepeda
denganku, ya?
Joseph dan Ali mengajak kawan-kawannya bermain gasing di
lapangan. Mereka berkawan akrab semuanya dan selalu bermain
bersama-sama. Semua anak-anak itu nampak rukun dan gembira
bermain.

63

Pkn
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Urutkan gambar-gambar di bawah ini agar menjadi cerita!


Apakah Joseph menghias sepeda di rumah Ali.

Baik Joseph. Kita


Ali, hari sudah petang. sambung lagi besok.
Aku harus berada di Semoga kita dapat
rumah. Permisi dulu ya? menyelesaikan pekerjaan
menghias sepeda ini.

Hati-hati di jalan ya?


Sampai bertemu besok.
Tuliskan kalimat sesuai gambar! Jawablah pertanyaan-
pertanyaan di bawah ini dengan memperhatikan cerita
gambar di atas! 3. Apa kesepakatan antara Ali dan
Jospeh tentang pekerjaan menghias
1. Apakah Ali marah ketika Joseh permisi pulang? ____________ sepedanya?_________________________________________
___________________________ 4. Apa yang diucapkan Ali kepada Joseph? __________________
2. Gambar manakah yang menunjukkan Ali membolehkan Jospeh 5. Apa kesimpulan yang kamu ketahui dari cerita bergambar
untuk segera pulang? _________________________________ tersebut? _______________________________________ 64

Pkn
Ayo buktikan
komunikasi

Joseph berkawan dengan Ali.


Joseph beragama Nasrani. Tahukah kamu bahwa Nasrani disebut Joseph bersedia membantu Ali menghias sepedanya. Ali tidak
juga Kristen? Ali beragama Islam. Tahukah jamu bahwa orang menolak bantuan Joseph tersebut.
Islam disebut muslim. Meskipun agama Ali dan Joseph berbeda, namun Ali tidak membenci
Joseph dan Ali sama-sama memiliki agama dan kepercayaan. Joseph. Demikian pula Joseph berkenan mengulurkan bantuan pada
Berarti, keduanya sesuai dengan sila pertama dalam pancasila. Ali. Sikap keduanya ini mencerminkan sila Pancasila yang ketiga.
Berilah tanda √ pada lambang sila pertama Pancasila di bawah ini. Berilah tanda √ pada lambang sila ketiga Pancasila di bawah ini.

Tuliskan contoh perilaku atau perbuatan yang mencerminkan sila keempat dan sila kelima Pancasila yang
kamu ketahui.

4 5

65

Pkn
Ayo buktikan
komunikasi

Hubungkan dengan garis, gambar di bawah ini dengan


lambang sila Pancasila yang sesuai dengan sikap
pengamalannya.

66

Pkn
Ayo buktikan
komunikasi

Beri tanda √ pada gambar yang ada mencerminkan sikap


pengamalan sila ketiga Pancasila.

Permisi dulu
kawan-kawan.
Ini sudah masuk
waktu sholat
ashar.

Aku pulang ya.


Pak ustad akan
datang ke rumah.
Aku sedang
belajar mengaji.

67

Pkn
Ayo katakan
Literasi dan komunikasi

Ceritakan pengalamanmu menerapkan nilai-nilai sila ketiga Berceritalah di hadapan kawan-kawanmu dengan sungguh-sungguh
Pancasila pada saat bermain dengan kawan-kawanmu. dan percaya diri.

Ayo buktikan
komunikasi

68
Tuliskan butir-butir Pancasila sesuai dengan lambangnya.
Pkn
Ayo buktikan
komunikasi

Belajar bermusyawarah dan mufakat. Wajib Belajar


Lagu: Restu Narwan Sutarmas
Syair: Restu Narwan Sutarmas dan H. Winarno
Lakukan musyawarah di dalam kelas. Setiap anak belajar Arr: F.X. Sutopo
mengemukakan pendapat secara bergantian. Pokok musyawarahnya
adalah menentukan lagu apa yang akan dinyanyikan bersama. Ada Mari kita laksanakan wajib belajar
empat lagu yang diusulkan;
Putra putri tunas bangsa harapan negara
1. Lagu "Wajib Belajar"
Wajib belajar cerdaskan kehidupan
2. Lagu "Padamu Negeri" bangsa
3. Lagu "Rayuan Pulau Kelapa" ‘Ntuk menuju masyarakat adil sejahtera
4. Lagu "Garuda Pancasila" Gunakan waktumu isilah hidupmu
Tekunlah belajar giatlah bekerja
Setelah diputuskan dalam musyawarah judul lagu yang akan Berantas kebodohan perangi kemiskinan
dinyanyikan. Pilih seorang kawanmu untuk menjadi pemimpin untuk
memberikan aba-aba. Semua bernyanyi bersama. Habis gelap terbit terang hari depan
cerlang
Setelah itu murid-murid merapikan kelas. Ketua kelas memimpin
pembagian tugas. Setiap siswa melaksanakan tugasnya masing- Ayo kita giatkan wajib belajar
masing. Kelas menjadi bersih dan nyaman untuk belajar. Musyawarah Jangan putus tengah jalan marilah
untuk memilih lagu dan pemandu pemberi aba-aba merupakan tamatkan
cerminan sila keempat Pancasila.
Tanam ilmu sekarang petik hari depan
Para murid yang bekerjasama merapikan ruang kelas merupakan
Cerdas terampil berwibawa penuh daya
penerapan sila kelima Pancasila.
cipta
Gunakan waktumu isilah hidupmu
Tekunlah belajar giatlah bekerja
Jadikan tunas bangsa inti pembangunan
Adil makmur sejahtera merata bahagia 69

Pkn
Ayo bernyanyi
Literasi dan komunikasi

Padamu Negeri Rayuan Pulau Kelapa Garuda Pancasila


Lagu: Lagu: Lagu:
Syair: Syair: Syair:
Arr: Arr: Arr:

Padamu negeri Tanah airku Indonesia Garuda Pancasila


Kami berjanji Negeri elok amat kucinta Akulah pendukungmu
Padamu negeri Tanah tumpah darahku yang mulia Patriot proklamasi
Kami berbakti Yang kupuja sepanjang masa Sedia berkorban untukmu
Padamu negeri Tanah airku aman dan makmur Pancasila dasar negara
Kami mengabdi Pulau kelapa yang amat subur rakyat adil makmur sentosa
Bagimu negeri Pulau melati pujaan bangsa Pribadi bangsaku
Jiwa raga kami Sejak dulu kala Ayo maju maju
Ayo maju maju
Melambai-lambai Ayo maju maju
Nyiur di pantai
Berbisik-bisik
Raja krana

Memuja pulau
Nan indah permai
Tanah airku
Indonesia 70

Pkn
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang


terdapat dalam teks cerita atau lagu yang menggambarkan

01
sikap hidup rukun
2. Menirukan ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam
cerita atau lagu anak-anak dengan bahasa yang santun

Isilah data kehadiran belajarmu 71


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BI
Ayo membaca
Literasi dan komunikasi

Bacalah percakapan di bawah ini dengan nyaring!

Joseph: Kita bermain kelereng di lapangan yuk.


Pantun ungkapan Melayu
Ali: Ayuk. Kita ajak Yusuf ikut bermain ya?
Yang merah hanya saga
Joseph: Aku setuju! Itu Yusuf.
yang kurik hanya gundi
Ali: Iya, itu Yusuf yang memakai baju kuning.
yang indah adalah bahasa
Joseph: Yusuf, kemarilah! Kita bermain kelereng bersama.
yang baik adalah budi
Yusuf: Baiklah. Ayuk kita mulai.

Joseph, Yusuf, dan Ali bermain kelereng. Kelereng dalam bahasa


Melayu disebut gundi. Ada juga yang menyebutnya gundu.

Ayo Yusuf. Kita mulai


Ayuk kita bersihkan bermain.
tempat ini. Garis-
garis di tanah juga
kita hapus

Urutkan dengan angka, kotak atau panel cerita bergambar di atas dengan angka. 72

BI
Literasi dan komunikasi
Ayo ketahui

Tentu saja boleh.


Ali. Bolehkah
aku bertanya Kamu hendak
menanyakan
kepadamu? tentang apa?

Oh.. itu. Karena seorang


Mengapa setiap kamu muslim diwajibkan menjaga
selesai bermain, selalu kebersihan dan kerapian
membereskan dan lingkungan. Allah mencintai
membersihkan tempat orang yang menyukai
kamu bermain itu? keindahan. Bersih dan rapi
itu indah.

Tuliskan isi cerita di atas. Joseph bertanya kepada Ali tentang alasan, mengapa Ali selalu
menjaga kebersihan dan kerapian. Sebutkan beberapa diksi kata yang seumpama atau
berdekatan maknanya dengan kata indah.

Cantik Molek Beautifull Rancak Jamil Hias Sirai Ayu

Dengarkan dengan seksama, gurumu akan menjelaskan kemiripan makna 8 diksi kata 73
yang mencerminkan sifat-sifat indah di dalamnya. Setiap bangsa mempunyai istilah

BI
masing-masing untuk menyebutkan indah.
komunikasi
Ayo ketahui

Menari
Bangsa Melayu di Sungai Rokan biasa menampilkan tarian
pencak silat. Disebut dalam logat poncak silek. Gerak tarian dalam
penampilan pencak silat disebut dengan istilah bunga silat atau
bungo silek. Tarian pencak silat sering ditampilkan dalam berbagai
acara adat maupun resmi.
Yaman belajar pencak silat pada gurunya yang bergelar Pendekar
Gelanggang. Banyak anak-anak sebaya dengan Yaman ikut belajar
padanya. Senang sekali dapat menarikan gerakan-gerakan pencak
silat. Apalagi tarian pencak silat diiringi musik gendang gung.
Para penontong suka melihat anak-anak yang menari membawakan
gerakan pencak silat. Kadang-kadang ada gerakan yang lucu, dan
ada juga gerakan yang gemulai, atau gerakan yang serius.
Ini adalah tarian pencak silat Melayu yang ditampilkan dua pendekar
kecil dalam rangka memperingati hari ulang tahun kemerdekaan
Republik Indonesia.

Grup musik Gendang Gung (gondang borogong). 74

BI
Ayo mengamati
Literasi dan komunikasi

Perhatikan gerak-gerak tarian pencak silat dalam photo-photo ini. Kamu pati dapat menirukannya. Gerakan silat seperti apa saja yang bisa
kamu coba pertunjukkan di ruang kelas. Buatlah gerakan-gerakan yang kamu bisa.

75

BI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Membandingkan dua bilangan cacah.


2. Mengurutkan bilangan bilangan dari bilangan terkecil ke

01 bilangan terbesar atau sebaliknya.

Isilah data kehadiran belajarmu 76


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
MTK
Ayo mengamati
Literasi dan komunikasi

Berhitung sambil bermain pola. Kelereng Ali

Kelereng Yusuf sejumlah 115 (seratus lima belas) butir.


Kelereng Ali berjumlah 124 (seratus dua puluh empat)
butir. Perhatikan kumpulan banyaknya kelereng mereka
dalam bentuk pola gambar.

Kelereng Yusuf

10 + 10 + 10 + 10 + 10

Amati

Tunjukkan, huruf apa yang dibentuk dari kelereng sebanyak


10 + 10 + 10 + 10 + 10 14 (empat belas) butir?

Ayo buktikan
komunikasi
+ 10 + 5

Amati Buatlah pola-pola atau huruf atau angka dengan menyusun


kelereng-kelereng yang ada padamu. Berapa jenis pola
Hitunglah, berapa pola yang dapat dibentuk dengan
yang mampu kamu buat? 77
mengelompokkan tiap 10 (sepuluh) butir kelereng?

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Membandingkan nilai angka ratusan, puluhan, dan Kesimpulan perbandingan


satuan
Berilah tanda √ untuk kelereng yang jumlahnya lebih banyak! Isilah titik-titik dengan; 1)lebih banyak dibanding, 2)lebih sedikit
dibanding, atau 3)sama banyak dengan.

