Anda di halaman 1dari 1

50.

Jangan Sombong Dengan Ilmu ᴴᴰ - Habib Ali Zaenal Abidin Al-Hamid

wa'allamaka maa lam takun ta'lam (qs:annisa 113)


Alloh mengajarkan ilmu kepada engkau wahai rasululloh perkara yang kamu tidak tahu,
oleh karena demikian, seseorang itu bilamana mempunyai ilmu, jangan merasa cukup dengan ilmu
yang dia ada, karena yang lebih mulia daripada kita meminta tambahan ilmu dari Alloh SWT

idza alimta saian fakod roba anka asya'u


kalau kamu tahu satu benda banyak benda yang kamu tak tahu
pasal kalau kamu tahu masalah, ooh macam ini ke
berati sebelum ini dia tak tahu, lagi banyak masalah yang dia tak tahu

maka alangkah sempitnya akal pikiran seseorang, bilamana dia membaca satu dua buku, dengar satu
dua cd atau dengar di radio ataupun dengar orang cakap, keluar daripada majlis itu (aku orang
berilmu, anda ini sesat, ini dia tak betul, kenapa dia buat macam ini)

ah hauwinna tungu sekedap dulu jangan dibatasi ilmu yang anda dengar atau apa yang anda paham
saja, banyak lagi ilmu belum anda tahu, seseorang yang berilmu dan memang orang berilmu akan
beradab kepada ilmu itu sendiri akan beradab kepada orang berilmu yang lain juga walaupun orang
yang berilmu itu berselisih paham dengan dia, walaupun orang lain yang berilmu itu mempunyai
pandangan yang berbeda, walaupun orang lain yang berilmu itu mempunyai pengikut yang lain,

tetap dengan konsep ilmu yang luas, hendaklah tidak menyalahkan orang lain apalagi menyesatkan
bilamana tidak sejalan dengan pandangan orang lain, maka berhentilah dengan hanya perbedaan
disitu tanpa menghukum akan sesat orang tersebut

akan berlaku daripada itu mawaddah, kasih sayang, hormat menghormati


dikatakan dalam pepatah mengatakan "semakin orang itu luas ilmunya maka akan kurang protesnya
kepada orang lain yang tak sejalan tapi semakin sempit ilmu seseorang semakin mudah
menyalahkan kepada orang lain"

Anda mungkin juga menyukai