Anda di halaman 1dari 3

c.

Defisit nutrisi
Manajemen nutrisi (l.03119)
Observasi
- Identifikasi status nutrisi
- Identifikasi alergi dan intoleransi makanan
- Monitor asupan makanan
- Monitor berat badan
Terapeutik
- Fasilitasi menentukan pedoman diet (mis,piramida makanan)
- Berikan makanan tinggi serat untuk mencegah konstipasi
- Berikan makanan tinggi kalori dan tinggi protein
Edukasi
- Ajarkan diet yang diprogramkan
Kolaborasi
- Kolaborasi dengan ahli gizi untuk menentukan jumlah kalori dan jenis nutrient
yang dibutuhkan, jika perlu

d. Gangguan mobilitas fisik


Konseling Nutrisi ( I.03094)
Observasi
- Identifikasi kebiasaan makan dan perilaku makan yang akan di ubah
- Monitor intake dan output cairan,nilai hemoglobin,tekanan darah,kenaikan berat
badan dan kebiasaan membeli makanan
Terapeutik
- Bina hubungan terapeutik
- Sepakati lama pemberian waktu konseling
- Pertimbangkan faktor-faktor yang mempengaruhi pemenuhan kebutuhan gizi
(mis,usia,tahap,pertumbuhan dan perkembangan,penyakit)
Edukasi
- Informasikan perlunya modifikasi diet (mis,penurunan atau penambahan berat
badan,pembatasan natrium atau cairan pengurangan kolesterol)
- Jelaskan program gizi dan presepsi pasien terhadap diet yang di programkan
Kolaborasi
- Rujuk pada ahli gizi,jika perlu
Dukungan ambulasi (l.06171)
Obesrvasi
- Identifikasi adanya nyeri atau keluhan fisik lainnya
- Monitor kondisi umum selama melakukan ambulasi
Terapeutik
- Fasilatasi melakukan mobilitas fisik
- Libatkan keluarga untuk membantu pasien dalam meningkatkan ambulasi
Edukasi
- Jelaskan tujuan dan proses ambulasi
- Anjurkan melakukan ambulasi dini
- Ajarkan ambulasi sederhana yang harus di lakukan
Edukasi latihan fisik (l.12389)
Observasi
- Identifikasi kesiapan dan kemampuan menerima informasi
Terapeutik
- Sediakan materi dan media pendidikan kesehatan
- Jadwalkan pendidikan kesehatan sesuai kesepakatan
Edukasi
- Jelaskan manfaat kesehatan dan efek fisiologis olahraga
- Jelaskan jenis latihan yang sesuai dengan kondisi kesehatan
- Jelaskan frekuensi durasi dan lntensitas program latihan yang diinginkan
- Ajarkan latihan pemanasan dn pendinginan yang tepat
- Ajarkan teknik menghindari cedera saat berolahraga
Management Hipertermi (I.15569)
Observasi
-Identifikasi penyebab hipertermi
-Monitor komplikasi akibat hipertermi
-monitor suhu tubuh
Terpeutik
-sediakan lingkungan yang dingin
-ganti linen setiap hari atau lebih sering jika mengalami hiperdrosis
-Berikan oksigen
-Longgarkan pakaian atau lepaskan
-lakukan pendinginsn eksternal
Edukasi
-anjurkan semi fowler
Kolaborsai
-kolaborasi peberian cairan dan elektrolit intravena,jika perlu

Anda mungkin juga menyukai