Kelereng Kelereng

Ali Yusuf
Kelereng Yusuf 115 butir dibanding 115 ........ 124
kelereng Ali 124 butir

kurang Nilai angka pada tempat ratusan kedua bilangan tersebut sama,
yaitu 200.
dibanding
Nilai angka pada tempat puluhannya tidak sama, yaitu 20 dan 50.
10 20
Karena 20 kurang dari 50, maka 225 kurang dari 252. 78
Perhatikan puluhannya
MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Simbol perbandingan nilai jumlah bilangan Bandingkan bilangan berikut dengan memperhatikan
angka penyusunnya.
Perbandingan kedua bilangan ditulis memakai simbol sbb:
1. Simbol < menunjukkan bilangan kurang dari.
349 = ..... + ..... + ..... 325 = ..... + ..... + .....
2. Simbol > menunjukkan bilangan lebih dari.
394 = ..... + ..... + ..... 532 = ..... + ..... + .....
3. Simbol = menunjukkan bilangan sama dengan.
Dengan demikian, untuk bilangan 225 lebih kecil dibanding 252
..... kurang dari ..... ..... kurang dari .....
maka ditulis menggunakan simbol;
349 ..... 394 352 ..... 532

225 < 252 668 = ..... + ..... + .....


662 = ..... + ..... + .....
512 = ..... + ..... + .....
521 = ..... + ..... + .....

252 > 225 ..... lebih dari .....


668 ..... 662
..... kurang dari .....
512 ..... 521

252 = 252 Isi titik-titik dengan lambang [ < ], [ = ], atau [ > ]

278 ..... 227 315 ..... 351 408 ..... 480

225 = 225 777 ..... 707 940 ..... 949 864 ..... 468

79

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Membuat Kartu Bilangan Urutkan mulai dari jumlah paling sedikit sampai yang
Bahan dan Alat: paling banyak
1. Kertas karton bekas bungkus pasta gigi
2. Spidol
3. Gunting
Cara Membuat:
1. Buatlah pola seukuran kartu.
2. Jiplakkan pada kertas karton kosong.
3. Tuliskan angka 1 sampai 9 pada pola. Urutan: ....., ....., .....
Gunakan kartu bilangan buatanmu untuk bermain dengan teman Urutan: ....., ....., .....
sebangkumu. Simpan semua bilangan di atas meja dengan posisi
tertutup. Masing-masing mengambil tiga kartu. Kartu disusun menjadi
bilangan tiga angka. Bandingkan kedua bilangan yang diperoleh.

80

Urutan: ....., ....., .....


MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Tulislah; lebih dari, kurang dari, atau sama banyak. Perhatikan kertas-kertas warna yang dipakai Ali.
1. Satu bungkus plastik berisi 10 lembar kertas.

2. Satu tumpuk bungkus plastik berisi 100 lembar kertas.


3. Tuliskan angka sesuai banyak benda.
a b
4. Urutkan gambar, mulai dari yang kecil.

a .......................... b

a .....

a b
b
a .......................... b
.....

c
a b .....
a .......................... b

Urutan: ....., ....., .....

a b
a .......................... b 81

MTK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Mengenal gerak keseharian dan alam dalam tari


2. Meragakan gerak keseharian dan alam dalam tari

01

Isilah data kehadiran belajarmu 82


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SBDP
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Menirukan gerak bermain Lakukanlah gerakan-gerakan tersebut. Mula-mula, lakukan gerakan


itu tanpa hitungan. Selanjutnya, lakukan gerakan itu dengan
1. Buatlah gerakan-gerakan pada hitungan bersama teman-temanmu. Kamu juga boleh mencoba
tangan, kepala, dan kaki. menggerakkan pinggang ke kiri dan kekanan, atau membungkuk.

2. Berapa jenis gerakan yang


dapat kamu buat? Perhatikan gambar di bawah ini
3. Perhatikan gerakan-gerakan Peragakan gerakan tersebut dengan bimbingan gurumu.
yang dibuat gurumu.

Lari pendek Lari panjang

Kombinasikan gerakan-gerakan kepala, tangan, dan kaki


dengan bebas. 83
Lari sambil melangkahi bambu

SBDP
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Lari bebas pada


rintangan ban bekas

Kemudian lakukan permainan seperti pada gambar


di atas ini bersama kawan-kawanmu.

84

SBDP
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 85


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PJOK
komunikasi
Ayo mencoba

3.1 Memahami variasi gerak dasar lokomotor sesuai dengan konsep


tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai bentuk
permainan sederhana dan atau tradisional
4.1 Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor sesuai dengan
konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan atau tradisional
Komunikasi

Setelah melakukan gerakan-gerakan tersebut, mari lakukan


permainan berikut.

86

PJOK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar Menghubungkan angka yang sesuai jumlah benda

01

Isilah data kehadiran belajarmu 87


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Complete the sentences and practice with your friend 4


A : What _____________________?
What is four It's seven B : __________________________?
and three
5
A : What _____________________?
B : __________________________?
What is eight
and seven 6
A : What _____________________?
B : __________________________?

It's fifteen 7
A : What _____________________?
B : __________________________?
1 8
A : What _____________________? A : What _____________________?
B : __________________________? B : __________________________?

2
A : What _____________________? 9 A : What _____________________?
B : __________________________? B : __________________________?

3 10
A : What _____________________? A : What _____________________?
B : __________________________? B : __________________________?
88

E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Asking phone number your friend Arrange the word


Nina, what's your Nina, what's your 1 N-E-T
I'm not on
phone number? phone number?
the phone 2 F-E-V-I
081365741125
3 E-N-G-E-T-I-E-H
4 V-E-N-S-E
Thank you 5 L-E-V-W-E-T
6 N-F-E-E-I-T
7 W-T-E-Y-N-T
8 R-U-O-F

No. Name Phone number


1
2
3
4
5
6
7
8
9
10 89

E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

twelve

nine

fourteen

twenty

four

six

eight

eleven

seventeen
90

E
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar Mengenalkan ya sukun atau ya mati

Isilah data kehadiran belajarmu 91


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SQ
‫‪komunikasi‬‬
‫‪Ayo ketahui‬‬

‫ب يْ‬
‫� =‪bii‬‬ ‫ْيـ ْ‬
‫‪/‬ي = ‪i‬‬ ‫ـ‬ ‫‪Harus tepat ........‬‬
‫ِ‬ ‫! ‪PANJANG PENDEK – nya‬‬
‫‪Guru boleh mengenalkan nama YA’ sukun atau YA’ mati‬‬

‫ِف ِ ف ي�ْ‬ ‫َ‬ ‫َق ِادرَ‬


‫ِل ِ ْيل‬ ‫ِن ِ ن ْ ي�‬ ‫ج ِج ي ْ‬
‫�‬ ‫ِ‬
‫ْ‬
‫ق ِدي ِـر‬ ‫َب ِص ْي ِـر‬ ‫ص‬ ‫َ ب� ِ َ‬
‫َْ َ‬ ‫َ ََ‬ ‫َْ َ‬ ‫َ ََ‬
‫ِقيتال‬ ‫قاتل‬ ‫ِفيعال‬ ‫فاعل‬ ‫َح ِك ْيـ ِم‬ ‫َح ِ َ‬
‫اك‬ ‫َس ِـم ْي ِع‬ ‫َس ِام َع‬
‫ِي ْي َس َارا‬ ‫َ ي� َ َ‬
‫س‬ ‫ِو ْي َع َادا‬ ‫َو َاعدَ‬ ‫َص ِغ ْي َ�ا‬ ‫ْ‬ ‫َ‬
‫ك ِبي ِـر‬ ‫َن ِذيـرْ‬ ‫َب ِش ْيـ َرا‬
‫ِ‬

‫‪92‬‬

‫‪SQ‬‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar Memahami kisah keteladanan nabi muhammad saw

01

Isilah data kehadiran belajarmu 93


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PAI
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Amati dan ceritakan gambar di bawah ini! Isilah titik-titik dengan


Apa yang kamu lakukan apabila menemukan barang yang
1. Nabi Muhammad saw. adalah teladan bagi ...................
bukan milikmu?

2. Nabi Muhammad saw. selalu jujur dalam ................ dan


....................

3. Berkat kejujurannya Nabi Muhammad saw. mendapat


gelar ....................
4. Anak yang jujur akan .....................................................

5. Anak yang bohong akan ................................................


Berilah tanda ( √ ) di kolom ya atau tidak!
No. Uraian ya tidak
Aku selalu berbuat jujur kepada orang tua,
guru dan temanku

Aku yakin anak jujur akan beruntung

Aku yakin anak jujur punya banyak teman

Aku yakin anak yang tidak jujur akan merugi

Aku selalu mengakui kesalahan yang telah 94


ku perbuat

PAI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar Murid hafal dan bisa mempraktikkan adab dengan tetangga
seagama

01

Isilah data kehadiran belajarmu 95


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BMR
Ayo katakan
Literasi dan komunikasi

Adab bertetangga
1. Memberi nasihat jika diminta
2. Membiasakan diri berbagi pada tetangga, meskipun sedikit
3. Bersabar dan menahan marah bila mendapat gangguan dari
tetangga
4. Menjenguk tetangga apabila ada yang sakit
5. Melaksanakan fardhu kifayah jenazah tetangga yang meninggal
dunia
6. Memberikan pinjaman ketika tetangga memerlukan bantuan

96

BMR
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 97


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
AI
Ayo ketahui
komunikasi

Jangan membunuh ular yang ada di dalam rumah


Rosululläh SAW melarang membunuh ular yang ditemukan di dalam
rumah, karena dikhawatirkan ular iru adalah jin yang menjelma.
Perintahkanlah ia keluar sebanyak tiga kali, jika ular itu tidak keluar,
maka bunuhlah.

Jangan memelihara anjing di rumah


Rosululläh SAW melarang umatnya memelihara anjing di rumah.
Malaikat tidak akan masuk ke dalam rumah yang ada anjingnya.

Ungkapan Melayu:
babi, anjiang, olang, sipukuik, arak, tuak (babi, anjing, elang sipukuik, Orang Islam tidak dibenarkan memelihara anjing
arak, tuak) di rumah untuk penjaga rumah atau hiburan
adólah kópaló haram (adalah kepala haram) mainan. Sebab itu orang Melayu menjadikan angsa
sebagai pengganti binatang penjaga rumah. Angsa
Artinya; babi adalah haram mutlak, sedangkan anjing tidak
akan mengeluarkan suara keras apabila melihat
boleh dijadikan peliharaan rumah karena malaikat tidak masuk
kedatangan orang asing. Meskipun banyak jenis
ke dalam rumah yang ada anjingnya, elang dan sipukuik tidak
anjing yang cantik dan lucu, ketetntuan larangan ini
boleh dijadikan hewan peliharaan kesayangan. Arak dan tuak
tetap berlaku bagi orang Islam.
haram dikonsumsi.

