Anda di halaman 1dari 7

AAA AAA

Rencana Pembelajaran Semester


(RPS)

Nama Mata Kuliah: PSAP BAHASA INDONESIA


PSAL Indonesian Language
Koordinator Mata Kuliah: Kurnia Putri Sepdikasari Dirgantoro, M.Pd.
Kurikulum Operasional: Fakultas Ilmu Pendidikan
Tanggal: 12 Januari 2021

1
1. Identitas Mata Kuliah
S1-
Fakultas Pendidik
Tahun
Fakultas Ilmu Program Studi an Guru Akademik 2020/2021 Semester Ganjil/Odd
Pendidikan Sekolah
Dasar
PSAP
PSAL
Kode Mata Nama Mata Bahasa Kredit
TU 7415 (English) Indonesian 3
Kuliah Kuliah Indonesi (SKS)
Language
a

- 1 2 3 4 5 6 7 8
Nomor Kelas 2010

Hari & Waktu Selasa, 09.15-11.45

NIDN\NID
- Nama Jabatan NIK K\NUP Email WA/SMS*
Dosen 1 Iko Agustina Boangmanalu, M.Pd. AA 20170058 307089101
iko.boangmanalu@uph.edu
085297825238
Dosen 2*
Dosen 3*
Dosen 4*
Dosen 5*
Tutor 1*
Lab Assistant*
*pilihan

2
2. Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini membantu mahasiswa meningkatkan pengetahuan dan mengembangkan keterampilan dalam mengajar
Bahasa Indonesia untuk jenjang pendidikan menengah dengan berlandaskan pada perspektif Kristen. Dalam mata
kuliah ini, mahasiswa akan mempelajari perencanaan pembelajaran, strategi atau metode pembelajaran Bahasa
Indonesia yang sesuai dengan pendidikan menengah serta penyusunan penilaian yang relevan. Tugas-tugas untuk
membuat rencana pembelajaran, materi, dan pembelajaran mikro bertujuan untuk memperdalam konsep yang
mahasiswa sudah dapatkan.

3
3. Capaian Pembelajaran
A. Capaian Pembelajaran Lulusan (Ringkasan dari CPL)
A • S10. Mempunyai ketulusan, komitmen, kesungguhan hati untuk mengembangkan sikap, nilai, dan kemampuan peserta
A didik sebagai gambar dan rupa Allah (Imago Dei)
A • KK1. Mampu merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi pembelajaran kurikuler, kokurikuler, dan ekstra kurikuler,
A dengan pendekatan pembelajaran siswa aktif dengan memanfaatkan berbagai sumber belajar, media pembelajaran
A berbasis ipteks, dan potensi lingkungan setempat, sesuai standar proses dan mutu
• KK 7. Mampu mengkaji dan mengembangkan berbagai metode pembelajaran Matematika secara inovatif, teruji, dan
dapat dipertanggungjawabkan
• P3. Menguasai prinsip dan teknik perencanaan dan evaluasi pembelajaran Matematika yang berdasarkan prinsip
anugerah, kebaikan, dan keadilan

B. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)


Untuk setiap capaian pembelajaran mata kuliah (CPMK), sebutkan keterkaitannya dengan profil lulusan sebagai 1.)
Cendikiawan (Luas, Menyelesaikan masalah, Inovatif) 2.) Pemimpin ((Karakter) Ilahi, Visioner, Diubahkan) 3.) Warga Negara
A (Berbelas Kasih, Melayani, Terlibat )
A
Melalui pembelajaran pada mata kuliah ini Mahasiswa diharapkan mampu untuk:

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Cendikiawan Pemimpin Warga Negara


Mahasiswa mampu mengembangkan perencanaan pembelajaran
CPMK.1 (RPP) yang kreatif sesuai dengan konteks pembelajaran daring-luring. √

Mahasiswa mampu merencanakan metode/strategi pembelajaran


CPMK.2 yang sesuai dengan konsep yang akan diajarkan pada sesi pengajaran √
mikro.

Mahasiswa mampu merumuskan penilaian pembelajaran yang


CPMK.3 holistis dan kontekstual yang berdasarkan prinsip anugerah, √
kebaikan, dan keadilan.
Mahasiswa mampu mengintegrasikan budaya dan/atau teknologi
CPMK.4 untuk menghasilkan media/sumber belajar yang menunjang proses √
pembelajaran.

