Anda di halaman 1dari 41

UKBM

Tim Penyusun:

1. Dra. Hidayati
2. Siti Maemunah, S.Pd
3. Dra. Rez Nurlela
4. Dian Agustina, S.Pd
5. I Made Sulatra, M.Pd
6. Agus Ruswandi, S.Si
7. Drs. Abdul Malik
8. Drs. Mashudi
9. Martoyo, S.Pd
10. Herwansyah, S.Pd
11. Ismadi, S.Pd
12. Marikun, M.Pd
13. Budi Susanto, S.Si
14. Vira Murti Adhi, S.Pd,
15. Bahariawan, S,Pd
16. M. Kholid, M. Pd

Pengarah :

Kepala SMA Pelaksana SKS Provinsi Lampung

Pembina :

Kabid. Pembinaan SMA Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 i


UKBM

KATA PENGANTAR

Unit Kegiatan Belajar Mandiri (UKBM) merupakan satuan pelajaran yang kecil yang disusun secara
berurutan dari yang mudah sampai ke yang sukar. UKBM sebagai perangkat belajar bagi peserta didik
untuk mencapai kompetensi pengetahuan dan keterampilan pada pembelajaran dengan menggunakan
Sistem Kredit Semester (SKS).

UKBM ini disusun dengan mengutamakan pemberian stimulus belajar yang memungkinkan tumbuhnya
kemandirian dan pengalaman peserta didik untuk terlibat secara aktif dalam penguasaan kompetensi
secara utuh melalui pembelajaran yang berpusat pada peserta didik (student active) yang mendorong
kemampuan berpikir tingkat tinggi (Higer Order Thinking Skills/HOTS), kecakapan hidup Abad 21
seperti berpikir kritis, bertindak kreatif, bekerja sama, dan berkomunikasi, serta pembudayaan literasi,
dan Penguatan Pendidikan Karakter (PPK). Melalui UKBM pendidik juga dapat mengembangkan strategi
pembelajaran mandiri yang membantu peserta didik mencapai ketuntasan belajar. UKBM dirancang
untuk dapat digunakan pada pembelajaran klasikal, pembelajaran kelompok, pembelajaran individual
dan/atau pembelajaran dalam jaringan (daring/online) atau luar jaringan (luring/offline) sesuai dengan
kebutuhan belajar peserta didik yang bervariasi.

Semoga UKBM ini dapat membantu peserta didik untuk mencapai ketuntasan belajar, mendorong
kemampuan berpikir tingkat tinggi, mendorong budaya literasi serta membantu meningkatkan
pendidikan penguatan karakter sehingga ikut andil dalam memberikan yang terbaik bagi peningkatan
mutu pendidikan di SMA melalui Kurikulum 2013 pada pembelajaran dengan menggunakan Sistem
Kredit Semester (SKS).

Bandarlampung, Juli 2018


a.n Kepada Dinas Dikbud Prov. Lampung
Kabid Pembinaan SMA

Diona Katharina, S.Sos, M.Pd.


Pembina IV.a
NIP 197110201991032004

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 ii


UKBM

DAFTAR ISI

TIM PENYUSUN........................................................................................................................................................................ i

KATA PENGANTAR .............................................................................................................................................................. ii

DAFTAR ISI .............................................................................................................................................................................. iii

A. Too and Enough ...................................................................................................................................................... 1

B. Advertisement ........................................................................................................................................................... 9

C. Teks Report................................................................................................................................................................. 17

D. Peribahasa (Proverb) dan Teka-Teki (Riddle)........................................................................................... 25

E. Let’s Sing English Song .......................................................................................................................................... 32

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 iii


BSI-3.6/4.6/2/1.1

TOO AND ENOUGH

a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris


b. Semester : 2 / Genap
c. Kompetensi Dasar :

3. 6 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi
transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta
informasi terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi
sesuatu, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur
kebahasaan too ... to ..., ... enough to...)

4.6 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan
memberi dan meminta informasi terkait kecukupan untuk dapat/tidak
dapat melakukan/menjadi sesuatu, dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.Menyusun
teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi
dan meminta informasi terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi sesuatu, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur
d. Materiteks,
Pokokdan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks
: TOO AND ENOUGH
e. Alokasi Waktu : 3 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

1. Memahami fungsi social, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada


ungkapan terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi sesuatu menggunakan Adverbial too dan enough
sesuai dengan konteks penggunaannya.
2. Menerapkan fungsi social, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi sesuatu menggunakan Adverbial too dan enough,
sesuai dengan konteks penggunaannya pada kehidupan sehari-hari
3. Memahami fungsi social, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi sesuatu menggunakan Adverbial too dan enough
sesuai dengan konteks penggunaannya.
4. Menerapkan fungsi social, struktur teks, dan unsur kebahasaan pada
ungkapan terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi sesuatu menggunakan Adverbial too dan enough,
sesuai dengan konteks penggunaannya pada kehidupan sehari-hari
Melalui kegiatan pembelajaran dengan metode diskusi, tanyajawab, analisis,
penugasan, danpresentasi dengan model discoverylearning dan pendekatan
saintifik, peserta didik dapat menunjukka serta dapat mengembangkan kemampuan
berpikirkritis, berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi (4C)danberliterasi.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 1


BSI-3.6/4.6/2/1.1
g. Materi Pembelajaran

 Bacalah pada buku teks pelajaran (BTP) : PATHWAY TO ENGLISH Bahasa Inggris
SMA/ MA Kelas X Peminatan edisi revisi 2016 hal.106

TOO AND ENOUGH

Impossible to do or happen Possible to do or happen

Too + adjective+ adjective+enough+ enough+noun+


to infiinitive to infiinitive to infiinitive

Too +adverb

Perhatikan gambar dibawah ini :

Apa yang bisa kalian ambil pelajaran dari gambar diatas?

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 2


BSI-3.6/4.6/2/1.1
Baiklah, untuk mengetahui apa yang sebenarnya terjadi, silahkan kalian membaca dan
memahami cerita di bawah ini.