98

E
Ayo ketahui
komunikasi

ََ ْ َ َ َّ َ َّ َّ َّ ُ
Dilarang mengganggu binatang yang beranak ‫ك َّنا َم َع َر ُس َ ِول الل ِه َصلى الل ُه َعل ْي ِه ََو َسل َم ِفي َسف ٍر فانطل َق‬
Mengganggu binatang yang sedang beranak atau mengerami ْ‫ل َح َاجته َف َرأ ْي َنا ُح َم َر ًة َم َع َها َف ْر َخان َفأ َخ ْذ َنا َف ْر َخ ْي َها َف َج َاءت‬
ِِ ِ
ََّ َ َ ْ َ َ ُ َّ َّ َ ُّ ِ َّ َ َ َ ُ ْ َ ْ َ َ َ َ ُ َ َ ُ ْ
telurnya termasuk perbuatan zholim. Induk binatang itu pasti merasa
kehilangan anaknya, dan anak binatang itu akan ketakutan.
‫الحمرة فجعلت تف ِرش فجاء الن ِبي صلى الله علي ِه وسلم‬
َ‫َف َق َال َم ْن َف َج َع َه ِذ ِه ب َوَل ِد َها ُر ُّدوا َوَل َد َها إ َل ْيها‬
Ungkapan Melayu: ِ ِ
pantang lengkesó (pantang lengkeso)
kami pernah bersama Rosululläh SAW dalam suatu
Artinya; pantangan yang bila dilakukan akan menyebabkan kesulitan perjalanan. Beliau pergi untuk suatu keperluannya, kemudian
dalam hidup, atau tidak akan mendapat rahmat dan berkah pada kami melihat seekor burung bersama dua anaknya. Lalu kami
makanan. Lengkeso artinya; apabila kita membutuhkan sesuatu, ambil kedua anak burung itu, kemudian induk burung tersebut
sulit mendapatkannya. Bila sedang tidak butuh, banyak berserakan datang mengepak-ngepakkan sayapnya. Nabi SAW datang
di sekitar kita dan mudah memperolehnya. Salah satu penyebab dan berkata; “Siapakah yang menyakiti burung ini dengan
lengkeso adalah; mengganggu binatang yang sedang beranak. mengambil anaknya? Kembalikan anaknya”

99

E
Ayo ketahui
komunikasi

Dilarang membakar binatang Diriwayatkan, seorang Nabi pernah ditegur Ălläh SWT karena telah
melampiaskan kemarahannya pada semut yang menggigitnya,
Ălläh SWT melarang manusia membakar binatang, bahkan dilarang
dengan cara membakar seluruh semut yang ada di pohon itu. Nabi
menghukum manusia dengan cara dibakar, karena hanya Ălläh SWT
ini telah melakukan ‘ani’aya kepada makhluk Ălläh SWT.
yang berhak melakukan itu nanti di akhirat bagi orang yang berdosa.
َ َ َ َ ٌ َ َ ُ ْ َ َ َ َ َ َ َ ْ َ ْ َ‫ْ ْ أ‬ َ َََ
َ ْ َ َ ٌّ
‫ن ُزل ن ِبي ِمن الن ِبي ِاء َ تحت ش ُجر ٍة فلدغته نملة فأمر ِب ِ َجه ِاز ِه‬
ُ‫َو َر َأى َق ْر َي َة َن ْمل َق ْد َح َّر ْق َن َاها َف َق َال َم ْن َح َّر َق َه ِذ ِه ُق ْل َنا َن ْحن‬ َ ْ َ َ َ َّ ْ َ ْ َ َ ََ َ َ ْ َ ْ َ ْ َ
‫فأخ ِرج ِمن تح ِتها وأمر ِبها فأح ِرقت ِفي الن ِار قال فأوحى‬
َّ َّ َّ ّ ْ َ ٍ ْ َ ُ َّ َ َ ً َ َ ً َ ْ َ َّ َ َ ْ َ ُ َّ
‫قال ِإنه ل َين َب ِغي أن ُي َع ِذ َب ِبالن ِار ِإل َر ُّب الن ِار‬ ‫احدة‬
ِ ‫الله ِإلي ِه فهل نملة و‬
Rosululläh SAW melihat kelompok semut yang telah kami Suatu hari seorang Nabi berhenti di bawah pohon lalu dia
bakar, kemudian beliau bersabda; “siapakah yang telah disengat seekor semut. Kemudian Nabi tersebut menyuruh
membakar semut ini?” Kami katakan; “kami”. Beliau bersabda; mengeluarkan makanan dan mengeluarkan semua semut dari
“sesungguhnya tidak layak menyiksa dengan api, kecuali Robb sarangnya setelah itu menyuruh membakarnya. Kemudian
Penguasa api (HR. Abu Dawud) Ălläh mewahyukan kepadanya; apakah karena seekor semut
kamu kemudian membakar (semuanya) (HR. Muslim)

100

E
Ayo ketahui
komunikasi

ََ ْ َ ُ َّ َ َ ُ َ ْ َ َ َ َ ُ َ ُ َ َ َ َََ
Memberi Tanda Binatang Ternak ‫فأمر ِب ِحم ٍار له فك ِوي ِفي ج ِاعرتي ِه فهو أول من كوى‬
َ ْ
‫ال َج ِاع َرت ْي ِن‬
Boleh memberi wasam (tanda) dengan besi panas pada telinga
binatang ternak yang tegolong na’am (ternak) untuk mashlahat.
Telah diriwayatkan bahwasanya Nabi Muhammad SAW memberi
wasam pada telinga unta shodaqoh dengan tangan beliau sendiri Lalu beliau memerintahkan untuk memberi tanda (keledai
yang mulia. Sedangkan hewan lain selain yang tergolong na’am beliau) pada dua sisi pahanya, dan dia adalah orang pertama
tidak boleh diberi wasam. Muka binatang tidak layak diberi wasam, yang memberi tanda pada kedua sisi paha hewan (HR. Muslim)
lebih baik dilakukan di bagian pahanya, agar tidak terlampau sakit.
Diriwayatkan ketika Rosululläh SAW melihat seekor keledai yang Pemberian tanda pada hewan ternak dilakukan karena pada
mukanya diberi wasam beliau bersabda; umumnya ternak itu bentuk dan rupanya sama atau mirip.

ُ‫َم َّر َع َل ْيه ِح َم ٌار َق ْد ُوس َم في َو ْجهه َف َق َال َل َع َن َّالل ُه َّالذي َو َس َمه‬
Wasam berguna agar pemiliknya tahu perbedaan antara ternak

ِ ِِ ِ ِ ِ miliknya dengan ternak milik orang lain.

Seekor keledai yang di tato mukanya pernah lewat di hadapan


Rosululläh SAW. Maka beliau bersabda: ‘Ălläh mengutuk orang
yang menatonya

101

E
Ayo ketahui
komunikasi

Menunaikan hak Ălläh SWT pada Hewan ternak


Hewan ternak yang sudah mencapai nisabnya wajib dizakatkan.
Nisab; sudah mencapai perhitungan jumlah yang wajib dizakatkan.
Nisab zakat ternak; setiap 5 lima ekor anak sapi, wajib dizakatkan
satu ekor.

102

E
Ayo ketahui
komunikasi

َ َ ْ َ َ ْ ْ َ‫أ‬ َ َ ً ْ َ ََ َ َ ٌ ُ ََ
Jangan lalai beribadah dan dzikir disebabkan ٌ َ ْ ً َ
‫ورجل ر بطها فخرا و ِرئاء وِنواء ِله ِل ِإالسلِم ف ِهي ِوزر على‬ َ ً
binatang
‫ر‬ ‫م‬ ُ ‫ح‬ ُ ‫َذ ِل َك َو ُس ِئ َل َر ُس ُول َّالل ِه َص َّلى َّالل ُه َع َل ْي ِه َو َس َّل َم َع ْن ْال‬
Berusaha untuk memenuhi kebutuhan hidup di dunia dan urusan ِ
nafaqoh wajib hukumnya. Bersenang-senang dengan binatang ْ َ َ ُ َّ َ ْ ُ َ َ ْ ُ َ ‫َ َ َ َ ُ ْ َ َ َ َّ َ َّ َ ْ آ‬
peliharaan dibolehkan menurut syari’at. Yang perlu diperhatikan ‫ فمن‬- ‫امعة الفاذة‬ ِ ‫فقال ما أن ِزل علي ِفيها ِإل ه ِذ ِه الية الج‬
agar jangan lalai terhadap ibadah dan dzikir kepada Ălläh SWT. ُ‫َي ْع َم ْل ِم ْث َق َال َذ َّر ٍة َخ ْي ًرا َي َر ُه َو َم ْن َي ْع َم ْل ِم ْث َقال ذ َّر ٍة ش ًّرا َي َره‬
َ َ َ
َّ ْ َ ْ ُ ُ َٰ ْ َ ٓ َ َ ْ ُ ُ َٰ ْ َ ْ ُ ْ ُ َ ۟ ُ َ َ َ َّ َ ُّ َ َٰٓ
‫ يأيها ٱل ِذين ء ٰامنوا ُل ٰٓتل ِهكم أمولكم ول أولدكم عن ِذ ك ِر ٱلل ِه‬Kuda itu ada tiga jenis. Pertama kuda yang bagi seorang
َ ُ َٰ ْ ُ ُ َ َ ۟ َ َ َ ْ َ ْ َ َ َ pemiliknya menjadi pahala, kedua menjadi sarana untuk
‫ ۚ ومن يفعل ذ ِلك فأول ِئك هم ٱلخ ِسرون‬memenuhi kebutuhan, dan yang ketiga mendatangkan dosa.
Adapun orang yang mendapatkan pahala adalah orang yang
Hai orang-orang yang beriman, janganlah harta-hartamu menambat kudanya untuk kepentingan fisabilillah, diikatnya
dan anak-anakmu melalaikan kamu dari mengingat Ălläh. di ladang hijau penuh rerumputan atau taman. Apa saja yang
Barangsiapa yang membuat demikian, maka mereka itulah didapatkan kuda itu selama berada dalam pengembalaan
orang-orang yang rugi (QS. Al-Munafiqun :9) di ladang penuh rerumputan hijau atau taman maka semua
akan menjadi kebaikan bagi orang itu. Seandainya talinya

َّ‫ْال َخ ْي ُل ِل َث َل َث ٍة ِل َر ُجل َأ ْج ٌر َوِل َر ُجل ِس ْت ٌر َو َع َلى َر ُجل و ْز ٌر َف َأما‬ putus lalu kuda itu berlari sekali atau dua kali maka jejak-

ِ ٍَ َ َ َ َّ ٍ َ ٌ ٍ َ َ ُ َ َّ jejak dan kotorannya akan menjadi kebaikan bagi pemiliknya.

‫َال ِذي له أ ْج ٌر َ ف َر ُجل َر َبط َها ِفي َس ِب ِيل الل ِه فأط َال ِفي َم ْر ٍج‬
Seandainya kuda itu melewati sungai lalu minum, sedangkan
pemiliknya tidak menyuruhnya minum, maka semua itu
َ ْ َّ ْ ْ َ ْ ْ َ َ َ َ ْ َ َ َ َ َ َْ ْ baginya adalah kebaikan. Yang kedua adalah seseorang yang
‫أو روض ٍة فما أصابت ِف َي ِطي ِلها ذ ِلك ِمن المر ِج أو الرو َض ِة‬ menambatkan kudanya dengan kesombongan, pamer dan

ْ‫ات َوَل ْو أ َّن َها َق َط َع ْت ِط َي َل َها َف ْاس َت َّن ْت َش َر ًفا أو‬ ٍَ


َ‫َك َان ْت َل ُه َح َسن‬ permusuhan terhadap Kaum Muslimin, maka baginya adalah
dosa disebabkan perbuatannya itu. Dan Rosululläh SAW
َّ َ َ َ َ ُ
َ ‫َش َر َف ْين َك َان ْت أ ْر َواث َها َوآث ُار َها َح َس‬
‫ات ل ُه َول ْو أن َها َم َّر ْت‬
ditanya tentang keledai, maka Beliau menjawab: “Tidak ada
ٍ ‫ن‬ َ َِ َ wahyu yang diturunkan kepadaku tentang itu kecuali ayat 7 -
َُ َ َ َ َ َ َ ْ ْ َ ُ ْ ْ َ
ٍ ‫ِبن َه ٍر فش ِر َبت ِمنه َول ْم ُي ِرد أن ي ْس ِق َيها كان ذ ِلك َح َسن‬
َ 8 Surah Al-Zalzalah, yang mencakup banyak fa’edah, yakni;
‫ات له‬ “Maka barangsiapa yang beramal kebaikan seberat biji SAWi
maka dia akan melihat balasannya dan barang siapa yang
beramal keburukan seberat biji SAWi maka dia akan melihat 103
balasannya” (HR. Bukhori)
E
Ayo ketahui
komunikasi

Ungkapan Melayu:
jangan binatang nón kan móetong awak (jangan binatang yang
akan mengatur kita)
awak ti nyo nón kan móetongkan inyo (kitalah seharusnya yang
mengatur binatang)

Artinya; jangan karena mengurus binatang peliharaan dan


binatang ternak sehingga lalai mengerjakan perintah Ălläh
SWT yang wajib.

104

E
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Menghafal dengan mandiri


2. Mengulang – ulang ayat al – qur’an yang telah dihafal

01 3. Melatih diri mengamalkan al – qur’an semampunya


4. Menjadi insan yang qur’ani

Isilah data kehadiran belajarmu 105


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
HQ
َّ ْ َّ ُ ُ َ
َّ ‫الش ْي َط ِان‬
‫الر ِج ِيم‬ ‫أعوذ ِبالل ِه ِمن‬

َ ْ َ ّ َ َ َّ َ َ ُ َٰ ْ َ ُّ َ َٰٓ
‫ٱلنسن ما غرك ِبر ِبك ٱلك ِر ِيم‬‫يأيها ِإ‬ ‫االنفطار‬
Celaan terhadap orang
orang yang durhaka
kepada allah (ayat 6 s/d 9)

Hai manusia, apakah yang telah memperdayakan kamu (berbuat durhaka) terhadap
Tuhanmu Yang Maha Pemurah.