Mahasiswa mampu mendemonstrasikan pengajaran mikro yang


berpusatkan pada Kristus, berorientasikan pada siswa sebagai Imago
CPMK.5 Dei. √

Mata kuliah Prasyarat (prerequisite)


Pedagogi 1, Pedagogi 2, Pedagogi 3, Teori Belajar Mengajar, Struktur Kurikulum, dan Psikologi Perkembangan

Mata Kuliah Terkait (co-requisite)


PSAP Sastra Indonesia

4
4. Metode Pembelajaran

Spesifikasikan tipe media/bahan ajar atau sumber lain dalam setiap metode pembelajaran
Sebelum Kelas Berlangsung Selama Kelas berlangsung* Setelah Kelas Berlangsung
16 jam per semester diskusi dalam kelas 24 jam per semester termasuk refleksi,
16 jam per semester untuk mempelajari online via teams belajar mandiri, dan
materi yang telah disediakan oleh dosen mengerjakanproyek/ tugas.
berupa jurnal, hand out (presentasi)
ataupun video yang terkait dengan
materi yang akan dibahas.

*istilah "kelas" dapat berupa sesi kelas fisik atau sesi kegiatan sinkron melalui pembelajaran daring

5. Kebijakan/Aturan Kelas

1. Diharapkan kehadiran 100%.


2. Dalam pertemuan yang diselenggarakan secara sinkronus, mahasiswa mengikuti kelas tepat waktu. Mahasiswa
dianggap ‘terlambat’ apabila hadir setelah jadwal kelas yang telah ditentukan (15 menit pertama). Mahasiswa dinyatakan
‘absen’ setelah 15 menit pertama. Keterlambatan sebanyak 3 kali sama dengan 1 kali absen. Absen lebih dari 3 kali (>3)
dianggap telah gagal dalam mata kuliah tesebut.
3. Jika mahasiswa tidak mengikuti kelas oleh karena sakit, ia wajib:
a. Mengisi ‘sickness form’ sesuai prosedur yang berlaku.
b. Jika sakit yang berkepanjangan menyebabkan mahasiswa tidak mengikuti lebih dari tiga pertemuan kelas, maka
mahasiswa harus mengulang mata kuliah tersebut.
4. Jika mengalami kendala dalam mengikuti pertemuan kelas sinkronus terutama terkait dengan jaringan internet atau
listrik padam, segera komunikasikan dengan dosen dan PIC kelas dengan berbagai media yang ada (WhatsApp, SMS, atau
media komunikasi yang lain).
5. Dalam pertemuan kelas yang diselenggarakan secara sinkronus, mahasiswa hadir dengan keadaan siap untuk belajar,
serta wajib mengenakan pakaian yang pantas dan sopan.
6. Pergunakan bahasa yang pantas dan sopan selama mengikuti pembelajaran daring, baik yang dilaksanakan secara
sinkronus maupun asinkronus
7. Pergunakan nama/identitas/foto asli dan/atau email student.uph.edu selama mengikuti pembelajaran daring
8. Menjunjung tinggi integritas akademik dan nonakademik sesuai kebijakan-kebijakan yang tertulis dalam Student
Handbook.

6. Daftar Pustaka Utama

Van Brummelen, H. (2008). Batu loncatan kurikulum: Berdasarkan Alkitab. Tangerang: Universitas Pelita Harapan Press.
Brown, Douglas, H. (2008). Prinsip Pembelajaran dan Pengajaran Bahasa. Jakarta: Kedutaan Besar Amerika Serikat di
Indonesia.
Tarigan, Henry Guntur. (1986). Menyimak: Sebagai suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.
Tarigan, Henry Guntur. (2008). Membaca: Sebagai suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa
Tarigan, Henry Guntur. (2008). Menulis: Sebagai suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa
Tarigan, Henry Guntur. (2007). Berbicara: Sebagai suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa
Abidin, Yunus. (2012). Pembelajaran Bahasa Berbasis Pendidikan Karakter. Bandung: Refika Aditama.
Abidin, Yunus. (2015). Pembelajaran Multiliterasi. Bandung: Refika Aditama.

