Anda di halaman 1dari 43

APLIKASI TURUNAN

Pembahasan :
• Garis singgung dan garis normal
• Panjang garis singgung dan garis normal
• Panjang sub normal dan sub tangen
• Sudut perpotongan antara dua kurva
• Maksima dan minima
• Kelengkungan
• Kecepatan dan percepatan
• Bentuk tak tentu dan aturan L’Hospital pada limit
Garis Singgung dan Garis Normal
Garis Singgung dan Garis Normal
Contoh 1:
Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal fungsi y  x3  2 x 2  6 di (2,6)?
Jawab :

y '  3x 2  4 x  y ' (2,6)  3.2 2  4.2  4


Sehingga persamaan garis singgung di titik (2,6) :
y  6  4( x  2)
y  4x  2
Persamaan garis normal dititik (2,6) :
1 1 1
y  6   ( x  2)  y  6   x 
4 4 2
1 13
y  x .
4 2
Contoh 2:
Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal di titik (1,6) pada
kurva : y = 3x2 – 2x + 5 ?
Contoh 3:
𝑡
• Jika diketahui persamaan parameter 𝑥 = dan y= 3𝑡 2 , tentukan persamaan garis singgung, garis
1−𝑡
normal dan titik singgung pada t = 2?
Jawab:
• Titik singgung untuk t = 2 adalah (-2,12)
𝑑𝑥 𝑡 1
• = =
𝑑𝑡 1−𝑡 (1−𝑡)2
𝑑𝑦
• = 3𝑡 2 = 6𝑡
𝑑𝑡
𝑑𝑦 𝑑𝑥 𝑑𝑦 1
• ൗ = = 6𝑡 ൗ = 6𝑡(1 − 𝑡)2
𝑑𝑡 𝑑𝑡 𝑑𝑥 (1−𝑡)2

𝑑𝑦 1
• m1 = = 6𝑡(1 − 𝑡)2 = 6(2)(1 − 2)2 = 12  m2 = −
𝑑𝑥 12
Contoh 4:
• Tentukan persamaan garis singgung kurva x2– 2xy + y2– x + 3y + 2 = 0
di titik (0,-2)?
Jawab:
• (2x – 2y – 1) + (-2x + 2y + 3)y’ = 0
• y’ = 3
• Jadi persamaan garis singgung : y + 2 = 3(x-0) atau y = 3x – 2
Contoh 5:
Contoh 5:
y  2 xy 2
(2 x y  x) y'  y  2 xy
2 2
 y'  2
2x y  x
Di titik (1,3) Di titik (1,-2)
3  2.1.9  15  2  2.1.4  10
y' |(1,3)    3 y' |(1, 2)   2
2.1.3  1 5 2.1.(2)  1  5
Persamaan garis singgung Persamaan garis singgung
y  3  3( x  1)  3x  3 y  2  2( x  1)  2 x  2
3x  y  6 2x  y  4
Persamaan garis normal Persamaan garis normal
1 1 1 1 1 1
y  3  ( x  1)  x  y  2   ( x  1)   x 
3 3 3 2 2 2
x  3 y  8 x  2 y  3
Soal :
1. Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal dari kurva :
1 2 1
a) y = x + 1 di titik (1, )
2 2
2 2 2
b) x − xy + 3y = 13 di titik P(2,3)

2. Tentukan persamaan garis singgung dan garis normal dari fungsi parameter :
x = 4t − 3
a) ቊ , di t = 2
y = t2

t2
x=
t+1
b) ൞ t−1
, di t=1
y=
t+1
Contoh 6:
Soal :
• Tentukan persamaan bidang singgung dan persamaan garis normal
yang melalui T :
a) Persamaan 𝑧 = 𝑥 3 − 2𝑥𝑦 + 𝑦 2 dan titik T (1, -1, 4) terletak pada
permukaan tersebut.
𝑥 𝑦
b) Persamaan 𝑧 = − dan titik T (1, – 1, 2) terletak pada
𝑦2 𝑥2
permukaan tersebut.
Panjang Garis Singgung, Garis Normal, Sub Normal Dan Panjang Sub
Tangen
• Panjang Subtangen
𝒚𝟎
QR =
𝒎
• Panjang Subnormal
RS = 𝒚𝟎 . 𝒎
• Panjang Garis Singgunng (Tangen)
PQ = 𝑸𝑹𝟐 + 𝑹𝑷𝟐
• Tangen Garis Normal
QS = 𝑹𝑺𝟐 + 𝑹𝑷𝟐
• Gradien
𝑷𝑹
𝒎 = 𝒕𝒈𝜽 =
𝑸𝑹
Contoh 7:
Tentukan panjang sub tangen ; panjang subnormal; panjang garis normal dan
panjang garis normal dari xy + 2x – y = 5 pada titik (2 , 1)?
Jawab:
𝑦+2
• xy + 2x – y = 5  (y +2) + (x – 1) y’ = 0  y’ = − = -3
𝑥−1
𝒚𝟎 𝟏 𝟏
• Panjang subtangen = = − = −
𝒎 𝟑 𝟑
• Panjang subtangen = 𝒚𝟎 . 𝒎 = 1 (−3) = −3
1 2 10
• Panjang garis singgung = − + 12 =
3 9