Yesterday Andi played football with his friends at school. Unluckily, he twisted his ankle. It
was too painful for him to walk home. Thus, he had a ride with his two friends. Because the
motorcyle was too full for the three of them and the rider ran the motorcycle fast enough, he
could not control the balance when they were pasing through a crowded enough area. Their
motorcycle hit another motorcycle. As a result, they fell off the motorcycle.
It was fortunate enough for Andi to get only some bruises. His two friends who had too
seroius injuries to be treated at home, however, should be taken to hospital.

Jawablah pertanyaan berikut ini secara berpasangan.

(1) Focus on the underlined words, identify the Nouns, Adjectives, Adverbs.
How do you know?
(2) Why could Andi not walk home after he played football?
(3) Why did the motorcycle he rode hit another motorcycle?
(4) In comparation to his two friends, how was Andi’s condition?

1. Petunjuk Umum Penggunaan UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Inggris PATHWAY TO ENGLISH
SMA/MA kelas X Peminatan yang diterbitkan oleh Erlangga.
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir tinggi melalui
tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri maupun bersama
teman sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah
disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih, apabila Anda
yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan dalam
kegiatan belajar 1 dan 2. Anda boleh sendiri atau mengajak teman lain yang sudah
siap untuk mengikuti tes formatif agar Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo … ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan konsentrasi!!!

Bacalah uraian singkat materi dan contoh berikut dengan penuh konsentrasi!

Definisi
Too is used to express sufficiency
Enough is used to express excess

Contoh

 Too and very means excessively


 It’s too difficult for me to explain.
(Itu terlalu sulit bagiku untuk menjelaskan)
 The driver drives too fast.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 3


BSI-3.6/4.6/2/1.1
(Pengemudi itu mengendarai terlalu cepat)
 It’s too difficult for me to explain.
(Itu terlalu sulit bagiku untuk menjelaskan)
 The driver drives too fast.
(Pengemudi itu mengendarai terlalu cepat)

Bandingkan dengan:
 The tea is very hot.
(Tehnya sangat panas)
 She’s very helpful.
(Dia sangat membantu)

 Enough means sufficiency


 I know enough art to recognize a masterpiece when I see one.(Saya cukup tahu seni
untuk mengenali sebuah maha karya ketika saya melihat suatu karya seni)
 Are there enough cakes for everyone?
(Apakah ada cukup kue untuk semua orang?)

Setelah kalian memahami uraian singkat materi dan contoh di atas, maka:

1. Write the pattern in using “too” and “enough” in a sentence!


2. When do you need to use “too” and “enough”?
Bagaimana , apa kalian sudah paham? Untuk mengetahui tingkat pemahaman kalian, cobalah kerjakan
latihan berikut ini.

Lengkapilah kalimat berikut dengan “too” atau “enough”

1. Is there ............... bones in the fridge to feed two hundred dogs?


2. Susan is strong ..............to carry these heavy bags.
3. I can’t go to the disco because I’m ................... busy doing my new website.
4. Philip isn’t .................brave to kill a hen.
5. Benda is ....................absent-minded to remember about everything.
6. I’ve got .................. time to finish this exercise.
7. Didn’t you prepare .................. many sandwiches?
8. This soup is .................. salty.
9. Nicole used .................. much pepper.
10. My meal is warm .................. .

Apabila kalian berhasil menjawab 1 dari 10 soal dengan benar, berarti kalian bisa melanjutkan dengan
mengerjakan latihan soal berikut ini.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 4


BSI-3.6/4.6/2/1.1

Gabungkan dua kalimat berikut ini dengan menggunakan “too” atau “enough”.
Kalian bisa melihat contoh cara mengerjakannya. Perhatikan: tanda ( ) berarti kata di dalam kurung
kurawal itu tidak harus ditulis

1. The lazy student cannot pass the test becasue it is very difficult
Answer: The test is too difficult (for the student) to pass.

2. Sania gets the scholarship although the test is difficult


Answer: The test is difficult enough to get

3. The room is very dirty. We cannot sleep there


Answer:

4. Some people do not go out because it is very hot.


Answer:

5. Doni is allowed to ride a motorcycle because he is now 17.


Answer:

Bagaimana? Apa kalian bisa menjawab soal diatas dengan mudah? Kalau ya, berarti kalian bisa
melanjutkan pada kegiatan 2. Jika belum, bacalah kempabli buku paket yang ada, atau buka
internet di alamat: www.myenglishpages.com

Setelah kalian berhasil memahami penggunaan “too” dan “enough” padacontohkegiatanbelajar 1,


sekarangcobalah membaca dialog berikut ini

Ahmad : Hi Kevin, it’s s sunny day, why are you wearing sweater?
Kevin : The weather is too cold for me.
Ahmad : It really is cold. But not too cold. Well, here is a cup of tea.
Kevin : Thanks a lot. Ouch, it is very hot.
Ahmad : Yeah, but I think it is hot enough for you to sip it.
Kevin : Tha’s a good idea. (after some time)
I feel quite warm now. Look, I’m sweating. Let me take off my sweater.
Ahmad : Oh my. I know why you are wearing sweater. It is not about the weather that is too
cold, but the sweater that is cool enough.
Ha ha ha
Kevin : Ha ha ha. My father bought it for me as a gift. It’s pretty cool, right.

Setelah membaca dialog diatas, jawablah pertanyaan berikut ini

1. Why is Ahmad wondering about Kevin’s wearing his sweater?


2. According to Kevin, how is the tea that Ahmad gives him?.
3. What is Ahmad’s suggestion to Kevin dealing with the tea?
4. What kind of person do you think Kevin is? Justify your answer.
5. Underline the expression of excess and adequacy/sufficiencyin the dialog

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 5


BSI-3.6/4.6/2/1.1

Jika kalian bisa menjawab dengan benar, maka kalian bisa mencoba untuk mencari contoh ungkapan
excess dan adequacy dalam kehidupan kalian sehari hari beserta bagaimana meresponnya.

Misalnya:

No Expression Responses
1 You are too brave to walk through the cemetery alone on That’s what some friends of
Thursday night mine think too.
2. The fence is too high too climb. Really?
3. He is wise enough to let his son do the laundry by himself. That’s right

Berikutnya, coba kalian cocokkan pernyataan berikut ini dengan tanggapan (response) yang tepat

Statements Responses
1. The car is very small a. No, it’s very hot outside
2. Do you think it’s warm enough to go b. But I’m going to be twenty tomorrow
swimming
3. You aren’t old enough to drive a car c. Thank you
4. Congratulation. Your score is good enough to d. You’re wrong. It’s big enough to seat more
qualify you for the scholarship. than 5 people comfortably

Well, bagaimana? Apakah kalian bisa menyelesaikan soal diatas dengan benar?