5
7. Daftar Pustaka Pendukung

1. Anderson, L.W. (2001). A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing. New York: Longman, Inc.
2. Cooney, T. J., & Hirsch, C. R. (Eds.). (1996). Teaching and learning mathematics in the 1990s. Reston, VA: Yearbook of the
NCTM.
3. Dick,W., Carey,L.,& Carey, J.O. (2001). The Systematic Design of Instruction. (6th edition).Boston: Pearson Allyn and
Bacon
4. House, P. A., & Coxford, A. F. (1995). 1995 NCTM yearbook: Connecting mathematics across the curriculum. Reston, VA:
NCTM.
5. Li, Yeping., and Huang, Rongjin. (2012). How Chinese Teach Mathematics and Improve Teaching. London: Routledge
6. Fan, Lianghuo., Wong, Ngai-Ying., Cai, Jinfa., & Li, Shiqi. (2014). How Chinese Learn Mathematics: Perspectives from
Insiders. World Scientific Publishing Company

6
Boleh diganti Boleh diganti Boleh diganti
menjadi range menjadi range menjadi range Tent
Tentukan score: 10-20, score: 10-20, score: 10-20, AAA rubr
Aktivitas 21-30, dst. 21-30, dst. 21-30, dst. opsional, deng
Penilaian: UAS, Rubrik Pengajaran
Tentukan juga Mikro Tentukan juga Tentukan juga tentukan skor kebu
UTS, KAT1, target hasil target hasil target hasil maksimal setiap
KAT2,
Deskripsi: Alat untuk menilai kualitas or KAT3 mahasiswa guru pada MK PSAP (Perencanaaan, Strategi, Asesmen,
microteaching Pembelajaran) optio
belajar yang belajar yang belajar yang aspek atau
Aktivitas Penilaian: RPP diukur dalam diukur dalam diukur dalam indikator
kategori nilai kategori nilai kategori nilai penilaian
tiap aspek atau tiap aspek atau tiap aspek atau
4 indikator 3 indikator 2 indikator 1
Aspek Penilaian (Indikator) Kriteria Skor Bobot (%)
(Sangat Baik) penilaian(Baik) penilaian
(Cukup) penilaian
(Kurang)

Pembukaan Menarik perhatian siswa Guru menggunakan tindakan (non- Guru menggunakan tindakan (non- Tindakan (non-verbal) atau kata-kata Guru tidak berusaha menarik 4
sebelum memulai verbal) atau kata-kata (verbal) yang tepat verbal) atau kata-kata (verbal) yang (verbal) yang digunakan guru kurang perhatian siswa untuk fokus dalam
pembelajaran sehingga dapat menarik perhatian baik namun masih terdapat beberapa tepat sehingga sebagian besar siswa memulai kegiatan pembelajaran.
seluruh siswa sebelum memulai kegiatan siswa yang belum fokus untuk belum terlihat fokus untuk memulai 2.50%
pembelajaran. memulai kegiatan pembelajaran. kegiatan pembelajaran.

Menyampaikan tujuan Guru menyampaikan tujuan Tujuan pembelajaran yang Guru menyampaikan tujuan Guru tidak menyampaikan tujuan 4
pembelajaran pembelajaran sesuai dengan RPP yang disampaikan oleh guru kurang sesuai pembelajaran yang tidak sesuai pembelajaran. 2.50%
telah disusun. dengan RPP yang telah disusun; dengan RPP yang telah disusun.
atau ada tujuan pembelajaran pada
Mereview pelajaran Guru melakukan review materi Guru melakukan review materi Guru melakukan review namun Guru tidak melakukan review. 3
RPP yang tidak tersampaikan.
sebelumnya yang berhubungan dengan sebelumnya yang berhubungan materi yang diriview tidak
materi pembelajaran hari ini melalui dengan materi pembelajaran hari ini berhubungan dengan materi 2.50%
proses tanya jawab untuk memastikan dengan metode ceramah. pembelajaran hari ini.
kesiapan siswa.
Memotivasi siswa Guru memberikan motivasi yang tepat Motivasi yang diberikan guru singkat Guru memberikan motivasi namun Guru tidak memberikan motivasi. 4
dan bermakna sehingga siswa terdorong namun cukup bermakna. kurang bermakna.
untuk dapat mengikuti kegiatan 2.50%
pembelajaran dengan baik.
Strategi/metode mengajar Mengakomodir tujuan Strategi/metode pembelajaran membantu Strategi/metode pembelajaran Strategi/metode pembelajaran Strategi/metode pembelajaran tidak 4
pembelajaran mencapai seluruh tujuan pembelajaran. membantu mencapai sebagian besar membantu mencapai sebagian kecil membantu mencapai tujuan
(lebih dari 50%) tujuan pembelajaran. (kurang dari 50%) tujuan pembelajaran. 10%
pembelajaran.
Keterlibatan siswa Strategi/metode pembelajaran membantu Strategi/metode pembelajaran Ada cukup banyak siswa (25% - Hanya sebagian kecil siswa (kurang 4
seluruh siswa untuk aktif terlibat dalam membantu sebagian besar siswa 50%) yang aktif terlibat di dalam dari 25%) yang aktif terlibat dalam
kegiatan pembelajaran. (50% -99%) untuk aktif terlibat dalam kegiatan pembelajaran. kegiatan pembelajaran. 10%
kegiatan pembelajaran.