َ َ َ َ َ َ ٰ َّ َ َ َ َ َ َ َّ
‫ٱل ِذى خلقك فسوىك فعدلك‬
Yang telah menciptakan kamu lalu menyempurnakan kejadianmu dan menjadikan

َ َ َّ َ َ ٓ َ َّ ۢ َ ُ ّ َ ٓ
(susunan tubuh) mu seimbang,

‫ِفى أ ِى صور ٍة ما شاء ركبك‬


106
dalam bentuk apa saja yang Dia kehendaki, Dia menyusun tubuhmu.

ّ َ ُ ّ َ ُ ْ َ َّ َ
‫ٱلد ِين‬
ِ ‫ك بل تك ِذبون ِب‬

َ َ َّ َ َ َ َّ َ ُ ّ َ
Bukan hanya durhaka saja, bahkan kamu mendustakan hari pembalasan.

‫ِفي أ ِي صور ٍة ما شاء ركبك‬


dalam bentuk apa saja yang Dia kehendaki, Dia menyusun tubuhmu.

َُ َ ْ ُّ َ ْ ُ َّ َ َ َ
‫صدق الله الع ِلي الع ِظيم‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Mendengar kosa kata bahasa arab tentang alat tulis
dengan isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar

01 2. Menyebutkan kosa kata bahasa arab tentang alat tulis


dengan isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar
3. Membaca kosa kata bahasa arab tentang alat tulis
dengan isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar
4. Menulis kosa kata bahasa arab tentang alat tulis dengan
isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar

Isilah data kehadiran belajarmu 107


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BA
‫‪Ayo berlatih‬‬
‫‪Literasi dan komunikasi‬‬

‫‪Latihan‬‬
‫َت ْمر ْي َن ٌ‬
‫ات‬ ‫ِ‬
‫‪Pasangkan gambar-gambar berikut dengan namanya! Lingkari‬‬
‫!‪jawaban yang tepat diantara huruf alif, ba’ atau jim‬‬

‫ا ‪ُ -‬مثَلَّ ٌ‬ ‫ا ‪ -‬قَلَ ُم‬


‫ث‬ ‫ب ‪ِ -‬كتَ ٌُ‬
‫اب‬ ‫َما هَ َذا ؟‬
‫ب ‪ -‬طَبَا ِش ْي ُر‬ ‫َما هَ َذا ؟‬
‫ج ‪ -‬فِرْ َجا ٌر‬
‫اص‬
‫ص ِ‬ ‫ج ‪ -‬قَلَ ُم ال َّر َ‬
‫ا ‪ -‬قَلَ ُم‬ ‫ا ‪ -‬قَلَ ُم‬
‫ب ‪ِ -‬كتَ ٌُ‬
‫اب‬ ‫َما هَ َذا ؟‬
‫اص‬
‫ص ِ‬‫ب ‪ -‬قَلَ ُم ال َّر َ‬ ‫َما هَ َذا ؟‬
‫ج ‪ -‬طَبَا ِش ْي ُر‬ ‫ج ‪ -‬طَبَا ِش ْي ُر‬
‫ا ‪ -‬قَلَ ُم‬ ‫ا ‪ -‬قَلَ ُم‬
‫ب ‪ُ -‬مثَلَّ ٌ‬
‫ث‬ ‫َما هَ َذا ؟‬ ‫اص‬
‫ص ِ‬‫ب ‪ -‬قَلَ ُم ال َّر َ‬ ‫َما هَ َذا ؟‬
‫ج ‪ِ -‬كتَ ٌُ‬
‫اب‬ ‫ج ‪ِ -‬كتَ ٌُ‬
‫اب‬ ‫‪108‬‬

‫‪BA‬‬
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

ٌُ َ‫ | ِكت‬book
‫اب‬

‫ | قَلَ ُم‬pen

‫ | فِرْ َجا ٌر‬compass

‫اص‬
ِ ‫ص‬َ ‫ | قَلَ ُم ال َّر‬pencil

‫ | طَبَا ِش ْي ُر‬chalk
109

BA
TEMA Hablumminannas

Sub Tema Dalam keluarga

Kompetensi Dasar Mengidentifikasi hubungan antara simbol dan sila-sila


Pancasila dalam lambing negara Garuda Pancasila.

01 Menjelaskan hubungan gambar pada lambang negara


dengan sila-sila Pancasila.

Isilah data kehadiran belajarmu 110


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PKN
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Pembelajaran hari ini sudah selesai. Apa yang Sikap Udin di sekolah sesuai dengan pengamalan sila pertama dan
dilakukan Udin dan teman-teman sebelum pulang? kedua Pancasila. Sikap manakah yang dimaksud? Tuliskan pada
tabel berikut;

sila pertama sila kedua

Beri tanda √ pada gambar yang sesuai pengamalan sila pertama


atau sila kedua Pancasila di sekolah. Tuliskan sila yang sesuai di
bawah gambar.

Ali dan Joseph beda


Tuliskan dalam kotak berikut: Bekalku agama. Namun
ketinggalan. keduanya berkawan.

Aku ada
bawa
bekal. Ayuk
makan
bersama.

111

Pkn
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Ceritakan tentang kegiatanmu di sekolah!


1. Ceritakan kegiatan yang sesuai sila pertama Pancasila! 3
2. Ceritakan kegiatan yang sesuai sila kedua Pancasila!
3. Ceritakan secara lisan dengan percaya diri!
4. Apa yang seharusnya dilakukan oleh dua anak yang saling
berebut?

Perhatikan gambar berikut!

Perbuatan dan sikap yang mencerminkan sila Pancasila yang ketiga.


Beri tanda √ pada kolom.

tidak
No. Sikap sesuai
sesuai
Bersama-sama melaksanakan
1 tugas piket kelas

Bermain hanya dengan kawan


2 yang sesuku

Tertib dalam pelaksanaan


3 upacara bendera
Saling memaafkan dapat menjaga persatuan dan kesatuan. Menjaga kebersamaan dan
Menjaga persatuan dan kesatuan di sekolah merupakan perbuatan 4 rukun antara suku-suku yang
terpuji. Perbuatan tersebut sesuai dengan pengamalan sila ketiga berbeda.
Pancasila. 112

Pkn
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Tuliskan contoh pengamalan sila ketiga Pancasila di Tuliskan contoh pengamalan sila keempat dan kelima
saat di sekolah. di bawah gambar!

Para siswa bermusyawarah menentukan lagu dan petugas upacara.


Hal itu sesuai dengan pengamalan sila keempat Pancasila.
Pembagian petugas dilakukan secara adil. Hal itu sesuai dengan
pengamalan sila kelima Pancasila. Sebutkan bunyi sila keempat
dan kelima Pancasila!

113

Pkn
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Tuliskan contoh perilaku lainnya yang sesuai sila keempat atau


kelima di sekolah!

114

Pkn
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 115


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BI
Ayo buktikan
komunikasi

Bekal makanan yang dibawa Udin disiapkan oleh ibu. Ibu menyuruh
Udin supaya berbagi dengan kawan-kawannya di sekolah. Bacalah kalimat perintah di bawah ini!
Lengkapilah kalimat berikut menjadi kalimat perintah!
1. __________________ ke kelas setelah bel berbunyi!
2. __________________ kebersihan kelas!
3. __________________ pintu setelah masuk ke dalam ruangan!
4. __________________ buku-buku di rak agar terlihat rapi!
5. __________________ sampah pada tempatnya!

Bacalah percakapan di bawah ini dengan nyaring!


Sebutkan bunyi kalimat perintah dalam percakapan Udin : Kawan-kawan, kita akan bersihkanlah kelas sesuai
antara Udin dan ibu! pembagian tugas!

Isi kalimat perintah adalah; menyuruh untuk melakukan sesuatu. Siti : Aku dan Midah akan menyapu ruangan.
Tuliskan kalimat perintah yang kamu dengar hari ini! Yaman : Aku menghapus papan tulis dan memeungut seluruh
sampah.

Berbagi menunjukkan sikap rukun. Joseph : Aku akan menyusun meja dan kursi.

Kalimat Perintah: ..................................................... Udin :Terima kasih kawan-kawan. Ayo, kita mulai
membersihkan kelas!

Kalimat yang digaris bawahi adalah contoh kalimat ajakan


Kalimat perintah diakhiri dengan tanda seru (!).

Kalimat perintah hendaklah disampaikan dengan sopan.

116

BI
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Berolahraga Bersama
Hari ini Udin dan kawan-kawan berolahraga. Pak Guru meminta
siswa untuk berlari berpasangan. Udin berpasangan dengan Ayo membaca
Joseph. Tiba-tiba mereka terjatuh karena gerakan kakinya tidak
kompak. Kaki Joseph terluka dan berdarah. Udin membantu Joseph
berdiri. Pak Guru mengantarkan Joseph ke UKS. Pak Guru pun
mengingakan siswa lainnya. Berhati-hatilah ketika berlari! Samakan
Udin menjadi Ketua kelas. Ia bertanggung jawab mengatur dan
langkah kalian terlebih dahulu!
mengawasi kegiatan piket kelas.

Garis bawahi kalimat yang menunjukan perintah pada teks bacaan


di atas. Bacalah percakapan di bawah ini dengan nyaring!
Udin : Kawan-kawan, kita akan bersihkanlah kelas sesuai
Ayo Berlatih pembagian tugas!

Buatlah pertanyaan dan jawaban tentang pengalaman Udin ketika Siti : Aku dan Midah akan menyapu ruangan.
berolahraga bersama! Tuliskan pertanyaan itu pada kartu tanya Yaman : Aku menghapus papan tulis dan memeungut seluruh
jawab. Tukarkan kartumu dengan teman sebangkumu. Kemudian, sampah.
tuliskan jawaban yang benar sesuai dengan pertanyaan temanmu.
Joseph : Aku akan menyusun meja dan kursi.
Udin :Terima kasih kawan-kawan. Ayo, kita mulai
membersihkan kelas!
Jelaskan maksud kalimat perintah yang diucapkan Udin!

Kalimat di atas adalah contoh kalimat perintah


Kalimat perintah biasanya diakhiri tanda seru “!” atau diberi akhiran
“lah”

117

BI
Ayo menulis
Literasi dan komunikasi

Pikirkan kalimat yang sesuai dengan gambar yang ada!


Menulis huruf indah halus kasar

Tuliskan kalimat itu dengan menggunakan huruf indah!

118

BI
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Kelas Udin mendapat giliran menjadi petugas upacara. Para siswa Udin dan teman-teman sudah selesai bermain dan berolahraga.
bermusyawarah menentukan petugas upacara. Bermusyawarah
merupakan cara untuk menjaga kerukunan.

Bacalah teks percakapan di bawah ini!

Apakah kamu pernah mendengar kalimat perintah dari gurumu


setelah berolahraga? Perintah apakah yang diucapkan? Apa
manfaat perintah tersebut? Tuliskan pada kotak berikut, kemudian
peragakan di depan kelas.

Kalimat perintah
Sebutkan kalimat perintah dalam percakapan di atas!

Manfaat

119

BI
Ayo bernyanyi
Literasi dan komunikasi

Tuliskan kalimat perintah sesuai dengan gambar di


bawah ini.

120

BI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan yang


terdapat dalam teks cerita atau lagu yang menggambarkan

01
sikap hidup rukun
2. Menirukan ungkapan, ajakan, perintah, penolakan dalam
cerita atau lagu anak-anak dengan bahasa yang santun
3. Menjelaskan dan melakukan penjumlahan dan
pengurangan bilangan yang melibatkan bilangan cacah
sampai dengan 999 dalam kehidupan sehari-hari serta
mengaitkan penjumlahan dan pengurangan
4. Menyelesaikan masalah penjumlahan dan pengurangan
bilangan yang melibatkan bilangan 999 dalam
kehidupan sehari-hari serta mengaitkan penjumlahan
dan pengurangan

Isilah data kehadiran belajarmu 121


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Bilangan cacah bilangan positif yang dimulai dari nol Penjumlahan dapat dilakukan dengan cara panjang atau pendek.
sampai tidak terbatas

Cara penjumlahan
Siswa di sekolah Udin cukup banyak. Ada 125 siswa laki-laki dan
117 siswa perempuan.

banyak siswa laki-laki

banyak siswa perempuan

Jumlah siswa di sekolah Udin seluruhnya adalah


…………………….