Setelah kalian memahami penggunaan “too” dan “enough”, diskusikan dengan teman sebelahmu apakah
kalimat-kalimat berikut ini benar atau salah. Dan, jangan lupa untuk memberi alasan.

1. The test is difficult too for students to solve.


2. I don’t think we have food enough for all the guests.

Apabila kalian sudah mampu menyelesaikan soal ini, maka kalian bisa melanjutkan pada kegiatan
belajar 3 berikut.

Setelah kalian memahami penggunaan dan perbedaan “too” dan “enough” dalam kalimat, cobalah
membuat dialog berdasarkan salah satu situasi berikut ini. Kemudian, praktekkan di depan kelas.
Ingat, kriteria penilainnya adalah berdasarkan:
a. Content (isi)
b. Pronunciation (pelafalan)
c. Grammar (tata bahasa)
d. Intonation (intonasi)

Catatan: jangan lupa untuk memberikan komentar (feedback) atas penampilan teman kalian juga.

Situasi:

1. You and your friend are going to a bookstore. You look at a very good novel that you’ve been
dreaming of to buy. You hold the book and check the price tag. It costs a lot of money. You cannot
afford to buy it. Your friend suggests that you buy another novel that costs less expensive.

2. There is a test today. Your friend, Johan, whose house is not far enough from school comes a bit
late to class. He slept very late last night; thus, he wakes up late. Your teacher gets angry at him.
As his close friend, you are trying to give him some advice.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 6


BSI-3.6/4.6/2/1.1

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2, dan 3, berikut diberikan
tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah Anda pelajari. Jawablah dengan jujur
terkait dengan penguasaan materi pada UKBM BIN-3.6./4.6/2/1.1 ini pada tabel berikut.

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Do you know meaning of (noun), (adjective), (adverb)?

2. Can you explain how to use too ..and enough... in sentence

3. Can you give the xample in using Too and Enough in your daily
life

4.

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali materi
tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1, 2, dan 3 yang
sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan Guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk
mengulang lagi! Apabila Anda menjawab “YA” pada semua pertanyaan, maka lanjutkan kegiatan
berikut !.

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Too and Enough dalam
rentang 0 – 100, tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Nilai :

………………………

Anda sudah mengikuti dua kegiatan belajar tentang Too and Enough, tentunya Anda pasti sudah
memahami konsep yang telah dipelajari. Nah, sekarang coba uji kemampuan Anda dengan
mengerjakan evaluasi soal di bawah ini secara mandiri dan tuliskan di buku kerja Anda!

Lengkapilah kalimat berikut ini dengan “too” atau “enough”

1. Is there ............... bones in the fridge to feed two hundred dogs?

2. Susan is strong ..............to carry these heavy bags.

3. I can’t go to the disco because I’m ................... busy doing my new website.

4. Philip isn’t .................brave to kill a hen.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 7


BSI-3.6/4.6/2/1.1

5. Beatais ....................absent-minded to remember about everything.

6. I’ve got .................. time to finish this exercise.

7. Didn’t you prepare .................. many sandwiches?

8. This soup is .................. salty.

9. Nicole used .................. much pepper.

10. My meal is warm .................. .

Latihan 2
Gabungkanlah 2 kalimat berikut menggunakan too ...to, enough ...to.

11. Ranigot much money. I think he can afford to buy a new laptop.

12. She bought many flowers last week. She could give them to all her classmates

13. Hanum’s horse was slow. It did not win that race.

14. Mirna is intelligent. I’m he can pass all the tests.

15. We’ve painted more rooms than we are asked to. Now we are exhausted.

16. He’s young to play this computer game. His father doesnot allow him to

17. Dave is tall..I think he can reach that shelf.

18. The weather isn’t hot. The children may play with their kites outside.

19. The parents do not hire them anymore. They aren’t responsible to look after small babies.

20. The stone is very heavy. They cannot lift it

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1, 2, dan 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa hal yang perlu
dikaji ulang.

Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi ……………….. , mintalah tes formatif kepada Guru Anda
sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Aku Pasti Bisa !!!

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 8


BSI-3.7/4.7/2/1.1

ADVERTISEMENT

a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris


b. Semester : 2 / Genap
c. Kompetensi Dasar :

3.7 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
khusus dalam bentuk iklan kegiatan dengan memberi dan meminta informasi
terkait kegiatan (event), sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.7 Iklan kegiatan (event)
4.7.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks
dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan (event)
lisan dan tulis
4.7.2 Menyusun teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan (event), lisan dan tulis,
dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.

d. Materi Pokok : Advertisement


e. Alokasi Waktu : 3 JP X 3
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui pendekatan berbasis teks dengan teknik membaca skimming dan scanning,
Anda dapat membedakan, menangkap makna dan menyusun teks khusus dalam
bentuk iklan kegiatan (event) lisan dan tulis dengan memperhatikan fungsi sosial,
dan unsur kebahasaan secara benar dan sesuai konteks, sehingga Anda dapat
menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianut melalui belajar Sastra
Inggris, mengembangkan sikap jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat
mengembangkan kemampuan berpikir kritis, komunikasi, kolaborasi, kreativitas
(4C).

g. Materi Pembelajaran

Bacalah pada buku teks pelajaran (BTP): PATHWAY TO ENGLISH Bahasa Inggris SMA/ MA/
Kelas X. ,PEMINATAN edisi revisi 2016 hal. 127 dan 131

Tujuan

Isi/konten
Iklan kegiatan
(event) Ragam:lisan/tulis

Unsur bahasa: singkat,


persuasive,

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 9


BSI-3.7/4.7/2/1.1

Sebelum belajar pada materi ini silahkan kalian membaca dan memahami gambar berikut.
Diskusikan pertanyaan terkait dengan gambar ini bersama dengan temanmu. Dibimbing oleh
guru bahas dan diskusikan jawabanmu bersama teman di kelas.
.