• Panjang garis normal = −3 2 + 12 = 10


Soal :
Tentukan panjang sub tangen ; panjang subnormal; panjang garis normal dan
panjang garis normal dari :
a. x2 + y2 – 4x - 21 = 0 pada titik (5 , 4)
b. xy2 = 18 pada titik (2,3)
Maksima dan Minima
Contoh:
Tentukan nilai stasioner serta macamnya untuk fungsi f(x) = -x2 + 4x +10
Jawab:
f‘(x) = -2x + 4
Nilai stasioner jika f’(x) = 0
-2x + 4 = 0
x=2
f < 2 = naik
f > 2 = turun
Contoh:
Contoh:
Contoh:
Contoh:
Nilai Maksimum dan Minimum dari Turunan Kedua

Pada fungsi y = f(x)


• yII > 0 maka kurva cekung ke atas (titik ekstrim = minimum)
• yII < 0 maka kurva cekung ke bawah (titik ekstrim = maksimum)
Contoh:
• Tentukan titik ekstrim fungsi berikut:
• y = -x2 + 6x -2
• y = x2 – 4x + 8
Contoh:
Titik Balik / Titik Belok
Cekung atas
Syarat titik belok :
y‘’ = 0
Monoto naik

Monoto turun
Cekung bawah
Misal f(x) kontinu di x = b. Maka (b,f(b)) disebut titik belok dari
kurva f(x) jika :
• terjadi perubahan kecekungan di x = b, yaitu di sebelah kiri
dari x =b, fungsi f cekung ke atas dan di sebelah kanan dari
x =b fungsi f cekung ke bawah atau sebaliknya
• x = b adalah absis titik belok, jika f "(b)  0 atau f "(b)
tidak ada.
f(c) f(c)

c
c

(c,f(c)) titik belok (c,f(c)) titik belok


Karena disebelah kiri c cekung Karena disebelah kiri c cekung
keatas dan disebelah kanan c kebawah dan disebelah kanan c
cekung kebawah cekung keatas
f(c)

c c

(c,f(c)) bukan titik belok Walaupun di sekitar c


Karena disekitar c tidak Terjadi perubahan
Terjadi perubahan kecekungan Kecekungan tapi tidak ada
Titik belok karena f tidak
terdefinisi di c
Contoh: Tentukan titik belok (jika ada) dari

1. f ( x)  2 x 3  1

f ' ( x)  6 x 2 , f ' ' ( x)  12 x


------------- 0 +++++++ f”(x)

0 x
Di x = 0 terjadi perubahan kecekungan, dan f(0)= -1 maka (0,-1)
merupakan titik belok

2. f ( x)  x 4

f ' ' ( x)  12 x 2 0 f”(x)


+++++++ ● +++++++
0 x
Tidak ada titik belok, karena tidak terjadi perubahan
kecekungan
x2  2x  4
3. f ( x) 
x2
8
f ' ' ( x) 
( x  2)3
Tidak
-------------- ada +++++ f”(x)

2 x
Walaupun di x = 2, terjadi perubahan kecekungan, tidak ada
titik belok karena fungsi f(x) tidak terdefinisi di x = 2
Contoh:
Tentukan titik ekstrim dan titik belok fungsi y = 1/3x3 – 3x2 + 8x -3 ?
Jawab:
y‘ = x2 – 6x + 8  (x – 2)(x – 4) = 0  x1 = 2, x2 = 4
• Untuk x = 2
y = 1/3(2)3 – 3(2)2 + 8(2) -3 = 3,67  (2, 3.67)
y’’ = 2x – 6  y = 2(2) – 6  y = -2 (y’’<0 = titik maksimum)
• Untuk x = 4
y = 1/3(4)3 – 3(4)2 + 8(4) -3 = 2,33  (4, 2.33)
y’’ = 2x – 6  y = 2(4) – 6  y = 2 (y’’> 0 = titik minimum)
Titik belok :
• y’’ = 2x – 6  y’’ = 0
• 2x – 6 = 0  x = 3
• y = 1/3(3)3 – 3(3)2 + 8(3) -3 = 3  titik balik (3,3)
Soal:
• Tentukan titik ekstrim dan titik belok fungsi kubik :
a. y = -3x3 + 15x2 – 48x
b. y = x3 + 27x2
Kecepatan dan Percepatan
Contoh:
Contoh:
Posisi partikel ditunjukkan oleh pers. s=f(t)=t3-6t2+9t (t dlm detik
dan s dlm meter).
a. Cari kecepatan pada waktu t
b. Cari kecepatan setelah 2 detik
c. Kapan partikel berhenti
d. kapan partikel bergerak maju ?
• Jawab:
L’Hospital pada Limit
Contoh:
𝑥 2 −4
• Tentukan nilai limit dari lim = ...
𝑥→2 𝑥−2
Jawab:
Contoh:
ln 𝑥
• Tentukan nilai limit dari lim = ...
𝑥→1 𝑥−1
• Jawab:

Anda mungkin juga menyukai