Sikap kerja sama dan saling Strategi/metode pembelajaran Strategi/metode pembelajaran cukup Strategi/metode pembelajaran kurang Strategi/metode pembelajaran tidak 4
menghargai (onsite) mengembangkan sikap kerja sama dan mengembangkan sikap kerja sama mengembangkan sikap kerja sama mengembangkan sikap kerja sama
saling menghargai di antara seluruh dan saling menghargai di antara dan saling menghargai di antara dan saling menghargai di antara 5%
siswa. siswa (sebagian besar siswa). siswa (sebagian kecil siswa). siswa.

Pemahaman materi/konsep pelajaran Penguasaan konsep Guru menguasai konsep yang diajarkan Guru menguasai konsep yang Ada kekeliruan saat guru Ada kekeliruan saat guru 4
dengan baik dan menekankan konsep- diajarkan dengan baik namun kurang menjelaskan materi, namun tetap menjelaskan materi, guru pun kurang
konsep penting. menekankan konsep-konsep penting. menekankan konsep-konsep penting. menekankan konsep-konsep penting. 7.50%

Kaitan dengan pengetahuan Guru membantu siswa menghubungkan Guru membantu siswa Guru membantu siswa Guru tidak membantu siswa 3
lain yang relevan konsep/materi yang dipelajari hari ini menghubungkan konsep/materi yang menghubungkan konsep/materi yang menghubungkan konsep/materi yang
dengan kehidupan sehari-hari atau dipelajari hari ini dengan kehidupan dipelajari hari ini dengan kehidupan dipelajari hari ini dengan kehidupan
dengan konsep/materi lain secara tepat. sehari-hari atau dengan sehari-hari atau dengan sehari-hari atau dengan 7.50%
konsep/materi lain dengan cukup konsep/materi lain namun kurang konsep/materi lain.
tepat. tepat.

Menjawab pertanyaan siswa Guru mampu menjawab seluruh Ada 1 pertanyaan siswa yang belum Ada 2 pertanyaan siswa yang belum Ada lebih dari 2 pertanyaan siswa 4
berkaitan dengan materi pertanyaan yang diberikan siswa bisa dijawab guru dengan tepat dan bisa dijawab guru dengan tepat dan yang belum bisa dijawab guru
berkaitan dengan materi pembelajaran jelas. jelas. dengan tepat dan jelas. 5%
secara tepat dan jelas.
Media Pembelajaran Sesuai dengan tujuan Media pembelajaran yang digunakan Media pembelajaran yang digunakan Media pembelajaran yang digunakan Media pembelajaran yang digunakan 4
pembelajaran sangat sesuai dan membantu mencapai sesuai dan membantu mencapai kurang sesuai namun tetap tidak sesuai sehingga tidak
seluruh tujuan pembelajaran. sebagian besar tujuan pembelajaran. membantu mencapai sebagian kecil membantu mencapai tujuan
5%
tujuan pembelajaran. pembelajaran.

Menarik minat siswa Media pembelajaran yang digunakan Media pembelajaran yang digunakan Media pembelajaran yang digunakan Media pembelajaran yang digunakan 4
menarik minat dan sesuai dengan cukup menarik minat dan sesuai kurang menarik minat dan kurang tidak menarik.
karakteristik siswa. dengan karakteristik siswa. sesuai dengan karakteristik siswa. 5%

Manajemen kelas Mengalokasikan setiap waktu Mengalokasikan setiap waktu dengan Ada 1 kegiatan yang alokasi Ada 2 kegiatan yang alokasi Ada lebih dari 2 kegiatan yang 4
dengan baik untuk setiap baik untuk setiap tahap sehingga waktunya sangat tidak sesuai dengan waktunya sangat tidak sesuai dengan alokasi waktunya sangat tidak sesuai
tahap kegiatan pembelajaran berjalan sesuai RPP yang telah disusun. RPP yang telah disusun. dengan RPP yang telah disusun. 5%
dengan RPP yang telah disusun.
Mengelola perilaku siswa Guru konsisten mengelola perilaku yang Guru cukup konsisten mengelola Guru kurang konsisten mengelola Guru tidak konsisten mengelola 4
timbul di dalam kelas sesuai dengan perilaku yang timbul di dalam kelas perilaku yang timbul di dalam kelas perilaku yang timbul di dalam kelas
rules & procedures yang berlaku di kelas. sesuai dengan rules & procedures sesuai dengan rules & procedures sesuai dengan rules & procedures 5%
yang berlaku di kelas. yang berlaku di kelas. yang berlaku di kelas.
Memberikan arahan Guru memberikan arahan dengan sangat Ada 1 arahan yang kurang jelas Ada 2 arahan yang kurang jelas Ada lebih dari 2 arahan yang kurang 4
jelas selama proses pembelajaran sehingga siswa perlu mengklarifikasi sehingga siswa perlu mengklarifikasi jelas sehingga siswa perlu
sehingga siswa dapat mengikuti seluruh kembali. kembali. mengklarifikasi kembali. 5%
kegiatan pembelajaran dengan baik.