What can you see in this picture?


What does it tell you?
How does it relate to our class activity?

Setelah memahami secara umum tentang gambar di atas, silakan kalian lanjutkan ke kegiatan
belajar berikut dan ikuti petunjuk yang ada dalam UKB ini.

1. Petunjuk Umum Penggunaan UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Inggris PATHWAY TO ENGLISH
SMA/MA kelas X Peminatan yang diterbitkan oleh Erlangga.
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir tinggi melalui
tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri maupun bersama teman
sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini dibuku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah
disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih, apabila Anda
yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan dalam
kegiatan belajar 1 dan 2. Anda boleh sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap
untuk mengikuti tes formatif agar Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

2. Kegiatan Belajar
Ayo … ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan konsentrasi!!!

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 10


BSI-3.7/4.7/2/1.1

Observe the following pictures. Then, fill in the table.

Ads 1 Ads 2

Ads 3 Ads 4

What are they usually called?

Questions Ads 1 Ads 2 Ads 3 Ads 4

Where are they


found?

What do they
offer?

Who are they


made for?

What are the


readers
expected to do?

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 11


BSI-3.7/4.7/2/1.1
Read the following definitions of advertisement below. Do they cover the answers of the questions above?
Give your reasons.

Of those four advertisements above, which one is the advertisement of event? Give your reasons.
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________

What is the title or name of the event?


_____________________________________________________________________________________ ________

Give a check or tick if the information is given in the ads.


Name of event
Venue (place)
Date
Activities
Contact person
Contact number for further information
Qualifications/requirements
Benefits/advantages
Persuasive words

So, in your own words, what is an advertisement of event?


_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________

What information should an advertisement of event cover to be effective?


_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________
_____________________________________________________________________________________________

More examples for a better comprehension


Pay attention to the following pictures. Which one(s) belong(s) to an advertisement of event? Why do you
think so?
Ads of event?
REASONS
Yes No
Pic 1
Pic 2
Pic 3
Pic 4
Pic 5
Pic 6

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 12


BSI-3.7/4.7/2/1.1

Picture 1 Picture 2

Picture 3 Picture 4

Picture 5 Picture

After you learned about what an advertisement of an event is as well as the social function and
structure of an advertisement of event you are able to identify them from other forms of
advertisements and invitations. Find two examples of advertisement of event for our next activities in
class.
If you are able to undertand and do well on those activities above, you may proceed to the next
learning activity (Kegiatan belajar 2).

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 13


BSI-3.7/4.7/2/1.1

After completing the exercises and activities in the Learning Activity 1, you will have the
opportunity to learn more on getting detail information from advertisements of event.

After having a deeper understanding on the factual informations found in advertisement of events
both spoken and written, let’s go for more by doing the following activities.

1. Work in pair. Go get your partner 


2. Get the advertisement of event that you have found from the previous activity.
3. Make 10 questions based on the advertisements.
4. Make sure the answers are stated on the advertisements.
5. After all the groups finish making the questions, swap the advertisements and the questions
with other group.
6. Each group now have to answer the questions. Set time agreement for this activity.
7. Return the work to the group making the questions for checking.
8. Score the work.
9. Inform to the group answering the questions and provide reasons for confirmation.
10. Have fun competing in reading 

Look at these examples:

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 14


BSI-3.7/4.7/2/1.1

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2, dan 3, berikut diberikan
tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah Anda pelajari. Jawablah dengan jujur
terkait dengan penguasaan materi pada UKBM FBIN-3.7/4.7/2/1.1 ini pada tabel berikut.

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Do you know meaning of ADVERTISMENT

2. Can you explain how to MAKE ADVERTISMENT

3. Can you give XAMPLE ADVERTISMENT in your daily life

4.

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali materi
tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1, 2, dan 3 yang
sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan Guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk
mengulang lagi! Apabila Anda menjawab “YA” pada semua pertanyaan, maka lanjutkan kegiatan
berikut !.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 15


BSI-3.7/4.7/2/1.1

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Hukum Newton dalam


rentang 0 – 100, tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Nilai :

………………………

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1, 2, dan 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa hal
yang perlu dikaji ulang.

Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi ……………….. , mintalah tes formatif kepada Guru
Anda sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Aku Pasti Bisa !!!

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 16


BSI-3.8/4.8/2/1.1

TEKS REPORT

a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris


b. Semester : 2 / Genap
c. Kompetensi Dasar :

3.8. Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks report lisan dan
tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait teknologi yang tercakup dalam mata
pelajaran lain di Kelas X sesuai dengan konteks penggunaannya
4.8 teks report

4.8.1. Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan teks report lisan dan tulis.
4.8.2. Menyusun teks report lisan dan tulis, terkait teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran
lain di Kelas X, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan,
secara benar dan sesuai konteks

d. Materi Pokok : Teks Report


e. Alokasi Waktu : 3 JP X 4
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran dengan metode diskusi, tanyajawab, analisis, penugasan,


danpresentasi dengan model discoverylearning dan pendekatan saintifik, peserta didik dapat
menunjukkan pernyataan umum dalam suatu kegiatan, menuliskan tahapan–tahapan sebagai
prosedur melakukan suatu kegiatan terampil mengungkapkan pernyataan umum dan
tahapan-tahapan secara lisan, terampil menuliskan pernyataan umum dan tahapan – tahapan
sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
melalui belajar bahasa Indonesia, mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli, dan
bertanggung jawab serta dapat mengembangkan kemampuan berpikirkritis, berkomunikasi,
berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.

g. Materi Pembelajaran

 Bacalah buku teks pelajaran (BTP):BahasaInggris SMA/ MA/ SMK/MAK tentang Report text

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 17


BSI-3.8/4.8/2/1.1

Definisi Teks
Definition Arranging Report Text

Communicative Purpose
Teks Report
Generic structure

Language Features Performing Report text

Sebelum Anda memulai untuk mengikuti kegiatan belajar ini, Cermati Gambar berikut yang
terkait dengan Text Report!.