122

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Beni bertugas membereskan lemari kelas. Di lemari terdapat kotak


Tentukan hasil penjumlahan berikut! kapur tulis. Mula-mula ada 242 kapur tulis. Kapur tersebut digunakan
38 buah.

Sisa kapur dihitung dengan pengurangan.


Jadi, sisa kapur ada ......................................................
Pengurangan dapat dilakukan dengan cara panjang atau pendek.

123

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Tentukan hasil penjumlahan berikut dengan cara Tentukan hasil penjumlahan berikut dengan cara
panjang. panjang.

124

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Upacara diikuti siswa dan guru. Ada 239 siswa dan 15 guru. Berapa
Kerjakan soal – soal berikut dengan benar!
peserta upacara seluruhnya? Peserta upacara seluruhnya dapat
ditentukan dengan melakukan penjumlahan. 1. Di perpustakaan sekolah terdapat 181 buku pelajaran dan 126
buku cerita anak. Berapa jumlah buku seluruhnya?
2. Di koperasi sekolah terdapat stok 2 kotak buku tulis. Setiap kotak
terdiri atas 180 buku. Berapa jumlah buku seluruhnya?
3. Di lemari kelas terdapat 259 lembar kertas HVS. selain itu
terdapat kertas folio dengan jumlah 60 lembar lebih banyak.
Berapa lembar bantyak kertas folio di dalam lemari?
4. Banyak kapur berwarna ada 117 batang. Kapur putih lebih
banyak 43 batang. Berapa jumlah kapur seluruhnya?

Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Buatlah soal cerita tentang penjumlahan! Pengurangan:


Tukarkan pertanyaanmu dengan teman di dekatmu, lalu jawab
Soal cerita :
pertanyaan temanmu.

Penyelesaian :

125

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Kerjakanlah soal-soal di bawah ini dengan teliti!


Bu Guru meminta siswa menuliskan lagu anak yang disukai. Bu 1. Kapur tulis di lemari ada 116 batang. Kapur tersebut sudah
Guru membagikan kertas untuk menulis kepada semua siswa dipakai sebanyak 25 batang. Berapa sisa kapur yang belum
dengan adil. Mula-mula ada 275 lembar kertas. Kertas dibagikan dipakai?
pada siswa sebanyak 39 lembar. Berapa sisa kertas Bu Guru? 2. Di sekolah Udin ada 125 siswa laki-laki dan 117 siswa perempuan.
Berapa selisih siswa laki-laki dan perempuan?
3. Udin mempunyai 206 butir kelereng. Kelereng Yusuf lebih sedikit
55 butir. Berapa banyak kelereng Yusuf?
4.
Buatlah soal tentang pengurangan!
Minta temanmu menulis soal cerita sesuai dengan pengurangan
yang ditulis tersebut. Selesaikan soal tersebut bersama-sama
Sisa kertas dapat ditentukan dengan melakukan pengurangan.

126

MTK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Mengenal karya imajinatif dua dan tiga dimensi


2. Membuat karya imajinatif dua dan tiga dimensi

01

Isilah data kehadiran belajarmu 127


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SBDP
Ayo ketahui
komunikasi

Karya imajinatif adalah karya yang bersifat khayalan Tuliskan perbedaan hasil mewarnai menggunakan krayon, pinsil
warna, dan spidol warna.
Contoh karya imajinatif 2 dimensi ( karya yang memiliki sisi panjang
dan lebar )
Krayon

Ayo mengamati

Di kelas, para siswa sedang belajar menggambar. Ali, Yusuf, dan


Siti, menggambar dengan alat yang berbeda.

Ali Yusuf Siti


Pinsil warna

Pasangkanlah hasil karya siswa yang sesuai dengan peralatan yang


dipakainya.

Spidol warna

128

SBDP
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Para siswa menghias kelas dengan gambar benda-benda atau Nyanyikan lagu di bawah ini bersama kawan-
makhluk hidup yang ada di sekitar sekolah. Mula-mula dibuat sketsa kawanmu.
gambar pada kertas gambar menggunakan pensil.

Sebelum kita makan

Sebelum kita makan dik

Cuci tanganmu dulu

Menjaga kebersihan dik

Untuk kesehatanmu

Jaga adab makan


Sketsa (pola kasar) Gambar jadi Jangan ada sisa

Makan jangan bersuara

Baik-baik makan

Jangan ada sisa

Mulai dengan Bismillah

Ciptaan Pak Kasur

129

SBDP
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Memahami variasi gerak dasar lokomotor sesuai dengan


konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan

01
dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau
tradisional
2. Mempraktikkan variasi gerak dasar lokomotor sesuai
dengan konsep tubuh, ruang, usaha, dan keterhubungan
dalam berbagai bentuk permainan sederhana dan atau
tradisional

Isilah data kehadiran belajarmu 130


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PJOK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Ayo bergerak bersama kawanmu


Setelah melakukan gerakan-gerakan di atas, mari lakukan permainan Sebelum berlari, lakukan pemanasan terlebih dahulu. Mari
berlari berpasangan berikut. Sebelum berlari, lakukan pemanasan melakukan permainan berpasangan. Ikuti petunjuk gurumu.
terlebih dahulu.

Setelah melakukan gerakan-gerakan di atas, mari lakukan permainan


berlari berpasangan berikut.

131

PJOK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 132


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Let’s look,say and remember! Listen and repeat

133

E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Practice with your friend

134

E
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

Isilah data kehadiran belajarmu 135


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SQ
‫‪Ayo membaca‬‬
‫‪Literasi dan komunikasi‬‬

‫= ‪bu‬‬ ‫ُب‬ ‫=‪u‬‬ ‫ـ ُـ‬


‫َب ِب ُب َت ِت ُت َج ِج ُج‬

‫ُد ِد ُد‬ ‫ُد ِد َد‬ ‫ُد ِد ِد‬ ‫َد ِد ُد‬


‫ُك ِتبَ‬ ‫َك َتبَ‬ ‫ُ َ‬ ‫ََ َ‬
‫ف ِعل‬ ‫فعل‬
‫ُقرئَ‬ ‫َ َ‬
‫�ضَ َ َب �ضُ ِ َب‬ ‫ِ‬ ‫ق َرأ‬
‫ض� َم‬ ‫ُ‬ ‫َ‬
‫َي ُ� َـن‬ ‫َف ُـهوَ‬ ‫َح ُس َن‬
‫َل ُا َم = َل ُؤمَ‬ ‫َق ُربَ‬ ‫ش َُ‬
‫� َع‬ ‫ج‬
‫ُُ ُ‬ ‫َ‬ ‫َ ثُ‬ ‫َع ُظمَ‬ ‫َُ ُ‬
‫رسل‬ ‫ك�‬ ‫رجل‬
‫‪136‬‬

‫‪SQ‬‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 137


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PAI
Ayo ketahui
komunikasi

Fadhillah (keutamaan) bersikap jujur Berilah tanda ( √) di kolom ya atau tidak!

Orang jujur disayang Allah 'Azza wa Jalla., disenangi orang tua dan
guru, disukai kawan-kawan sepermainan. Jujur selalu membawa No. Uraian ya tidak
kebaikan Aku yakin, orang yang bersikap jujur
1 akan memperoleh fadhilah

Aku berusa jujur pada diri sendiri dan


2
Ayo buktikan kepada orang lain

Tertib dalam pelaksanaan upacara


3 bendera
Di mana pun dan kapan pun, aku harus bersikap jujur. Aku tidak
boleh berbohong. Jika aku berbuat salah, aku akan meminta maaf Aku yakin bila bersikap jujur akan
4 membuat hatiku bahagia
dan berkata jujur

Ayo bekerjasama Ayo berlatih

Amatilah gambar berikut! Sebutkanlah perbuatan yang tidak boleh


1. Buatlah kelompok-kelompok kecil terdiri atas dua atau tiga orang!
dilakukan di saat ujian!
2. Setiap anggota dalam kelompok menyebutkan contoh sikap jujur
secara bergantian!

138

PAI
Ayo bekerjasama
komunikasi

1. Buat kelompok, dengan jumlah lima anak per kelompok!


2. Diskusikan bersama kawan-kawan dalam kelompokmu tentang
contoh-contoh keberuntungan pada orang yang bersikap jujur!
3. Masing-masing kelompok menulis tiga contoh keuntungan
bersikap jujur dan menyerahkan hasilnya kepada guru!

139

PAI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 140


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BMR
Ayo buktikan
komunikasi

Siswa hafal dan bisa mempraktikkan adab budi pekerti pada


tetangga dan yang berbeda agama

Dalam bergaul dengan tetangga yang berbeda agama, kita dapat menjalin
hubungan baik dengan mereka melalui tata krama sebagai berikut;
1. Menghormati dan bertoleransi terhadap ajaran umat agama lain dengan tidak
mengganggu ketika beribadah
2. Tidak menghina ajaran agama umat yang berbeda
3. Tidak ikut serta dalam upacara keagamaan tetangga yang berbeda agama
4. Membantu dan bekerja sama dalam urusan kemasyarakatan

Kerjasama dalam kegiatan bermasyarakat


141

BMR
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar Mengetahui, menjelaskan dan memahami cara menyembelih


hewan ternak

01

Isilah data kehadiran belajarmu 142


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
AI
komunikasi
Ayo ketahui

Tata Cara Penyembelihan Ternak


Orang yang menyembelih haruslah Muslim, atau lebih baik dilakukan
oleh mu’min yang ‘alim. Menyembelih ada dua macam; (1)dzabh;
yakni menyembelih dengan posisi hewan terbaring, dan (2)nahr;
menyembelih saat posisi hewan dalam keadaan berdiri. Nahr
biasanya dilakukan pada unta, meskipun sapi juga dapat disembelih
dengan cara ini. Sapi, kerbau, dan kambing biasanya disembelih
dengan cara dzabh.
Untuk dzabh, sembelihan dibaringkan pada sisi sebelah kirinya,
terbaring dengan posisi muka menghadap qiblat. Untuk nahr, kaki
kiri depan unta diikat terlebih dahulu, kemudian si penyembelih
menusukkan pisau pada bagian libbah unta. Libbah adalah; tempat
menggantungkan kalung pada leher unta, dan itu adalah posisi
tempat alat penyembelihan dapat mencapai hati, sehingga binatang
lebih cepat mati.
Pisau penyembelih harus sangat tajam. Pada saat akan
menyembelih, ucapkan bismillah dan takbir; “bismillah wăllähu akbar”
(dengan menyebut nama Ălläh, Ălläh Maha Besar), saat itu juga mata
pisau sudah ditempelkan pada leher hewan sembelihan, kemudian
potong tenggorokannya dan putuskan urat lehernya sekaligus
dalam satu gerakan, dan cara ini dilakukan untuk nahr. Sedangkan
untuk dzabh sebaiknya pisau tidak terangkat dari lehernya.1 Dilarang
menyembelih hewan dalam posisi duduk.
Jadikan unta itu berdiri dalam keadaan terikat sebagaimana sunnah Muhammad SAW
(Muttafaq ‘alaih)

1 Sumber: Syaikh Abu Bakar al-Jazairi, terbitan Kantor Atase Agama Kedutaan Arab Saudi, hal 178-180
dan 760-761 (Kholif)
143

AI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Membaca dengan tartil sesuai tajwid dan makhorijul huruf
2. Menghafal dengan mandiri

01 3. Mengulang – ulang ayat al – qur’an yang telah dihafal

Isilah data kehadiran belajarmu 144


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
HQ
َّ ْ َّ ُ ُ َ
َّ ‫الش ْي َط ِان‬
‫الر ِج ِيم‬ ‫أعوذ ِبالل ِه ِمن‬

‫االنفطار‬
Semua perbuatan manusia
akan di catat oleh malaikat
dan akan mendapatkan
َ ‫َوإ َّن َع َل ْي ُك ْم َل َٰح ِف ِظ‬
‫ين‬
balasan ( ayat 10 s/d 15
ِ
Padahal sesungguhnya bagi kamu ada (malaikat-malaikat) yang mengawasi (pekerjaanmu),

َ‫ِك َر ًۭاما َٰك ِتبين‬


ِ
yang mulia (di sisi Allah) dan yang mencatat (pekerjaan-pekerjaanmu itu),
َ ُ َْ َ َ
‫َي ْعل ُمون َما تف َعلون‬
mereka mengetahui apa yang kamu kerjakan.
َ
ۢ‫ٱلب َر َار َل ِفى َن ِع ٍيم‬
ْ ‫إ َّن ْ أ‬
ِ 145

Sesungguhnya orang-orang yang banyak berbakti benar-benar berada dalam surga yang

penuh kenikmatan,

ۢ‫َو ِإ َّن ْٱل ُف َّج َار َل ِفى َج ِح ٍيم‬


dan sesungguhnya orang-orang yang durhaka benar-benar berada dalam neraka.
ّ َ ْ َ َ ََْ ْ َ
. ‫ٱلد ِين‬
ِ ‫يصلونها يوم‬
Mereka masuk ke dalamnya pada hari pembalasan.