Ketrampilan berbicara Volume dan tempo bicara Volume suara guru terdengar jelas dan Volume suara guru terdengar jelas Volume suara guru kurang terdengar Volume suara guru kurang terdengar 4
tempo sesuai kondisi kelas. namun tempo kurang sesuai dengan jelas, namun tempo masih sesuai jelas dan tempo pun kurang sesuai 2.50%
kondisi kelas (terlalu cepat/lambat). dengan kondisi kelas. dengan kondisi kelas.
Tata bahasa Guru menggunakan tata bahasa yang Ada sedikit tata bahasa yang kurang Ada cukup banyak tata bahasa yang Sebagian besar penggunaan tata 4
baik dan benar sesuai dengan kaidah sesuai dengan kaidah yang berlaku. kurang sesuai dengan kaidah yang bahasa tidak sesuai dengan kaidah 2.50%
yang berlaku. berlaku. yang berlaku.
Sikap Kontak mata dan bahasa Guru melakukan kontak mata langsung Guru melakukan kontak mata Guru tidak melakukan kontak mata Guru tidak melakukan kontak mata 4
tubuh (ekspresi) dengan seluruh siswa dan menggunakan langsung dengan seluruh siswa langsung dengan seluruh siswa, langsung dengan seluruh siswa, dan
bahasa tubuh yang sesuai. namun ada bahasa tubuh yang namun masih menggunakan bahasa ada bahasa tubuh yang kurang 5%
kurang sesuai. tubuh yang sesuai. sesuai.

Pergerakan guru di kelas Guru melakukan pergerakan ke seluruh Pergerakan yang dilakukan guru Guru melakukan pergerakan namun Pergerakan yang dilakukan guru
(onsite) tempat duduk siswa. menjangkau sebagian besar tempat hanya ke beberapa tempat duduk hanya di depan ruang kelas saja (di 2.50%
duduk siswa. siswa saja. depan papan tulis/layar).
Penutup Melakukan refleksi dan Guru membimbing siswa untuk membuat Guru membimbing siswa untuk Guru menyampaikan Guru tidak memberikan 2
membuat rangkuman refleksi kemudian menekankan membuat refleksi namun kurang refleksi/rangkuman secara langsung refleksi/rangkuman.
rangkuman/inti pembelajaran hari ini. menekankan rangkuman/inti (dengan metode ceramah) 5%
pembelajaran hari ini.
Memberikan arahan terkait Guru melaksanakan tindak lanjut dengan Guru melaksanakan tindak lanjut Guru memberikan arahan berupa Guru tidak memberikan arahan terkait 4
tindak lanjut pembelajaran memberikan arahan berupa tugas dengan memberikan arahan berupa tugas dan/atau kegiatan untuk tindak lanjut pembelajaran.
dan/atau kegiatan untuk dilakukan (untuk tugas dan/atau kegiatan untuk dilakukan namun kurang detail dan
pertemuan selanjutnya atau sebagai dilakukan dengan kurang detail kurang jelas. 2.50%
bagian dari remidi/pengayaan) dengan namun cukup jelas.
detail jelas.

Wawasan Kristen Alkitabiah Pembelajaran yang Kegiatan pembelajaran secara Kegiatan pembelajaran secara Kegiatan pembelajaran secara Kegiatan pembelajaran hanya fokus 3
berlandaskan WKA keseluruhan mencerminkan WKA keseluruhan cukup mencerminkan keseluruhan kurang mencerminkan pada pencapaian tujuan
(pembelajaran yang berpusat pada WKA (pembelajaran yang berpusat WKA (pembelajaran yang berpusat pembelajaran. 7.50%
Kristus). pada Kristus). pada Kristus).

Anda mungkin juga menyukai