1. Petunjuk Umum Penggunaan UKBM


a. Baca dan pahami materi pada Buku Siswa Bahasa Inggris tentang text Report.
b. Setelah memahami isi materi dalam bacaan berlatihlah untuk berpikir tinggi melalui
tugas-tugas yang terdapat pada UKBM ini baik bekerja sendiri maupun bersama teman
sebangku atau teman lainnya.
c. Kerjakan UKBM ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah
disediakan.
d. Anda dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegitan ayo berlatih, apabila Anda
yakin sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan dalam
kegiatan belajar 1, 2, 3, dan 4. Anda boleh sendiri atau mengajak teman lain yang sudah
siap untuk mengikuti tes formatif agar Anda dapat belajar ke UKBM berikutnya.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 18


BSI-3.8/4.8/2/1.1

2. Kegiatan Belajar
Ayo … ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan konsentrasi!!!

A. Membedakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan beberapa teks report

1. Read a recount and report text from English book,


2. then answer the following questions.

No. questions answers

1. What is the social function of a


Report text?
2. How would you compare the
social function of a recount text
and report text?
3. Which facts showed the different
between report and recount
text?
4. What is the main idea of
pargraph one in text 2?
5. How would you summarize the
first paragrahp in text 2?

B. Menjelaskan struktur teks dan unsur kebahasaan beberapa teks report

No. questions answers

1. How many paragraphs are there


in the text?
2. Why is the first paragraph call
“general classification”?
3. What is the next stage after
“general classification”?
4. What does the report text tell
about?
5. What is the characteristic of a
report text?
6. What is the communicative
purpose of Report text?

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 19


BSI-3.8/4.8/2/1.1

1. Find and read other report texts from different sources


2. Write aspects of a report text from the text you have read
3. Do in your work book

NO aspects answers

1 General
Classification

2 Description

3. Language Features

4 Your conclussion
about the text

A. Menyebutkan unsur kebahasaan pada text report.

Read the text on page 67 (pathway to English 2, penerbit Erlangga), then find the pronouns in the text!

No pronouns Words refer to...

B. Menemukan informasi tertentu pada teks Report.

Read the text about a ceiling fan and then answer the questions.
1. It is usually electrically powered. What does “it” refer to?
2. Why do we use the pronoun “it”?
3. “they cool people effectively......”. What does “they” refer to?
4. when do we use the pronoun “they”?
5. Do all ceiling fans have adjustable blade pitch? Why/ why not?
6. “some ceiling fans have adjustable blade pitch instead of reversible motor” what does the
underlined word mean?
7. so what is the use of “some” in this sentence?
8. Can we change “some” with “most” or “all”? what do the sentences mean then?

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 20


BSI-3.8/4.8/2/1.1

Please read the following report text!


You can do in your work book!

A weather map is a small scale map that conveys information about the weather. Weather maps are a
great aid to weather forecasters. Usually the back of weather maps contain a chart of all the weather
symbols used and of the weather information. The weather map begin as a chart showing a large part of
the earth surface.

Answer these questions!

No questions answers

1 Mention at least three


general nouns from the
text.

2 Can you find “relating


verb” in the text? What
are they.
3 why is the text written
in the simple present
tense?

Menyusun text report

1. Rearrange the following paragraphs into a good text.

1
The male measures up to 72 cm long, including the ornamental red
plumes that require at least six years to fully attain. The female
resembles the male but is smaller in size, with a dark brown face and
......
has no ornamental red plumes. The diet consists mainly of fruits,
berries and arthropods.

2 An Indonesian endemic, the Red Bird of Paradise is distributed to lowland


rainforests of Waigeo and Batanta islands of West Papua. This species shares its
home with another bird of paradise, the Wilson's Bird of Paradise. Hybridisation
between these two species are expected but not recorded yet.
......

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 21


BSI-3.8/4.8/2/1.1
3 The Red Bird of Paradise, Paradisaea rubra is a large, up to 33cm long, brown
and yellow bird of paradise with a dark brown iris, grey legs and yellow bill. The
male has an emerald green face, a pair of elongated black corkscrew-shapedtail
wires, dark green feather pompoms above each eye and a train of glossy
......
crimson red plumes with whitish tips at either side of the breast.

2. Look at the following pictures. Then makesentences using the sequences of words.

1. A Sumatran tiger – wild animal– strong – fierce

2. a tiger – good hunter - at– hunts – night


3. it – sharp teeth – claws– stripes – body

3. Write a report text based on the information above.

No ASPECTS SENTENCES

1 General Classification

2 description

Menuliskan kembali text report .


Read a report text from your english book, rewrite the passage you have read in your own
words.
Use the pictures if necessary.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 22


BSI-3.8/4.8/2/1.1

Let,s practice to make a report text !


Let’s practice to create a report text. First, you observe a thing, animal, or natural fenomenon, then based
on your observation, please make a written text start from general classification then continue to the
description.

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2, dan 3, berikut diberikan
tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah Anda pelajari. Jawablah dengan jujur
terkait dengan penguasaan materi pada UKBM BIN-3.8/4.8/2/1.1 ini pada tabel berikut.

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Do you understand about report text?

2. Can you show general classification of a report text?

3. Can you write the structure of a report text?

4. Can you mention the language features of a report text?

5 Do you know the communicative purpose of a report text?

6 Can you make a report text using your own word?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali materi
tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1, 2, dan 3 yang
sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan Guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk
mengulang lagi! Apabila Anda menjawab “YA” pada semua pertanyaan, maka lanjutkan kegiatan
berikut !.

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi teks report dalam rentang 0
– 100, tuliskan ke dalam kotak yang tersedia.

Nilai :

………………………

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 23


BSI-3.8/4.8/2/1.1

Anda sudah mengikuti dua kegiatan belajar tentang teks report , tentunya Anda pasti sudah
memahami konsep yang telah dipelajari. Nah, sekarang coba uji kemampuan Anda dengan
mengerjakan evaluasi soal di bawah ini secara mandiri dan tuliskan di buku kerja Anda!

1.Tulislah general classification and description dalam teks report berjudul“Ocean Liners”dan
“Plasma TV” pada buku teks pelajaran(BTP) halaman82-83 pathway to English (yudistira) !
2. Menjelaskan apakah teks di atas?
3. Teks tersebut berkategori apa: tentang venomena alam, hewan,atau alat buatan manusia?
Jelaskan alasan-alasannya!
4. Buktikan bahwa teks tersebut disusun secara kronologis!
5. Mungkinkah text tersebut kamu terapkan dalam kehidupan sehari-hari?
6. Bagaimana tingkat kebermanfaatan benda itu bagi kamu sendiri?