َُ َ ْ ُّ َ ْ ُ َّ َ َ َ
‫صدق الله الع ِلي الع ِظيم‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar Mendengar kosa kata bahasa arab tentang alat tulis dengan
isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar

01 Menyebutkan kosa kata bahasa arab tentang alat tulis


dengan isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar
Membaca kosa kata bahasa arab tentang alat tulis dengan
isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar
Menulis kosa kata bahasa arab tentang alat tulis dengan
isim isyarah dekat dan jauh jenis mudzakar

Isilah data kehadiran belajarmu 146


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BA
Ayo membaca
Literasi dan komunikasi

Baca dan artikan kata-kata berikut ini! awablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini!

dibaca artinya ‫َما هَ َذا ؟‬


what is this?
ٌ‫هَ َذا ِكتَاب‬ = =
that is a book
َ ِ‫َما َذل‬
‫ك؟‬
what is that?
‫هَ َذا قَلَ ٌم‬ = =
this is a pen
‫َما هَ َذا ؟‬
ٌ َّ‫هَ َذا ُمثَل‬
‫ث‬ = =
what is this?

this is triangles

َ ِ‫َما َذل‬
‫ك؟‬
َ ِ‫َذل‬
‫ك فِرْ َجا ٌر‬ = = what is that?
that is a compass

‫اص‬ َ ‫هَ َذا قَل ُم ال َّر‬


ِ this‫ص‬ = =
‫َما هَ َذا ؟‬
what is this?
is a pencil

‫ك طَبَا ِش ْي ُر‬
َ ِ‫َذل‬ = = َ ِ‫َما َذل‬
‫ك؟‬
that is chalks what is that?
147

BA
TEMA Hablumminannas

Sub Tema Dalam keluarga

Kompetensi Dasar 1. Mengidentifikasi hubungan antara simbol dan sila-sila


Pancasila dalam lambing negara Garuda Pancasila.

01 2. Menjelaskan hubungan gambar pada lambang negara


dengan sila-sila Pancasila.

Isilah data kehadiran belajarmu 148


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PKN
Apakah masyarakat di sekitar rumah Udin selalu
rukun?
Beri tanda √ untuk gambar yang menunjukkan sikap rukun di
masyarakat!

Sikap apakah yang sesuai dengan pengamalan sila pertama


Pancasila pada bacaan dan gambar tersebut? Sikap apakah yang
sesuai dengan pengamalan sila kedua Pancasila pada bacaan dan
gambar tersebut? Tuliskan pada tabel berikut!

Apakah masyarakat di sekitar rumahmu hidup dengan rukun?


Sebutkan contoh sikap rukun dilingkunganmu!
2
149

Pkn
Tuliskan contoh pengamalan sila pertama atau sila kedua Pancasila Ceritakan kegiatanmu di lingkungan masyarakat yang sesuai dengan
di lingkungan masyarakat! pengamalan sila pertama! Ceritakan kegiatanmu di lingkungan
masyarakat yang sesuai dengan sila kedua Pancasila!
Ceritakan secara lisan dengan percaya diri.
1 Warga di lingkungan rumah Udin sedang bergotong royong. Ibu-ibu
menyiapkan makanan dan minuman. Anak-anak ikut membantu.
Ada anak yang membantu membersihkan sampah. Ada juga anak
yang membantu menyajikan makanan. Semua tampak rukun dan
gembira.
2

150

Pkn
Tuliskan pengalamanmu menerapkan nilai-nilai sila ketiga Pancasila Ceritakan pengalamanmu menerapkan nilai-nilai sila ketiga Pancasila
di masyarakat! di masyarakat! Sampaikan ceritamu di depan kelas dengan percaya
diri. KeDalam dongeng terdapat sikap gotong royong. Selain itu,
terdapat sikap adil dalam menolong orang lain. Sikap tersebut sesuai

3 dengan pengamalan sila keempat dan kelima Pancasila!


Hubungkan gambar pengamalan sila Pancasila
dengan sila Pancasila yang sesuai!

Beri tanda √ pada kolom jawaban.

tidak
No. Sikap sesuai
sesuai
Melakukan ronda menjaga
1 keamanan bersama-sama

Hanya bergaul dengan


2 tetangga dekat saja

Melakukan kerja bakti


3 membersihkan lingkungan

Lebih menyukai barang-barang


4 dari luar negeri Tuliskan contoh lain yang sesuai sila keempat atau kelima di
masyarakat! 151

Pkn
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 152


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BI
Ayo dengarkan
Literasi dan komunikasi

Dengarkanlah gurumu membaca teks dibawah ini!


Membuang sampah ditempat sampah
Udin selalu menjaga kebersihan.sampah – sampah yang berserakan
di buang di tempat sampah. Sebaliknya Badu tidak menjaga Ayo mengamati
kebersihan rumah. Badu membuang sampah ke dalam got. ‘’ buang
saja sampahmu kedalam got dekat rumah!’’ ajak badu kepada Udin.
‘’ tidak mau ah, nanti air got menjadi tergenang dan bau’’. Jawab
udin. Badu menyadari bahwa perbuatannya tidak baik. Ia meminta
maaf kepada Udin. Badu juga berterima kasih kepada Udin karena
sudah mengingatkan agar tidak membuang sampah sembarangan.
Udin menolak ajakan Badu untuk membuang sampah ke got.
Sebutkan penolakan Udin tersebut.

Pernahkah kamu menolak ajakan temanmu?


Tuliskan kalimat penolakanmu kepada teman!

Kalimat penolakan

153

BI
Ayo membaca
Literasi dan komunikasi

Bacalah percakapan di bawah ini dengan percaya Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut sesuai percakapan
diri! tersebut!
Guru akan menentukan siapa yang menjadi Udin, Badu, dan Edo. 1. Apakah gotong royong diperlukan di dalam masyarakat?
Udin : “Coba, lihat! Got menjadi bau dan kotor karena banyak 2. Apakah terdapat kalimat penolakan pada teks percakapan di
sampah.” atas?
Edo : “Wah, iya, airnya juga tergenang.” 3. Tuliskan kalimat yang menunjukkan penolakan tersebut!
Udin : “Bagaimana jika hari Minggu kita bergotong royong 4. Tuliskan kalimat yang menunjukkan persetujuan!
membersihkan got?”
Badu : “Membersihkan got? Aku tidak mau, ah. Got kan kotor dan
bau.
Ayo berlatih
Edo : “Aku kurang setuju, Din. Membersihkan got pekerjaan yang
berat. Kita sebagai anakanak belum bisa melakukannya.”
Badu : “Betul, Din. Sudah biarkan saja.”
Tuliskanlah kembali percakapan di atas menjadi
Udin : “Tapi, got yang tersumbat dapat menyebabkan banjir. Sampah sebuah cerita!
akan menyumbat aliran air sehingga akan meluap ke jalan.”
Perhatikan hal-hal berikut, sebagai panduan menulis cerita.
Edo : “Bagaimana jika kita mengusulkan kepada Pak RT untuk
mengajak seluruh warga bergotong royong? 1. Judul yang sesuai dengan cerita.

Kita bisa ikut membantu pekerjaan ringan, misalnya membuang 2. Orang yang berbicara.
sampah yang dikumpulkan” 3. Kegiatan yang dilakukan.
Udin : “Aku setuju, Do.” 4. Alasan dilakukannya kegiatan.
Badu : “Aku juga setuju jika demikian. Aku juga bersalah karena 5. Cara melakukan kegiatan.
membuang sampah ke dalam got.”

154

BI
Ayo menulis Ayo mengamati

Ceritakan hasil pengamatanmu terhadap gambar tersebut.

155

BI
Literasi dan komunikasi
Ayo mengamati

Perhatikan gambar berikut


Olahraga Bersama
Warga di sekitar rumahku akan berolahraga bersama. Kegiatan
tersebut dilakukan di lapangan. Di perjalanan menuju lapangan, aku
bertemu Made. Aku mengajak Made untuk ikut berolahraga. Namun,
Made tidak bisa ikut. Made akan mengunjungi pamannya. Tiba di
lapangan, sudah banyak anak yang berkumpul. Mereka sedang
melakukan pemanasan. Kami berolahraga dengan kompak. Kami
senang berolahraga bersama.

Jawablah pertanyaan berikut sesuai pengalaman yang ditulis Udin!


1. Siapakah yang menolak ajakan Udin?
2. Buatlah kalimat penolakan yang sebaiknyadiucapkan teman
Udin!

1. Gambar mana yang menunjukkan sikap hidup rukun di


masyarakat?
2. Gambar manakah yang menunjukkan penolakan?
3. Pernahkah kamu menolak pemberian orang lain?

Tuliskanlah kata-kata penolakan tersebut pada tempat di bawah ini.

156

BI
Literasi dan komunikasi
Ayo bermain peran

Buatlah percakapan pengalamanmu melakukan penolakan terhadap


pemberian orang lain! Kalimat penolakan biasa ditandai dengan
kata “tidak”. Selain kata tidak, dapat ditambahkan kata maaf, terima
kasih, lain kali ya, dan lain-lain.

Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!


1. Siapa yang mengajak berolahraga pada teks di atas?
Jawab: ____________________________________
2. Apa maksud ajakan tersebut?
Jawab: ____________________________________
3. Siapakah yang menolak ajakan?
Jawab: ____________________________________
4. Mengapa ia menolak ajakan tersebut?
Jawab: ____________________________________
5. Tuliskan kalimat penolakan yang diucapkan!
Menurutmu, manakah kalimat penolakan yang dapat menjaga
kerukunan? Jawab: ____________________________________ 157

BI
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Simaklah dongeng di bawah ini dengan cermat! Ayo mengamati


Kisah Jeje si Jerapah
Di padang rumput yang luas hiduplah sekelompok jerapah. Ada
jerapah bernama Jeje dan Jojo. Jeje bersifat sombong karena
merasa tubuhnya paling tinggi. Jojo bersifat baik hati, tubuhnya tidak
terlalu tinggi. Pada suatu hari kakek jerapah meminta tolong pada
Jeje dan Jojo. Kakek jerapah minta tolong diambilkan daun segar.
Namun, Jeje menolak, “ Tidak mau, Kek. Saya sedang repot.” Jojo
dengan sekuat tenaga mengambil daun segar untuk kakek jerapah.
Suatu hari, Jeje mendapat kesulitan. Jeje jatuh, kakinya terjepit
bebatuan. Teman-teman hewan lain tidak tega melihat Jeje kesulitan.
Mereka menolong Jeje. Akhirnya, Jeje sadar bahwa saling menolong
antar teman itu penting.

Tuliskanlah kata-kata penolakan yang ada dalam dongeng tersebut.

158

BI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 159


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Udin dan Mutiara membuat prakarya dari biji-bijian. Udin Tentukan jumlah dan selisih kedua bilangan berikut!
menggunakan biji-bijian hingga 239 butir. Sedangkan Mutiara
sebanyak 185 butir. Banyak biji-bijian dapat digambarkan dengan
kubus satuan.

