Anda di halaman 1dari 24

Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Universitas Jambi
Tahun 2020

PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Peningkatan Kompetensi Kewirausahaan Pelaku Usaha


Batik Jambi melalui Pelatihan dan Pendampingan Digital
Content Marketing dan Financial Technology Lending

Nama Tim :

H. Mohammad Ihsan, S.E, M.Si


Dr. Drs. Edward, M.M
Dr. Drs. Syahmardi Yacob, MBA
Ade Perdana Siregar, S.E., M.M
Yayuk Sriayudha, S.P., M.M
Gambaran Umum Digital Content Marketing
Konten
Semua informasi yang disediakan mengenai produk dan jasa,
dapat dengan bentuk video, teks, gambar dan sebagainya
Content Marketing
Kegiatan yang dilakukan pelaku usaha dalam mempromosikan
produk barang atau jasa

Keinginan Konsumen
 Semakin banyak konten, konsumen semakin selektif
 Semakin pelanggan tidak mau diganggu, semakin kreatif pelaku
usaha menemukan cara agar mendapat perhatian pelanggan
 Lebih percaya minta pendapat ke orang yang dipercaya dengan
selera yang sama
 Lebih percaya minta pendapat ke orang yang sudah menggunakan
atau layanan
Penghasilan Penjualan di Pasar Digital

Sumber : Statista (Forcast adjusted for expected impact of COVID-19), June 2020
Menghibur

Mendidik Membujuk

Konten yang
Bagus

Dapat Mengisahkan
ditemukan Cerita

Dapat
dibagikan
Mendidik
Mengajarkan hal-hal yang perlu diketahui seputar produk dan cara
menggunakannya

Motif Batik Jambi

Cara Menggunakan Lacak Jambi

Cara Menggunakan Tengkuluk Jambi


Menghibur
Menyajikan informasi dengan cara yang menyenangkan dan menarik

Budaya Batik yang Mendunia


Membujuk
Membantu menghilangkan keberatan-keberatan yang mungkin
mereka miliki agar membeli produk tersebut, dapat dilakukan
dengan testimonials
Mengisahkan cerita
Dibantu tampilan visual yang dapat menimbulkan imajinasi
pelanggan dan membantu pelanggan merasakan emosi yang
ditimbulkan
Dapat Dibagikan
Konten yang hebat adalah konten yang dapat dibagikan dengan
memancing konsumen untuk membagikan konten tersebut ke
lingkarannya
Dapat Ditemukan
Konten dapat ditemukan lewat search engine dan fitur search di
social media platform apapun dengan aktifitas SEO yang dilakukan
Data Sosial Media
Youtuber Paling Banyak Subscriber di Indonesia (2018-2020)
Followers Instagram Terbanyak
Gambaran Umum Financial Technology Lending
Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Nomor: 77/POJK.01/2016
tentang Layanan Pinjam Meminjam Uang Berbasis Teknologi
Informasi
Pertemuan dari pemberi pinjaman ke penerima pinjaman yang
selanjutnya dilakukan suatu perjanjian pinjam meminjam dana
dalam bentuk rupiah
Penyelenggara wajib mengajukan pendaftaran dan perizinan kepada
OJK
Pihak terkait dalam layanan
1. Suatu badan hukum Indonesia dengan peran untuk penyediaan,
pengelolaan dan pengoprasian layanan yang disebut sebagai
penyelenggara layanan
2. Pihak perorangan atau memiliki badan hukum yang berperan
sebagai peminjam uang atau memiliki hutang dari
perjanjian layanan tersebut
3. Pihak atau badan hukum atau badan usaha yang berperan
sebagai pemberi pinjaman uang dari perjanjian layanan
tersebut
Nilai Transaksi dalam Pembayaran Digital

Sumber : Statista (Forcast adjusted for expected impact of COVID-19), June 2020
Peran FinTech di Indonesia
Dampak Negatif
 Dapat digunakan untuk tindak pidana pencucian uang atau
pendanaan terorisme
 Data dan informasi pengguna dapat disalahgunakan
 Tidak ada perlindungan terhadap pengguna
 Potensi penerimaan pajak tidak ada
 Dapat menimbulkan ketidakpercayaan terhadap Fintech peer-to-
peer lending
Upaya Waspada Investasi Ilegal

 Memastikan pihak yang menawarkan investasi tersebut


memiliki perizinan dari otoritas yang berwenang sesuai dengan
kegiatan usaha yang dijalankan
 Memastikan pihak yang menawarkan produk investasi, memiliki
izin dalam menawarkan produk investasi atau tercatat sebagai
mitra pemasar
 Memastikan jika terdapat pencantuman logo instansi atau
lembaga pemerintah dalam media penawarannya telah
dilakukan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan
TERIMA KASIH
`

Anda mungkin juga menyukai