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1, 2, 3 dan 4, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa hal yang perlu
dikaji ulang.
Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi Teks Report, mintalah tes formatif kepada Guru Anda
sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Sumber belajar :
1. Pathway to English 2, untuk SMA/MA Kelas XI Kelompok Peminatan, by Theresia Sudarwati and
Eaudia Grace. Penerbit Erlangga

2. Developing English Competencies for Senior High School ( SMA/MA) grade XI of Language
programme,by Ahmad Doddy, Ahmad Effendy, Sugeng. Penerbit Pusat Perbukuan, Departemen
Pendidikan Nasional

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1, 2, dan 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa hal
yang perlu dikaji ulang.

Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi ……………….. , mintalah tes formatif kepada Guru
Anda sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Aku Pasti Bisa !!!

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 24


BSI-3.9/4.9/2/1.1

Peribahasa (Proverb) dan Teka-Teki (Riddle)

a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris


b. Semester : 2 / Genap
c. Kompetensi Dasar :

3.9. Menafsirkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam
bentuk proverb dan riddle, dengan memberi dan meminta informasi terkait
kehidupan remaja sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.9 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan teks khusus proverb dan riddle terkait kehidupan remaja.

d. Materi Pokok : Peribahasa (Proverb) dan Teka-Teki (Riddle)


e. Alokasi Waktu : 3 JP X 4
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran dengan metode diskusi, tanyajawab, analisis, penugasan,


danpresentasi dengan model discoverylearning dan pendekatan saintifik, peserta didik
dapat menunjukkan pernyataan umum dalam suatu kegiatan, menuliskan tahapan–tahapan
sebagai prosedur melakukan suatu kegiatan terampil mengungkapkan pernyataan umum
dan tahapan-tahapan secara lisan, terampil menuliskan pernyataan umum dan tahapan –
tahapan sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang
dianutnya melalui belajar bahasa Indonesia, mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli,
dan bertanggung jawab serta dapat mengembangkan kemampuan berpikirkritis,
berkomunikasi, berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.

g. Materi Pembelajaran

Bacalah bacaan pada buku teks pelajaran (BTP):BahasaInggris SMA/ MA/ SMK/MAK

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 25


BSI-3.9/4.9/2/1.1

Sebelum Anda memulai untuk mengikuti kegiatan belajar ini, Cermati Gambar berikut yang
terkait dengan Peribahasa (Proverb) dan Teka-Teki (Riddle)!.

Sebelum mempelajari materi ini, silakan Anda membaca dan memahami teks di bawah ini.
No Indonesian Proverb What can you infer

1. Rajinpangkalpandai. Some problems will have good results


if they can be done by a gotong royong
way.
2. Berakit-rakitkehulu, berenang-renangketepian.

3. Bersatukitateguh, berceraikitaruntuh.

4. Dikasihhati, mintajantung.

5. Dimanaadakemauan, di situ adajalan.

Untuk dapat menyelesaikan persoalan tersebut, silakan Anda lanjutkan ke kegiatan berikut dan
ikuti petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 26


BSI-3.9/4.9/2/1.1

1. Petunjuk Umum Penggunaan UKBM


a. Read and comprehend the materials in BTP or the Pathaway to English Program Peminatan1
Lesson Text Book pages 279-282.
b. Aftercomprehending the content of the material in the passage, please practice high thinking
through the exercises available in this UKB either work individually or together with pairs or
others.
c. Please do this UKB in your workbook or do/fill directly in the provided places.
d. You can learn gradually and continuously through the activity inLet’s practice, and if you are
surethat you have comprehended and able to solve the problems in the learning activity of
Proverbs and Riddles, you may follow the Formatif Test alone or invite other ready friend(s)
so that you can learn to the next UKB.

2. Kegiatan Belajar
Ayo … ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan konsentrasi!!!

A. Menunjukkan Pernyataan Umum dalam Suatu Kegiatan

1. Read and comprehend the materials in BTP or the Pathaway to English Program Peminatan1
Lesson Text Book pages 279-282.
2. Please write downthe cultural value of the following proverbs and number 1 has been done for
you.

English proverbs Cultural Value Indonesian proverbs

When in Rome do as the tradition Dimanabumidipijak, disitu


Romans do.
langitdijunjung.

A bird in the hand is worth in .......... Lebihbaiksatuburung di


the bush. tangandaripadasepuluhburung di
pohon.

Look before you leap. ............ sesalkemudiantiadaguna.

Out of sight, out of mind. ............ Takkenalmakataksaying.

A friend in need is a friend ............ Teman yang baikadalahteman yang


indeed. adasaatkitamembutuhkannya.

A penny saved is a penny .............. Hematpangkal kaya.


earned.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 27


BSI-3.9/4.9/2/1.1

3. Match the riddles with the answers.


Riddles Answers

1. What is the first thing you do when you lie down in A. A chimney
a bath full of water
2. Everyone has seen it but will never see it again. B. A photograph
3. It smokes a lot but never buys a cigarettes. C. A towel
4. Its job is to become wet. D. The man with the biggest head
5. You cannot study for this test. E. A blood test
6. How many sides does a ball have? F. two (inside and outside)
7. What is taken before you get it? G. Get wet
8. What is the most useless thing in your pocket? H. An egg
9. When you break it, it is still usefull. I. A hole
10. Which man wears the biggest hat? J. Yesterday

After you understand the brief description of the material and the above examples, please do the
following task.

Do the following questions .


1. What is a proverb?
___________________________________________________________________________________________________
2. When do people quote proverbs? And why do people quote proverbs?
___________________________________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________________________________
3. Have you ever quoted a proverb? When did you do that? And why did you do it?
_________________________________________________________________________________________ __________
___________________________________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________________________________
4. After quoting the proverbs, how did you feel? And what is the respond of the people after
listening to you?
______________________________________________________________________________________________________________
___________________________________________________________________________________ ___________________________
_____________________________________________________________________________
If you have finished discussing the questions above and if you have understood, you can continue
to the 2nd learning activity, as follows. But, if you still don’t understand, read again the available
BTP or surf internet at http://goodriddlesnow.com/good-riddlesand
http://www.englishdaily626.com/proverbs.php

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 28


BSI-3.9/4.9/2/1.1

Getting main idea from the dialogues.