Jumlah biji-bijian yang digunakan Udin dan Mutiara adalah


………………
Berapakah selisih biji-bijian yang digunakan Udin dan Mutiara?

160

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Ibu-ibu menyiapkan banyak makanan untuk peserta gotong royong.


Buatlah bilangan tiga angka terbesar dan terkecil dari Ada 95 kue bolu dan 120 kue lemper. Kue itu disajikan dan dimakan
angka berikut! 158 buah. Berapa sisa kue sekarang?
Ingatlah penjumlahan dan pengurangan yang sudah dipelajari
sebelumnya.

Penjumlahan dan pengurangan dikerjakan berurutan.

161

MTK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

1. Ibu membuat 115 kue lemper, 85 kue lapis, dan 75 kue donat.
Berapa jumlah kue seluruhnya?
2. Jumlah minuman mula-mula 336 gelas. Berapakah sisanya jika
sudah diminum 59 gelas dan 92 gelas?
3. Udin mempunyai 180 butir biji-bijian. Mutiara memberikan
125 butir lagi kepada Udin. Bijibijian tersebut digunakan untuk
membuat hiasan sebanyak 148 butir. Berapa sisa bijibijian
sekarang?
4. Ibu membuat 115 kue. Kue tersebut diberikan kepada bibi
sebanyak 75 buah. Ibu mendapat kiriman kue dari tetangga
sebanyak 50 buah. Berapa banyak kue Ibu sekarang?
5. Jumlah penduduk dewasa di lingkungan rumah Udin ada 229
orang. Jumlah anak-anak lebih sedikit 72 orang. Berapa jumlah
penduduk dewasa dan anak-anak?

Buatlah soal cerita dengan penyelesaian di bawah ini.


Setelah itu, selesaikan soal cerita buatanmu.
• 193 + 117 – 200 256 + 244 – 359
• 367 – 113 + 250 298 – 147 + 199

1. Adakah jawaban yang sama?


2. Apakah urutan penjumlahan dan pengurangan berpengaruh
terhadap hasil operasi hitung?
Diskusikan kesimpulan dari kedua soal di atas. 162

MTK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 163


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SBDP
Ayo buatlah
Literasi dan komunikasi

Rumah Udin bersih dan nyaman. Udin, Edo, dan Siti, membuat Ibu-ibu menyiapkan kue-kue untuk peserta kerja bakti.
prakarya di rumah Edo. Mereka membuat prakarya dengan bahan Ada kue lemper yang terbuat dari beras ketan. Beras ketan dapat
yang berbeda. Hubungkan dengan garis, peralatan yang sesuai dipakai untuk membuat hiasan. Begitu juga dengan biji-bijian yang
dengan hasil karya. lain. Bahan dan Alat yang Digunakan;
1. Kertas gambar
2. Lem kertas atau lem kayu
3. Berbagai biji-bijian, misalnya kacang hijau, kedelai, jagung,
dan lain-lain
4. Pensil
Cara Membuat
Buatlah pola gambar yang akan dihias. Oleskan lem sedikit demi
sedikit pada gambar yang akan ditempeli kertas. Tempelkan biji-
bijian pada gambar yang telah dibuat dan diolesi lem (Perhatikan
kombinasi warna dan jenis biji-bijian). Aturlah agar hasil tempelan
rapi dan indah seperti contoh gambar bunga di bawah ini.

Tuliskan alat dan bahan yang digunakan Udin, Edo, dan Siti!

Buatlah hiasan dari biji-bijian.


Sebelumnya, kamu harus menyediakan sketsa gambar. Buatlah
sketsa yang akan kamu buat menjadi hiasan. Alat dan Bahan yang
Digunakan;
1. Kertas karton putih untuk menggambar
2. Pensil untuk menggambar
Pada pembelajaran yang lalu, kamu sudah membuat sketsa yang
Buatlah pola gambar yang akan kamu buat. Polanya bebas, boleh dihias dengan biji-bijian. Lanjutkan kegiatan membuat hiasan
berbentuk pola hewan, tumbuhan, bunga, rumah dll. Setelah itu, menggunakan biji-bijian pada pembelajaran sebelumnya. Pajanglah
tempelkan biji-bijian ke atas pola gambar yang telah kamu buat. hasil karyamu di depan kelas! 164

SBDP
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 165


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PJOK
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Lakukan gerakan berikut dengan petunjuk gurumu!

Ayo mengamati

Perhatikan gerakan yang dilakukan Udin.


Lakukanlah gerakan tersebut. Lakukanlah pemanasan terlebih
dahulu.

Setelah melakukan gerakan-gerakan


di atas, mari melakukan permainan
berikut.

Ayo berlatih

Mari lakukan
permainan berikut.

Kamu dapat melanjutkan kegiatan dengan permainan tapak gunung. 166

PJOK
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 167


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Listen and repeat then practice with your friend

168

E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Read and understand the sentences Complete the sentences

169

E
Ayo berlatih
Literasi dan komunikasi

Let's play concentration game

170

E
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

Isilah data kehadiran belajarmu 171


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
SQ
‫‪Wawu mati setelah dhommah‬‬

‫ُب ْو = ‪buu‬‬ ‫ـ ُـ ـو = ‪uu‬‬ ‫ٗ‬ ‫ٗ‬


‫ـ ـ = ‪ uu‬ه = ‪huu‬‬
‫‪Guru boleh mengenalkan nama WAU sukun atau WAU mati‬‬

‫َ ُُْ‬
‫يـقول‬
‫َ َ‬
‫قال‬ ‫َي ُت ْو ُب‬ ‫تَ� َب‬ ‫َ ي َ� ٗه‬ ‫َوَلـهٗ‬ ‫َي َد ٗه‬ ‫َم َع ٗه‬
‫َ ُْ ُ‬ ‫َ َ‬ ‫ِف يْ� َما َك ُنواْ‬ ‫َ‬
‫يكون‬ ‫كن‬ ‫َي ُـع ْو ُد‬ ‫َع َ‬
‫ـاد‬ ‫َم َو ِاز ْي ُن ٗه‬ ‫ٰ‬ ‫َ‬
‫ِاذاس جـ�ى‬
‫ْ‬ ‫ُ‬
‫ل ِقي ٖمـى‬
‫َ‬ ‫ُ ُْْ َ‬
‫ي ِقـيمون‬
‫ُ ُْ ْ َ‬
‫ي ِـر يدون‬ ‫َح ِاف ِظ ْي َـن‬ ‫َو َ ِجع ُبواْ‬ ‫َي َنا ِب ْي َع‬
‫بَ‬ ‫ََ َ َُْ َ‬ ‫َََ َ ُ ْ َ‬ ‫ف‬ ‫َ‬ ‫ُ‬
‫اص ٖه‬ ‫ن‬
‫ِ ِِ‬ ‫يتخافتون‬ ‫يتلومون‬ ‫ِ ي ْ� ِج ْي ِد َها‬ ‫ُم َتق ِاب ِل ْي َـن‬ ‫َون ُس ٖكى‬
‫ـاج ٖه‬
‫ِنع ِ‬
‫َ‬ ‫ُ َ‬
‫ُي ِغ ْيـث ْون‬
‫َ‬
‫ُي ِف ْي ُض ْـون‬ ‫ُج ُن ْو ُد ٗه‬
‫ُٰ َ‬
‫تظ ِه ُر ْون‬ ‫�‬ ‫َل ُق ِ ض يَ‬
‫َ ُ‬ ‫َ ُْ َ‬ ‫َ ُ ْ َ‬ ‫فَ َ� َث ُلـهٗ‬ ‫ْ‬ ‫َُُْ‬ ‫ُا ْوت ْي ُـتهٗ‬
‫يـ ِرث ٖنـى‬ ‫ر ِاغـبون‬ ‫س ِامدون‬ ‫واوتو ِاب ٖه‬ ‫ِ‬
‫ْ‬ ‫ُ‬
‫تلوموٖنـى‬ ‫ْ‬ ‫َُ‬ ‫َف َع َـق ُر ْوهاَ‬ ‫َُ َ‬
‫هنا ِلك‬ ‫َف َس َل َكهٗ‬ ‫َو ثَ� َقهٗ‬ ‫َ َول ُي ْوثقُ‬
‫ِ‬
‫‪172‬‬

‫‪SQ‬‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar 1. Memahami pesan-pesan pokok q.s an-nas dan al-a’sr


2. Mengetahui huruf hijaiyah bersambung sesuai makhrijul

01 huruf

Isilah data kehadiran belajarmu 173


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
PAI
Asyik Bisa Membaca Al-Qur’an
Membaca al-Qur’mendapat pahala dan kemuliaan dari Allah SWT.
Setiap hari aku selalu membacanya dalam sholat maupun di luar
sholat. Aku bahagia dan senang bisa membaca al-Qur’an dengan
Tepuk An-Nas
benar.
Tepuk An-Nas … prok 3x
Nama surat … prok 3x
An-Nas … prok 3x
Artinya … prok 3x
Manusia … prok 3x
Jumlahnya … prok 3x
Enam ayat … prok 3x
Diturunkan … prok 3x
Di Makah… prok 3x

174

PAI
َّ ْ َّ ُ ُ َ
َّ ‫الش ْي َط ِان‬
‫الر ِج ِيم‬ ‫أعوذ ِبالل ِه ِمن‬

Apakah kamu sudah bisa melafalkan surat An-Nas?


Silakan kamu lafalkan surat an-Nas bersama temanmu!
Ayo dengarkan Bapak atau Ibu Gurumu melafalkan surat
an-Nas ayat per ayat. Setelah itu tirukan melafalkan surat
an-Nas bersama-sama!

175

َُ َ ْ ُّ َ ْ ُ َّ َ َ َ
‫صدق الله الع ِلي الع ِظيم‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 176


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BMR
Ayo ketahui
komunikasi

Adab bertamu
Tata krama bertamu dan menerima tamu dalam masyarakat Melayu, 12. Naik ke rumah atau masuklah setelah dipersilahkan. Apabila
mengacu pada tata aturan sopan santun yang diajarkan Islam, kaki kotor atauberlumpur, hendaklah bersihkan terlebih
antara lain: dahulu.
1. Memilih waktu berkunjung yang tepat; 1)hendaklah berkunjung 13. Ketika tuan rumah belum mengenal kita dan meminta untuk
di saat rumah berpenghuni. Memastikan terlebih dahulu bahwa menyebutkan nama, maka kita harus memperkenalkan diri
orang yang akan dikunjungi ada di rumah,2)tidak pada waktu 14. Menjelaskan keperluan dan hajat yang dikehendaki
tengah hari atau Maghrib, 3)tidak pada waktu-waktu biasanya
orang istirahat, 4)tidak berkunjung pada saat-saat orang 15. Bersikap tenang dan tidak mencuri-curi pandang ke arah
sedang beribadah. 5)Tidak menyengajakan diri berkunjung ruangan lain.
saat orang makan. 16. Minum atau makan apabila telah dipersilahkan tuan rumah.
2. Berpakaian sopan dan bersih. 17. Tidak menolak pemberian atau penghormatan dari tuan
3. Mendehem atau batuk-batuk kecil saat berada di halaman. rumah.
Supaya orang di dalam rumah atau di sekitar lingkungan 18. Tidak boleh bertengkar di rumah orang. Tidak boleh berkata-
rumah menyadari kedatangan orang. kata kasar atau buruk kepada tuan rumah. Tidak boleh
4. Masuklah lewat halaman muka rumah. mengghibah atau membicarakan keburukan orang lain.
5. Tidak bertamu lewat pintu belakang. 19. Tidak berlama-lama berbual-bual. Tidak membualkan hal-hal
yang tidak perlu atau tidak bermanfaat.
6. Mengucapkan salam terlebih dahulu maksimal tiga kali
20. Mampu mengenali ekspresi tuan rumah. Apabila tuan rumah
7. Mencoba mengetuk pintu untuk pemberitahuan atas merasa kurang nyaman, hendaklah mohon permisi pulang
kedatangan. Apabila tidak ada jawaban, hendaklah berbalik dengan segera.
pulang.
21. Sebaiknya berpisah dengan bersalaman dan sebelumnya
8. Memperlihatkan wajah yang ceria dan berbagi senyum saat juga mohon maaf atas tutur kata dan sikap yang dianggap
tuan rumah atau penghuni rumah menemui kita. kurang menyenangkan tuan rumah.
9. Menjaga gestur (sikap) yang baik dan sopan. 22. Berpisah dengan mengucapkan salam.
10. Berjabat tangan dengan penghuni rumah. 23. Tidak lagi menoleh ke belakang.
11. Memperlihatkan sikap hormat dan memuliakan tuan rumah.
177

