Anda di halaman 1dari 2

Buku teks hal 201-218

Nama : Jeremiah
Kelas : XI IPA/3

Jawablah pertanyaan berikut!

1. Mengapa Ir. Sukarno ingin membentuk federasi antarpolitik dan organisasi pergerakan.
Mengapa federasi yang akan dibentuk itu bersifat longgar?
2. Mengapa Jong Indonesia diganti dengan Pemuda Indonesia?
3. Tuliskan keputusan dari kongres pemuda I?
4. Tuliskan keputusan dari kongres pemuda II?
5. Mengapa pemuda mendasari keluarnya keyakinan persatuan Indonesia diperkuat dengan
memperhaikan dasar persatuannya yaitu Kemaoean, Sejarah, Bahasa, Hoekoem adat,
Pendidikan dan kepandoean?

Jawaban :
1. Alasannya adalah :
a. Ia belum puas dengan keadaan dan perkembangan organisasi – organisasi yang ada,
termasuk PNI sebagai organisasi yang ia pimpin.
b. Ir. Soekarno ingin membentuk wadah yang merupakan gabungan dari berbagai
organisasi. Sukarno pernah membentuk Konsentrasi Radikal pada tahun 1922.
c. Ir. Soekarno ingin membentuk wadah persatuan dengan memadukan aliran
nasionalisme, Islam dan marxisme, sehingga merupakan kekuatan moral dan
nasionalisme yang kokoh untuk membentuk sebuah federasi antarpartai dan organisasi
yang sekaligus merupakan “front sawo matang” untuk menghadapi praktik diskriminasi
kelompok kulit putih yang merasa superior.
d. Ir. Soekarno ingin meminimalisir perbedaan pendapat antar organisasi sehingga
digabungkan dengan membentuk kelompok bersatu.

2. Jong Indonesia diganti dengan Pemuda Indonesia karena nama jong Indonesia diganti
menjadi pemuda Indonesia karena nama "jong" merupakan nama dari bahasa belanda dan
pergantian nama tersebut untuk memajukan bahasa nasional.

3. Keputusan dari Kongres Pemuda I :


1. Mengusulkan agar semua perkumpulan  pemuda bersatu dalam organisasi pemuda
Indonesia.
2. Mengakui dan menerima cita-cita untuk mewujudkan persatuan Indonesia (meskipun
dalam hal ini masih belum jelas).
3. Adanya upaya untuk menghilangkan pandangan adat, sifat kedaerahan yang kolot, dan
sebagainya.
4. Mempersiapkan diselenggaranya Kongres Pemuda ke II.

4. Keputusan dari Kongres Pemuda II :


1. Menyepakati seluruh organisasi kepemudaan di Indonesia.
2. Mengikrarkan Sumpah Pemuda.
3. Menetapkan lagu Indonesia Raya sebagai lagu kebangsaan
Buku teks hal 201-218

5. Pemuda mendasari keluarnya keyakinan persatuan Indonesia diperkuat dengan


memperhaikan dasar persatuannya yaitu Kemaoean, Sejarah, Bahasa, Hoekoem adat,
Pendidikan dan kepandoean karena mereka semua ingin bebas dari penjajahan dari Belanda
dan Jepang dan mereka ingin mendapatkan pendidikan yang layak. Akhirnya, mereka semua
berusaha terus sehingga mereka bisa merdeka dari penjajahan. Mereka mulai bersatu
dengan menggunakan Bahasa melayu atau Indonesia bersama dan mereka juga membuat
organisasi kemerdekaan, seperti Pemuda Indonesia. Mereka bersatu dan berjuang melawan
penjajah hingga akhirnya Indonesia merdeka pada tahun 1945.

Anda mungkin juga menyukai