Match the proverbs in the box with the following dialogues.

A stitch in time saves nine.’


Ignorance is bliss

Man : You know, I’m very disappointed that you didn’t tell me about this situation.
Woman : Isn’t good for us?
Man : What do you mean?
Woman : As the saying goes, “ ________________________”
Man : Anything wrong? You don’t look very happy.
Woman : My grades haven’t been very bright lately.
Man : Oh, that’s very bad. You should deal with it immediately.
Woman : I don’t know why I can’t concentrate on my studies.
Man : So take an action soon or things will get worse. Do you
remember what they say,’ _______________.’

Please read the following proverbs!

The examples of proverbs are as follows:


 A friend in need is a friend indeed.

 Make hay while the sun shines.

 Barking dogs never bite.

 The rotten apple injures its neighbors.

 Haste makes waste

 A stitch in time saves nine

 Ignore is bliss

 A bird in the hand is worth two in the bush

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 29


BSI-3.9/4.9/2/1.1

Answer these questions!

No questions answers

1 Have you ever heard


such proverbs?.

2 What number of those


proverbs are familiar
with you?

3 Translate the proverbs


in Bahasa Indonesia

Allright, after you are able to answer the questions, you can continue to the 3 rdlearning activity.

After you learnt about the proverbs and the riddles, now please do the following activities.
a. Find 5 English proverbs and write the cultural values.
b. Find 3proverbs from other countries and from Indonesian one.
c. Find 3 riddles. Develop the riddles into an interesting guessing game by using some expessions to
tell riddles. Don’t tell the answers. Let your friends guess.Do alternately with your friends.

Note: do not forget to leave a comment (feedback) on the appearance of your friends as
well.
a.
No English proverbs Cultural values

1.

2.

3.

4.

5.

b…
Indonesian proverb Malaysian proverb Japanese proverb Chinese proverb

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 30


BSI-3.9/4.9/2/1.1

c…
Riddle 1 Riddle 2 Riddle 3

Q: Q: Q:

A: A: A:

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2, dan 3, berikut diberikan
tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah Anda pelajari. Jawablah dengan jujur
terkait dengan penguasaan materi pada UKBM BIN-3.9/4.9/2/1.1 ini pada tabel berikut.

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi


No Pertanyaan Ya Tidak
1. Apakah kalian telahmemahamiapa yang dimasud dengan proverb dan
riddle?

2. Dapatkah kalian menjelaskanfungsi proverb dan riddle dalam


kehidupan sehari-hari.

3. Dapatkah kalian memberikan contoh proverb dan riddledalam


kehidupan sehari hari?

4.

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali materi
tersebut dalam Buku Teks Pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1, 2, dan 3 yang
sekiranya perlu Anda ulang dengan bimbingan Guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk
mengulang lagi! Apabila Anda menjawab “YA” pada semua pertanyaan, maka lanjutkan kegiatan
berikut !.
Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi : Peribahasa (Proverb) dan
Teka-Teki (Riddle) dalam rentang 0 – 100, tuliskan ke dalam kotak yang
tersedia.

Nilai :

………………………

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1, 2, dan 3, silakan Anda
berdiskusi dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa hal
yang perlu dikaji ulang.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 31


BSI-3.10/4.10/2/1.1

LET’S SING ENGLISH SONG

a. Nama Mata Pelajaran : Bahasa dan Sastra Inggris


b. Semester : 2 / Genap
c. Kompetensi Dasar :

3.10 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja
SMA/MA/SMK/ MAK
4.10 Menangkap makna terkait fungsi sosial dan unsur kebahasaan secara kontekstual lirik
lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MAK

d. Materi Pokok : Song


e. Alokasi Waktu : 3 JP X 4
f. Tujuan Pembelajaran :

Melalui kegiatan pembelajaran dengan metode diskusi, tanyajawab, analisis, penugasan,


danpresentasi dengan model discoverylearning dan pendekatan saintifik, peserta didik dapat
menunjukkan pernyataan umum dalam suatu kegiatan, menuliskan tahapan–tahapan sebagai
prosedur melakukan suatu kegiatan terampil mengungkapkan pernyataan umum dan
tahapan-tahapan secara lisan, terampil menuliskan pernyataan umum dan tahapan – tahapan
sehingga peserta didik dapat menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
melalui belajar bahasa Indonesia, mengembangkan sikap/ karakter jujur, peduli, dan
bertanggung jawab serta dapat mengembangkan kemampuan berpikirkritis, berkomunikasi,
berkolaborasi, berkreasi (4C) dan berliterasi.

g. Materi Pembelajaran

Bacalah bacaan pada buku teks pelajaran (BTP):BahasaIndonesiaSMA/ MA/ SMK/MAK Kelas XI.
Jakarta: KementerianPendidikandanKebudayaan, edisi revisi 2017 hal. 9 s.d. 16.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 32


BSI-3.10/4.10/2/1.1

Sebelum mempelajari materi ini, silakan Anda mendengarkan lagu di berikut ini. Kalian dapat
menghubungi link berikut ini di internet.
http://mp3skull.com/mp3/you_ve_got_a_friend_james_taylor.html
atau https://www.youtube.com/watch?v=3WJ1cf3nrLE
Untuk dapat memahami materi tersebut, silakan Anda lanjutkan ke kegiatan berikut dan ikuti
petunjuk yang ada dalam UKBM ini.

1. PetunjukUmum UKBM
1. Baca dan pahami materi pada Buku Teks Pelajaran (1) Utami Widiati, Zuliati Rohmah, dan
Furaidah. 2014. Buku Siswa Bahasa Inggris SMA/SMK, MA/MAK Kelas X Wajib. Jakarta:
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, hal. 193 s.d. 203 dan (2) Th. M. Sudarwati dan Eudia
Grace. 2014. Pathway to English General Program for Senior High School Grade X, hal.