BMR
Ayo ketahui
komunikasi

tegak di halaman rumah urang; togak di laman rumah urang;


pertama dan utama tidak boleh lama jika tidak ada keperluan pótamu-tamu indó bulieh lamu kolo indó lai kópóroluan

berjalan menempuh halaman rumah urang; bójalan mónompuh laman urang;


hendaklah kita mendehem sekurangnya sekali ondaklah kitó mónohom sókurangnyo sókali
supaya kita lalu itu diketahui oleh urang rumah supayó kitó lalu tu dikótahui oleh urang rumah

berjalan atau lewat di belakang rumah urang; bójalan atau lewat di bólakang rumah urang;
henndaklah mendehem tiga kali ondaklah mónohom tigó kali
pandangan tidak boleh liar póncolóan indó bulieh colang-colang
takut khawatir orang salah sangka takuik awak urang salah sangkó

berjalan dalam gelap; bójalan dalam golop;


henndaklah pakai suluh (yang mengeluarkan cahaya) saat bejalan ondaklah pakai suluh bójalan

bójalan di kampong urang lain bójalan di kampong urang lain


nón olun ponah ditompuh; nón olun ponah ditompuh;
hendaklah kita bertegur sapa dengan orang kampung itu ondaklah kitó bótoguo sapó dengan urang kampong tu
bertanya dan bercakap-cakap bótanyo dan bócakap-cakap
sekali jangan kita berjalan sesuka hati sókali jangan kitó bójalan tóoncong-oncong
dengan pandangan liar hilir mudik dengan póncolóan lia ilie mudiek
salah sikap namanya disebuit orang salah basó ti sobuik urang

178

BMR
Ayo ketahui
komunikasi

apabila duduk bertamu di rumah orang; sókiró duduk bótamu kó rumah urang;
hendaklah kita tau diri ondaklah kitó tau diri
jangan pilih tempat duduk di tengah-tengah (berbuat sesuka hati) jangan nak duduk mónongah-nongah
jangan pula duduk di tengah jalan tempat orang lalu lalang jangan puló duduk di jalan lalu lelang urang
dan jangan pula duduk mengarah ke kamar atau bilik orang dan jangan puló duduk móarah kó bokeh atau biliek urang
henndaklah kita duduk dengan aturan ondaklah kitó duduk dengan aturan
susunlah kedua tangan ke pangkuan kita susunlah kóduó tangan kó riban seló kitó
jangan letakkan tangan di atas lutut jangan lotakkan tangan di ateh lutuik
pandangan jangan liar dan tajam pócoloan jangan colang-colang
memperhatikan barang-barang di rumah orang mómpóratikan barang-barang di rumah urang
seakan-akan memperhatikan keadaan soakan-akan mómpóratikan koadaan
serta barang-barang di rumah urang sórotó barang-barang di rumah urang
atau tawa senyum tak tentu arah atau golak senyum tak tontu arah
seakan-akan ada menyimpan suatu rahasia pada masa itu soakan-akan adó mónyimpan suatu rasió masó itu

duduk di rumah kaum; duduk di rumah kaum;


henndaklah kita tahu diri juga ondaklah kitó tau diri juó
Gelak tawa terbahak dipantangkan golak górahai dipantangkan
cakap canda menghina tidak boleh cakap comeeh indó bulieh
hilir mudik ke tepi ke tengah rumah hendaklah diagak ilie mudiek kó topi kó tongah nak diagak
tanya ini tanya itu hendaklah dibatas-batasi tanyo ikó tanyo itu ondaklah dibateh-bateh
duduk di pintu bilik kaum tidak boleh duduk di pintu biliek kaum indó bulieh
duduk di muka pintu atau di ruang jalan lalu tidak boleh duduk di mukó pintu atau di ruang jalan lalu indó bulieh

179

BMR
Ayo ketahui
komunikasi

duduk di rumah datuk adat; duduk di rumah datuk adat;


hendaklah duduk pada tempatnya ondaklah duduk padó tompeknyo
duduk bersila elok-elok duduk bóseló elok-elok
cakap hendaklah merendah-rendah cakap ondaklah mórondah-rondah
cerite tidak boleh tinggi-tinggi córitó indó bulieh bubong-bubong
bercakap tidak boleh bertele-tele atau berpanjang-panjang bócakap indó bulieh bótele-tele atau bólente-lente
cakap kosong tidak senonoh pantang cakap caba cabul pantang
begitu juga kepade guru kita betu juó kópadó guru kitó
hendaklah kita selalu bercakap meminta pendapat ondaklah awak solalu bócakap mómintó pónapek
atau meminta tunjuk ajar kepadanya atau mómintó tunjuk aja kópadónyo

duduk di rumah kawan samu godang; duduk di rumah kawan samu godang;
hendaklah duduk ke ruang atau ke tempat kawan yang dituju ondaklah duduk kó ruang atau kó tompek kawan nón dituju
tidak juga boleh suara besar-besar indó juó bulieh suaró godang-godang
tidak boleh duduk tegak berderum-derum indó bulieh duduk togak dorom-dorom
untuk menjaga kehormatan kita kepada ibu bapak kawan untuk mónjagó kóhormatan kitó kópadó ibu bapak kawan
hendak dipantangkan cakap berbantahan ondak dipantangkan cakap bótogang isang
gelak berseru-seru golak bódirau-dirau
cakap kosong dipantangkan cakap caba dipantangkan
hendaklah dikurangi cerite yang tidak tahu ujung pangkalnya ondaklah dikurangi córitó nón indó tontu ujong pangkanyo
cakap kotor dan bersiul-siul tidak boleh cakap caruik dan busiwo-siwo indó bulieh

di rumah orang semenda atau bersama semenda: duduk di rumah urang sómondó atau bokeh sómondó:
pertam sekali hendaklah kita mendahulukan rasa malu pótamu-tamu ondaklah kitó móndolukan rasó malu
duduk hendaklah dengan aturan duduk ondaklah dengan aturan
tdak duduk dengan tanpa adab indó duduk dengan kakah bólelah
cakap besar dan cakap tak berguna hendaklah dipantangkan cakap godang dan cakap cómeeh ondak dipantangkan
cerita panjang lebar duduk lama-lama tidak boleh córitó bólente-lente duduk lama-lamaan
cerita sepanjang hari diagak-agak córitó bólerat-lerat diagak-agak
hilir mudik di rumah urang semenda tidak boleh ilie mudiek di rumah urang sómondó indó bulieh
cakap ganjie-ganjie nón kan bisa mómbuek golak cakap ganjie-ganjie nón kan bisa mómbuek golak
hendaklah dikurangi ondaklah dikurangi 180

BMR
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 181


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
AI
Ayo ketahui
komunikasi

KISAH TELADAN :
Seorang laki-laki dan anjing liar Wanita yang masuk neraka karena kucingnya
Rosulullah SAW pernah berkisah tentang seorang pengembara laki- Dikisahkan oleh Rosulullah SAw tentang seorang wanita yang
laki yang menempuh padang pasir. Seharian berjalan dan kehausan. disiksa dalam neraka karena mengurung seekor kucing sampai
Setetes air tidak ada membasahi kerongkongannya. Dia menjadi mati. Kucing tersebut haus dan lapar sebab dikurung itu. Tidak dapat
letih dan lemah. mencari makan di luar kurungannya.
Tiba-tiba si pengembara melihat sebuah sumur. Segera didatanginya Allah memberi peringatan bahwa pengurungan itu adalah
dan menengok ada air di dalam sumur itu. Tapi, tidak ada timba atau penyikasaan sehingga kucing itu tidak dapat mencari makan sendiri.
alat penyauk air. Akhirnya dia memutuskan masuk ke dalam sumur
dan minum sepuasnya. Maka, janganlah kamu mengurung binatang sehingga dia mati.
Jangan lupa memberi makan dan minum pada hewan peliharaanmu.
Saat keluar dari sumur, dia melihat seekor anjing kehausan menjulur- allah membeci orang yang aniaya kepada makhluk ciptaan Allah
julurkan lidahnya dan terlihat sangat lemas. Si pengembara berfikir SWT.
"pastilah anjing ini mengalami kehausan seperti diriku juga". Si
pengembara mengetahui bahwa anjing itu pasti tidak dapat masuk
ke dalam sumur.
Tergerak hatinya hendak memberi minum anjing tersebut, sebab
merasa kasihan. Dia menyauk air menggunakan sepatunya dan
memberi minum anjing itu.
Rosulullah SAW mengatakan bahwa atas perbuatan si pengembara
tadi, Allah mengampuni dosa-dosanya. Sebab memiliki rasa belas
kasih sayang pada sesama makhluk Allah. Meskipun itu hanyalah
kepada seekor anjing.
"Menyayangi setiap makhluk bernyawa diberi pahala" (H.R. Bukhori)

182

AI
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 183


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
HQ
َّ ْ َّ ُ ُ َ
َّ ‫الش ْي َط ِان‬
‫الر ِج ِيم‬ ‫أعوذ ِبالل ِه ِمن‬

‫االنفطار‬
Semua perbuatan manusia
akan di catat oleh malaikat
dan akan mendapatkan
َ ‫َو َما ُه ْم َع ْن َها ب َغ ٓا ِئب‬
‫ين‬
balasan ( ayat 16 s/d 20)
ِ ِ
Dan mereka sekali-kali tidak dapat keluar dari neraka itu.
ّ ُ ْ َ َ َ ََْٰ ََٓ
‫ٱلد ِين‬
ِ ‫وما أدرىك ما يوم‬
Tahukah kamu apakah hari pembalasan itu?
ّ ُ ْ َ َ َ ٰ َ ْ َ ٓ َ َّ ُ
‫ٱلد ِين‬
ِ ‫ثم ما أدرىك ما يوم‬
Sekali lagi, tahukah kamu apakah hari pembalasan itu?
َ
ۢ‫ٱلب َر َار َل ِفى َن ِع ٍيم‬
ْ ‫إ َّن ْ أ‬
ِ 184
Sesungguhnya orang-orang yang banyak berbakti benar-benar berada dalam surga yang

penuh kenikmatan,
َّ ّ ۢ َ ْ َ ُ ْ َ‫َ ْ َ َ َ ْ ُ َ ْ ٌ ّ َ ْ ۢ َ ْ ًٔ َ ْ أ‬
‫يوم ل تم ِلك نف ۭس ِلنف ٍس شي ۭـا ۖ وٱلمر يوم ِئ ٍذ ِلل ِه‬
(Yaitu) hari (ketika) seseorang tidak berdaya sedikit pun untuk menolong orang lain. Dan segala
urusan pada hari itu dalam kekuasaan Allah.

َُ َ ْ ُّ َ ْ ُ َّ َ َ َ
‫صدق الله الع ِلي الع ِظيم‬
TEMA Diriku yang beriman

Sub Tema Aku dan kawan baruku

Kompetensi Dasar

01

Isilah data kehadiran belajarmu 185


Syamsiah | Masehi Qomariah | HijriyaH
hari | day bulan | month tahun | year yaẇm | ‫اليوم‬ syaḢr | ‫الشهر‬ sanat | ‫السن َة‬
BA
komunikasi
Ayo mencoba

Rangkailah huruf-huruf berikut ini menjadi kata yang benar! Tulislah kata-kata berikut ini dengan huruf hijaiyyah!

= ‫ِك َت ا ٌب‬ Nasabun =

= ‫َع ا ٌم‬ Rijalun =

= ‫ِع َم ا ٌد‬ Baqorun =

َ
= ‫َنام‬ Biharun =

=
ٌ‫َق َل م‬ Ramzun =

= ‫َب ا َت‬ Lisanun =

َ
= ‫َج ا ن‬ Fi’lun =

=
ٌ‫ُج ْن د‬ Firorun =

= ‫ُع ْم ٌي‬ Zaqnun =

=
ٌ‫ُب ْك م‬ Qirodun =
186

BA

Anda mungkin juga menyukai