Anda di halaman 1dari 11

AGYSTA YOSO APRILIASARI

TUJUAN PEMBELAJARAN

 Siswa dapat menjelaskan definisi engine 4 langkah dengan benar


tanpa membuka buku catatan.
 Siswa dapat mengidentifikasi langkah hisap pada sistem kerja engine 4
langkah dengan menunjukkan gambar tanpa membuka buku catatan.
 Siswa dapat mengidentifikasi langkah kompresi pada sistem kerja
engine 4 langkah dengan menunjukkan gambar tanpa membuka buku
catatan.
 Siswa dapat mengidentifikasi langkah usaha pada sistem kerja engine
4 langkah dengan menunjukkan gambar tanpa membuka buku catatan.
 Siswa dapat mengidentifikasi langkah buang pada sistem kerja engine
4 langkah dengan menunjukkan gambar tanpa membuka buku catatan.
TUGAS KELOMPOK !
KELOMPOK 1
1. Lakukan identifikasi langkah Hisap pada proses kerja engine 4 tak!

KELOMPOK 2
1. Lakukan identifikasi langkah Kompresi pada proses kerja engine 4 tak!

KELOMPOK 3
1. Lakukan identifikasi langkah Usaha pada proses kerja engine 4 tak!
2. Lakukan identifikasi langkah Buang pada proses kerja engine 4 tak!
Engine 4 Takt

Adalah Engine (Mesin) yang membutuhkan 4 langkah piston atau 2


putaran crankshaft (poros engkol) untuk menghasilkan usaha
MOTOR BENSIN 4 TAKT
INTAKE STROKE (LANGKAH ISAP)
GERAKAN KATUB ISAP

TITIK MATI ATAS (TMA)

GERAKAN PISTON

1. PISTON BERGERAK DARI TMA MENUJU KE TMB


2. KATUP ISAP MEMBUKA KATUP BUANG MENUTUP
3. GERAKAN PISTON KE TMB MENYEBABKAN TEKANAN
DALAM SILINDER < TEKANAN UDARA LUAR, MAKA
CAMPURAN BAHAN BAKAR DAN UDARA
MASUK KE DALAM SILINDER
4. PISTON MENCAPAI TMB KATUP ISAP MENUTUP.
LANGKAH ISAP (INTAKE STROKE) SELESAI
COMPRESSION STROKE (LANGKAH KOMPRESI)

1. PISTON BERGERAK DARI TMB KE


TMA
2. KEDUA KATUB MENUTUP
3. GERAKAN PISTON KE TMA
MENYEBABKAN CAMPURAN
BAHAN BAKAR DAN UDARA
DIMAMPATKAN
4. AKHIR KOMPRESI TEKANAN
CAMPURAN BAHAN BAKAR DAN
UDARA NAIK, TEMPAERATURNYA
JUGA NAIK
5. BEBERAPA DERAJAD MENJELANG
TMA TERJADI PERCIKAN BUNGA
API PADA BUSI, TERJADILAH
PERISTIWA PEMBAKARAN

TITIK MATI BAWAH (TMB)


GERAKAN PISTON
EXPANSION STROKE (LANGKAH USAHA)

1. AKIBAT PERISTIWA PEMBAKARAN


TERJADI KENAIKAN TEKANAN
DAN TEMPERATUR DI DALAM
SILINDER, KEMUDIA MENDESAK
PISTON BERGERAK DARI TMA KE
TMB
2. KEDUA KATUB MENUTUP
3. KARENA EXPANSI MAKA
TEKANAN DAN TEMPERATUR DI
DALAM SILINDER TURUN, MAKA
DIPEROLEHLAH DAYA MOTOR
EXHAUST STROKE (LANGKAH BUANG)
GERAKAN KATUB BUANG

1. PISTON BERGERAK DARI TMB KE TMA


2. KATUB ISAP MENUTUP KATUB BUANG
MEMBUKA
3. GAS SISA HASIL PEMBAKARAN
TERDESAK OLEH GERAKAN PISTON
KELUAR MELALUI KATUP BUANG
YANG MEMBUKA KE UDARA LUAR,
MELALUI SALURAN BUANG

GERAKAN PISTON
TUGAS INDIVIDU

1. Apa yang dimaksud dengan engine 4 langkah ?


2. Lakukan identifikasi langkah Hisap pada proses kerja engine 4
tak, kemudian gambar dan beri keterangan singkat !
3. Lakukan identifikasi langkah Kompresi pada proses kerja engine
4 tak, kemudian gambar dan beri keterangan singkat !
4. Lakukan identifikasi langkah Usaha pada proses kerja engine 4
tak, kemudian gambar dan beri keterangan singkat !
5. Lakukan identifikasi langkah Buang pada proses kerja engine 4
tak, kemudian gambar dan beri keterangan singkat !

Anda mungkin juga menyukai