2. Kerjakan UKB ini di buku kerja atau langsung mengisikan pada bagian yang telah disediakan.

3. Kalian dapat belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan ayo berlatih, apabila kalian yakin
sudah paham dan mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan dalam kegiatan belajar 1
dan 2 kalian boleh sendiri atau mengajak teman lain yang sudah siap untuk mengikuti tes formatif
agar kalian dapat belajar ke UKB berikutnya.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 33


BSI-3.10/4.10/2/1.1
2. KegiatanBelajar

Ayo ikuti kegiatan belajar berikut dengan penuh kesabaran dan konsentrasi!!!

Kegiatan Belajar 1

A. Mengidentifikasi fungsi sosial dan unsur kebahasaan dalam lagu


pay attention to a song entitled “THAT’S WHAT FRIENDS ARE FOR” then anwer the
following questions

No. questions answers


1. What is the social function of a
song?
2. How many stanza does the song
consist?
3. Which facts showed the different
between the first and the second
paragraph?
4. What is the main idea of first
paragraph?
5. How would you summarize the
first stanza?

B. Mengidentifikasi kata dalam lirik lagu.

Listen to the following song. Please connect to the following link in the internet:
http://mp3skull.com/mp3/you_ve_got_a_friend_james_taylor.html or
https://www.youtube.com/watch?v=3WJ1cf3nrLE

While listening, fill in the gaps with the words that you hear in the song. The numbers in the brackets
represent the numbers of word missing.

HERO

There’s a hero
If you look ____________ (1) your heart
You don’t have to be ____________ (2)
Of what you are

There’s an ____________ (3)


If you reach into your ______________ (4)
And the _______________ (5) that you know
Will _______ (6) away

And then a hero _________________ (7)


With the ____________ (8) to carry on
And you cast your ____________ (9) aside
And you know you can survive

So when you feel like hope is _______ (10)


Look inside you and be strong
And you’ll _____________ (11) see the truth
That a hero _____________ (12) in you

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 34


BSI-3.10/4.10/2/1.1

It’s a ____________________ (13)


And you face the world alone
No one ______________ (14) out a hand
For you to hold
You can find love
If you search ___________ (15) yourself
And the emptiness you felt
Will ______________ (16)

And then a hero comes along


With the strength to ______________ (17)
And you cast your fears aside
And you know you _________________ (18)

So when you feel like hope is gone


Look inside you and be strong
And you’ll finally see the ___________ (19)
That a hero lies in you

Oh ho, Lord knows


___________ (20) are hard to ___________ (21)
But don’t let anyone
Tear _____________ (22) away, hey yea

_____________ (23)
There will be tomorrow
In time, you’ll ____________________ (24), hey

And then a hero comes along


With the strength to ______________ (25)
And you cast your fears aside
And ______________ (26) you can survive

So when you feel like hope is gone


Look inside you and be strong
And you’ll finally see the truth
That a hero _________________ (27)

That a hero lies in you


Mmm, that a hero lies in you

1. Here are your answers


No Words
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
Dst.....

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 35


BSI-3.10/4.10/2/1.1

Ayo berlatih!

Kerjakan di buku kerja Anda.


Bacalah BTP anda hal.195 latihan 7 dan 8 . Jawablah pertanyaan-pertanyaan yang
tersedia. Kerjakanlah dengan bersemangat dan penuh tanggung jawab.

Kegiatan Belajar 2

 A. Setelah kalian memahami uraian singkat materi dan latihan-latihan pada KB 1 dan KB maka
lanjutkanlah ke Kegiatan Belajar selanjutnya dengan menyeleaikan kegiatan berikut ini dengan
penuh semangat.
 Bacalah teks lagu yang ada pada BTP hal. 196 dan jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut
1. What does the song tell about?
2. Mention the part of the song text.
3. What is the moral value of the song?

Ayo Berlatih!

 In your group, find your favorite song write the song lyric. Change the song into a
short story by using your own word

Bagaimana Anda sekarang?


Setelah Anda belajar bertahap dan berlanjut melalui kegiatan belajar 1, 2 dan 3, berikut
diberikan tabel untuk mengukur diri Anda terhadap materi yang sudah dipelajari. Jawablah
sejujurnya terkait dengan penguasaan materi pada UKBM ini di tabel berikut!

Tabel Refleksi Diri Pemahaman Materi


No Pertanyaan Ya Tidak

1. Apakah Anda telah memahami hal-hal pokok tentang teks


lagu?
2. Dapatkah Anda menjelaskan fungsi sosial dari lagu?
3. Dapatkah Anda menuliskan bagian-bagian dari lagu?
4. Dapatkah anda mengambil pembelajaran yang tersirat dari
lagu?

Jika menjawab “TIDAK” pada salah satu pertanyaan di atas, maka pelajarilah kembali materi tersebut
dalam buku teks pelajaran (BTP) dan pelajari ulang kegiatan belajar 1 dan 2 yang sekiranya perlu Anda
ulang dengan bimbingan guru atau teman sejawat. Jangan putus asa untuk mengulang lagi!. Apabila Anda
menjawab “YA” pada semua pertanyaan, lanjutkanlah ke UKBM berikutnya.

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 36


BSI-3.10/4.10/2/1.1
Di mana posisi Anda?

Ukurlah diri Anda dalam menguasai materi Teks Prosedurdalam rentang 0 – 100, tuliskan ke dalam kotak
yang tersedia.

Setelah Anda menuliskan penguasaan terhadap materi Teks lagu, lanjutkan kegiatan berikut untuk
mengevaluasi penguasaan Anda!
Yuk Cek PenguasaanAnda terhadap Materi Teks Lagu!

 Secara individu anda sudah mempersiapkan lagu yang anda sukai.


 Jelaskan isi lagu tersebut.

Setelah menyelesaikan soal di atas dan mengikuti kegiatan belajar 1, 2, dan 3, silakan Anda berdiskusi
dengan teman sebangku atau teman lain jika memang masih ada beberapa hal yang perlu dikaji ulang.
Ini adalah bagian akhir dari UKBM materi Teks Prosedur, mintalah tes formatif kepada Guru Anda
sebelum belajar ke UKBM berikutnya.

Aku Pasti Bisa !!!

Unit Kegiatan Belajar Mandiri/Bahasa dan Sastra Inggris/SKS Lampung/2018 37

Anda mungkin juga menyukai